Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Putri Marino Melahirkan, Sebagai Ayah Baru Chicco Harus Tahu Ini

Reporter

Editor

Mitra Tarigan

image-gnews
Putri Marino mengunggah foto dengan ucapan selamat ulang tahun untuk suaminya, Chicco Jerikho, pada awal Juli 2018 lalu. Putri Marino menulis kutipan,
Putri Marino mengunggah foto dengan ucapan selamat ulang tahun untuk suaminya, Chicco Jerikho, pada awal Juli 2018 lalu. Putri Marino menulis kutipan, "Selamat bertambah umur untukmu, aku berdoa semoga semesta senantiasa akan tersenyum ke arahmu. Aku mencintaimu si manis, si kecil mencintaimu." Instagram.com/@Putrimarino
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Kabar bahagia datang dari pasangan Chicco Jerikho dan Putri Marino. Putri Marino telah melahirkan buah cintanya dengan Chicco Jerikho pada Senin, 24 September 2018.

Baca: Putri Marino Melahirkan, Netizen Penasaran Usia Kehamilan

Chicco Jerikho memamerkan foto si kecil yang diberi nama Surinala Carolina Jarumilind. Dalam foto bernuansa hitam-putih itu tampak bayi mungil tidur telungkup sambil memperlihatkan jemari mungilnya.

Sebagai keterangan foto, Chicco Jerikho mengungkapkan dirinya akan memperkenalkan sang buah hati yang diberi nama itu pada dunia dan selalu menjaganya sepenuh hati. "Aku akan mengenali dunia ini kepadamu nak...perjalanan ini akan panjang dan nggak selalu se indah dongeng yang sering kamu dengar ketika di dalam perut...tapi jangan khawatir ada Papa ,Mama dan Papa JESUS... Lets raaaawwkkkkk," tulis Chicco Jerikho.

Menjadi ayah baru bisa menjadi tantangan bagi beberapa orang. Intip beberapa hal perlu Anda tahu tentang menjadi ayah baru.

1. Bercinta
Banyak dokter menyebutkan sedikitnya ada masa 6 minggu kehidupan tanpa seks setelah melahirkan, jadi pikirkan kembali sebelum pergi ke tempat tidur. Mungkin Anda tidak merasa ingin bercinta? Cobalah untuk fokus pada rangsangan lain dalam diri istri dan ingatlah selalu kalau bercinta tidak akan menyakiti bayi.

2. Menemani Konsultasi Menyusui
Menyusui itu tugas utama, dan itu juga bisa membuat ibu menjadi lebih emosional. Jangan berusaha untuk memahami tekanan menyusui, jadilah pendukung tanpa pamrih. Dan jika ibu mengalami masalah, adalah tugas Anda untuk membawanya berkonsultasi tentang proses laktasi.

3. Menyiapkan Selimut Pembungkus
Membungkus bayi dengan ketat akan membuat mereka terlihat seperti menggunakan jaket yang ketat dan hangat. Perlu untuk membeli selimut yang bisa membungkus bayi Anda dengan hangat.

Chicco Jerikho mengunggah fotonya bersama keluarga setelah proses persalinan anak pertamanya. Putri Marino melahirkan bayi perempuan tersebut secara normal. Instagram/@Chicco.jerikho

4. Menjadi Ayah Membuat Anda Lebih Seksi
Wanita lajang menyukai pria yang mau menjalankan tanggung jawabnya. Jadi sebagai seorang ayah baru, Anda akan lebih menarik bagi wanita dan tidak akan menyakiti siapapun jika ayah menikmati perhatian tambahan ini.

5. Bersiap dengan Sindrom Paska Melahirkan
Apapun situasinya, depresi pasca melahirkan bisa menjadi urusan yang serius dan mungkin sesuatu yang tidak bisa Anda tangani sendiri. Jika Anda berpikir istri Anda menderita gejala semacam ini, segeralah bicarakan dengan dokter Anda.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

6. Tugas Mengganti Popok
Ayah harus bisa mengenali bentuk popok yang akan dikenakan bayinya. Ingat, kegiatan ini bukan untuk Anda, tapi untuk si bayi. Beberapa bayi menikmati pengalaman ini dalam kondisi apapun.

7. Membiasakan Diri Membersihkan Kotoran
Tidak hanya Anda harus membersihkan pakaian, karpet, lampin dan sofa, tapi Anda juga harus tahu warna, bau, seberapa sering dan bentuknya. Buang semua rasa jijik di luar pintu.

8. Persiapkan Biaya Untuk Peralatan Bayi
Perkiraan apa yang akan Anda butuhkan untuk si bayi, mungkin saja lemari tambahan untuk menyimpan semua peralatan bayi yang nantinya tidak akan digunakan lagi. Atau bisa juga untuk memberikan barang-barang bekas ini kepada yang membutuhkan.

Pasangan Chicco Jerikho dan Putri Marino dilanda momen bahagia, usai Putri melahirkan anak pertamanya.

9. Mengatasi Bayi yang Sendawa
Bayi sering kemasukan gas saat dia meminum Air Susu Ibu (ASI). Sendawa membantu bayi untuk mengeluarkan berbagai angin itu di perut. Bila Anda memberi minum bayi lewat botol, bantu bayi bersendawa setelah bayi meminum beberapa teguk dan setelah bayi selesai minum.

Baca: Putri Marino Melahirkan, Chicco Jerikho Setia Mendampingi

10. Tahu Menenangkan Bayi yang Menangis
Ilmu paling penting saat menjadi ayah baru adalah menenangkan bayi. Bayi tentunya hanya bisa menangis ketika merengek sesuatu. Para ayah, harus siap untuk menenangkan bayi, khususnya bila sang ibu masih dalam masa pemulihan setelah melahirkan.

kira-kira apakah Chicco Jerikho sudah mengetahui hal=hal di atas?

IVILLAGE | ARTOFMANLINESS

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Cara Nicholas Saputra dan Putri Marino Bangun Chemistry di Film The Architecture of Love

6 jam lalu

Film The Architecture of Love dibintangi Putri Marino dan Nicholas Saputra. Foto: Instagram/@filmtaol
Cara Nicholas Saputra dan Putri Marino Bangun Chemistry di Film The Architecture of Love

Putri Marino dan Nicholas Saputra dipertemukan pertama kali dalam satu film di The Architecture of Love.


Film Putri Marino dan Nicholas Saputra, The Architecture of Love Tayang 30 April

7 jam lalu

Film The Architecture of Love dibintangi Putri Marino dan Nicholas Saputra. Dok. Poplicist
Film Putri Marino dan Nicholas Saputra, The Architecture of Love Tayang 30 April

Diadaptasi dari novel, film The Architecture of Love bercerita tentang penulis dan arsitek yang tidak sengaja bertemu kemudian saling menyembuhkan.


Terkini: OJK Beri Tips Kelola Keuangan untuk Emak-emak, Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah Teknologi Cina di Kalimantan Tengah

2 hari lalu

Kepala Eksekutif Pengawas Perilaku Pelaku Usaha Jasa Keuangan, Edukasi, dan Pelindungan Konsumen OJK, Friderica Widyasari Dewi (kiri) berdialog dengan pelajar saat Kegiatan Edukasi Keuangan di Indonesia Banking School, Jakarta, Senin, 22 Januari 2024. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyelenggarakan kegiatan Edukasi Keuangan terkait investasi, pinjaman hingga perencanaan keuangan yang diikuti sekitar 1.500 pelajar secara luring dan daring guna meningkatkan literasi keuangan masyarakat khususnya bagi pelajar. TEMPO/Tony Hartawan
Terkini: OJK Beri Tips Kelola Keuangan untuk Emak-emak, Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah Teknologi Cina di Kalimantan Tengah

Kepala Eksekutif OJK Friderica Widyasari Dewi memberikan sejumlah tips yang dapat diterapkan oleh ibu-ibu dalam menyikapi isi pelemahan rupiah.


Hari Kartini, Sosiolog Ungkap Masalah yang Masih Dialami Perempuan

4 hari lalu

Ilustrasi keluarga memasak bersama. Freepik.com
Hari Kartini, Sosiolog Ungkap Masalah yang Masih Dialami Perempuan

Hari Kartini merupakan momentum refleksi masih banyak persoalan terkait perempuan dan anak. Ini harapan sosiolog.


7 Tips Ajak Anak Pola Makan Sehat

11 hari lalu

Ilustrasi makanan sehat. (Canva)
7 Tips Ajak Anak Pola Makan Sehat

Kebiasaan makan yang buruk dapat berdampak negatif pada kesehatan anak. Simak 5 tips anak ajak pola makan sehat


Pamer Foto Lebaran 8 Tahun Terakhir, Andien Ceritakan 2 Karakter Berbeda Anaknya

15 hari lalu

Andien dan keluarga/Instagram -@andienaisyah
Pamer Foto Lebaran 8 Tahun Terakhir, Andien Ceritakan 2 Karakter Berbeda Anaknya

Penyanyi Andien menceritakan perjalanan foto Lebaran keluarganya selama 8 tahun terakhir


Manfaatkan Libur Idul Fitri untuk Pengasuhan Maksimal Anak

15 hari lalu

Ilustrasi keluarga. Freepik.com/Lifestylememory
Manfaatkan Libur Idul Fitri untuk Pengasuhan Maksimal Anak

KPAI meminta orang tua memanfaatkan momen libur Idul Fitri untuk memaksimalkan peran pengasuhan yang terbaik bagi anak.


7 Tips dari PLN untuk Pastikan Kondisi Listrik di Rumah Aman sebelum Ditinggal Mudik

18 hari lalu

ilustrasi listrik di rumah (pixabay.com)
7 Tips dari PLN untuk Pastikan Kondisi Listrik di Rumah Aman sebelum Ditinggal Mudik

PT PLN memberikan tips bagi masyarakat untuk memastikan listrik di rumah dalam kondisi aman sebelum ditinggal mudik lebaran.


Tips Perjalanan Mudik Lebaran: Bagaimana Pola Istirahat yang Ideal?

18 hari lalu

Pemudik bersepeda motor menutupi kepala dengan kardus saat antre untuk menaiki kapal di Pelabuhan Ciwandan, Cilegon, Banten, Minggu, 7 April 2024. Kondisi di lokasi diperparah dengan panas matahari yang menyengat sehingga sejumlah pemudik yang dibonceng memilih meninggalkan motor untuk berteduh hingga beberapa harus dibawa ke pos kesehatan. TEMPO/M Taufan Rengganis
Tips Perjalanan Mudik Lebaran: Bagaimana Pola Istirahat yang Ideal?

Ahli gizi dari Persatuan Ahli Gizi Indonesia (PERSAGI) dr. Atmarita MPH memberi tips jalani perjalanan yang aman saat mudik lebaran.


5 Tips dari Polisi agar Rumah Tetap Aman saat Ditinggal Mudik Lebaran

18 hari lalu

Ilustrasi rumah. Unsplash.com/Evelyn Paris
5 Tips dari Polisi agar Rumah Tetap Aman saat Ditinggal Mudik Lebaran

Polisi membagikan tips kepada masyarakat yang akan mudik Lebaran agar rumah yang ditinggalkan dalam keadaan kosong bisa tetap aman.