Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Suka Kolang Kaling? Simak Kandungan Gizinya yang Melimpah

Reporter

Editor

Mitra Tarigan

image-gnews
Pedagang tengah memilih kolang kaling yang baru datang di Pasar Induk Kramat Jati, Jakarta, 23 Juni 2015. Kolang kaling asal kota Medan dijual para agen sebanyak 1-5 ton sehari dengan harga Rp.8.000-Rp.11.000 per kilo guna memenuhi kebutuhan pasar diseluruh Jabodetabek. Tempo/Tony Hartawan
Pedagang tengah memilih kolang kaling yang baru datang di Pasar Induk Kramat Jati, Jakarta, 23 Juni 2015. Kolang kaling asal kota Medan dijual para agen sebanyak 1-5 ton sehari dengan harga Rp.8.000-Rp.11.000 per kilo guna memenuhi kebutuhan pasar diseluruh Jabodetabek. Tempo/Tony Hartawan
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Ramadan memasuki pekan ketiga. Sepekan lagi, kita menyambut kemenangan besar. Pastikan asupan menu saat berbuka puasa dan sahur Anda sepekan ke depan cukup gizi. Menu dengan gizi seimbang tak harus mahal. Kolang-kaling, misalnya. Kudapan dari pohon aren (Arenga Pinnata) ini dipercaya mampu menopang stamina agar tetap prima meski sedang puasa. B.R.A. Mooryati Soedibyo mengungkap manfaat kolang-kaling dalam pengobatan herbal tradisional. "Penelitian kami menunjukkan selain rasanya enak dan segar, kolang-kaling memiliki kandungan nutrisi berlimpah dari serat hingga vitamin C. Kolang-kaling kaya serat pangan larut yang dapat membantu mempertahankan dan memelihara saluran pencernaan," terang Junior Product Manager dari Kolang-Kaling Mustika Ratu, Tika Sumarya, di Jakarta, pekan ini.

Baca: Berjuta Khasiat Kolang Kaling, Segar dan Sehat untuk Jantung

Sementara Vitamin C penting untuk pembentukan dan pemeliharaan jaringan tubuh. Selain itu, vitamin C mampu mencerahkan kulit dan menyamarkan kerutan. Sejumlah penelitian menyebut vitamin C mengecilkan risiko penyakit jantung dan membantu menurunkan tekanan darah. Karena itu, mengonsumsi kolang-kaling saat sahur dan berbuka membantu kita tetap aktif beraktivitas sembari menjalankan ibadah puasa.

Menariknya, sebagai bahan pangan kolang-kaling sangat fleksibel. Ia bisa dijadikan bahan membuat kolak hingga es campur. Karenanya, kolang-kaling sangat dicintai dan sering diburu sebagai hidangan pembuka saat berbuka puasa. Tak heran sejumlah produsen ternama melirik kolang-kaling sebagai bahan baku produk mereka. Mustika Ratu misalnya, meluncurkan produk ready-to-drink kolang-kaling yang pertama di Indonesia.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Baca: Baju Lebaran Jangan Hanya Kaos dan Baju Koko, Intip Tips Ini

"Minuman ini mengandung bahan kolang-kaling natural 100 persen, dengan kemasan yang praktis dan nyaman untuk dibawa kemana saja. Minuman ini bisa dijadikan teman saat mudik dan balik lebaran nanti," kata Tika.

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kemenkes Gandeng JICA Kerja Sama Pelatihan Makan Bergizi di Sekolah

3 hari lalu

Kunjungan JICA dan lintas kementerian-organisasi Indonesia dalam program makanan siang bergizi di sekolah Jepang di Tokyo dan Nagasaki pada 3-12 September 2024. Foto: JICA
Kemenkes Gandeng JICA Kerja Sama Pelatihan Makan Bergizi di Sekolah

Kemenkes mengandeng Badan Kerja Sama Internasional Jepang (JICA) bekerja sama dalam pelatihan pendidikan makanan dan gizi anak sekolah


Tips Siapkan Fisik Sebelum Ikut Lari Maraton

3 hari lalu

Ilustrasi pelari marathon/Maybank Marathon
Tips Siapkan Fisik Sebelum Ikut Lari Maraton

Apa persiapan fisik yang perlu dilakukan sebelum ikut lari maraton? Simak kata dokter.


Trik Mengetahui Kecukupan Vitamin D lewat Bayangan

6 hari lalu

Ilustrasi bayangan. hallandwilcox.com
Trik Mengetahui Kecukupan Vitamin D lewat Bayangan

Untuk mengetahui kecukupan vitamin D, pakar kesehatan membagi trik sederhana hanya dengan melihat bayangan.


Tak Hanya untuk Tulang, Vitamin D Juga Penting untuk Kesehatan Reproduksi

9 hari lalu

Ilustrasi wanita hamil dan suaminya. Freepik.com/Drobotdean
Tak Hanya untuk Tulang, Vitamin D Juga Penting untuk Kesehatan Reproduksi

Vitamin D bukan hanya dibutuhkan untuk kesehatan tulang namun juga kesehatan reproduksi, baik pria maupun wanita.


Dokter Sebut Ciri Orang Kekurangan Vitamin D

9 hari lalu

Ilustrasi vitamin D. Foto : Shutterstock
Dokter Sebut Ciri Orang Kekurangan Vitamin D

Dokter menjelaskan ciri-ciri orang kekurangan vitamin D adalah malas bergerak, gampang lelah, dan rambut rontok. Berapa asupan yang dianjurkan?


Ahli Gizi Sebut Risiko Kekurangan Vitamin D dan B12 pada Lansia

10 hari lalu

Ilustrasi lansia makan sayur. Shuttterstock
Ahli Gizi Sebut Risiko Kekurangan Vitamin D dan B12 pada Lansia

Ahli gizi mengatakan lansia sering mengalami kekurangan vitamin D dan B12. Apa saja dampaknya?


Imbangi Pembentukan Badan Gizi Nasional dengan Pemberantasan Stunting

21 hari lalu

Menu makan bergizi gratis di SDN 04 Cipayung Pagi, Jakarta Timur pada Senin, 26 Agustus 2024 terdiri dari nasi, ayam, orek tempe, capcay, jagung dan buah anggur. TEMPO/Desty Luthfiani
Imbangi Pembentukan Badan Gizi Nasional dengan Pemberantasan Stunting

Pengamat mengatakan pembentukan Badan Gizi Nasional harus diimbangi pemberantasan stunting untuk memperbaiki gizi anak Indonesia.


Saran Ahli Gizi agar Badan Gizi Nasional Bisa Jalankan Tugas dengan Tepat Sasaran

27 hari lalu

Siswa menyantap makanan saat uji coba program makan bergizi gratis di Sekolah Dasar Negeri (SDN) 07 Cideng, Kecamatan Tanah Abang, Jakarta Pusat, Senin, 19 Agustus 2024. Heru Budi berencana akan membuat makan siang gratis di seluruh sekolah negeri dasar yang ada di Jakarta secara serentak. TEMPO/Martin Yogi Pardamean
Saran Ahli Gizi agar Badan Gizi Nasional Bisa Jalankan Tugas dengan Tepat Sasaran

Dokter gizi menyebut pentingnya Badan Gizi Nasional selektif ketika memberikan bantuan makanan bergizi bagi kelompok yang membutuhkan.


Tips Kurangi Konsumsi Makanan dan Minuman Manis Anak, Lakukan Secara Bertahap

28 hari lalu

Ilustrasi minuman manis (pixabay.com)
Tips Kurangi Konsumsi Makanan dan Minuman Manis Anak, Lakukan Secara Bertahap

Guru besar bidang gizi menyarankan beberapa cara agar anak kurangi konsumsi makanan dan minuman manis.


Dilantik Jadi Kepala Badan Gizi Nasional, Siapa Dadan Hindayana dan Apa Tugas yang Diemban?

28 hari lalu

Dadan Hindayana saat dilantik menjadi Kepala Badan Gizi oleh Presiden Joko Widodo di Istana Negara, Jakarta, Senin 19 Agustus 2024. TEMPO/Subekti
Dilantik Jadi Kepala Badan Gizi Nasional, Siapa Dadan Hindayana dan Apa Tugas yang Diemban?

Dadan Hindayana adalah dosen tetap di Fakultas Pertanian Institut Pertanian Bogor (IPB).