Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Tips Kencan dengan Teman Online, Jangan Lupa Riset Dulu

Reporter

Editor

Mila Novita

image-gnews
Ilustrasi online dating/ kencan online. Digitaltrends.com
Ilustrasi online dating/ kencan online. Digitaltrends.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Di era digital, Anda mungkin saja bertemu teman kencan melalui media sosial atau aplikasi kencan online. Setelah mengobrol sebentar, berlanjut ke pertemuan. Jangan berharap bayangan Anda tentangnya akan sama dengan kenyataan. Begitu pun sebaliknya.

Nah, daripada mengalami hal-hal yang tidak diinginkan, berikut beberapa hal yang perlu Anda siapkan ketika teman online mengajak kencan.

1. Kenali lebih jauh sebelum bertemu

Kebanyakan orang memiliki kepribadian yang berbeda sama sekali antara dunia maya dengan dunia nyata. Orang yang ekstrovert di media sosial, mungkin akan kesulitan memulai pembicaraan saat bertemu langsung. Jadi, ada baiknya saling mengenal sifat asli masing-masing sebelum bertemu. 

2. Pastikan aman

Saat bertemu dengan seseorang untuk pertama kali, pastikan keselamatan Anda terjamin. Pilihlah restoran atau kafe yang biasa Anda kunjungi. Jangan berencana pergi dengannya ke tempat lain.

3. Riset online

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Keahlian stalking Anda dibutuhkan sebelum bertemu. Gunakan keahlian itu untuk mengetahui lebih lanjut tentang dia. Riset kecil ini akan membantu Anda mengonfirmasi kebenaran semua informasi yang ia berikan. Selain itu, Anda bisa mengenal dia lebih jauh, misalnya tentang hobi, gaya hidup, dan tempat-tempat yang pernah ia kunjungi. Pengetahuan ini akan menambah bahan pembicaraan Anda nantinya.

4. Percakapan positif

Mulailah percakapan dengan sesuatu yang positif, misalnya tentang suasana kafe yang menyenangkan. Ini akan membantu Anda dan dia lebih terbuka untuk berbicara jujur tentang banyak hal. Pastikan juga Anda tidak bertanya tentang hal-hal yang terlalu pribadi. Anda bisa menanyakannya pada pertemuan selanjutnya, jika pertemuan pertama ini berjalan lancar.

5. Tawarkan membayar

Entah pria atau wanita, Anda adalah manusia mandiri yang hidup di abad ke-21. Terlepas siapa nanti yang akan membayar atau membagi seluruh tagihan, kedua belah pihak akan merasa lebih nyaman.

TIMES OF INDIA | THE GUARDIAN 

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


5 Hal yang Diperhatikan Calon Pasangan saat Kencan Pertama

2 hari lalu

Ilustrasi kencan (pixabay.com)
5 Hal yang Diperhatikan Calon Pasangan saat Kencan Pertama

Pakar hubungan menyebutkan hal-hal yang lebih perlu dipikirkan saat kencan pertama demi kelanjutan yang lebih diharapkan dengan calon pasangan.


Begini Cara Menyembunyikan Status Online WhatsApp

4 hari lalu

Ilustrasi WhatsApp. (knowitinfo.com)
Begini Cara Menyembunyikan Status Online WhatsApp

Mode sembunyi memungkinkan pengguna untuk merahasiakan kapan ia mengakses aplikasi WhatsApp, sehingga orang lain tidak melihat kapan Anda aktif.


Begini Cara Menonaktifkan Status Online di Instagram

4 hari lalu

Logo baru Instagram. Instagram
Begini Cara Menonaktifkan Status Online di Instagram

Untuk menjaga privasi, berikut adalah langkah mematikan status online di Instagram.


Ide Kencan dengan Pasangan Introvert, Tenang dan Penuh Keakraban

13 hari lalu

Ilustrasi pasangan kencan. Foto: Unsplash.com/Nathan Dumlao
Ide Kencan dengan Pasangan Introvert, Tenang dan Penuh Keakraban

Tak seperti orang ekstrovert yang bisa kencan di mana pun, pasangan introvert lebih suka tempat yang tenang dan jauh dari keramaian. Berikut idenya.


Cara Mematikan Tanda Online di Instagram

14 hari lalu

Logo Instagram. Kredit: TechCrunch
Cara Mematikan Tanda Online di Instagram

Fitur ini memungkinkan Anda untuk bisa menggunakan Instagram tanpa diganggu notifikasi pesan dari orang lain.


5 Cara Cek CCTV untuk Memantau Arus Mudik Lebaran 2024

16 hari lalu

Kendaraan melintas di bawah kamera Closed Circuit Television (CCTV) di Jalan Jenderal Sudirman, Rabu, 17 Maret 2021.  Rencananya, kamera ETLE mobile itu akan diluncurkan pada Sabtu, 20 Maret 2021, sebelum nantinya dioperasikan. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
5 Cara Cek CCTV untuk Memantau Arus Mudik Lebaran 2024

Para pemudik secara pribadi dapat memantau kemacetan lalu lintas melalui siaran live CCTV, baik melalui laman resmi maupun aplikasi.


Tips Jadi Teman yang Baik dan Menghindari Perpisahan

19 hari lalu

Ilustrasi teman mendukung temannya yang berduka. Foto: Unsplash.com/Gemma Chua-Tran
Tips Jadi Teman yang Baik dan Menghindari Perpisahan

Tak mudah mempertahankan persahabatan tetap terjalin dengan baik namun Anda bisa berusaha menjadi teman yang baik dengan cara berikut.


Bos KK Super Mart Minta Maaf kepada Raja Malaysia Soal Kaus Kaki Berlafaz Allah

20 hari lalu

Raja Malaysia Sultan Ibrahim Sultan Iskandar bertemu dengan pendiri KK Super Mart Chai Kee Kan di Istana Negara.  (Foto: Facebook/Sultan Ibrahim Sultan Iskandar)
Bos KK Super Mart Minta Maaf kepada Raja Malaysia Soal Kaus Kaki Berlafaz Allah

Terdapat laporan mengenai beberapa kasus pelemparan bom molotov di berbagai gerai KK Super Mart di Malaysia.


Senangnya Bertemu Kawan Lama, Apa Saja yang Perlu Dilakukan?

27 hari lalu

Ilustrasi pertemanan wanita dan pria. Foto: Unsplash.com/Helena Lopes
Senangnya Bertemu Kawan Lama, Apa Saja yang Perlu Dilakukan?

Rencana bertemu lagi dengan kawan lama mungkin bikin berdebar. Berikut cara mengatasi rasa grogi dan kikuk.


Begini Cara Memperpanjang STNK Orang Lain secara Online

37 hari lalu

Ilustrasi: Layanan pengurusan STNK dan Pajak Kendaraan Bermotor Mandiri Tunas Finance. (ANTARA
Begini Cara Memperpanjang STNK Orang Lain secara Online

Cara memperpanjang STNK atas nama orang lain dapat dilakukan dengan mudah dan efisien secara online melalui aplikasi SIGNAL.