Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Denim Culture, Fashion Busana Pria di Ajang PIMFW 2018

Reporter

Editor

Susandijani

image-gnews
ilustrasi fashion denim (Pixabay.com)
ilustrasi fashion denim (Pixabay.com)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Label fashion lokal, Ray Alan memiliki misi ikut ambil bagian dalam memajukan potensi lokal melalui pakaian pria.

Baca juga: Boxer atau Brief, Apa Jenis Celana Dalam Terbaik buat Pria?

Menjadi salah satu, label yang terkurasi dalam Plaza Indonesia Men's Fashion Week (PIMFW) 2018, Ray Alan menampilkan serangkaian busana pria melalui materia denim dengan tajuk Denim Culture. Pada pagelaran tersebut, Ray Alan berkolaborasi dengan Lee Cooper Indonesia.

Creative Director Ray Alan Ray Anjas Maulana mengatakan, tema yang diambil adalah Meliorism, yang dimaksudkan sebagai "The belief that the world gets better, the belief that humans can improve the world".

Koleksi Ray Alan Spring Summer 2019 ini menampilkan koleksi denim dari Lee Cooper. Nafas Spring Summer tersebut ditunjukan melalui motif bunga-bunga yang tertuang dalam bahan denim tersebut.
ilustrasi fashion denim (1) (Pixabay.com)
"Pembuatan motif kami menggunakan teknik laser wash dan print," kata Alan di Plaza Indonesia, Jumat 28 September 2018 malam usai pagelaran Plaza Indonesia Men's Fashion Week.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Semua motif yang dituangkan dibuat dengan proses laser wash untuk mengurangi penggunaan bahan kimia sehingga menampilkan denim yang ramah lingkungan. Selain itu, memperkenalkan kepada masyarakat bahwa denim semakin gaya dengan motif dibuat dengan kemajuan teknologi.

Dia mengatakan koleksi tersebut ditampilkan dalam 15 look busana pria dengan perpaduan gaya edgy, serta memiliki potongan dan siluet yang berbeda. Koleksi tersebut dihiasi dengan motif seperti paisley, flirsl, dan Hermann Rorscach's inkblot atau bercak tinta yang digunakan dalam ilmu psikologi.

"Pemilihan warna dalam koleksi seperti indigo, navy, bright coblat, olive greeb, dan light silver," katanya.

Baca juga: Kai Exo Keren Pakai Kemeja, Begini Tips Mencucinya

Iklan

Berita Selanjutnya

Ilustrasi sop kembang kol. shutterstock.com


Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Ramadan, Komunitas di Yogyakarta Edukasi Pecinta Fashion Rintis Karya Pemikat Wisatawan

7 hari lalu

Pegiat industri fashion di Yogyakarta mengikuti event  Ramadhan Runway 2024 yang digagas Indonesia Fashion Chamber di Yogyakarta 15-24 Maret 2024. Tempo/Pribadi Wicaksono
Ramadan, Komunitas di Yogyakarta Edukasi Pecinta Fashion Rintis Karya Pemikat Wisatawan

Komunitas Indonesia Fashion Chamber (IFC) Yogyakarta meyakini, besarnya pasar wisatawan di Yogyakarta menjadi anugerah tersendiri untuk terus menghidupkan ekonomi kreatif di Kota Gudeg.


Tiga Tips Gaya Berpakaian untuk Jurnalis ala Didiet Maulana

25 hari lalu

Desainer, pengusaha, dan direktur kreatif IKAT Indonesia, Didiet Maulana/Foto: Doc. Pribadi
Tiga Tips Gaya Berpakaian untuk Jurnalis ala Didiet Maulana

Didiet Maulana, Direktur Kreatif Ikat Indonesia memberikan tips padupadankan gaya berpakaian ala jurnalis.


Bekukan Celana Jins untuk Usir Bakteri dan Bau tanpa Dicuci, Mitos atau Fakta?

31 hari lalu

Ilustrasi celana jeans. hollister.com
Bekukan Celana Jins untuk Usir Bakteri dan Bau tanpa Dicuci, Mitos atau Fakta?

Membekukan celana jins di dalam freezer diklaim bisa membuatnya segar dan bebas bau tak sedap tanpa perlu dicuci. Bagaimana faktanya?


IDFES2024: Revolusi Fashion Lokal

52 hari lalu

Revolusi Fashion Lokal dalam Indonesia Fashion Ecosystem Summit  (IDFES 2024)
IDFES2024: Revolusi Fashion Lokal

IDFES 2024 yang pertama di Indonesia ini bertema "Revolusi Fashion Lokal" yang akan menjadi creative hub untuk mendorong inspirasi.


Anies Baswedan Konsisten Tampil dengan Busana Formal di Debat Capres, Pengamat Mode Sebut Kode Ini

53 hari lalu

Anies Baswedan Konsisten Tampil dengan Busana Formal di Debat Capres, Pengamat Mode Sebut Kode Ini

Anies Baswedan kembali tampil konsisten dengan gaya formal hingga debat capres kelima yang diadakan KPU. Pengamat mode kaitkan dengan kode.


Tampil Paling Formal, Anies-Cak Imin Kenakan Jas Hitam di Debat Capres Kelima

53 hari lalu

Pasangan Capres-Cawapres no urut 01, Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar tiba dalam debat capres terakhir di JCC, Minggu, 4 Februari 2024. Cuplikan YouTube KPU
Tampil Paling Formal, Anies-Cak Imin Kenakan Jas Hitam di Debat Capres Kelima

Pasangan Calon Presiden dan Wakil Presiden nomor urut satu Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar (AMIN), tampil paling formal pada debat capres kelima.


Gaya Ganjar-Mahfud dengan Jaket Varsity di Debat Capres Kelima

53 hari lalu

Pasangan Capres-Cawapres no urut 03,  Ganjar Pranowo-Mahfud MD tiba dalam debat capres terakhir di JCC, Minggu, 4 Februari 2024. Cuplikan YouTube KPU
Gaya Ganjar-Mahfud dengan Jaket Varsity di Debat Capres Kelima

Ganjar Pranowo dan Mahfud Md memutuskan untuk mengenakan jaket universitas alias jaket varsity dalam debat capres kelima.


Prabowo-Gibran Tampil dengan Nuansa Biru di Debat Kelima

54 hari lalu

Pasangan Capres-Cawapres no urut 02, Prabowo-Gibran tiba dalam debat capres terakhir di JCC, Minggu, 4 Februari 2024. Cuplikan YouTube KPU
Prabowo-Gibran Tampil dengan Nuansa Biru di Debat Kelima

Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka pada Pilpres 2024 tampil dalam balutan warna biru langit dan putih ketika menghadiri debat capres kelima


Bertaburan Brand, Sudut Utara Kota Yogyakarta Ini Tumbuh Jadi Pusat Fashion Modern

54 hari lalu

Aktivitas perbelanjaan di sebuah gerai fashion Jalan C Simanjuntak Kota Yogyakarta pada akhir pekan Sabtu (3/2). Tempo/Pribadi Wicaksono
Bertaburan Brand, Sudut Utara Kota Yogyakarta Ini Tumbuh Jadi Pusat Fashion Modern

Jika Malioboro punya Pasar Beringharjo untuk belanja batik, kawasan utara Kota Yogyakarta ini punya Jalan C. Simanjuntak ini untuk fashion modern.


Gaun Karya Giorgio Armani Dipamerkan di Paris Fashion Week

26 Januari 2024

Seorang model menampilkan kreasi desainer Giorgio Armani sebagai bagian dari pertunjukan koleksi Haute Couture Spring-Summer 2024 untuk Giorgio Armani Prive di Paris, Prancis, 23 Januari 2024. REUTERS/Benoit Tessier
Gaun Karya Giorgio Armani Dipamerkan di Paris Fashion Week

Perancang busana Giorgio Armani memamerkan rangkaian koleksi adibusana atau haute couture mewah melalui peragaan busana di Paris Fashion Week