Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Sandiaga Uno Tetap Olahraga Di Sela Kampanye, Ini Manfaat Baiknya

image-gnews
Cawapres nomor urut 02, Sandiaga Uno berlari pagi bersama sejumlah orang di Telaga Sarangan, Magetan, Jawa Timur. Instagram/@Sandiuno
Cawapres nomor urut 02, Sandiaga Uno berlari pagi bersama sejumlah orang di Telaga Sarangan, Magetan, Jawa Timur. Instagram/@Sandiuno
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Calon Wakil Presiden nomor urut 2, Sandiaga Uno tampak tetap bugar di sela padatnya jadwal kampanye. Hampir setiap berkunjung ke daerah, Sandiaga Uno menyempatkan diri untuk melakukan jogging seperti kegiatan rutinnya.

Baca: Saran Jadi Pengusaha ala Jokowi dan Sandiaga Uno, Setuju Mana?

Hal itu terlihat dari beberapa unggahan foto di akun Instagram miliknya. Setelah sebelumnya terlihat sedang bermain basket di sebuah lapangan di daerah Jakarta Selatan, pada 10 Februari 2019, Sandiaga yang tengah menikmati masa rehatnya sebelum kembali melakukan aktivitas kampanye, menggunakan waktu tersebut untuk berlari di kawasan Car Free Day alias CFD.

Mengenakan kaos olahraga berwarna biru yang bertuliskan Indonesia, Sandiaga Uno tampak sedang berlari bersama dengan dua pengawal dan seorang warga yang tengah mengabadikan kebersamaannya lewat kamera telepon genggam. Sandiaga Uno terlihat begitu menikmati kesempatan olahraga. “Lari pagi di kawasan CFD sebelum berangkat menuju Kabupaten Brebes. Ada yang juga sedang berolahraga di kawasan CFD?” tulis Sandiaga pada akun @sandiuno.

Berolahraga tentunya sangat baik untuk kesehatan tubuh. Selain tetap bugar, dilansir dari webmd dan healthline, berikut adalah 3 manfaat baik yang didapat seeorang dari berolahraga di tengah kesibukan.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Meminimalkan kecemasan
Menurut sebuah studi terbaru dari Princeton University, olahraga dapat melepaskan GABA atau neurotransmitter yang membantu menenangkan aktivitas otak dan meminimalkan kecemasan. Studi ini juga menemukan bahwa orang yang berlari secara teratur saat menghadapi kesibukan, memiliki reaksi yang rendah terhadap situasi stres.

Mengembalikan mood
Anda mungkin pernah mendengar bahwa mencium bau feromon yang diciptakan oleh keringat dapat membuat Anda ingin berhubungan seks. Namun, lebih dari itu, menurut sejumlah studi di Amerika Serikat, bau feromon juga dipercaya dapat memberi stamina dan perasaan nyaman pada tubuh.

Baca: Video Es Teh Manis PSI, Grace Natalie Sindir Sandiaga Uno

Mempertajam ingatan
Studi telah menemukan bahwa berolahraga di tengah kesibukan dapat mengurangi keparahan masalah memori pada orang dewasa yang lebih tua, dan bahkan mengurangi risiko penyakit seperti Alzheimer. Ini juga dapat memiliki manfaat positif pada fungsi otak orang muda. Penelitian di Selandia Baru menunjukkan bahwa olahraga meningkatkan fungsi eksekutif atau proses otak umum yang meliputi perencanaan, memori, penalaran, pemecahan masalah dan banyak lagi.

SARAH ERVINA DARA SIYAHAILATUA | INSTAGRAM| WEBMD | HEALTHLINE

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jadi Daya Tarik Wisman, Batam Wonderfood & Art Ramadhan akan Ditutup Menparekraf Sandiaga Uno

19 jam lalu

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno saat menangapi terkait overtourism Bali dalam kunjungan kerjanya di Batam, Selasa, 2 Januari 2024. TEMPO/Yogi Eka Sahputra
Jadi Daya Tarik Wisman, Batam Wonderfood & Art Ramadhan akan Ditutup Menparekraf Sandiaga Uno

Batam Wonderfood & Art Ramadhan dikunjungi banyak wisatawan mancanegara seperti Korea Selatan, Malaysia, Turki, Thailand


Olahraga untuk Penderita Penyakit Ginjal Kronis yang Dianjurkan Guru Besar FKUI

1 hari lalu

Ilustrasi pria berenang. mirror.co.uk
Olahraga untuk Penderita Penyakit Ginjal Kronis yang Dianjurkan Guru Besar FKUI

Guru besar FKUI menyarankan penderita penyakit ginjal kronis berkonsultasi dengan dokter untuk mengetahui jenis olahraga yang tepat.


Berpuasa Ramadan Tetap Berolahraga, Ini 5 Pilihan Latihan Kalistenik Ringan

3 hari lalu

Gerak olahraga lunges. shutterstock.com
Berpuasa Ramadan Tetap Berolahraga, Ini 5 Pilihan Latihan Kalistenik Ringan

Kalistenik salah satu pilihan olahraga yang sesuai untuk dilakukan selama Ramadan


PPP Ajukan Gugatan PHPU ke MK: Sebut Hilang Suara di Sejumlah Dapil dan Keyakinan Sandiaga Uno

3 hari lalu

Ketua DPP PPP Achmad Baidowi saat ditemui di Gedung Mahkamah Konstitusi (MK), Jakarta, Sabtu malam, 23 Maret 2024. ANTARA/Agatha Olivia Victoria
PPP Ajukan Gugatan PHPU ke MK: Sebut Hilang Suara di Sejumlah Dapil dan Keyakinan Sandiaga Uno

PPP resmi mendaftarkan PHPU ke MK. Berikut pernyataan Ketua DPP PPP Achmad Baidowi dan keyakinan Ketua Bappilu PPP Sandiaga Uno.


PPP Gagal Lolos ke Senayan, Ini Tanggapan Jokowi dan Bahlil kepada Sandiaga Uno

4 hari lalu

Presiden Jokowi (kanan) berbincang dengan mantan Ketua Umum HIPMI Sandiaga Uno (kiri) sebelum menghadiri acara pelantikan BPP HIPMI periode 2019-2022 di Jakarta, Rabu, 15 Januari 2020. Pelantikan ini mengusung tema peningkatan kualitas SDM pengusaha muda indonesia dalam menyambut era bonus demografi. ANTARA /Akbar Nugroho Gumay
PPP Gagal Lolos ke Senayan, Ini Tanggapan Jokowi dan Bahlil kepada Sandiaga Uno

Tidak lolosnya PPP mendapatkan respons dari sejumlah tokoh, dua di antaranya adalah Menteri Investasi Bahlil Lahadalia dan Presiden Jokowi.


Sandiaga Uno Sebut Diminta Tak Berkomentar soal PPP Gagal ke DPR

6 hari lalu

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno usai nyoblos di TPS 001 Kelurahan Selong, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan bersama keluarganya. TEMPO/Amelia Rahima Sari
Sandiaga Uno Sebut Diminta Tak Berkomentar soal PPP Gagal ke DPR

Sandiaga Uno mengatakan dia diminta untuk tidak berkomentar soal PPP yang gagal melenggang ke DPR. Semua disampaikan ketua umum.


Jokowi Sarankan Sandiaga Banyak Do'a setelah PPP Tak Lolos ke Senayan

6 hari lalu

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahuddin Uno di Hotel Fairmont di Senayan, Jakarta Pusat pada Kamis, 14 Maret 2024. TEMPO/ Desty Luthfiani.
Jokowi Sarankan Sandiaga Banyak Do'a setelah PPP Tak Lolos ke Senayan

Jokowi menyarankan kepada Sandiaga Uno agar lebih banyak berdoa setelah PPP gagal lolos ke Senayan. Momen ini terjadi di Istana hari ini.


PPP Tak Lolos ke Senayan, Kilas Balik Alasan Sandiaga Uno Gabung ke PPP Menjelang Pemilu 2024

6 hari lalu

Sandiaga Uno tiba di rapat pimpinan nasional (rapimnas) keenam Partai Pesatuan Pembangunan atau PPP di Hotel Sultan, Jakarta Pusat, Sabtu, 17 Juni 2023 [Tempo/Eka Yudha Saputra]
PPP Tak Lolos ke Senayan, Kilas Balik Alasan Sandiaga Uno Gabung ke PPP Menjelang Pemilu 2024

Sandiaga Uno resmi berlabuh di PPP setelah hengkang pada Rabu, 14 Juni 2023, menjelang Pemilu 2024. PPP pertama kali tidak masuk ke senayan.


Saat Bahlil Meledek Sandiaga soal PPP Tak Lolos Parlemen

6 hari lalu

Menteri BKPM Bahlil Lahadalia saat menyerahkan zakat melalui Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) di Istana Negara, Jakarta, Rabu, 13 Maret 2024. Penyerahan zakat ini juga diikuti oleh sejumlah Menteri Kabinet Indonesia Maju, pimpinan lembaga tinggi negara, pimpinan lembaga negara, kepala daerah, direktur Badan Usaha Milik Negara (BUMN), perwakilan perusahaan swasta, hingga tokoh publik. TEMPO/Subekti.
Saat Bahlil Meledek Sandiaga soal PPP Tak Lolos Parlemen

Bahlil Lahadalia menggoda Sandi soal niatnya membayar pajak yang tertahan sebab PPP tidak lolos ambang batas parlemen 4 persen.


Komite Olimpiade Internasional Serukan Boikot Pertandingan Olahraga yang Digagas Rusia

8 hari lalu

Cincin Olimpiade digambarkan di depan The Olympic House, markas Komite Olimpiade Internasional (IOC) pada pembukaan rapat dewan eksekutif Komite Olimpiade Internasional (IOC), di Lausanne, Swiss 8 September 2022.Laurent Gillieron/Pool melalui REUTERS
Komite Olimpiade Internasional Serukan Boikot Pertandingan Olahraga yang Digagas Rusia

Komite Olimpiade Internasional menyerukan pada negara anggota agar jangan mengirimkan atlet ke pertandingan olahraga World Friendship Games