Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kaesang Pangarep Mengeluh Soal Minyak di Wajah, Ini Solusinya?

Reporter

Editor

Mitra Tarigan

image-gnews
Kaesang Pangarep (Instagram @kaesangp)
Kaesang Pangarep (Instagram @kaesangp)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Anak bungsu Presiden Joko Widodo, Kaesang Pangarep pernah mengeluh tentang mukanya yang berminyak. Pada 30 Desember 2018, Kaesang pernah mengunggah sebuah foto tentang dirinya di Instagram. Kaesang saat itu mengenakan kemeja putih dan jeans sedang duduk sambil menyilangkan kaki di sebuah bangku. Saat itu, ia pun mengeluh betapa banyaknya minyak di wajahnya. "Muka bagaikan lautan minyak," kata Kaesang saat itu.

Baca: Gibran Jokowi Unggah Video, Ganti Balas Kejailan Kaesang Pangarep

Kulit wajah pria dipengaruhi hormon testosteron yang menjadikannya lebih tebal, lebih memiliki daya tahan, memiliki kemampuan untuk menumbuhkan bulu di area wajah dan tingkat produksi keringat relatif tinggi.

Hormon tersebut juga meningkatkan produksi sebum sehingga membuat kulit pria cenderung berminyak dan memiliki pori-pori besar.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Untuk membersihkan wajah yang kotor karena keringat, minyak, polusi, dan lain-lain, Dermatologist Oriflame Dr. Eddy Karta, Sp. KK menyarankan cara minyak lawan minyak. "Intinya adalah jika kita banyak kena kotoran yang berminyak, polusi, dan lain-lain, lebih baik bersihkan dulu dengan yang sifatnya minyak. Itu untuk mengangkat minyak lawan minyak soalnya. Minyak lawan minyak itu untuk mengangkat semua kotoran minyak," kata Dr Eddy pada pertengahan September 2018 di Jakarta.

Lalu, bisakah membersihkan wajah yang kotor karena minyak dengan sabun? Menurut Dr Eddy, bisa. Namun, ada dampaknya.

"Dengan sabun bisa, tapi jadi berkali-kali dan itu menyebabkan kulit menjadi kering. Kalau kita bilas lagi-bilas lagi dengan sabun," ungkapnya.

Baca: Kaesang Pangarep Mau Jual Makanan Berat, Ada Saran Nama ?

Dr Eddy pun lebih menyarankan agar memakai cara minyak lawan minyak saat membersihkan kotoran dari wajah. "Pokoknya minyak lawan minyak, kemudian baru double cleansing dengan sabun," ujarnya.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Imbas Serangan Iran ke Israel, Pemerintah akan Evaluasi Anggaran Subsidi BBM 2 Bulan ke Depan

16 menit lalu

Menko Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto memberikan keterangan soal Pertumbuhan Ekonomi Indonesia tahun 2023 di Menko Perekonomian, Jakarta, Senin, 5 Februari 2024. Airlangga Hartarto mengatakan pertumbuhan ekonomi 2023 mencapai 5,05 persen atau lebih rendah dibandingkan tahun 2022 dengan pertumbuhan ekonomi mencapai 5,31 persen. TEMPO/Tony Hartawan
Imbas Serangan Iran ke Israel, Pemerintah akan Evaluasi Anggaran Subsidi BBM 2 Bulan ke Depan

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto merespons soal imbas serangan Iran ke Israel terhadap harga minyak dunia. Ia mengatakan pemerintah akan memonitor kondisi selama dua bulan ke depan sebelum membuat keputusan ihwal anggaran subsidi bahan bakar minyak atau BBM.


Kaesang Pastikan Istrinya Erina Gudono Tak Maju Pilkada Sleman

4 jam lalu

Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kaesang Pangarep dalam konferensi pers di Basecamp DPP PSI, Jakarta Pusat, Kamis, 21 Maret 2024. TEMPO/Defara
Kaesang Pastikan Istrinya Erina Gudono Tak Maju Pilkada Sleman

Kaesang Pangarep, membantah kabar istrinya Erina Gudono akan mengikuti Pilkada 2024 sebagai calon bupati Sleman, Yogyakarta.


Halalbihalal Golkar Dihadiri Kaesang, Luhut, hingga Relawan Jokowi

18 jam lalu

Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto (tengah) menghadiri acara halalbihalal di Kantor DPP Partai Golkar, Slipi, Jakarta Barat pada Senin, 15 April 2024. Airlangga didampingi sejumlah petinggi Koalisi Indonesia Maju (KIM) yang mengikuti agenda tersebut. TEMPO/Sultan Abdurrahman
Halalbihalal Golkar Dihadiri Kaesang, Luhut, hingga Relawan Jokowi

Sederet petinggi Koalisi Indonesia Maju (KIM) ikut hadir dalam acara halalbihalal Golkar tersebut.


Pakar Ini Sebut Konflik Iran-Israel Tak akan Pengaruhi Harga Emas dan Minyak Berkepanjangan

20 jam lalu

Ilustrasi emas. Shutterstock
Pakar Ini Sebut Konflik Iran-Israel Tak akan Pengaruhi Harga Emas dan Minyak Berkepanjangan

Direktur Laba Forexindo Berjangka Ibrahim Assuaibi menyebut serangan Iran ke Israel tidak berdampak pada pasar Asia hari ini.


Iran Serang Israel, Harga Emas dan Minyak Dunia Masih Standar

1 hari lalu

Ilustrasi Emas Batangan. TEMPO/Tony Hartawan
Iran Serang Israel, Harga Emas dan Minyak Dunia Masih Standar

Direktur Laba Forexindo Berjangka, Ibrahim Assuaibi mengatakan harga emas dan minyak dunia saat ini masih standar.


Profil Korban Jiwa Penusukan di Australia: Ibu Baru, Mahasiswi Cina hingga Pengungsi Ahmadiyah

1 hari lalu

Korban penusukan di Australia. Istimewa
Profil Korban Jiwa Penusukan di Australia: Ibu Baru, Mahasiswi Cina hingga Pengungsi Ahmadiyah

Warga Australia berduka atas kematian lima perempuan dan seorang pria penjaga keamanan pengungsi asal Pakistan.


Dapat Melembapkan Kulit, Apa Itu Lanolin?

1 hari lalu

Ilustrasi perempuan memakai pelembap. (Self)
Dapat Melembapkan Kulit, Apa Itu Lanolin?

Lanolin adalah pelembab kulit untuk mencegah dan mengatasi kulit yang kering, kasar, gatal, atau iritasi.


Iran Serang Israel, Harga Emas dan Minyak Berpotensi Naik

2 hari lalu

ilustrasi emas. TEMPO/Tony Hartawan
Iran Serang Israel, Harga Emas dan Minyak Berpotensi Naik

Serangan Iran ke Israel mengakibatkan harga emas dan minyak berpotensi naik.


Kaesang Unggah Momen Lebaran Keluarga Jokowi dan Prabowo di Istana

5 hari lalu

Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kaesang Pangarep dalam konferensi pers di Basecamp DPP PSI, Jakarta Pusat, Kamis, 21 Maret 2024. TEMPO/Defara
Kaesang Unggah Momen Lebaran Keluarga Jokowi dan Prabowo di Istana

Dalam unggahan yang dibagikan di Instagram, Kaesang - putra bungsu Jokowi, membagikan foto bersama Istri Erina Gudono, Ibu Negara Iriana, Prabowo, dan Didit Hediprasetyo.


Simpatisan Desak Kaesang Rombak Pengurus PSI Jawa Tengah, Ada Dugaan Politik Uang di Pemilu 2024

5 hari lalu

Koordinator GSMKS, simpatisan Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Solo, Edi Tri Wiyanto, memberikan penjelasan tentang adanya indikasi penyelewengan, penyalahgunaan wewenang, bahkan mengarah kepada praktik politik uang (money politics) mewarnai Pemilu 2024, di Kota Solo, Jawa Tengah, Rabu, 9 April 2024. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Simpatisan Desak Kaesang Rombak Pengurus PSI Jawa Tengah, Ada Dugaan Politik Uang di Pemilu 2024

Simpatisan PSI Solo menuding ada penyelewengan hingga kecurangan yang dilakukan sejumlah pihak di internal PSI selama pemilu 2024.