Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

3 Manfaat Ini Bikin Anda Mau Makan Daun Bawang

image-gnews
Daun Bawang. TEMPO/Kink Kusuma Rein
Daun Bawang. TEMPO/Kink Kusuma Rein
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Semakin banyak buah dan sayuran yang Anda makan, seperti daun bawang, semakin kecil pula kemungkinan serangan penyakit berbahaya masuk ke dalam tubuh. Pernyataan tersebut dikeluarkan oleh Harvard School of Public Health di Amerika Serikat. Alasannya, makanan segar yang dipetik dari pohon mengandung nutrisi penting bagi semua fungsi fisiologis setiap orang.

Baca juga: 6 Khasiat Sayuran Hijau, Cegah Katarak sampai Kanker

Daun bawang termasuk salah satu jenis sayuran yang tak boleh diabaikan, meski banyak pula orang tidak menyukainya. Daun berbentuk panjang dan bulat yang menyerupai rumput besar ini mengandung banyak vitamin dan nutrisi untuk kesehatan.

Daun bawang tak pernah dimasak sebagai sayuran utama. Biasanya, daun ini dijadikan tambahan untuk sup, bubur ayam, mie ayam, bakso, atau salad. Dilansir dari WebMD dan Healthy Eating, berikut manfaat daun bawang.

1. Kesehatan tulang

Dalam 12 gram daun bawang terkandung 20 mikrogram vitamin K dan 1,6 miligram vitamin C yang baik untuk tulang. Untuk laki-laki dewasa, jumlah tersebut memenuhi 16 persen dari kebutuhan harian vitamin K dan 2 persen kebutuhan vitamin C. Sedangkan untuk perempuan, jumlah tersebut memenuhi 22 persen kebutuhan harian vitamin K dan 2,1 persen kebutuhan vitamin C.

2. Kesehatan mata

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Tubuh membutuhkan vitamin A untuk menghasilkan rhodopsin, protein pada mata yang memungkinkan reseptor retina menyerap cahaya. Orang yang kekurangan vitamin A berisiko mengalami kebutaan dan masalah penglihatan lain. Dengan sebatang daun bawang yang dikonsumsi, akan memberikan 24 mikrogram vitamin A dalam bentuk karoten provitamin A, yang oleh tubuh diubah menjadi retinol, bentuk aktif dari vitamin tersebut. Jumlah vitamin A tersebut mencukupi kebutuhan harian pria sebanyak 2,6 persen dan wanita 3,4 persen.

3. Kesehatan jantung

Menurut laporan dari Pusat Medis Universitas Maryland di Amerika Serikat, vitamin C dan A yang terdapat pada daun bawang mengandung zat antioksidan yang kuat. Antioksidan ini ampuh memerangi dampak buruk radikal bebas yang dapat merusak jaringan dan sel-sel tubuh yang mengakibatkan kanker atau penyakit jantung. Vitamin C juga mampu mencegah tekanan darah tinggi, salah satu pemicu penyakit jantung.

Baca juga: Makanan Organik Menurunkan Risiko Kanker? Ini Penelitiannya

SARAH ERVINA DARA SIYAHAILATUA | WEBMD | HEALTYEATING

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


7 Tanda-tanda Kucing Mengalami Dehidrasi

2 jam lalu

Ilustrasi kucing (Pixabay)
7 Tanda-tanda Kucing Mengalami Dehidrasi

Dehidrasi terjadi ketika kucing kehilangan lebih banyak cairan dari yang mereka konsumsi.


Aksi Mogok Dokter, Skandal Tas Dior hingga Daun Bawang: Riuh Pemilu Legislatif Korea Selatan

5 hari lalu

Seorang wanita keluar dari tempat pemungutan suara di tempat pemungutan suara saat pemilihan parlemen ke-22 di Seoul, Korea Selatan, 10 April 2024. REUTERS/Kim Soo-hyeon
Aksi Mogok Dokter, Skandal Tas Dior hingga Daun Bawang: Riuh Pemilu Legislatif Korea Selatan

Sekitar 44 juta warga Korea Selatan akan memberikan suaranya dalam pemilu yang akan menentukan sisa masa kepemimpinan Presiden Yoon Suk yeol.


Gejala Penyakit Jantung yang Biasa Muncul saat Bangun Tidur

5 hari lalu

ilustrasi jantung (pixabay.com)
Gejala Penyakit Jantung yang Biasa Muncul saat Bangun Tidur

Penelitian baru-baru ini menemukan gejala penyakit jantung yang biasanya terjadi di pagi hari. Berikut penjelasannya.


3 Mitos Terkait Gerhana Matahari dan Penglihatan serta Faktanya

8 hari lalu

Ilustrasi menyaksikan gerhana matahari. AP/Shizuo Kambayashi
3 Mitos Terkait Gerhana Matahari dan Penglihatan serta Faktanya

Berikut tiga mitos terkait gerhana matahari dan penglihatan serta faktanya. Lindungi selalu mata saat menontonnnya.


Olahraga, Cara Ampuh Cegah Varises. Simak Saran Dokter Jantung

10 hari lalu

Varises. Usaveinclinics.com
Olahraga, Cara Ampuh Cegah Varises. Simak Saran Dokter Jantung

Olahraga merupakan cara ampuh mencegah varises karena dapat melancarkan sirkulasi darah dari kaki ke jantung. Ini jenis yang dianjurkan.


4 Masalah Mata yang Mulai Mengganggu di Usia 40-an

10 hari lalu

Warga lanjut usia memeriksakan matanya dalam pelayanan kesehatan gratis di Kranji, Bekasi, Jawa Barat, Selasa (31/1). Pemeriksaan diberikan kepada kalangan warga lanjut usia kurang mampu untuk mencegah bertambahnya angka kebutaan di Indonesia, khususnya perkotaan. TEMPO/Tony Hartawan
4 Masalah Mata yang Mulai Mengganggu di Usia 40-an

Setelah usia mencapai 40-an, risiko masalah mata pun meningkat dan perlu diwaspadai. Berikut empat masalah tersebut.


Saran BKKBN untuk Ibu Hamil Berumur di Atas 35 Tahun

13 hari lalu

Ilustrasi ibu hamil. shutterstock.com
Saran BKKBN untuk Ibu Hamil Berumur di Atas 35 Tahun

Ibu hamil berusia 35 tahun atau lebih diimbau rutin cek kesehatan mulai dari gula darah, tekanan darah, hingga jantung karena risiko lebih tinggi.


Bahaya Hipoglikemia Berulang, Stroke hingga Gangguan Jantung

16 hari lalu

Ilustrasi tes gula darah penderita diabetes (pixabay.com)
Bahaya Hipoglikemia Berulang, Stroke hingga Gangguan Jantung

Hipoglikemia jangan sampai terjadi secara berulang karena tidak baik bagi kesehatan otak dan jantung.


Pemerintah Diminta Jaga Tulang Manusia di Rumoh Geudong Aceh, Diduga Terkait Pelanggaran HAM

18 hari lalu

Rumoh Geudong. Dok. Museum HAM Lorong Ingatan
Pemerintah Diminta Jaga Tulang Manusia di Rumoh Geudong Aceh, Diduga Terkait Pelanggaran HAM

Rumoh Geudong diyakini sebagai tempat terjadinya pelanggaran HAM berat saat Aceh menjadi daerah operasi militer


Sering Sempoyongan, Dokter Jantung Ingatkan Gejala Atrial Fibrilasi

19 hari lalu

ilustrasi jantung (pixabay.com)
Sering Sempoyongan, Dokter Jantung Ingatkan Gejala Atrial Fibrilasi

Spesialis jantung meminta mewaspadai gangguan atrial fibrilasi bila sering merasa sempoyongan. Apa itu?