5 Gaun Pengantin Para Selebriti Paling Mahal

Reporter

Editor

Selasa, 3 Januari 2012 03:02 WIB

Kate Middleton saat tiba di Westminster Abbey. REUTERS/Kai Pfaffenbach

TEMPO.CO:- Pernikahan para selebriti Hollywood selalu digambarkan dengan kesan mewah dan serba mahal. Istilah mahal ini bisa dikarenakan lokasi yang sangat private dan mewah, bentuk acara yang spektakular, hingga gaun pengantin yang dirancang oleh desainer terkenal dan mahal.



Dikutip dari laman Daily Mail, 1 Januari 2012, berikut adalah deretan gaun pengantin selebriti yang ditaksir senilai miliaran rupiah.




1. Kate Middletone
Gaun pengantin Pangeran William ini dirancang oleh Alexander McQueen dari rumah mode Sarah Burton. Gaun itu ditaksir memiliki nilai sekitar 250 ribu Poundsterling atau sekitar 3,4 miliar.




2. Kate Moss
Moss mengenakan gaun rancangan John Galliano pada pernikahannya Juli lalu.




3. Zara Phillips
Salah seorang anggota kerajaan Inggris ini terlihat sangat cantik saat menikah dengan atlet rugby Mike tindall dalam balutan gaun Steward Parvin.




4. Putri Charlene
Putri Charlene menikah dengan Pangeran Monako pada Juli lalu dengan gaun yang sangat indah hasil karya Giorgani Armani.




5. Kim Kardashian
Untuk pernikahannya yang bertahan selama 73 hari, Kim mengenakan gaun Vera Wang senilai Rp 2,5 miliar.


NUR INTAN

Berita terkait

Punya Koalisi 400 Ribu Suara Pemilu 2024, PKS Depok Tidak Gentar Dikeroyok Enam Partai

49 menit lalu

Punya Koalisi 400 Ribu Suara Pemilu 2024, PKS Depok Tidak Gentar Dikeroyok Enam Partai

Koalisi yang digalang PKS-Golkar sudah memiliki 400 ribu suara pada Pemilu 2024, di mana PKS sendiri meraih 250 ribu suara.

Baca Selengkapnya

Iran akan Ubah Doktrin Nuklir Jika Israel Ancam Keberadaannya

51 menit lalu

Iran akan Ubah Doktrin Nuklir Jika Israel Ancam Keberadaannya

Iran sekali lagi memperingatkan Israel agar tidak mengancam eksistensinya atau mereka akan mengubah doktrin nuklir yang telah diumumkannya.

Baca Selengkapnya

TPNPB OPM Minta Presiden Jokowi Bertanggung Jawab atas Serangan Militer di Pogapa

1 jam lalu

TPNPB OPM Minta Presiden Jokowi Bertanggung Jawab atas Serangan Militer di Pogapa

Operasi penyerangan TPNPB kepada militer di Intan Jaya berlangsung sejak 30 Maret-5 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Jaring Aspirasi Masyarakat, Kandidat Calon Wali Kota Depok PKS Bikin Program Nyentil Imam

1 jam lalu

Jaring Aspirasi Masyarakat, Kandidat Calon Wali Kota Depok PKS Bikin Program Nyentil Imam

Imam yang juga Ketua DPD PKS Kota Depok mengatakan program ini bertujuan mencari solusi yang selama ini dihadapi warga Depok.

Baca Selengkapnya

PSSI Tetap Siapkan Bonus untuk Timnas U-23 Meski Gagal Lolos ke Olimpiade Paris 2024

1 jam lalu

PSSI Tetap Siapkan Bonus untuk Timnas U-23 Meski Gagal Lolos ke Olimpiade Paris 2024

Timnas U-23 Indonesia sebelumnya berhasil melewati target yang ditetapkan PSSI di Piala Asia U-23 2024.

Baca Selengkapnya

Republika Berhentikan 60 Karyawan, Susul PHK Massal Akhir Tahun Lalu

1 jam lalu

Republika Berhentikan 60 Karyawan, Susul PHK Massal Akhir Tahun Lalu

Republika telah memberhentikan 29 wartawan dan 31 staf pendukung pada Mei ini.

Baca Selengkapnya

Republika PHK Massal 60 Karyawan, Separuhnya Wartawan

2 jam lalu

Republika PHK Massal 60 Karyawan, Separuhnya Wartawan

Republika tidak merencanakan PHK gelombang berikutnya.

Baca Selengkapnya

PVMBG: Aktivitas Erupsi Gunung Ibu Meningkat

2 jam lalu

PVMBG: Aktivitas Erupsi Gunung Ibu Meningkat

PVMBG mencatat Gunung Ibu di Maluku Utara kembali mengalami dua kali erupsi tadi malam.

Baca Selengkapnya

Artis Indonesia Bereaksi Usai Timnas U-23 Kalah dari Guinea, Ibnu Jamil: Wasit Kacau

2 jam lalu

Artis Indonesia Bereaksi Usai Timnas U-23 Kalah dari Guinea, Ibnu Jamil: Wasit Kacau

Selebritas Indonesia ramai-ramai mengungkapkan kekesalannya kepada wasit yang menyebabkan kekalahan Timnas U-23.

Baca Selengkapnya

Empat Game Fallout Ramai Dimainkan di Steam Bulan Ini, Populer Berkat Serial TV Adaptasinya

3 jam lalu

Empat Game Fallout Ramai Dimainkan di Steam Bulan Ini, Populer Berkat Serial TV Adaptasinya

Seri game Fallout mengisi daftar permainan yang paling ramai dikunjungi di Steam pada bulan ini. Efek penanyangan serial TV adaptasinya.

Baca Selengkapnya