Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Notre Dame Paris Terbakar, Lakukan 4 Hal Ini Bila Kebakaran

image-gnews
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Kebakaran hebat terjadi di Gereja Katedral Notre Dame Paris, Perancis pada Senin sore, 15 April 2019. Sebanyak 500 petugas pemadam kebakaran pun dikerahkan untuk menjinakan sang jago merah. Untungnya, setelah hampir lima jam, api tersebut pun padam.

Baca: Makna Katedral Notre-Dame bagi warga Prancis

"Bangunan itu telah diselamatkan dan dilestarikan secara keseluruhan," kata kepala pemadam kebakaran, Jean-Claude Gallet seperti yang dilansir dari New York Times.

Kebakaran bisa terjadi pada siapa saja. Penting sekali mengetahui cara menyelamatkan diri dan memadamkan api saat terjadi kebakaran. Meski demikian, masih sedikit orang yang paham dengan hal tersebut. Untuk mengatasi kebingungan akan tindakan yang harus dilakukan, situs Lifehack dan Safe Wise pun membagikan beberapa tipsnya.

1. Memadamkan kobaran api dengan Fire Extinguisher atau kain basah
Sebelum akhirnya menyelamatkan diri, memadamkan api sebagai bentuk usaha tentu perlu dilakukan. Dalam hal ini, menyimpan fire extinguisher atau alat pemadam kebakaran merupakan hal yang penting. Sehingga, saat kebakaran terjadi, Anda dapat dengan membuka dan menyemprotkan gas yang kandungannya dapat memberhentikan kobaran api. Namun, jika Anda tidak memilikinya, kain basah dipercaya dapat menggantinya.

2. Menutup setiap pintu
Saat Anda tahu bahwa api berada pada satu titik seperti kamar, misalnya, segera tutup area lain yang memiliki akses kesana. Ini akan memudahkan Anda dalam meminimalisir penyebaran api dan asap. Hal tersebut juga telah dibuktikan oleh banyaknya riset yang telah beredar. Jadi, segera keluar dan tutup daerah yang terbakar itu.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

3. Keluar rumah dengan merangkak
Lari bukanlah hal yang tepat untuk dilakukan saat evakuasi. Pasalnya, ini akan membuat Anda secara langsung terpapar asap dari kebakaran. Kandungan karbon monoksidanya pun sangat tidak baik untuk kesehatan, khususnya apabila terhirup. Oleh karena itu, untuk menghindarinya, silakan keluar dengan cara merangkak. Sebab umumnya, api dan asapnya akan naik ke atas sehingga meminimalisir Anda untuk menghidup asap saat berada di bawah.

Baca: Gereja Katedral Notre Dame Ikon Bersejarah Paris Terbakar

4. Jangan pernah kembali ke dalam
Ketika Anda telah berjalan ke luar, jangan sekali pun berpikir untuk mengambil barang atau mengingat sesuatu yang tertinggal sehingga Anda harus kembali. Sebab, api yang telah membara menunjuk pada asap yang tak kalah buruknya untuk Anda. Jika Anda benar-benar harus kembali, mintalah ahli seperti anggota pemadam kebakaran dengan peralatan lengkapnya untuk membantu Anda.

SARAH ERVINA DARA SIYAHAILATUA | NEWYORKTIMES | LIFEHACK | SAFEWISE

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Cerita Petugas Damkar Tak Bisa Selamatkan 7 Orang saat Kebakaran di Mampang

7 jam lalu

Petugas sedang memadamkan api yang membakar sebuah ruko di Jalan Mampang Prapatan, Jakarta, Jumat, 19 April 2024. Foto: ANTARA/Khaerul Izan
Cerita Petugas Damkar Tak Bisa Selamatkan 7 Orang saat Kebakaran di Mampang

Kebakaran toko Saudara Frame & Galery di Mampang Prapatan Kamis kemarin mengakibatkan tujuh orang tewas


Tujuh Orang Tewas dalam Kebakaran Ruko di Mampang Prapatan

1 hari lalu

Petugas sedang memadamkan api yang membakar sebuah ruko di Jalan Mampang Prapatan, Jakarta, Jumat, 19 April 2024. Foto: ANTARA/Khaerul Izan
Tujuh Orang Tewas dalam Kebakaran Ruko di Mampang Prapatan

Tujuh orang tewas dalam kebakaran ruko Saudara Frame dan Galery di Mampang Prapatan.


Sudin Jakarta Pusat Beri Bantuan Tenda Darurat, Selimut, dan Makanan Korban Kebakaran

2 hari lalu

Kebakaran melumatkan tiga rumah warga di permukiman warga di Jalan Kemayoran Gempol, Kelurahan Kebon Kosong, Kemayoran, Jakarta Pusat, Rabu, 17 April 2024. Kebakaran itu terjadi sekitar 13.00 WIB. TEMPO/Ihsan Reliubun
Sudin Jakarta Pusat Beri Bantuan Tenda Darurat, Selimut, dan Makanan Korban Kebakaran

Dinas Sosial DKI Jakarta melalui Suku Dinas Sosial Jakarta Pusat menurunkan bantuan berupa tenda darurat, selimut, dan makanan kepada korban kebakaran.


Pemilik Warung Padang Korban Kebakaran: Saya Baru Tahu Saat Orang Teriak

2 hari lalu

Suryonoto, 53 tahun, melihat sisa kebakaran yang melumatkan tiga rumah warga dan delapan kamar kontrakan di Jalan Kemayoran Gempol, Kelurahan Kebon Kosong, Kemayoran, Jakarta Pusat, Rabu, 17 April 2024. TEMPO/Ihsan Reliubun
Pemilik Warung Padang Korban Kebakaran: Saya Baru Tahu Saat Orang Teriak

Kebakaran di Jalan Kemayoran Gempol, Kelurahan Kebon Kosong, Kemayoran, Jakarta Pusat, menghanguskan tiga rumah. Delapan kamar kontrakan.


Kebakaran di Kebon Kosong Melumatkan Tiga Rumah, Delapan Kontrakan

2 hari lalu

Kebakaran melumatkan tiga rumah warga di permukiman warga di Jalan Kemayoran Gempol, Kelurahan Kebon Kosong, Kemayoran, Jakarta Pusat, Rabu, 17 April 2024. Kebakaran itu terjadi sekitar 13.00 WIB. TEMPO/Ihsan Reliubun
Kebakaran di Kebon Kosong Melumatkan Tiga Rumah, Delapan Kontrakan

Kebakaran melumatkan tiga rumah warga di permukiman warga di Jalan Kemayoran Gempol, Jakarta Pusat


Gedung Lama Bursa Efek Denmar yang Ikonik Kebakaran

3 hari lalu

Seorang petugas pemadam kebakaran bekerja setelah kebakaran terjadi di Bursa Efek Lama, Boersen, di Kopenhagen, Denmark 16 April 2024. Ritzau Scanpix/Emil Helms via REUTERS
Gedung Lama Bursa Efek Denmar yang Ikonik Kebakaran

Gedung lama bursa efek Denmark adalah gedung bersejarah, yang pucuk menaranya berbentuk empat ekor naga yang saling terjalin.


Keluarga WNI Korban Tewas Kebakaran Apartemen di Hong Kong akan Urus Pemulangan Jenazah

5 hari lalu

Petugas pemadam kebakaran bekerja di lokasi sebuah kecelakaan bus tingkat dua di Hong Kong, 10 Februari 2018. Sebanyak 65 penumpang lainnya terluka, dan 33 lainnya dirawat di rumah sakit. AP
Keluarga WNI Korban Tewas Kebakaran Apartemen di Hong Kong akan Urus Pemulangan Jenazah

Perwakilan keluarga dua WNI yang tewas dalam kebakaran apartemen di Distrik Kowloon telah tiba di Hong Kong untuk mengurus pemulangan jenazah.


Nikson Nababan Tinjau lokasi Kebakaran Pajak Tarutung

7 hari lalu

Nikson Nababan Tinjau lokasi Kebakaran Pajak Tarutung

Bupati Tapanuli Utara, Nikson Nabaan, didampingi jajaran instansi terkait, meninjau langsung lokasi Kebakaran Pajak Tarutung dan menemui para korban.


Dua WNI Tewas dalam Kebakaran di Hong Kong

7 hari lalu

Ilustrasi kebakaran. ANTARA
Dua WNI Tewas dalam Kebakaran di Hong Kong

KJRI Hong Kong mengonfirmasi adanya dua WNI yang meninggal dunia akibat kebakaran gedung apartemen di Distrik Kowloon, Hong Kong


Asap Tebal di Food Court Supermal Karawaci Diduga Kebakaran, Pengunjung Panik dan Berhamburan

9 hari lalu

Situasi lobby di Supermal Karawaci usai muncul asap tebal yang diduga akibat kebakaran di area food court, Rabu 10 April 2024. (TEMPO/Muhammad Iqbal)
Asap Tebal di Food Court Supermal Karawaci Diduga Kebakaran, Pengunjung Panik dan Berhamburan

Kepulan asap tebal terlihat di salah satu pusat makanan (food court) di Supermal Karawaci. Akibatnya, pengunjung dan pegawai berhamburan.