Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Fresh Graduate Ingin Gaji Besar, Simak Kiat Berikut

Reporter

image-gnews
Ilustrasi Fresh Graduate. REUTERS
Ilustrasi Fresh Graduate. REUTERS
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Ada beberapa faktor yang mempengaruhi seseorang yang baru lulus atau fresh graduate layak mendapatkan gaji besar, dilansir dari Jobstreet.com. Salah satunya adalah ketika dia merupakan mahasiswa dari bidang ilmu yang hanya menghasilkan sedikit lulusan tetapi banyak dicari oleh berbagai perusahaan.

"Misalnya Ilmu Teknik Nuklir, Oseanografi, atau Statistik yang lulusannya masih sedikit, ditambah lagi masih sedikit universitas di Indonesia yang membuka jurusan tersebut, ini bisa menawar gaji tinggi," tulis keterangan itu.

Kondisi ini seperti layaknya hukum supply and demand, semakin sedikit barang yang beredar maka akan makin mahal pula harganya. Lantas, jika hanya lulusan dari fakultas yang dianggap pasaran, apakah bisa memiliki posisi tawar yang tinggi?

Tentu saja boleh, tapi lagi-lagi ada faktor yang menentukan seseorang layak digaji besar oleh perusahaan. Salah satunya memiliki berbagai keahlian yang lengkap pada suatu bidang.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Misalnya, Anda seorang akuntan yang dapat menguasai banyak perangkat lunak untuk akuntansi, seperti Ms. Excel, MYOB, Zahir, dan lainnya, atau seorang digital marketing yang memahami penggunaan perangkat analisa untuk media sosial, mengerti SEO dan SEM, dan mampu menganalisa data-data," lanjutnya.

Menurutnya, keahlian tersebut dapat dipelajari melalui internet atau saat magang di perusahaan yang nantinya akan diajari oleh senior. Ketika seorang lulusan baru merupakan seorang kandidat yang mempunyai keahlian lengkap, tentu saja perusahaan berani memberikan gaji yang besar karena daya tawar tinggi yang dimiliki oleh kandidat.

Sekedar informasi dari Jobstreet bagi seorang yang baru lulus dan mengincar gaji besar, bisa melirik perusahaan-perusahaan berbasis teknologi, seperti startup untuk mengambil posisi IT atau developer, atau mengikuti program management trainee di perusahaan besar.

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Dampak Perang Gaza, Angka Pengangguran di Palestina di Atas 50 Persen

3 menit lalu

Sekelompok pria pengangguran membakar kardus ketika mereka berusaha menghangatkan diri ketika fajar di Kota Gaza, 18 Februari 2019. Orang-orang itu mengatakan mereka akan dengan senang hati bekerja hanya dengan 5 syikal sehari (sekitar 1,35 Dolar AS) tetapi tidak ada pekerjaan. Pada Oktober 2018, Bank Dunia mengatakan, 54 persen tenaga kerja Gaza menganggur, termasuk 70 persen pemuda. REUTERS/Dylan Martinez
Dampak Perang Gaza, Angka Pengangguran di Palestina di Atas 50 Persen

ILO memperkirakan jika perang Gaza masih berlanjut sampai akhir Maret 2024, maka angka pengangguran bisa tembus 57 persen.


Tanda Anda Rekan Kerja yang Menjengkelkan tapi Tak Pernah Sadar

11 jam lalu

Ilustrasi rekan kerja ceriwis. Shutterstock
Tanda Anda Rekan Kerja yang Menjengkelkan tapi Tak Pernah Sadar

Berikut beberapa perilaku menjengkelkan yang diam-diam tak disukai rekan kerja namun Anda tak pernah menyadarinya.


Mendagri Dorong Kepala Daerah Segera Regulasi THR dan Gaji ke-13

3 hari lalu

Mendagri Dorong Kepala Daerah Segera Regulasi THR dan Gaji ke-13

Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian menekankan pentingnya percepatan regulasi terkait pemberian Tunjangan Hari Raya (THR) dan gaji ke-13 kepada kepala daerah.


Terkini: Sri Mulyani Sebut THR dan Gaji ke-13 ASN 2024 Dibayarkan 100 Persen, Gibran Buka Rumah Dinas Wali Kota Solo untuk Warga Akses Internet Gratis

3 hari lalu

Menteri Keuangan Sri Mulyani saat memberikan keterangan kepada media hasil Kinerja dan Realisasi Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2023 di Kantor Kementerian Keuangan, Jakarta, Selasa 2 Januari 2024. Sri Mulyani menyebutkan realisasi APBN 2023 defisit sebesar Rp347,6 triliun atau 1,65 persen dari produk domestik bruto (PDB), sementara penerimaan negara ditutup pada angka Rp2.774,3 triliun atau 105,2 persen dari target, yang terdiri dari perpajakan Rp2.155,4 triliun dan PNBP Rp605,9 triliun dan hibah Rp13 triliun. Tempo/Tony Hartawan
Terkini: Sri Mulyani Sebut THR dan Gaji ke-13 ASN 2024 Dibayarkan 100 Persen, Gibran Buka Rumah Dinas Wali Kota Solo untuk Warga Akses Internet Gratis

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menyatakan THR dan gaji ke-13 untuk ASN akan dibayarkan 100 persen tahun ini.


Mengenal Apa Itu Soft Skill dalam Pekerjaan dan Contohnya

3 hari lalu

Sebelum terjun ke dunia kerja, sebaiknya Anda memahami apa itu soft skill. Hal ini sangat diperlukan agar Anda mudah beradaptasi. Foto: Canva
Mengenal Apa Itu Soft Skill dalam Pekerjaan dan Contohnya

Sebelum terjun ke dunia kerja, sebaiknya Anda memahami apa itu soft skill. Hal ini sangat diperlukan agar Anda mudah beradaptasi.


Tanda Anda Alami Burnout dan Tips Meredakannya

7 hari lalu

Ilustrasi perempuan lelah/kurang istirahat/mengantuk. Shutterstock
Tanda Anda Alami Burnout dan Tips Meredakannya

Kondisi burnout atau lelah berlebih kerap dialami oleh orang-orang yang mencapai titik jenuh dengan rutinitas harian. Berikut cara meredakannya.


Polda Metro Jaya Sebut Pemalsu Situs Rabithah Alawiyah untuk Validasi Gelar Habib Tak Miliki Pekerjaan Tetap

12 hari lalu

Polisi menangkap tersangka dugaan pemalsuan situs organisasi keagamaan Rabithah Alawiyah, Rabu, 28 Februari 2024. Pelaku menawarkan sertifikasi habib melalui jalur belakang dengan biaya Rp 4 juta per nama dalam situs itu. Dok. Dirreskrimsus Polda Metro Jaya.
Polda Metro Jaya Sebut Pemalsu Situs Rabithah Alawiyah untuk Validasi Gelar Habib Tak Miliki Pekerjaan Tetap

Direktur Reserse Kriminal Khusus Polda Metro Jaya Komisaris Besar Ade Safri Simanjutak mengatakan JMW sang habib palsu tak memiliki pekerjaan tetap.


7 Fungsi Surat Lamaran Kerja yang Penting Dipahami

12 hari lalu

Saat akan melamar pekerjaan, salah satu syarat yang umum diberikan adalah surat lamaran kerja. Berikut ini contoh surat lamaran kerja untuk berbagai posisi.  Foto: canva
7 Fungsi Surat Lamaran Kerja yang Penting Dipahami

Ada beberapa fungsi surat lamaran kerja yang wajib diketahui oleh para pencari kerja. Salah satunya sebagai pertimbangan untuk perekrutan.


Tanda Anda Sudah Kewalahan dengan Pekerjaan, Fisik dan Mental

13 hari lalu

Ilustrasi wanita lesu. shutterstock.com
Tanda Anda Sudah Kewalahan dengan Pekerjaan, Fisik dan Mental

Tanda awal orang sudah kewalahan dengan pekerjaan bisa terlihat dari kesalahan yang dibuat, susah memenuhi tenggat waktu, produktivitas menurun.


Deretan Lowongan Kerja di BUMN pada Maret 2024, dari Perumnas, KAI Services hingga Surveyor Indonesia

13 hari lalu

Ilustrasi lowongan kerja. Tempo/M Taufan Rengganis
Deretan Lowongan Kerja di BUMN pada Maret 2024, dari Perumnas, KAI Services hingga Surveyor Indonesia

Sejumlah BUMN membuka lowongan kerja pada bulan Maret 2024 ini. Posisi apa saja yang dibuka dan apa syarat dan ketentuan yang harus dipenuhi?