Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kisah Cinta Stan Lee: Joan Adalah Istri yang Sempurna

Reporter

Editor

Susandijani

image-gnews
Stan Lee mencium istrinya Joan di Hollywood, California. REUTERS/Danny Moloshok
Stan Lee mencium istrinya Joan di Hollywood, California. REUTERS/Danny Moloshok
Iklan

TEMPO.CO, New York - Joan Lee bertemu dengan kreator Spiderman, Stan Lee, di tahun 1940-an saat dirinya bekerja sebagai seorang model. Hanya dalam waktu beberapa minggu berkenalan, keduanya akhirnya memutuskan untuk menggelar pernikahan.

Baca juga: Perjalanan Karier Stan Lee, dari Pesuruh hingga Penulis Terkenal

"Saya ingat, pernikahan tersebut dilakukan beberapa minggu setelah kami berkenalan dan sebelum saya berulangtahun ke 25. Joan adalah kado ulangtahun terindah yang pernah saya dapatkan," kata Stan Lee.

Stan Lee mengaku bahwa pertemuan mereka adalah sebuah takdir. Ia bahkan langsung mengetahui bahwa Joan adalah belahan jiwanya.

“Saya pernah menggambar seorang wanita lengkap dengan badan, kepala dan rambut. Itu merupakan definisi saya tentang bagaimana seharusnya seorang wanita. Gambar tersebut menunjukan wanita yang sempurna,” kata Stan Lee pada salah seorang reporter Hollywood pada 2016 silam. “Saat saya pertama bertemu Joan, saya sadar bahwa dia adalah wanita yang saya gambar selama ini. Joan bertanya ‘ada yang bisa saya bantu?’ Sepertinya saya menjawab ‘aku cinta kamu.’ Saya langsung melamarnya saat makan siang.”
Stan Lee, bersama dengan istrinya Joan. REUTERS/Fred Prouser
Stan Lee menyebut sejak mereka menikah, Joan senantiasa membantu menciptakan inspirasi dan memberi semangat kepada seniman dan juru tulis ini.

“Saya pernah berkata pada istri bahwa saya akan keluar dari industri ini. Tapi Joan menguatkan saya dengan berkata: ‘Coba saja tulis apa yang ingin kamu tulis. Jika mereka tidak menyukainya, hal terburuk yang akan terjadi adalah dipecat. Artinya kamu akan keluar juga,” kata Stan pada Washington Post di tahun 2011.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Hasilnya adalah film terpopuler Fantastic Four di tahun 1961. “Sebuah titik balik dari hidup saya,” kata Lee.

Stan Lee juga bercerita bahwa Joan pernah menjadi sulih suara atau voiceover pada 1990-an atas beberapa serial animasi Marvel seperti Iron Man, Fantastic Four dan Spider-Man. Dia juga muncul bersama Stan dalam akting cemerlang untuk film-film terbaru seperti X-Men: Apocalypse.

“Saya dan istri sangat dekat. Namun, saya tidak yakin apakah dia pernah membaca cerita yang saya tulis. Dia benar-benar tidak suka komik sama sekali ... Meski demikian, saya percaya bahwa dia adalah istri yang sempurna untuk saya," kata Stan Lee.

Baca juga: Pembuat Karakter Superhero Marvel, Stan Lee Meninggal

SARAH ERVINA DARA SIYAHAILATUA | ABCNEWS | WASHINGTONPOST | TELEGRAPH

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


5 Konflik Umum dalam Pernikahan yang Bisa Berbahaya bila Didiamkan

4 hari lalu

Ilustrasi pasangan bertengkar. Foto: Freepik.com/Drazen Zigic
5 Konflik Umum dalam Pernikahan yang Bisa Berbahaya bila Didiamkan

Pernikahan yang tampak bahagia sekali pun pasti ada saja masalah. Berikut kata terapis tentang berbagai masalah yang berpotensi serius bila didiamkan.


Hubungan Tak Nyaman dengan Pasangan, Perlukah Diteruskan?

7 hari lalu

Ilustrasi pasangan bertengkar. shutterstock.com
Hubungan Tak Nyaman dengan Pasangan, Perlukah Diteruskan?

Untuk mengetahui apakah Anda termasuk orang yang tidak nyaman dalam hubungan, simak enam tanda berikut.


Masih Cinta dan Ingin Balikan dengan Mantan, Mulai dengan Langkah Berikut

12 hari lalu

Ilustrasi wanita menangisi foto mantan kekasihnya. shutterstock.com
Masih Cinta dan Ingin Balikan dengan Mantan, Mulai dengan Langkah Berikut

Anda masih sayang pada pasangan meski sudah putus. Ada beberapa hal yang harus diperhatikan jika ingin balikan dengan mantan.


Cerita 5 Ibu Rumah Tangga Gugat Pasal Penculikan ke MK, Agar Mantan Suami Bisa Dijerat

12 hari lalu

Wakil Ketua MPR RI Arsul Sani saat mengucapkan sumpah Hakim Mahkamah Konstitusi (MK) dihadapan Presiden Joko Widodo di Istana Negara, Jakarta, Kamis 18 Januari 2024. Sebelum terpilih menjadi hakim Mahkamah Konstitusi, Arsul Sani merupakan Calon Legislatif dari PPP Dapil Jawa Tengah II pada Pemilu 2024, Wakil Ketua MPR RI, dan pengurus DPP Partai Persatuan Pembangunan. TEMPO/Subekti.
Cerita 5 Ibu Rumah Tangga Gugat Pasal Penculikan ke MK, Agar Mantan Suami Bisa Dijerat

Lima istri sekaligus ibu rumah tangga menggugat bunyi pasal 330 ayat (1) KUHP ke Mahkamah Konstitusi (MK).


Wacana KUA Layani Nikah Semua Agama, Wakil Ketua Komisi VIII DPR: Perlu Ubah Undang-undang

12 hari lalu

Wakil Ketua Komisi VIII DPR RI Ace Hasan Syadzily
Wacana KUA Layani Nikah Semua Agama, Wakil Ketua Komisi VIII DPR: Perlu Ubah Undang-undang

Wakil Ketua Komisi VIII DPR RI, Ace Hasan Syadzily, menanggapi wacana perluasan layanan KUA agar menjadi tempat menikah semua agama.


Sudah Berpisah, Sam Asghari Sebut Pernikahannya dengan Britney Spears sebagai Berkah

13 hari lalu

Britney Spears menikah dengan Sam Asghari pada Kamis, 9 Juni 2022 atau Jumat waktu Indonesia (Instagram/@kevinostaj)
Sudah Berpisah, Sam Asghari Sebut Pernikahannya dengan Britney Spears sebagai Berkah

Pernikahannya hanya bertahan 1 tahun, Sam Asghari mengatakan kalau dia tidak memiliki niat buruk terhadap Britney Spears.


KUA Jadi Tempat Nikah bagi Semua Agama, Siapa Saja Tokoh yang Mendukung dan Menolak?

17 hari lalu

Petugas saat melayani warga yang mengurus persyaratan menikah di Kantor Urusan Agama (KUA) Pasar Minggu, Jakarta, Selasa, 27 Februari 2024. Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas mengatakan KUA rencananya akan menjadi tempat menikah untuk semua agama, Ia ingin memberikan kemudahan bagi warga nonmuslim. TEMPO/M Taufan Rengganis
KUA Jadi Tempat Nikah bagi Semua Agama, Siapa Saja Tokoh yang Mendukung dan Menolak?

Wacana Menteri Agama yang akan merubah KUA sebagai tempat nikah bagi semua agama menuai beberapa pendapat yang mendukung dan menolaknya dari berbagai tokoh.


Pemicu Pasangan Bercerai di Usia 50-an

17 hari lalu

Ilustrasi pasangan bercerai. milligazette.com
Pemicu Pasangan Bercerai di Usia 50-an

Bercerai tak kenal usia. Ada lima alasan umum mengapa perceraian terjadi pada pasangan berusia di atas 50 tahun menurut psikoterapis.


Psikolog Ungkap Kaitan Cinta Buta dan Daya Tarik, seperti Apa Pasangan Idaman Anda?

17 hari lalu

Ilustrasi pasangan. Shutterstock
Psikolog Ungkap Kaitan Cinta Buta dan Daya Tarik, seperti Apa Pasangan Idaman Anda?

Psikolog menjelaskan soal daya tarik dengan pandangan yang berbeda pada masing-masing orang serta kaitan dengan cinta buta.


Soal Rencana Menag Yaqut Jadikan KUA Tempat Pernikahan Semua Agama, PGI : Perlu Koordinasi antar Lembaga

17 hari lalu

Ilustrasi pesta pernikahan. Pexel/Rene Asmussen
Soal Rencana Menag Yaqut Jadikan KUA Tempat Pernikahan Semua Agama, PGI : Perlu Koordinasi antar Lembaga

PGI merespons positif rencana Menag Yaqut agar semua agama bisa menikah di KUA, namun masih dibutuhkan koordinasi lebih baik antar lembaga dan kementerian.