Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Peneliti Sebut Terlalu Banyak Asupan Garam Buruk buat Sistem Imun

Reporter

image-gnews
Ilustrasi menaburkan garam. shutterstock.com
Ilustrasi menaburkan garam. shutterstock.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Asupan garam dalam makanan yang terlalu banyak bisa melemahkan sistem kekebalan tubuh sehingga menyulitkan melawan infeksi penyakit, terutama akibat bakteri. Begitu menurut sebuah studi dalam jurnal Science Translational Medicine.

Untuk penelitian ini, para peneliti dari Rumah Sakit Universitas Bonn menjadikan tikus dan manusia sebagai subjek. Peneliti memberi makanan tinggi garam kepada tikus dan mendapati mereka menderita infeksi bakteri yang parah.

Mereka juga memberi enam gram garam setiap hari, setara dengan garam dalam dua porsi makanan cepat saji. Hasilnya, para partisipan mengalami defisiensi imun.

Menurut Organisasi Kesehatan Dunia (WHO), orang-orang tidak boleh mengonsumsi lebih dari 0,17 ons garam per hari atau kira-kira sekitar satu sendok teh. Penulis utama studi, seperti dilansir Indian Express, Dr. Katarzyna Jobin dari Universitas Würzburg mengatakan tubuh menjaga konsentrasi garam dalam darah dan berbagai organ konstan.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Garam yang dikonsumsi bersama makanan disaring oleh ginjal dan diekskresikan melalui urin. Di dalam ginjal ada sensor yang membantu ekskresi garam. Sensor ini menyebabkan glukokortikoid menumpuk di dalam tubuh, lalu membatasi fungsi jenis
sel imun umum dalam tubuh.

Christian Kurts dari Universitas Bonn menuturkan studi baru ini membuktikan konsumsi garam yang berlebihan melemahkan bagian penting dari sistem kekebalan tubuh.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


5 Tips Menjaga Kekebalan Tubuh Saat Puasa Ramadan dalam Cuaca Ekstrem

1 hari lalu

Ilustrasi Sahur. Shutterstock
5 Tips Menjaga Kekebalan Tubuh Saat Puasa Ramadan dalam Cuaca Ekstrem

Di tengah cuaca ekstrem, penting bagi umat untuk mengambil langkah-langkah yang tepat guna menjaga kekebalan tubuh selama puasa Ramadan.


Tambahan Asam Folat pada Garam Dapat Cegah Cacat Bawaan

5 hari lalu

Ilustrasi menaburkan garam. shutterstock.com
Tambahan Asam Folat pada Garam Dapat Cegah Cacat Bawaan

Melengkapi garam meja dengan asam folat menjadi strategi diet baru untuk lebih melindungi terhadap cacat bawaan.


Tanda-tanda Tubuh Anak Terlalu Banyak Mengandung Garam

18 hari lalu

Ilustrasi garam. Shutterstock
Tanda-tanda Tubuh Anak Terlalu Banyak Mengandung Garam

Peningkatan asupan garam dapat menghambat kesehatan anak dalam beberapa cara.


5 Cara Menjaga Kesehatan di Musim Pancaroba

19 hari lalu

Cuaca Ekstrem Picu Petir, BMKG: Tersebab Musim Pancaroba
5 Cara Menjaga Kesehatan di Musim Pancaroba

BMKG mengimbau masyarakat untuk mewaspadai musim pancaroba karena menyertakan cuaca ekstrem seperti hujan lebat singkat hingga angin kencang.


Produksi Garam Nasional Lampaui Target

19 hari lalu

Produksi Garam Nasional Lampaui Target

Produksi terbesar diperoleh dari sektor produksi garam rakyat yang mencapai 2,2 juta ton,


Manfaat Madu bagi Ibu Hamil

23 hari lalu

Ilustrasi madu. shutterstock.com
Manfaat Madu bagi Ibu Hamil

Madu merupakan salah satu pilihan bahan alami yang sering dipertimbangkan untuk dikonsumsi bagi ibu hamil.


Kendalikan Penyakit Autoimun dengan Mengontrol Stres

24 hari lalu

Ilustrasi autoimun. Shutterstock
Kendalikan Penyakit Autoimun dengan Mengontrol Stres

Dokter mengatakan untuk mengendalikan kondisi autoimun orang perlu berdamai dengan kondisinya. Salah satunya dengan mengendalikan stres.


Suplemen Kolostrum Tengah Diminati, Ahli Diet Ingatkan Efek Sampingnya

36 hari lalu

Ilustrasi wanita minum suplemen. Foto : Freepik
Suplemen Kolostrum Tengah Diminati, Ahli Diet Ingatkan Efek Sampingnya

Muncul kolostrum dalam bentuk suplemen yang semakin populer lewat media sosial dan dikonsumsi oleh orang dewasa. Simak efek sampingnya.


Mengenal Garam Celtic dan Manfaatnya bagi Kesehatan

37 hari lalu

Ilustrasi garam. Shutterstock
Mengenal Garam Celtic dan Manfaatnya bagi Kesehatan

Dipanen secara alami, garam celtic kaya akan magnesium dan mengandung semua mineral yang biasanya hilang dalam garam biasa.


6 Efek Samping Makan Telur Setiap Hari

38 hari lalu

Ilustrasi Telur Rebus
6 Efek Samping Makan Telur Setiap Hari

Terlalu sering mengonsumsi telur bisa berdampak buruk bagi kesehatan.