Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Anda Penderita Diabetes? Perhatikan Batas Aman Makan Mangga

Reporter

Editor

Mitra Tarigan

image-gnews
Ilustrasi buah mangga segar. shutterstock.com
Ilustrasi buah mangga segar. shutterstock.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Mangga memang memiliki banyak vitamin dan serat. Namun ternyata masih banyak orang yang memperdebatkan soal kandungan kalori dan gula pada buah mangga yang tinggi. Tidak heran ada beberapa orang yang melarang para penderita diabetes untuk mengkonsumsi buah ini.

Sebenarnya apakah para penderita diabetes ini boleh mengkonsumsi mangga? Seberapa banyak batas aman seseorang mengkonsumsi buah ini?

Baca: Obat Hipertensi Bisa Lindungi Ginjal? Tilik Keterangan Ahli

"Seorang pasien diabetes dapat makan setengah mangga setiap hari. Namun, mereka harus menghindari jus. Juga, harus menjaga jarak satu jam antara makan dan mengonsumsi mangga," kata Anil Bhoraskar, ahli diabetes dari SL Raheja Hospital di India.

Bhoraskar juga menyarankan pemeriksaan kadar gula darah setelah makan sepotong mangga. Jika kadar gula darah melebihi 25 persen maka Anda tidak harus makan sisa mangga Anda.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Setiap makanan memiliki respons yang berbeda-beda terhadap tubuh seseorang, sangat penting untuk mengetahui bahwa semua makanan memiliki efek yang berbeda berbeda pada individu yang sama dan pada hari yang berbeda. Hal ini dikenal sebagai variasi antar pribadi. Konsumsi bahan makanan lain di samping mangga juga bisa memiliki efek yang bervariasi," kata dia.

Baca: Ahli Gizi : Boleh Tambahkan Susu Kental Manis, Asal...

Mangga kaya serat dan mengandung banyak antioksidan seperti zeaxanthin, quercetin, astragalin dan beta-karoten yang membantu meningkatkan kesehatan otak dan fungsi bersama dengan Vitamin B6, kata Rinki Kumari, kepala ahli diet di Fortis Hospital. Mangga juga mengandung enzim yang membantu pemecahan dan pencernaan protein, serta serat yang menjaga fungsi pencernaan bekerja secara efisien.

Seperti dilansir Indian Express, jika penderita diabetes perlu menikmati buah yang lezat ini, penting untuk mempertimbangkan keseimbangan yang layak dengan asupan makanan lainnya.

Iklan

Berita Selanjutnya




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


4 Macam Bau Mulut dan Masalah Kesehatan di Baliknya

1 hari lalu

ilustrasi bau mulut (pixabay.com)
4 Macam Bau Mulut dan Masalah Kesehatan di Baliknya

Pakar menyebutkan empat jenis bau mulut yang mesti diwaspadai karena terkait dengan masalah kesehatan.


Apa Saja yang Dapat Meningkatkan Risiko Serangan Jantung?

1 hari lalu

Ilustrasi Serangan Jantung. thestar.com.my
Apa Saja yang Dapat Meningkatkan Risiko Serangan Jantung?

Serangan jantung dapat berakibat fatal jika tidak segera diatasi.


Deretan Masalah Kesehatan akibat Minum Susu Berlebihan

1 hari lalu

Ilustrasi susu segar (Pixabay.com)
Deretan Masalah Kesehatan akibat Minum Susu Berlebihan

Meski bergizi, minum susu berlebihan dapat berdampak buruk bagi kesehatan.


Apa Itu Gangguan Makan ARFID?

2 hari lalu

Ilustrasi keluarga makan bersama di meja makan. Foto: Freepik.com
Apa Itu Gangguan Makan ARFID?

ARFID adalah suatu kondisi yang ditandai dengan pembatasan asupan makanan karena gangguan makan.


EEA Kembali Ingatkan Ancaman Serius BPA Bagi Kesehatan

3 hari lalu

EEA Kembali Ingatkan Ancaman Serius BPA Bagi Kesehatan

EEA mengeluarkan peringatan dalam laporan mereka, bahwa tingkat BPA yang ditemukan saat ini sudah 'jauh di atas batas aman' bagi kesehatan.


Apa yang Terjadi jika Mengonsumsi Satu Jenis Makanan Setiap Hari?

3 hari lalu

Ilustrasi wanita makan buah apel. Foto: Freepik.com/lifestylememory
Apa yang Terjadi jika Mengonsumsi Satu Jenis Makanan Setiap Hari?

Makan satu jenis makanan setiap hari dapat menimbulkan hal-hal buruk. Apa saja?


Mengapa Sering Mengeluh Dapat Membahayakan Kesehatan?

3 hari lalu

Ilustrasi pria di tempat kerja. lovebscott.com
Mengapa Sering Mengeluh Dapat Membahayakan Kesehatan?

Meskipun dapat menurunkan suasana hati dan kebahagiaan, mengeluh juga dapat berdampak besar pada fungsi otak dan tubuh.


Nutrisi Anggur Muscat yang Memikat Selain Rasa dan Teksturnya

4 hari lalu

Anggur muscat. Istimewa
Nutrisi Anggur Muscat yang Memikat Selain Rasa dan Teksturnya

Anggur muscat dikenal karena rasa manisnya yang diimbangi sedikit asam dan aromanya menyegarkan


Selangkah Lagi Indonesia Menuju Cakupan Kesehatan Semesta

5 hari lalu

Selangkah Lagi Indonesia Menuju Cakupan Kesehatan Semesta

Program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) dikenal sebagai program jaminan kesehatan dengan jumlah kepesertaan terbesar di dunia.


5 Kebiasaan yang Wajib Dihindari agar Berat Badan Tetap Ideal

5 hari lalu

Ilustrasi wanita dan timbangan. shutterstock.com
5 Kebiasaan yang Wajib Dihindari agar Berat Badan Tetap Ideal

Jaga berat badan dengan menghindari kombinasi makanan yang tidak sehat, statis sepanjang hari, hingga sarapan dengan kandungan gula yang tinggi.