Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kunci Sukses Verrell Bramasta Jadi YouTuber: Keragaman Konten

Reporter

Editor

Mitra Tarigan

image-gnews
Verrell Bramasta Fadilla. instagram.com
Verrell Bramasta Fadilla. instagram.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Menurut Verrell Bramasta (22) keseriusan dan keragaman konten kanal YouTube adalah kunci sukses menjadi YouTuber. Membuat video berarti harus serius dari menentukan konsep, mendokumentasikan, hingga menyunting. Temanya macam-macam, dari kegiatan sehari-hari hingga mengerjai orang lain.

Baca: Belajar Hidup Mandiri ala Verrell Bramasta, Apa Ilmunya?

Mendirikan kanal VRL Bramasta sejak Mei tahun lalu, bintang sinetron Siapa Takut Jatuh Cinta telah mengunggah 33 video dan menyerap 430 ribu lebih pelanggan. “Awalnya saya kesulitan mengambil video dan menyunting hasil gambar sendiri. Namun saya belajar dan kemudian tahu teknik dasar merekam serta mengedit. Selain itu mengandalkan pengalaman selama jadi pemain sinetron. Saya sudah terbiasa dengan kamera,” kata Verrell.

Ia merespons positif keputusan Shireen-Wisnu memperkaya konten dengan menampilkan sesi tanya jawab dengan beberapa ahli agama. Dalam pandangan bintang film LDR dan Where Is My Romeo, variasi konten bisa dilakukan dengan menghadirkan bintang tamu. Dengan kata lain, kolaborasi. Verrell berkolaborasi dengan Natasha Wilona dalam video jalan-jalan ke Hong Kong, Inggris, dan Singapura. Selain itu mengajak ibunya, Venna Melinda, tampil di video bertema lain.

“Saya juga mengajak kolaborasi beberapa artis lain untuk tampil di kanal YouTube. Mereka antara lain Raffi Ahmad, Nagita Slavina, Baim Wong, Paula Verhoeven, Al Ghazali, Ammar Zoni, dan pengacara Hotman Paris. Dalam waktu dekat, saya mau syuting dengan komedian Sule dan Andre Taulany,” kata aktor kelahiran 11 September.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Baca: Venna Melinda ke Verrell Bramasta: Main Film Tak Ada BPJS

Kolaborasi ini sekaligus mementahkan rumor yang menyebut Verrell berebut pelanggan dengan sesama seleb dan YouTuber. “Tidak ada yang namanya persaingan. Saya pernah kolaborasi dengan Atta Halilintar. Siapa yang tidak tahu Atta? Justru Atta memberikan saya semangat menjalani profesi baru sebagai YouTuber,” katanya.

TABLOID BINTANG

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Gen Z Dikenal Selalu Ingin Memaknai Hidup

1 hari lalu

Marina Beauty Journey 2024/Marina
Gen Z Dikenal Selalu Ingin Memaknai Hidup

Karakter Gen Z berevolusi menjadi pribadi yang lebih sadar untuk memaknai kehidupan tidak mementingkan kebahagiaan sendiri.


Tiga Konten Kreator Prank yang Berakhir di Balik Jeruji Besi, Terakhir Galih Loss

1 hari lalu

Tiktoker Galihloss3 memegang HP yang digunakan untuk mengunggah konten yang diduga bermuatan SARA. Dokumentasi Polda Metro Jaya
Tiga Konten Kreator Prank yang Berakhir di Balik Jeruji Besi, Terakhir Galih Loss

Sebelum penangkapan kreator konten Galih Loss , ada dua Youtuber lainnya yang dicokok karena konten prank yang dibuatnya.


Diprediksi Saingi Instagram, Ini 4 Kelebihan TikTok Notes

2 hari lalu

Ilustrasi TikTok. shutterstock.com
Diprediksi Saingi Instagram, Ini 4 Kelebihan TikTok Notes

TikTok Notes menjadi fitur baru yang akan menyaingi Instagram Notes dengan beberapa kelebihan. Lantas, apa kelebihan TikTok Notes?


Ditantang Daud Kim, Ayana Moon: Pengacara Saya akan Jelaskan Hal Ilegal di Korea

2 hari lalu

Selebgram asal Korea, Ayana Jihye Moon dan Ustad Abdul Somad menjadi perbincangan netizen setelah Ustad Abdul Somad hadir di dalam Youtube ahli hukum tata negara Refly Harun, dimana Refly Harun bertanya bagaimana terjadinya pertemuan Ayana dengan Abdul Somad. Foto/Instagram/xolovelyayan
Ditantang Daud Kim, Ayana Moon: Pengacara Saya akan Jelaskan Hal Ilegal di Korea

Ayana Moon, influencer muslim Korea Selatan menjawab tantangan Daud Kim, Youtuber mualaf yang viral setelah mengumumkan akan membangun masjid.


Top 3 Tekno Berita Hari Ini: YouTube Perkuat Fitur Layanan Belanja, HyperOS Terpasang di Redmi Note 13, Fakta Gunung Ruang

3 hari lalu

Logo YouTube. (youtube.com)
Top 3 Tekno Berita Hari Ini: YouTube Perkuat Fitur Layanan Belanja, HyperOS Terpasang di Redmi Note 13, Fakta Gunung Ruang

Topik tentang YouTube mengembangkan fitur belanja baru yang bersaing dengan TikTok Shop menjadi berita terpopuler Top 3 Tekno Berita Hari Ini.


Merasa Ayana Moon Sudah Menggiring Kebencian, Daud Kim Tantang Balik

3 hari lalu

Youtuber Daud Kim. Instagram
Merasa Ayana Moon Sudah Menggiring Kebencian, Daud Kim Tantang Balik

Merasa terusik dengan Ayana Moon, Daud Kim menantang influencer muslim Korea Selatan itu untuk menjawab pertanyaannya.


Beradu dengan TikTok Shop, YouTube Perkuat Fitur Layanan Belanja

4 hari lalu

Ilustrasi Youtube (Reuters)
Beradu dengan TikTok Shop, YouTube Perkuat Fitur Layanan Belanja

YouTube Mengembangkan sejumlah fitur untuk membantu promosi belanja para kreator konten. Upaya membesarkan YouTube Shopping.


4 Tips Tingkatkan Performa Setelah Libur Lebaran

4 hari lalu

Ilustrasi dua wanita bekerja dalam satu ruangan. Foto: Freepik.com/Pressfoto
4 Tips Tingkatkan Performa Setelah Libur Lebaran

Simak tips meningkatkan semangat bekerja setelah libur lebaran agar kamu lebih fresh.


Bukan Hanya Ayana Moon, Lembaga di Korea Ini Ingatkan Tidak Sumbang Daud Kim

4 hari lalu

Daud Kim. Foto: Instagram.
Bukan Hanya Ayana Moon, Lembaga di Korea Ini Ingatkan Tidak Sumbang Daud Kim

Peringatan Ayana Moon, influencer muslim Korea agar tidak menyumbang dana ke rekening Daud Kim untuk membangun masjid diikuti lembaga lain.


Pemilik Tanah Batal Jual ke Youtuber Mualaf Daud Kim untuk Dibuat Masjid

4 hari lalu

Daud Kim, Youtuber Korea. Foto: Instagram.
Pemilik Tanah Batal Jual ke Youtuber Mualaf Daud Kim untuk Dibuat Masjid

Kesepakatan antara pemilik tanah dan Daud Kim, Youtuber mualaf untuk penjualan lahan yang akan dibangun masjid dibatalkan.