Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Mana yang Lebih Jorok, Ponsel, ATM, atau Toilet Umum?

Reporter

Editor

Mila Novita

image-gnews
Ilustrasi mesin ATM (Pixabay.com)
Ilustrasi mesin ATM (Pixabay.com)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pernah mendengar bahwa layar ponsel cerdas lebih kotor daripada dudukan toilet? Ternyata, ada benda lain yang sama kotornya dengan layar ponsel dan dudukan toilet, yaitu anjungan tunai mandiri atau ATM. 

Baca: 5 Hal Soal Miss V: Urusan Toilet Umum, Sabun, sampai CD Berenda

Sebuah studi menunjukkan bahwa keyboard mesin ATM sama kotornya dengan  dudukan toilet umum, bahkan mungkin lebih. Hasil tes menunjukkan bahwa mesin itu sarat dengan kuman dan bakteri yang bisa membuat seseorang terjangkit penyakit.

Studi ini dilakukan oleh sekelompok peneliti asal Inggris untuk BioCote, produsen produk antibakteri. Mereka mengambil sampel dari keyboard ATM dan dudukan toilet umum, lalu membandingkan keduanya. Hasilnya, para ilmuwan menemukan bahwa swab dari kedua tempat itu mengandung bakteri yang berpotensi menyebabkan kembung dan diare pada manusia.

"Kami terkejut dengan hasil kami karena mesin ATM terbukti sangat terkontaminasi bakteri; setingkat dengan toilet umum di dekatnya,” kata peneliti Richard Hastings, ahli mikrobiologi untuk BioCote, dikutip Times of India, Senin, 22 April 2019.

Selain itu, mereka juga melakukan penelitian terhadap telepon umum. Dan ternyata perangkat itu juga menjadi sarang kuman. "Tidak hanya karena benda ini dipegang oleh orang yang berbeda setiap hari, tetapi handset kemudian dipegang dekat dengan hidung dan mulut orang,” ujar Richard.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sebenarnya banyak orang yang meragukan hasil penelitian ini karena dilakukan oleh perusahaan penjual antibakteri. Tapi, tidak ada salahnya mencuci tangan setelah menggunakan mesin ATM atau telepon umum, kan?

Baca: Penelitian: Stir Kemudi Mobil Lebih Kotor dari Kursi Toilet

TIMES OF INDIA | THE SUN


 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Resmi Dioperasikan, Inilah 3 Keunggulan Kereta Ekonomi Stainless Steel New Generation

11 jam lalu

Ilustrasi di stasiun kereta api. Foto: Pegipegi
Resmi Dioperasikan, Inilah 3 Keunggulan Kereta Ekonomi Stainless Steel New Generation

Kereta Ekonomi Stainless Steel New Generation setidaknya memiliki tiga keunggulan dibanding jenis kereta ekonomi sebelum-sebelumnya. Apa saja?


Leptospirosis Penyakit Langganan Musim Hujan, Seberapa Berbahaya?

1 hari lalu

Ilustrasi banjir. Dok. TEMPO/M. Iqbal Ichsan
Leptospirosis Penyakit Langganan Musim Hujan, Seberapa Berbahaya?

Leptospirosis adalah penyakit yang kerap muncul setiap musim hujan, terutama di daerah yang rawan banjir dan genangan air. Seberapa berbahaya?


Alasan Pengobatan TBC pada Anak Harus Tuntas

1 hari lalu

Ilustrasi obat Tuberkulosis atau TBC. Shutterstock
Alasan Pengobatan TBC pada Anak Harus Tuntas

Anak penderita TBC harus menjalani pengobatan sampai tuntas agar bakteri penyebab infeksi bisa dibasmi sampai habis.


Kawanan Pencuri Bobol ATM di Minimarket Depok, Uang Puluhan Juta Raib

16 hari lalu

ATM dan minimarket yang dibobol kawanan pencuri di Sawangan, Depok, Selasa, 12 Maret 2024. TEMPO/Ricky Juliansyah
Kawanan Pencuri Bobol ATM di Minimarket Depok, Uang Puluhan Juta Raib

Pencuri yang melakukan pembobolan ATM itu juga mengambil barang di minimarket, seperti rokok, kosmetik dan coklat yang berada di area kasir.


Pembobolan ATM di Bekasi Gagal, Terduga Pelaku Dikunci Warga

19 hari lalu

Ilustrasi mesin ATM (Pixabay.com)
Pembobolan ATM di Bekasi Gagal, Terduga Pelaku Dikunci Warga

Terduga pelaku pembobolan ATM dengan cara mengganjal mesin dikunci warga yang memergokinya


ATM Anda Terblokir? Begini Cara Mengurus Aktivasi Kembali

22 hari lalu

Cara mengambil uang di ATM BRI ada dua, yaitu bisa menggunakan kartu ATM atau tanpa kartu ATM. Berikut ini langkah-langkahnya. Foto: Canva
ATM Anda Terblokir? Begini Cara Mengurus Aktivasi Kembali

Lupa PIN atau password hingga ATM terblokir seringkali dialami nasabah bank ketika melakukan transaksi. Berikut langkah-langkah mengatasinya.


Roadmap Sanitasi Sekolah 2024-2030, Pedoman Penyediaan Toilet Layak Bagi Pelajar

29 hari lalu

Siswa menjalani Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) hari pertama di halaman Sekolah Dasar Negeri (SDN) Kenari 07 dan 08, Jakarta Pusat, Rabu, 12 Juli 2023. MPLS bagi siswa baru adalah kegiatan pertama yang dilakukan ketika masuk sekolah untuk pengenalan program, sarana dan prasarana sekolah, cara belajar, penanaman konsep pengenalan diri, dan pembinaan awal kultur sekolah. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Roadmap Sanitasi Sekolah 2024-2030, Pedoman Penyediaan Toilet Layak Bagi Pelajar

Kemendikbudristek meluncurkan roadmap sanitasi sekolah 2024-2030. Upaya pemerataan akses toilet yang layak bagi semua sekolah.


Bekukan Celana Jins untuk Usir Bakteri dan Bau tanpa Dicuci, Mitos atau Fakta?

30 hari lalu

Ilustrasi celana jeans. hollister.com
Bekukan Celana Jins untuk Usir Bakteri dan Bau tanpa Dicuci, Mitos atau Fakta?

Membekukan celana jins di dalam freezer diklaim bisa membuatnya segar dan bebas bau tak sedap tanpa perlu dicuci. Bagaimana faktanya?


Bikin Tubuh Kesulitan Menyerap Nutrisi dari Makanan, Kenali Penyakit Whipple

32 hari lalu

ilustrasi sakit perut (pixabay.com)
Bikin Tubuh Kesulitan Menyerap Nutrisi dari Makanan, Kenali Penyakit Whipple

Penyakit Whipple mengganggu pencernaan normal dengan mengganggu pemecahan makanan dan menghambat kemampuan tubuh untuk menyerap nutrisi.


Guru Besar FK UI Erlina Burhan Tawarkan SIG untuk Deteksi Kasus Aktif Tuberkulosis di Indonesia

36 hari lalu

Prof. Dr. dr. Erlina Burhan M. Sc.,Sp.p. Ui.ac.id
Guru Besar FK UI Erlina Burhan Tawarkan SIG untuk Deteksi Kasus Aktif Tuberkulosis di Indonesia

Erlina Burhan paparkan bahasan penanganan tuberkulosis di pidato pengukuhannya sebagai Guru Besar FK UI. Ia tawarkan SIG untuk deteksi TB.