Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Rahasia Bugar Cristiano Ronaldo, Makan 6 Kali Sehari

image-gnews
Pemain Juventus Cristiano Ronaldo. REUTERS/Alberto Lingria
Pemain Juventus Cristiano Ronaldo. REUTERS/Alberto Lingria
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Di usia 34 tahun, pesepakbola Cristiano Ronaldo tetap lincah di lapangan. Ia bahkan baru saja memecahkan rekor terbaru dengan membukukan 102 kemenangan bersama timnya di Liga Champions. Apa rahasia pemain dengan nomor punggung 7 ini agar tetap prima dan berprestasi?

Melansir dari situs goal.com, Ronaldo mengaku selalu berolahraga. Setiap hari, ia melakukan gerakan kardiovaskular yang meliputi jogging atau bersepeda.

“Dua hal ini sangat baik untuk kesehatan jantung dan memperkuat energi serta stamina saya,” kata pemain Juventus itu.

Selain olahraga, ia juga mengimbanginya dengan konsumsi makanan yang sangat diatur. Dari segi makanan, Ronaldo mengaku sedang menjalankan diet tinggi protein dengan banyak karbohidrat, buah, sayuran, dan gandum utuh.

“Saya juga menghindari makanan yang terlalu manis atau mengandung banyak gula,” katanya.

Salah satu hidangan favorit Ronaldo saat di rumah adalah bacalhau braz atau campuran ikan kod, bawang, kentang yang diiris tipis, dan telur orak-arik. Menariknya, makanan tersebut akan dikonsumsi sebanyak enam kali sehari.

Cristiano Ronaldo. instagram.com

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

“Saya selalu makan 3-4 jam sekali, tentu dengan porsi yang disesuaikan dengan kebutuhan harian. Ini dilakukan agar metabolisme tetap aktif,” jelasnya.

Sedangkan untuk minuman, ia mengatakan tak lagi mengonsumsi alkohol. Ia bahkan telah meninggalkan minuman keras tersebut sejak beberapa tahun silam.

“Saat ini saya lebih fokus kepada hidrasi. Jadi saya hanya minum air putih yang banyak saja,” kata kapten tim Portugal itu.

Istirahat yang cukup juga dilakukan oleh Ronaldo. Kepada situs Novella2000, pasangannya, Georgina Rodriguez, mengatakan bahwa sang kekasih selalu tidur 7-8 sehari.

“Ini membantunya lebih sehat dan bugar saat bangun di pagi hari,” katanya.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Cristiano Ronaldo Ucapkan Selamat Idul Fitri, dalam 2 Jam Dapat 'Like' 3,8 Juta

14 hari lalu

Cristiano Ronaldo unggah ucapan selamat Idul Fitri. (instagram.com/@cristiano)
Cristiano Ronaldo Ucapkan Selamat Idul Fitri, dalam 2 Jam Dapat 'Like' 3,8 Juta

Megabintang sepak bola asal Portugal, Cristiano Ronaldo, mengucapkan selamat Idul Fitri kepada umat Islam di dunia.


Perjalanan Bintang Al Nassr Sadio Mane, dari Desa Bambali Senegal hingga Jadi Superstar Lapangan Hijau

16 hari lalu

Pemain Al Nassr, Sadio Mane berselebrasi setelah menjebol gawang Abha dalam laga lanjutan Liga Arab Saudi di Prince Sultan bin Abdulaziz Sports City, 2 April 2024. Ini menjadi kemenangan ketiga yang diraih secara beruntun oleh Al Nassr. REUTERS/Stringer
Perjalanan Bintang Al Nassr Sadio Mane, dari Desa Bambali Senegal hingga Jadi Superstar Lapangan Hijau

Pemain Al-Nassr Sadio Mane dikenal karena kedermawanannya terhadap desa Bambali, tempat tinggalnya. Berikut perjalanan karier Mane.


Hasil Piala Super Saudi: Cristiano Ronaldo Kena Kartu Merah saat Al Nassr Tersingkir, Benzema Bikin Rekor saat Bawa Al Ittihad ke Final

16 hari lalu

Cristiano Ronaldo meninggalkan lapangan setelah mendapat kartu merah saat Al Nassr melawan Al Hilal di babak semifinal Piala Super Arab, 8 April 2024. REUTERS/Stringer
Hasil Piala Super Saudi: Cristiano Ronaldo Kena Kartu Merah saat Al Nassr Tersingkir, Benzema Bikin Rekor saat Bawa Al Ittihad ke Final

Dua bintang Eropa, Cristiano Ronaldo dan Karim Benzema, meraih hasil dan kondisi bertolak belakang di semifinal Piala Super Saudi.


Pakar Etiket Ingatkan Postur Tubuh yang Benar saat Makan di Restoran

17 hari lalu

Pakar etiket, William Henson. Instagram.com/@williamhansonetiquette
Pakar Etiket Ingatkan Postur Tubuh yang Benar saat Makan di Restoran

Pakar etiket mengingatkan untuk tidak membungkuk saat makan di restoran


Hasil Liga Arab Saudi Pekan Ke-27: Al Nassr Kalahkan Damac 1-0, Cristiano Ronaldo Jadi Cadangan

18 hari lalu

Para pemain Al Nassr berselebrasi. REUTERS/Stringer
Hasil Liga Arab Saudi Pekan Ke-27: Al Nassr Kalahkan Damac 1-0, Cristiano Ronaldo Jadi Cadangan

Al Nassr menang 1-0 di kandang Damac dalam pertandingan pekan ke-27 Liga Arab Saudi. Cristiano Ronaldo jadi cadangan dan gagal mencetak gol.


Dua Kali Hattrick Beruntun Bersama Al Nassr, Cristiano Ronaldo Ungguli Lionel Messi

22 hari lalu

Pemain Al Nassr, Cristiano Ronaldo berselebrasi setelah menjebol gawang Abha dalam laga lanjutan Liga Arab Saudi di Prince Sultan bin Abdulaziz Sports City, 2 April 2024. Dalam laga tersebut, Ronaldo menorehkan hat-trick-nya di babak pertama. Ia membobol gawang lawan pada menit ke-11, 21, dan 42. REUTERS/Stringer
Dua Kali Hattrick Beruntun Bersama Al Nassr, Cristiano Ronaldo Ungguli Lionel Messi

Simak catatan hattrick Cristiano Ronaldo yang jauh lebih banyak ketimbang Lionel Messi.


Hasil Liga Arab Saudi Pekan Ke-26: Al Nassr Kalahkan Abha 8-0, Cristiano Ronaldo Borong 3 Gol

22 hari lalu

Pemain Al Nassr Cristiano Ronaldo. REUTERS/Ahmed Yosri
Hasil Liga Arab Saudi Pekan Ke-26: Al Nassr Kalahkan Abha 8-0, Cristiano Ronaldo Borong 3 Gol

Cristiano Ronaldo memborong tiga gol saat Al Nassr menang 8-0 di kandang Abha, dalam pertandingan pekan ke-26 Liga Arab Saudi.


Jadwal Bola Rabu Dinihari 3 April: Tottenham di Liga Inggris, Juventus di Coppa Italia, Al Nassr di Liga Arab Saudi

23 hari lalu

Ilustrasi sepak bola. REUTERS/Yves Herman
Jadwal Bola Rabu Dinihari 3 April: Tottenham di Liga Inggris, Juventus di Coppa Italia, Al Nassr di Liga Arab Saudi

Jadwal bola pada Selasa malam ini hingga Rabu dinihari WIB, 2-3 April 2024, akan menampilkan Liga Inggris, Coppa Italia, dan Lia Arab Saudi.


Cristiano Ronaldo Cetak Hattrick saat Al Nassr Hajar Al Tai 5-1, Kokoh di Posisi Teratas Daftar Top Skor Sementara

25 hari lalu

Pemain Al Nassr Cristiano Ronaldo. REUTERS/Ahmed Yosri
Cristiano Ronaldo Cetak Hattrick saat Al Nassr Hajar Al Tai 5-1, Kokoh di Posisi Teratas Daftar Top Skor Sementara

Sadio Mane menciptakan dua assist di laga itu, salah satunya untuk terjadinya gol kedua Cristiano Ronaldo.


Makan Almond Mentah Sebelum Makan Dapat Membantu Kurangi Lonjakan Glukosa, Ini Penjelasannya

29 hari lalu

Kacang Almond. Foto: sheknows.com
Makan Almond Mentah Sebelum Makan Dapat Membantu Kurangi Lonjakan Glukosa, Ini Penjelasannya

Almond memiliki kandungan seng dan magnesium tinggi yang dapat merangsang reseptor tirosin kinase di jaringan adiposa sehingga meningkatkan sensitivitas insulin.