Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ikut Tren Fashion, 5 Zodiak Ini Selalu Jadi Pusat Perhatian

Reporter

Editor

Mitra Tarigan

image-gnews
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Penampilan keren seseorang tak cuma didasari baju mahal atau bermerek saja. Pembawaan, rasa percaya diri, dan kemampuan memadupadankan wardrobe yang dimiliki bisa jadi salah satu penyebabnya. 5 Zodiak berikut merupakan pencetak tren fashion yang baik dalam ruang lingkup pergaulan atau di kalangan yang lebih terbatas. Kenapa bisa begitu? Kita simak saja penjelasan berdasarkan Zodiak.

Baca: Pensiun Sebagai Penyanyi, Intip 3 Gaya Busana Unik Seungri

1. Taurus.
Lemari pakaian Taurus selalu terisi dengan barang mahal. Seorang Taurus tidak memiliki masalah untuk mendapatkan banyak uang dan mendapatkan semua pakaian dari label ternama. Bahkan jika mereka hidup menggantungkan diri dengan gaji seadanya, Taurus masih akan menemukan cara untuk menambahkan pakaian baru ke lemari mereka setiap minggunya. Bagi Taurus membeli barang-barang modis membuat hati mereka bahagia. Tak heran dengan penampilan mereka yang menawan, Taurus menuai kekaguman dari banyak pihak yang tahu betapa indahnya selera fashion Taurus.

2. Leo.
Para Leo tak takut menampilkan gaya busana terbaik mereka. Mereka juga tidak ragu memakai pakaian mewah dan menikmati penampilan kerennya sendiri tanpa memikirkan pendapat orang lain. Saat orang lain menolak jadi perhatian, Leo selalu maju paling depan agar orang melihat apa yang ia kenakan. Biasanya Leo banyak dipuji dan dimintai saran tentang cara berpakaian yang baik. Leo tak akan ragu mengenakan semua koleksi perhiasannya atau pakaian mahalnya.

3.Libra.
Libra sangat membanggakan penampilan fisik dan apa yang dikenakannya. Anehnya, orang selalu suka dengan penampilan Libra. Mereka tidak hanya selalu tampil modis dalam tiap kesempatan, tapi juga menampilkan rasa percaya diri yang membuat sering dianggap arogan. Libra sangat suka dengan desain baju, perhiasan, atau sepatu terbaru. Mereka bahkan mengembangkan minat tersebut jadi bisnis.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

4. Aries.
Aries sangat mudah mempengaruhi gaya berbusana orang lain. Aries dapat tampil keren dalam berbagai situasi dan berdiri di podium dengan penuh percaya diri. Aries sering menciptakan gaya tersendiri yang diikuti banyak pihak. Kalau sedang bosan Aries akan membuat atau menciptakan sendiri gaya-gaya berbusana yang baru. Terobosan Aries membuatnya banyak dijadikan panutan dalam berbusana.

Baca: Gaya Syahrini yang Kinclong, Reino Barack Tak Ketinggalan

5. Pisces.
Para Pisces sangat berapi-api untuk mendapatkan gaya berpakaian yang mereka inginkan. Meskipun dengan begitu mereka harus merogoh kantong untuk baju-baju dari koleksi dari brand ternama. Pisces selalu tampil keren dan efisien dalam berbusana. Mereka melihat tren, mencoba pada dirinya sendiri, dan kemudian orang lain mengikutinya.Ketika ada waktu, mereka menggunakan bakat mereka mereka untuk membantu mengubah gaya berbusana orang lain dari yang biasa jadi luar biasa. Siapapun yang mengenal Pisces tahu, mereka akan selalu melakukan perubahan ke arah yang lebih baik.

TABLOID BINTANG

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Gaya Fesyen Boho Chic Jika Memenuhi 3 Aspek Ini

5 hari lalu

Seorang gadis dengan blus ala boho chic menghadiri Coachella Valley Music & Arts Festival 2016, di Indio, California.  Matt Cowan/Getty Images for Coachella
Gaya Fesyen Boho Chic Jika Memenuhi 3 Aspek Ini

Gaya Boho Chic pada dasarnya adalah gaya santai yang menggabungkan unsur-unsur hippie, nomaden, dan vintage. Begini lebih jelasnya.


Kolaborasi Victoria Beckham dan Mango, Apa Koleksi Terbarunya?

10 hari lalu

Victoria Beckham. Instagram.com/@victoriabeckham
Kolaborasi Victoria Beckham dan Mango, Apa Koleksi Terbarunya?

Koleksi Victoria Beckham dan Mango yang terbaru dari rangkaian kolaborasi para penggemar street fashion


Mengenal Pakaian Shimmer yang Disoroti sebagai Tren Mode Lebaran

10 hari lalu

Irrish Bella mengenalkan gaun atau gamis shimmer dari toko Arinna Hijab. Foto: Instagram/@_irishbella_
Mengenal Pakaian Shimmer yang Disoroti sebagai Tren Mode Lebaran

Tampilan pakaian berbahan shimmer terlihat elegan untuk baju Lebaran, sehingga menjadi tren perbincangan di media sosial


Sejarah Peci Ratusan Tahun Lalu, Disebar Pedagang Hingga Populer Jadi Busana Lebaran

14 hari lalu

Terdakwa kasus pencemaran nama baik, Ahmad Dhani mengenakan peci hitam saat menjalani sidang lanjutan di PN Surabaya, Selasa, 12 Februari 2019. Saat ini Dhani sedang menjalani sidang atas kasus yang terjadi di Surabaya. ANTARA/HO/Ali Masduki
Sejarah Peci Ratusan Tahun Lalu, Disebar Pedagang Hingga Populer Jadi Busana Lebaran

Peci yang identik dengan busana lebaran telah dikenal masyarakat sejak ratusan tahun lalu.


Ramadan, Komunitas di Yogyakarta Edukasi Pecinta Fashion Rintis Karya Pemikat Wisatawan

25 hari lalu

Pegiat industri fashion di Yogyakarta mengikuti event  Ramadhan Runway 2024 yang digagas Indonesia Fashion Chamber di Yogyakarta 15-24 Maret 2024. Tempo/Pribadi Wicaksono
Ramadan, Komunitas di Yogyakarta Edukasi Pecinta Fashion Rintis Karya Pemikat Wisatawan

Komunitas Indonesia Fashion Chamber (IFC) Yogyakarta meyakini, besarnya pasar wisatawan di Yogyakarta menjadi anugerah tersendiri untuk terus menghidupkan ekonomi kreatif di Kota Gudeg.


Tiga Tips Gaya Berpakaian untuk Jurnalis ala Didiet Maulana

42 hari lalu

Desainer, pengusaha, dan direktur kreatif IKAT Indonesia, Didiet Maulana/Foto: Doc. Pribadi
Tiga Tips Gaya Berpakaian untuk Jurnalis ala Didiet Maulana

Didiet Maulana, Direktur Kreatif Ikat Indonesia memberikan tips padupadankan gaya berpakaian ala jurnalis.


IDFES2024: Revolusi Fashion Lokal

6 Februari 2024

Revolusi Fashion Lokal dalam Indonesia Fashion Ecosystem Summit  (IDFES 2024)
IDFES2024: Revolusi Fashion Lokal

IDFES 2024 yang pertama di Indonesia ini bertema "Revolusi Fashion Lokal" yang akan menjadi creative hub untuk mendorong inspirasi.


Anies Baswedan Konsisten Tampil dengan Busana Formal di Debat Capres, Pengamat Mode Sebut Kode Ini

5 Februari 2024

Anies Baswedan Konsisten Tampil dengan Busana Formal di Debat Capres, Pengamat Mode Sebut Kode Ini

Anies Baswedan kembali tampil konsisten dengan gaya formal hingga debat capres kelima yang diadakan KPU. Pengamat mode kaitkan dengan kode.


Tampil Paling Formal, Anies-Cak Imin Kenakan Jas Hitam di Debat Capres Kelima

4 Februari 2024

Pasangan Capres-Cawapres no urut 01, Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar tiba dalam debat capres terakhir di JCC, Minggu, 4 Februari 2024. Cuplikan YouTube KPU
Tampil Paling Formal, Anies-Cak Imin Kenakan Jas Hitam di Debat Capres Kelima

Pasangan Calon Presiden dan Wakil Presiden nomor urut satu Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar (AMIN), tampil paling formal pada debat capres kelima.


Gaya Ganjar-Mahfud dengan Jaket Varsity di Debat Capres Kelima

4 Februari 2024

Pasangan Capres-Cawapres no urut 03,  Ganjar Pranowo-Mahfud MD tiba dalam debat capres terakhir di JCC, Minggu, 4 Februari 2024. Cuplikan YouTube KPU
Gaya Ganjar-Mahfud dengan Jaket Varsity di Debat Capres Kelima

Ganjar Pranowo dan Mahfud Md memutuskan untuk mengenakan jaket universitas alias jaket varsity dalam debat capres kelima.