Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ajari Anak Mengelola Emosi dengan Video Game, Ini Aturannya

Reporter

Editor

Mila Novita

image-gnews
Ilustrasi anak bermain game online (pixabay.com)
Ilustrasi anak bermain game online (pixabay.com)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Tak selalu negatif, kadang-kadang video game juga bisa memiliki manfaat positif bagi anak. Salah satunya adalah bisa membantu anak belajar mengelola emosi. Tapi itu tidak berlaku untuk semua game. Selain itu, perlu peran orang tua untuk mengawasinya. 

Baca: Agar Anak Percaya Diri, Ini Saran Ahli

Beberapa game bisa  bisa memicu reaksi emosional anak. Ketika terlalu terhanyut dengan permainan, anak akan terbawa perasaan. Anak bisa frustrasi ketika terus-terusan kalah dalam permainan dan merasa bahagia secara berlebihan ketika memenangkan permainan. Masalahnya jika dibiarkan anak bisa menjadi orang yang emosinya tidak stabil.

Dr. Dana Watson, psikolog klinis di Families Inc., peyedia layananan konsultasi psikologi anak dan keluarga di Jonesboro, Arkansas, AS, menilai inilah kesempatan bagi orang tua untuk mengajarkan anak mengelola emosi mereka.

“Sama seperti kita akan mengajarkan mereka kemampuan hidup lainnya dalam hal menghadapi rasa frustrasi dan mengelola rasa kecewa, Anda juga bisa menggunakan situasi ini (permainan video game) sebagai kesempatan untuk mengajarkan anak menghadapi situasi itu,” kata Dana Watson.

Ini pula pentingnya membuat aturan dan batasan yang jelas mengenai video game di rumah. Aturan dan batasan ini juga meliputi pemilihan jenis permainan yang boleh dimainkan anak. Tentunya Anda harus menghindari permainan yang memicu emosi, mengandung kekerasan, atau konten dewasa.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sebaliknya, Anda bisa memberikan permainan yang sifatnya menumbuhkan empati anak, misalnya gim Crystals of Kaydor, di mana anak diajak berinteraksi dengan alien dari planet asing yang terdampar dan mengenali macam-macam emosi melalui gestur tubuh dan wajah si alien.

Menetapkan waktu bermain juga membuat anak belajar mengenai konsekuensi dan pengelolaan emosi. Ketika akan bermain, anak sudah mengetahui berapa lama durasi permainannya sehingga ketika waktu habis mereka tidak boleh marah atau merajuk.

Baca: Game BTS World, Seperti Apa Wujudnya?

TABLOID BINTANG

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Genshin Impact 4.6 Diluncurkan, Ada Karakter Baru

3 jam lalu

Game Genshin Impact. Ghensin.mihoyo.com
Genshin Impact 4.6 Diluncurkan, Ada Karakter Baru

Hoyoverse merilis Genshin Impact 4.6 pada Rabu, 24 April 2024


Bocah 15 Tahun jadi Korban Persetubuhan Sang Kekasih, Ibunya Lapor Polisi

1 hari lalu

ilustrasi pelecehan seksual (pixabay.com)
Bocah 15 Tahun jadi Korban Persetubuhan Sang Kekasih, Ibunya Lapor Polisi

DP seorang anak wanita berusia 15 tahun menjadi korban dugaan persetubuhan anak di bawah umur. Pelaku diduga pemilik sebuah BAR.


Saksi Ungkap Sering Bayari Biaya Ulang Tahun Cucu Syahrul Yasin Limpo Pakai Uang Kementan

1 hari lalu

Tiga terdakwa mantan Menteri Pertanian RI, Syahrul Yasin Limpo (kiri), Sekjen Kementan RI, Kasdi Subagyono dan mantan Direktur Alat dan Mesin Pertanian Kementan RI, Muhammad Hatta (kanan), mengikuti sidang lanjutan, di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi, Jakarta, Kamis, 17 April 2024. Sidang ini dengan agenda pemeriksaan keterangan saksi Adc. Mentan, Panji Hartanto, yang telah mendapat perlindungan dari Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK), dihadirkan oleh Jaksa Penuntut Umum KPK untuk ketiga terdakwa dalam perkara dugaan tindak pidana korupsi terkait penyalahgunakan kekuasaan dengan memaksa memberikan sesuatu untuk proses lelang jabatan dalam pengadaan barang dan jasa serta penerimaan gratifikasi di lingkungan Kementerian Pertanian RI. TEMPO/Imam Sukamto
Saksi Ungkap Sering Bayari Biaya Ulang Tahun Cucu Syahrul Yasin Limpo Pakai Uang Kementan

Menjawab itu, Isnar mengatakan putra Syahrul Yasin Limpo, Redindo juga pernah meminta uang kepadanya.


Kelola Stres Setiap Hari untuk Redakan Emosi

1 hari lalu

Ilustrasi mengurangi stress. Freepik.com/fabrikasimf
Kelola Stres Setiap Hari untuk Redakan Emosi

Mengelola stres adalah cara meredakan emosi yang harus terus dilatih setiap hari agar tidak mudah emosional si situasi yang buruk.


Pentingnya Ibu Pahami Jenis Bahasa Kasih Sayang pada Anak dan Keluarga

1 hari lalu

Ilustrasi ibu berbicara dengan anak. Foto: Freepik.com/Racool_studio
Pentingnya Ibu Pahami Jenis Bahasa Kasih Sayang pada Anak dan Keluarga

Ibu cerdas perlu mengetahui bahasa kasih sayang agar bisa disampaikan kepada keluarga dan anak.


Kecewa karena Calon yang Didukung Kalah, Simak Saran Psikolog

1 hari lalu

Ilustrasi stres. TEMPO/Subekti
Kecewa karena Calon yang Didukung Kalah, Simak Saran Psikolog

Psikolog mengatakan wajar bila orang kecewa karena harapan tidak menjadi kenyataan tetapi rasa kecewa itu mesti dikelola agar tak sampai memicu stres.


Dokter Anak Sebut Penggunaan Gawai Terlalu Lama Bisa Picu Anak Tantrum

2 hari lalu

Ilustrasi anak marah atau berteriak. shutterstock.com
Dokter Anak Sebut Penggunaan Gawai Terlalu Lama Bisa Picu Anak Tantrum

Perhatian buat orang tua, bermain gawai dalam waktu lama dapat memicu perilaku negatif seperti tantrum pada anak.


OJK Imbau Para Ibu agar Tak Ciptakan Generasi Sandwich

2 hari lalu

Kepala Eksekutif Pengawas Perilaku Pelaku Usaha Jasa Keuangan, Edukasi, dan Pelindungan Konsumen OJK Friderica Widyasari Dewi. TEMPO/Tony Hartawan
OJK Imbau Para Ibu agar Tak Ciptakan Generasi Sandwich

toritas Jasa Keuangan (OJK) mengingatkan para ibu agar tidak menciptakan generasi sandwich. Apa itu?


Ide 500 Nickname Free Fire 2024 yang Keren dan Aesthetic

3 hari lalu

Karakter baru di game Free Fire bernama Santino
Ide 500 Nickname Free Fire 2024 yang Keren dan Aesthetic

Menentukan nama nickname Free Fire penting dilakukan. Hal ini untuk memberikan ciri khas dan pembeda. Berikut ini ide 500 nickname FF 2024.


I Witness, Game Misteri Buatan Kreator Lokal yang Membidik Pasar Amerika

6 hari lalu

Game baru I Witness garapan dua studio game di Bandung dan Surabaya, Storytale dan Stellar Horizon. (Dok.Storytale)
I Witness, Game Misteri Buatan Kreator Lokal yang Membidik Pasar Amerika

Storytale Studio dan Stellar Hoziron berkolaborasi menggarap I Witness, game misteri yang ditargetkan menembus pasar Amerika Serikat.