Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Menderita Asma Seperti Viktor Axelsen? Lakukan Ini Saat Kambuh

Reporter

Editor

Susandijani

image-gnews
Pemain asal Denmark Viktor Axelsen. (Antara)
Pemain asal Denmark Viktor Axelsen. (Antara)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pemain Bulu Tangkis Indonesia Anthony Sinisuka Ginting berhasil mengalahkan Viktor Axelsen, pemain nomor satu dunia dari Denmark pada turnamen China Open 2018. Ginting unggul dengan kemenangan 21-18 dan 21-17, Kamis, 20 September 2018.

Baca jugaChina Open 2018: Anthony Ginting Jumpa Lagi dengan Chen Long

Berita yang dilansir dari TEMPO.CO  pada 20 September malam, ini menyebutkan juga bahwa penampilan Ginting di laga ini cukup baik. Ia jarang membuat kesalahan sendiri, terutama di saat-saat krusial pada akhir pertandingan. Sebaliknya, Axelsen justru tak tampil di permainan terbaiknya.

"Saya melihat kondisi lapangan memang beda dengan pertemuan terakhir di Jepang. Kali ini dia (Axelsen) tidak bisa mengontrol keadaan di lapangan. Sedangkan saya tadi berusaha untuk main di pola main saya dan tidak melakukan kesalahan sendiri," ujar Ginting seperti dikutip situs PBSI.

Axelsen sendiri mengakui kekalahannya terhadap Anthony Ginting melalui akun Instagram pribadinya, @viktoraxelsen. Di situ, Axelsen juga mengungkapkan bahwa selama menjalani turnamen China Open 2018, ia juga berjibaku melawan penyakit asma yang dideritanya.

Postingan di akun Instagram Viktor Axelsen soal kekalahannya melawan Anthony Ginting di China Open 2018. INSTAGRAM.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Asma adalah kondisi pernapasan kronis yang dapat menyebabkan saluran udara di paru-paru menjadi meradang sehingga sulit untuk memindahkan udara masuk dan keluar.

Banyak faktor dan kegiatan dapat menyebabkan gejala asma. Faktor-faktor ini disebut pemicu, dan bentuknya bervariasi pada setiap orang. Pemicu umum termasuk asap rokok, bulu hewan, debu, serbuk sari tanaman, polusi, asap dari kayu atau rumput yang terbakar, infeksi sinus dan alergi, cuaca buruk, serta wewangian.

Jika tiba-tiba terjadi serangan asma sehingga sangat sulit untuk bernafas, segera ambil langkah-langkah berikut ini:

Sangat dianjurkan untuk duduk dengan posisi tubuh tegak. Jangan berbaring. Duduk tegak akan membantu membuka saluran udara, membuat udara lebih mudah bergerak melalui paru-paru.

Jika mengalami asma seperti yang dialami Viktor Axelsen, itu tetap tenang sangatlah penting. Panik atau gugup bisa membuat gejala lebih buruk. Ambil obat hirup (inhaler) setiap 30 hingga 60 detik dengan maksimal 10 kali hirup. Jika gejala memburuk atau tidak membaik setelah 10 kali hirup inhaler, segera cari pertolongan medis.


YUDONO YANUAR | INSTAGRAM | MEDICALNEWSTODAY 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Batuk Membandel di Malam Hari, Berikut Ragam Pemicunya

15 hari lalu

Ilustrasi wanita batuk. Freepik.com/Jcomp
Batuk Membandel di Malam Hari, Berikut Ragam Pemicunya

Batuk yang terus terjadi di malam hari sehingga mengganggu tidur diri sendiri dan orang lain memang menjengkelkan. Berikut ragam pemicunya.


Tips Makan Enak tanpa Khawatir Masalah Pencernaan Saat Lebaran

17 hari lalu

Hidangan lebaran. ANTARANEWS
Tips Makan Enak tanpa Khawatir Masalah Pencernaan Saat Lebaran

Dokter spesialis penyakit dalam memberikan tips agar tetap bisa makan enak saat lebaran tanpa menimbulkan masalah pencernaan.


Main Sabar, Anthony Sinisuka Ginting Lolos ke Semifinal All England 2024 dengan Kalahkan Aexlsen

33 hari lalu

Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Main Sabar, Anthony Sinisuka Ginting Lolos ke Semifinal All England 2024 dengan Kalahkan Aexlsen

Pemain tunggal putra Indonesia Anthony Sinisuka Ginting lolos ke babak semifinal bulu tangkis All England 2024.


Kata Anthony Sinisuka Ginting Usai Sukses Melangkah ke 8 Besar All England 2024

35 hari lalu

Tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting. Kredit: Tim Media PBSI
Kata Anthony Sinisuka Ginting Usai Sukses Melangkah ke 8 Besar All England 2024

Atlet tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting, harus melalui pertandingan yang cukup ketat pada babak 16 besar All England 2024.


Viktor Axelsen Kecewa Berat Tersingkir Lebih Cepat di French Open 2024

41 hari lalu

Atlet bulu tangkis Denmark, Viktor Axelsen. Doc. BWF.
Viktor Axelsen Kecewa Berat Tersingkir Lebih Cepat di French Open 2024

Viktor Axelsen tak habis pikir soal kegagalannya dalam ajang bulu tangkis French Open 2024. Ia kalah dari wakil China Taipei Wang Tzu Wei.


Kenali Beda Batuk pada Anak Pneumonia, Asma, dan TBC

57 hari lalu

Ilustrasi batuk. huffingtonpost.com
Kenali Beda Batuk pada Anak Pneumonia, Asma, dan TBC

Dokter anak menjelaskan beda batuk yang dialami anak penderita pneumonia, asma, dan tuberkulosis (TBC) dan perlu dipahami orang tua.


Paket Obat dan Buku untuk Pilot Susi Air yang Disandera KKB OPM Diantar Pakai Helikopter

16 Februari 2024

TPNPB OPM merilis foto dan video kondisi terbaru Pilot Susi Air, Philip Mark Mehrtens pada Rabu, 7 Februari 2024. Foto dan video itu dirilis tepat setahun sejak mereka menyadera sang pilot. Dok. TPNPB OPM
Paket Obat dan Buku untuk Pilot Susi Air yang Disandera KKB OPM Diantar Pakai Helikopter

Pangdam XVII/Cenderawasih Mayjen TNI Izak Pangemanan mengatakan permintaan obat-obatan oleh Pilot Susi Air Philip Mark Mehrtens telah disampaikan.


Kapolda Papua Bilang Pilot Susi Air yang Disandera KKB OPM Minta Bantuan Obat Asma dan Buku

10 Februari 2024

TPNPB OPM membantah soal informasi bahwa pihaknya akan membebaskan Philips pada 7 Februari 2024. Hingga kini, TPNPB-OPM masih menunggu sikap Pemerintah Indonesia dan Selandia Baru yang belum berbicara dengan pihaknya. Dok. TPNPB OPM
Kapolda Papua Bilang Pilot Susi Air yang Disandera KKB OPM Minta Bantuan Obat Asma dan Buku

"Silakan saja bila ada pihak yang mau mengirimkan bantuan tersebut ke Phillip yang disandera sejak 7 Februari 2023," kata Kapolda Papua.


Imlek 2024, 4 Tips Tetap Sehat di Tahun Naga Kayu

7 Februari 2024

Menyambut Tahun Naga Kayu dan Imlek 2024, Uniqlo menghadirkan koleksi lifewear yang fungsional dan versatile/Foto: Doc. Uniqlo
Imlek 2024, 4 Tips Tetap Sehat di Tahun Naga Kayu

Sebentar lagi masyarakat akan merayakan Tahun Baru Imlek 2024. Simak 4 tips agar sehat di tahun naga kayu.


Raih Gelar Juara BWF World Tour Finals Tiga Kali Berturut-turut, Ini Kata Viktor Axelsen

18 Desember 2023

Pebulutangkis Tunggal Putra Denmark Viktor Axelsen mengembalikkan kok kearah lawannya Pebulutangkis Tunggal Putra Indonesia Anthony Sinisuka Ginting dalam babak final Indonesia Open 2023 di Istora Senayan, Jakarta, Minggu, 18 Juni 2023. Anthony Sinisuka Ginting yang merupakan wakil Indonesia satu-satunya di final Indonesia Open 2023 harus kalah oleh Viktor Axelsen, Tunggal Putra Denmark dengan skor 14-21 dan 13-21. Tempo/M Taufan Rengganis
Raih Gelar Juara BWF World Tour Finals Tiga Kali Berturut-turut, Ini Kata Viktor Axelsen

Viktor Axelsen merasa bangga sekaligus kecewa dengan hasil yang diraih sepanjang tahun ini usai memenangi BWF World Tour Finals 2023.