Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Wow, Lighting Designer Konser Bisa Dibayar Lebih Mahal dari Artis

Reporter

Editor

Mila Novita

image-gnews
Yoni Wijoyo, lighting designer konser. TABLOID BINTANG
Yoni Wijoyo, lighting designer konser. TABLOID BINTANG
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Di balik megahnya sebuah konser, banyak orang yang bekerja keras di belakangnya. Salah satunya adalah lighting designer atau penata cahaya. Mereka adalah para profesional yang memastikan tata lampu dalam sebuah konser menjadi bentuk seni yang bisa menghidupkan suasana pertunjukan. Tarian cahaya itu bukan sekadar pelangkap.

Baca: Tata Lampu Apik di Konser The Cardigans 

"Lighting adalah karya seni yang harus diabadikan. Ada beberapa yang menganggap lighting itu bukan bagian inti. Padahal lighting show itu bagian dari suatu acara yang ditunggu," kata Yoni Wijoyo.

Yoni sudah sepuluh tahun menggeluti profesi lighting designer. Pria asal Surabaya, Jawa Timur, itu kini dikenal sebagai salah satu yang terbaik di Indonesia.

Meski tak banyak dikenal, profesi lighting designer menurut Yoni sangat menjanjikan. Mungkin belum banyak yang tahu, peran serta seorang lighting designer dalam sebuah pertunjukan musik bisa dihargai puluhan juta hingga ratusan juta rupiah. "Bisa lebih mahal dari artisnya," kata Yoni sambil tersenyum.

Oleh karena itu, Yoni Wijoyo mengajak anak muda untuk lebih mengenal seni tata lampu. Ia pun membuka pintu bagi siapa saja yang ingin belajar dan mengasah skill

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Yoni Wijowo sendiri memulai karier dari bawah. Saat awal datang ke Jakarta, ia sempat bekerja untuk band Drive sebagai kru merchandise. Nasibnya mulai berubah pada 2009, saat menggantikan posisi petugas lighting yang kala itu berhalangan hadir.

"Waktu itu saya menggantikan tugas Mas Robert untuk jagain lampu. Dari situ saya mulai mendalami lighting. Pada 2012 saya mulai merakit lampu custom untuk Drive," kenang Yoni, yang rela meninggalkan status PNS demi profesinya sekarang.

Selain konser artis lokal seperti Drive, Tulus, Padi, dan Kotak, Yoni Wijoyo juga dipercaya ambil bagian dalam pertunjukan musisi mancanegara. Salah satunya band asal California, Amerika Serikat, Save Ferris.

Baca: Konser Monokrom, Hangatnya Cerita Tulus dari Dekat

TABLOID BINTANG

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


5 Tips Hemat Biaya saat Menonton Konser di Luar Negeri

3 hari lalu

Jewel di Bandara Changi, Singapura. (foto: Jiachen Lin)
5 Tips Hemat Biaya saat Menonton Konser di Luar Negeri

Ada beberapa tips untuk menghemat biaya saat menonton konser di luar negeri


Celine Dion hingga Nicki Minaj, Ini 5 Penyanyi yang pernah Menunda Konser karena Sakit

7 hari lalu

Celine Dion. (Allure/Getty Images)
Celine Dion hingga Nicki Minaj, Ini 5 Penyanyi yang pernah Menunda Konser karena Sakit

Celine Dion masih rutin menjalani pemulihan untuk kesehatannya


Deretan Artis Lolos ke Senayan: Ada Denny Cagur hingga Melly Goeslaw

8 hari lalu

Komedian kondang Indonesia, Denny Cagur, yang menjadi salah satu dari caleg artis untuk mencalonkan diri. Dia merupakan kader dari partai PDI Perjuangan. Instagram
Deretan Artis Lolos ke Senayan: Ada Denny Cagur hingga Melly Goeslaw

Sejumlah artis diperkirakan lolos dan bakal dilantik menjadi anggota Dewan Perwakilan Rakyat atau DPR RI.


Masih Sakit, Nicki Minaj Batalkan Konser Beberapa Jam Sebelum Dimulai

8 hari lalu

Nicki Minaj. Foto: Instagram.com/@nickiminaj
Masih Sakit, Nicki Minaj Batalkan Konser Beberapa Jam Sebelum Dimulai

Nicki Minaj membatalkan konsernya di New Orleans hanya beberapa jam sebelum pertunjukan dimulai karena sakit.


Bruno Mars Diduga Terjerat Utang, Apa Tanggapan MGM?

9 hari lalu

Sejumlah lagu hits Bruno Mars seperti 24K, Please Me, Lazy Song dan Locked up Heaven dilarang untuk diputar di radio sebelum pukul 10 malam. Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) mengeluarkan surat edaran terkait pelarangan pemutaran 42 lagu karena disinyalir memiliki muatan asusila. REUTERS/Mario Anzuoni
Bruno Mars Diduga Terjerat Utang, Apa Tanggapan MGM?

Bruno Mars diduga terjerat utang perjudian. MGM sudah menanggapi tudingan itu. Apa katanya?


Yoo Seung Ho Tampil dalam Video Musik Day6 Welcome to the Show

9 hari lalu

Yoo Seung Ho. (Instagram/@yg_stage)
Yoo Seung Ho Tampil dalam Video Musik Day6 Welcome to the Show

Aktor Korea Selatan Yoo Seung Ho muncul dalam video musik Day6, Welcome to the Show


Drake Manjakan Wanita Hamil dari Bangku VIP hingga Hadiah Rp 393 Juta Saat konser di Texas

10 hari lalu

Penyanyi rap, Drake. Instagram.com/@champagnepapi
Drake Manjakan Wanita Hamil dari Bangku VIP hingga Hadiah Rp 393 Juta Saat konser di Texas

Kebiasaan Drake memberikan hadiah kepada penggemarnya saat konser terus berlanjut, kali ini seorang wanita hamil yang beruntung


Terkini: Dampak Ekonomi Konser Taylor Swift dan Coldplay di Singapura Tembus Rp 11 Triliun, Harga Tiket Promo AirAsia Rute Internasional Mulai Rp 990 Ribuan

10 hari lalu

Taylor Swift tampil dalam konser
Terkini: Dampak Ekonomi Konser Taylor Swift dan Coldplay di Singapura Tembus Rp 11 Triliun, Harga Tiket Promo AirAsia Rute Internasional Mulai Rp 990 Ribuan

LPM FEB UI meneliti dampak ekonomi dari konser Taylor Swift dan Coldplay di Singapura. Perhelatan konser dua bintang dunia tersebut tembus Rp 11 T.


Dampak Ekonomi Konser Taylor Swift dan Coldplay di Singapura Disebut Tembus Rp 11 Triliun

10 hari lalu

Ekspresi penyayi Taylor Swift saat tampil dalam konser iHeartRadio Jingle Ball di Madison Square Garden, New York City, 14 Desember 2019. REUTERS/Caitlin Ochs
Dampak Ekonomi Konser Taylor Swift dan Coldplay di Singapura Disebut Tembus Rp 11 Triliun

LPEM Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia (UI) meneliti dampak ekonomi dari konser Taylor Swift dan Coldplay di Singapura.


Baekhyun EXO akan Menyanyikan Lagu Kebangsaan Korea di MLB World Tour 2024: Seoul Series

12 hari lalu

Baekhyun, lead vocalist EXO. Instagram.com/@inb100_official
Baekhyun EXO akan Menyanyikan Lagu Kebangsaan Korea di MLB World Tour 2024: Seoul Series

Anggota grup EXO, Baekhyun akan tampil di pertandingan Major League Baseball (MLB): Seoul Series pada 21 Maret 2024