Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Adidas Luncurkan Sepatu Pulseboost HD, Ada QR Code Untuk Lagu

image-gnews
Sepatu Adidas Pulseboost HD. TEMPO/Sarah Ervina Dara Siyahailatua
Sepatu Adidas Pulseboost HD. TEMPO/Sarah Ervina Dara Siyahailatua
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Adidas baru saja meluncurkan koleksi sepatu terbarunya, yakni Pulseboost HD. Bekerja sama dengan komunitas pelari urban di New York, Paris dan Berlin, sepatu ini pun dikhususkan untuk city running atau aktivitas lari di dalam kota. Berbagai kelebihan dimiliki oleh sepatu dengan variasi warna hitam dan abu-abu ini.

Pertama, dari bagian midsole, Adidas memilih boost HD (higher than city). Menurut retail trainer Adidas Indonesia Avicenna Jatikusumo, ini akan membuat pelari jauh lebih seimbang. Karena ia menggunakan bahan boost yang lebih padat dari ukuran biasa. “Kalau Anda punya sepatu boost sebelumnya, pasti akan merasakan perbedaan dari midsole yang biasa itu lembut sedangkan ini lebih keras dan padat,” katanya dalam acara Press Conference Pulseboost HD di Jakarta pada 17 September 2019.

Selain itu, pada bagian outsole, Avicenna mengatakan bahwa sepatu Pulseboost HD menggunakan continental adaptive traxion. Berbentuk kotak dan berongga. teknologi ini bisa memberikan cengkraman secara maksimum, khususnya saat pelari berganti arah dengan cepat dan pada jenis permukaan apa pun. “Misalnya saat lari di jalanan lalu pindah ke trotoar atau dari permukaan yang kering maupun basah, Anda tetap bisa berlari dengan stabil,” katanya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Untuk bagian atas sepatu, Adidas Pulseboost HD dilengkapi dengan bahan rajutan. Menurut Avicenna, ini bisa menciptakan fleksibilitas karena bahan rajutan akan mengikuti bentuk kaki saat lari. “Ini bisa meminimalisir cedera dan luka karena bagian atasnya lentur. Jadi akan dengan sendirinya merenggang di tempat yang diperlukan,” katanya.

Terakhir, pada bagian dekat tali sepatu terdapat QR Code. Avicenna mengatakan bahwa QR Code tersebut dapat discan melalui kamera gawai. Kemudian, ini akan membawa pengguna sepatu kepada daftar lagu yang dibuat di platform Spotify. “Pelari pasti memiliki kebiasaan untuk lari sambil mendengarkan musik. Jadi kami memudahkan mereka dengan mengkompilasi lagu-lagu pendukung aktivitas lari,” katanya.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Tak Selalu Menyiksa, Ini Manfaat Pakai Sepatu Hak Tinggi bagi Tubuh

5 jam lalu

Ilustrasi sepatu hak tinggi/high heels. Shutterstock.com
Tak Selalu Menyiksa, Ini Manfaat Pakai Sepatu Hak Tinggi bagi Tubuh

Tak selalu bikin pegal dan menyiksa, berikut beberapa potensi dampak positif terkait pemakaian sepatu hak tinggi menurut podiatris.


Ragam Barang yang Pantang Dimasukkan ke Mesin Cuci karena akan Memperpendek Masa Pakai

21 jam lalu

Ilustrasi mesin cuci. Shutterstock
Ragam Barang yang Pantang Dimasukkan ke Mesin Cuci karena akan Memperpendek Masa Pakai

Pakar menjelaskan apa saja yang sebaiknya tak dimasukkan ke dalam mesin cuci karena bisa memperpendek masa pakai peralatan rumah tangga ini.


Cara Bayar Jalan Tol Tanpa Kartu: Pakai OBU

19 hari lalu

QRIS merupakan QR Code yang kini marak digunakan sebagai model pembayaran, tak terkecuali untuk bayar tol. Simak cara bayar tol pakai QRIS berikut. Foto: Canva
Cara Bayar Jalan Tol Tanpa Kartu: Pakai OBU

Anda lupa tidak bawa kartu e-tol? Jangan panik. Anda bisa bayar jalan tol tanpa kartu menggunakan OBU. Begini caranya.


Timnas Jerman Beralih Sponsor dari Adidas ke Nike, Dikritik Menteri Ekonomi Kurang Patriotik

32 hari lalu

Timnas Jerman. REUTERS/Molly Darlington
Timnas Jerman Beralih Sponsor dari Adidas ke Nike, Dikritik Menteri Ekonomi Kurang Patriotik

Keputusan DFB untuk meninggalkan Adidas dan beralih menggunakan Nike untuk Timnas Jerman memicu kritik dari pemerintah setempat.


Terpopuler: Tanggapan Nike tentang Sepatu Bergambar Bendera Israel, Jastip Barang Impor bayar Bea Cukai

39 hari lalu

Foto tangkapan layar video hoaks tentang sepatu Nike buat sepatu bergambar bendera Israel, 15 Maret 2024. (Reuters)
Terpopuler: Tanggapan Nike tentang Sepatu Bergambar Bendera Israel, Jastip Barang Impor bayar Bea Cukai

Berita terpopuler: Tanggapan Nike tentang sepatu bergambar bendera Israel, Jastip barang impor bayar bea cukai.


BI Siapkan Penukaran Uang hingga Rp 197,6 T untuk Ramadan dan Idul Fitri

41 hari lalu

Sejumlah pegawai BI melakukan penghitungan uang di Pulau Kabaruan, Kabupaten Talaud, Sulawesi Utara, 28 Oktober 2021. Kegiatan penukaran uang dilakukan bekerja sama dengan Bank Sulutgo dan BRI dengan mekanisme whole sale, dimana pihak bank mengumpulkan uang dari masyarakat untuk ditukarkan. Penukaran uang tidak dilakukan langsung ke masyarakat untuk mengurangi kontak langsung, mengurangi kerumunan massa dan mengantisipasi penyebaran COVID-19. ANTARA FOTO/ADWIT B PRAMONO
BI Siapkan Penukaran Uang hingga Rp 197,6 T untuk Ramadan dan Idul Fitri

BI memproyeksikan kebutuhan uang selama Ramadan dan Idul Fitri 2024 tahun sebesar Rp 197,6 triliun. Sebanyak itu pulalah jumlah uang yang disiapkan BI.


Sembuh dari Pneumonia, Imelda Marcos Keluar dari Rumah Sakit

42 hari lalu

Imelda Marcos. AP/Pat Roque
Sembuh dari Pneumonia, Imelda Marcos Keluar dari Rumah Sakit

Mantan Ibu Negara Imelda Marcos keluar dari rumah sakit setelah pekan lalu dirawat karena pneumonia ringan.


Begini Cara Aktivasi Identitas Kependudukan Digital (IKD) atau KTP digital

55 hari lalu

Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) tengah menguji versi baru dari e-KTP, yang nantinya disebut sebagai e-KTP Digital atau Identitas Digital. Pelaksanaan E-KTP Digital rencananya bakal diterapkan secara bertahap mulai tahun ini.
Begini Cara Aktivasi Identitas Kependudukan Digital (IKD) atau KTP digital

Identitas Kependudukan Digital (IKD) atau KTP digital merupakan proses pemindahan informasi e-KTP yang saat ini masih memiliki bentuk fisik.


Daftar Sepatu Nike Termahal, Ada yang Mencapai 68 Miliar

59 hari lalu

Sepasang Nike Air Jordan 1 tahun 1985, milik pemain NBA Michael Jordan. (ANTARA/Reuters/ Sotheby Handout)
Daftar Sepatu Nike Termahal, Ada yang Mencapai 68 Miliar

Ada beberapa daftar sepatu Nike termahal yang harganya bisa mencapai Rp68 miliar. Salah satunya Nike Air Jordan 1. Ini daftarnya.


Cara Mudah Cek Keaslian Sepatu Vans

23 Februari 2024

Deretan sepatu Vans yang ditawarkan dalam Jakarta Sneaker Day 2019 di Senayan City, Jakarta, Kamis, 7 Februari 2019. Pameran ini merupakan acara yang mendukung perkembangan sneaker, baik di Indonesia maupun luar negeri. TEMPO/Tony Hartawan
Cara Mudah Cek Keaslian Sepatu Vans

Begini cara gampang cek keaslian sepatu Vans.