Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Mau Liburan Awal Tahun, Pastikan Rumah Aman dengan Ini

image-gnews
Ilustrasi pencurian atau pembobolan rumah. shutterstock.com
Ilustrasi pencurian atau pembobolan rumah. shutterstock.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Buat yang ingin liburan awal tahun baru, pastinya Anda dan keluarga sudah mengemas segala kebutuhan, mulai dari tiket perjalanan, akomodasi, pakaian, dan tak ketinggalan kamera untuk mendokumentasikan setiap momen berharga.

Namun, bagaimana dengan keamanan rumah yang akan ditinggal selama melancong? Sudahkah disiapkan pula? Berdasarkan penelitian umum, kurangnya persiapan dan tindakan pencegahan terhadap situasi tertentu, seperti liburan, dapat menimbulkan rasa cemas.

Dikutip dari Psycom, gangguan kecemasan atau disebut juga anxiety adalah perasaan takut, khawatir, atau tidak menyenangkan terhadap sesuatu. Cemas dapat membuat kehidupan menjadi tidak normal.

“Gejala yang timbul dapat berupa denyut jantung menjadi cepat, mual, hingga tidak bisa bernapas,” kata psikolog klinis Christina Gregory dalam keterangan pers yang diterima Tempo.co pada 2 Januari 2020.

Jika kondisi seperti itu terjadi saat liburan bersama keluarga tentu sangat menyiksa. Anda yang seharusnya bersenang-senang malah tidak tenang karena pikiran dihantui rasa takut akan hal-hal yang tak diinginkan terjadi di rumah, seperti pencurian akibat lupa mengunci pintu, kebakaran karena lupa mematikan listrik, alat elektronik, kompor, atau kran air, dan lain sebagainya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Untuk itu, Co-Founder & Chief Technical Officer CommandFusion SP Low mengatakan mempersiapkan proteksi di setiap properti sangat penting. Tindakan preventif untuk proteksi berbasis teknologi bisa menjadi solusi mengamankan harta benda yang dimiliki serta menyelamatkan dari ancaman terjadinya musibah yang tak diinginkan.

SP Low menyarankan agar setiap orang bisa memilih sistem komunikasi pintar yang mampu mengintegrasikan sistem yang umumnya terdapat di bangunan, seperti rumah, apartemen, kantor, hotel, dan lainnya.

“Dengan sistem kontrol sendiri, pengguna dapat melakukan kontrol sistem yang terkoneksi secara menyeluruh melalui satu perangkat saja, termasuk pada saat liburan,” katanya.

Cukup melalui gawai yang memiliki iOS/Android, maka akan memungkinkan pengguna mengontrol sistem pada saat tidak berada di sekitar rumah atau bangunan. “Mematikan serta menghidupkan listrik dan alat elektronik, hingga keamanan pintu dan ventilasi juga dapat dilakukan dari mana saja sehingga liburan senang, hatipun tenang," katanya.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Cara Mendapatkan SIM Card Bagi Turis Asing di Indonesia

9 jam lalu

Cara mendapatkan SIM Card bagi turis di Indonesia bisa dilakukan dengan menyesuaikan operator seluler yang dipilih. Berikut langkahnya. Foto: Canva
Cara Mendapatkan SIM Card Bagi Turis Asing di Indonesia

Cara mendapatkan SIM Card bagi turis di Indonesia bisa dilakukan dengan menyesuaikan operator seluler yang dipilih. Berikut langkahnya.


Destinasi Wisata dalam Kota di Pengujung Libur Lebaran, Oceanarium BXSea Bintaro

1 hari lalu

Wisata edukasi biota laut pertama di Tangerang Selatan, BXSea, yang berada di Bintaro Jaya XChange Mall 2, Tangerang Selatan. Suasana pada hari pertama soft opening, pada Jumat, 15 Desember 2023. Tempo/Yohanes Maharso Joharsoyo
Destinasi Wisata dalam Kota di Pengujung Libur Lebaran, Oceanarium BXSea Bintaro

Oceanarium BXSea Bintaro menyediakan sedikitnya 37 akuarium, 44 display, dan 10 terrarium yang bisa dikunjungi.


Liburan di Yogyakarta Semakin Menarik dengan Promo dari Traveloka

1 hari lalu

Liburan di Yogyakarta Semakin Menarik dengan Promo dari Traveloka

Yogyakarta adalah destinasi wisata yang memukau dan layak dikunjungi. Kekayaan budaya dan ragam kulinernya yang enak menjadi alasan terbaik untuk berlibur ke kota ini.


Pemilik Warung Padang Korban Kebakaran: Saya Baru Tahu Saat Orang Teriak

1 hari lalu

Suryonoto, 53 tahun, melihat sisa kebakaran yang melumatkan tiga rumah warga dan delapan kamar kontrakan di Jalan Kemayoran Gempol, Kelurahan Kebon Kosong, Kemayoran, Jakarta Pusat, Rabu, 17 April 2024. TEMPO/Ihsan Reliubun
Pemilik Warung Padang Korban Kebakaran: Saya Baru Tahu Saat Orang Teriak

Kebakaran di Jalan Kemayoran Gempol, Kelurahan Kebon Kosong, Kemayoran, Jakarta Pusat, menghanguskan tiga rumah. Delapan kamar kontrakan.


Gejala Post Holiday Blues dan 5 Kiat Mengurangi Risikonya

2 hari lalu

Ilustrasi foto liburan. Freepik.com
Gejala Post Holiday Blues dan 5 Kiat Mengurangi Risikonya

Suasana liburan yang terbawa saat memulai rutinitas bekerja mempengaruhi perasaan atau gangguan emosi. Kondisi itu menandakan post holiday blues


Inilah 5 Alasan Waktu Liburan Terasa Begitu Cepat

2 hari lalu

Ilustrasi liburan (Pixabay.com)
Inilah 5 Alasan Waktu Liburan Terasa Begitu Cepat

Ternyata terdapat berbagai faktor psikologis dan eksternal yang dapat membuat waktu terasa semakin cepat berlalu selama liburan.


Memahami Penyebab Post-Holiday Blues yang Biasa Menyerang usai Liburan

2 hari lalu

Ilustrasi arus balik. ANTARA
Memahami Penyebab Post-Holiday Blues yang Biasa Menyerang usai Liburan

Post-holiday blues adalah perubahan suasana hati sebagai akibat dari transisi antara masa liburan kepada kondisi rutin yang harus dihadapi kembali.


Saran Psikolog agar Mental Sehat setelah Libur Panjang

2 hari lalu

Ilustrasi keluarga mengisi liburan sekolah dengan camping di alam. Foto: Freepik.com/Jcomp
Saran Psikolog agar Mental Sehat setelah Libur Panjang

Hindari berbagai jenis kegiatan yang membuat tubuh minim bergerak agar mental tetap sehat usai libur panjang Lebaran.


Liburan Usai, Ini Tips Agar Anak Tidak Malas Saat Kembali Masuk Sekolah

5 hari lalu

Murid-murid sekolah menunggu giliran untuk membuat Kartu Identitas Anak (KIA) di SMPN 7 Bandung, Jawa Barat, 20 Maret 2024. Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil melakukan jemput bola pendataan ke sekolah-sekolah dengan jumlah rata-rata sekitar 500 anak per sekolah. TEMPO/Prima Mulia
Liburan Usai, Ini Tips Agar Anak Tidak Malas Saat Kembali Masuk Sekolah

Orang tua perlu mempersiapkan anak untuk masuk sekolah setelah libur panjang. Apa aja persiapannya?


Musim Liburan, Waspada Penipuan Online Reservasi Hotel dan Tiket

5 hari lalu

Ilustrasi Penipuan. shutterstock.com
Musim Liburan, Waspada Penipuan Online Reservasi Hotel dan Tiket

Banyak oknum yang memanfaatkan momen liburan untuk melakukan penipuan online pemesanan tiket dan reservasi hotel, waspadalah!