Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Mengasah Kemampuan Menulis saat Storytelling

Reporter

Editor

Mitra Tarigan

image-gnews
Ilustrasi wanita menulis. shutterstock.com
Ilustrasi wanita menulis. shutterstock.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Keahlian menulis tidak hanya untuk para wartawan yang harus menulis berita, atau dosen yang harus membuat jurnal. Hampir semua pekerjaan membutuhkan keahlian menulis. Untuk menjadi ahli dalam menulis, Pemimpin Redaksi Koran Tempo, Budi Setyarso, menyampaikan beberapa tips tentang bagaimana bercerita dengan tulisan. Menurutnya, bentuk tulisan ada dua macam yakni straigth news dan news feature.

Publik bisa mengetahui peristiwa yang terjadi dengan membaca straight news. Sementara news feature adalah cerita tentang latar belakang peristiwa atau kejadian. Budi mengatakan hal tersebut dalam acara Kagama Menulis V secara daring pada Sabtu 6 Juni 2020 bertajuk The Power of Storytelling: Kiat Menulis Storytelling yang Greget dan Menarik. Selain Budi, acara ini juga menghadirkan narasumber Andreas Maryoto dari Kompas dan Nursodik Gunarjo sebagai penulis buku The Story of Gondes, serta Heri Prast dan Rokhmadi Antok, Anggota Pengurus Bidang Fasilitasi Alumni, Pengurus Pusat Keluarga Alumni Universitas Gadjah Mada (PP KAGAMA).

Budi mencontohkan, news feature seperti tentang apa alasan di balik seorang menteri diberhentikan, apakah karena kinerja ataukah lantaran politik. Sebuah feature atau storytelling yang ditulis dengan baik akan menyentuh perasaan pembacanya. "Jadi menulis news feature itu tak berbeda dengan bercerita,” kata Budi dalam keterangan pers yang diterima Tempo pada 7 Juni 2020.

Budi melanjutkan, ada baiknya orang membuat tulisan yang enak dan perlu dibaca. "Seperti halnya bercerita, tentu setiap orang ingin teman-teman kita terikat dan mengetahui sampai detailnya," katanya. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Bagi alumnus Fakultas Pertanian UGM ini, storytelling tidak sekadar menyusun kalimat yang lengkap secara konten. Namun, juga enak dan menyentuh untuk pembaca. Untuk itu, hal yang perlu diingat adalah kemampuan dalam menciptakan sebuah cerita dalam storytelling. Namun, dalam jurnalistik, cerita itu harus berdasarkan fakta yang diperoleh dari hasil wawancara. “Karena itu harus dilengkapi unsur 5W+1 H. Ini harus tetap ada,” kata Budi.

Menurut Budi, menerapkan unsul 5W+1H itu bisa saja diterapkan di berbagai tulisan, walau tidak ada kaitannya dengan jurnalistik. Unsur itu bisa membuktikan bahwa tulisan-tulisan yang dibuat bukan mengarang. Selain itu, kata Budi, kreativitas penulis butuh untuk ‘menciptakan’ sebuah cerita. Hal itu agar tulisan mengalir ke pembaca dan tidak menyisakan lubang.

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Leila S. Chudori Ungkap 5 Poin dalam Namaku Alam dari Mental Health hingga Karate

5 hari lalu

Sampul Novel Namaku Alam karya Leila S. Chudori. Foto: Instagram LSC.
Leila S. Chudori Ungkap 5 Poin dalam Namaku Alam dari Mental Health hingga Karate

Dalam diskusi Namaku Alam di Bentara Budaya Jakarta, Leila S. Chudori mengungkap 5 poin penting dalam karya terbarunya Namaku Alam.


Emma Watson Daftar Kursus Menulis di Universitas Oxford, Bakal Didampingi Tim Keamanan

5 hari lalu

Aktris Emma Watson menyaksikan pertandingan Amerika Serikat Terbuka di Flushing Meadows, New York, Amerika Serikat, 5 September 2023. REUTERS/Mike Segar
Emma Watson Daftar Kursus Menulis di Universitas Oxford, Bakal Didampingi Tim Keamanan

Emma Watson akan ditemani tim keamanan saat menghadiri kelas di kampus


Kisah Dewi Sartika Dirikan Sekolah Perempuan Pertama, Untuk Perjuangkan Kesetaraan dalam Pendidikan

18 hari lalu

Pada 1911 bersama Dewi Sartika, Lasminingrat mendirikan sekolah perempuan bernama Sekolah Kautamaan Puteri. Karena kontribusinya yang besar terhadap pendidikan di Tanah Air dan menjadi tokoh intelektual perempuan pribumi, Lasminingrat dijuluki sebagai tokoh perempuan 'Sang Pemula' . Wikipedia dan Jogjaprov.go.id
Kisah Dewi Sartika Dirikan Sekolah Perempuan Pertama, Untuk Perjuangkan Kesetaraan dalam Pendidikan

Dewi Sartika memberikan kesempatan kepada para anak pembantu bagaimana rasanya sekolah dan belajar baca tulis. Sesuatu yang mustahil saat itu.


Dirut Tempo Ajak Mahasiswa Baru Terapkan Nilai-Nilai Tempo di Kampus

24 hari lalu

Direktur Utama Tempo Media Group Arif Zulkifli hadir sebagai narasumber pada hari pertama PKKMB Politeknik Tempo 2023, Senin 4 September 2023. Sesi ini dipandu oleh moderator Nadira Salsabila Tamara yang disambut dengan antusias oleh mahasiswa baru Politeknik Tempo Angkatan 2023/2024. Foto: Maya Syafira
Dirut Tempo Ajak Mahasiswa Baru Terapkan Nilai-Nilai Tempo di Kampus

Dirut Tempo Media Group Arif Zulkifli menjadi pemateri pertama dalam acara Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Baru Politeknik Tempo 2023.


5 Manfaat Finger Painting untuk Anak-Anak

28 hari lalu

Ilustrasi Finger Painting. shutterstock.com
5 Manfaat Finger Painting untuk Anak-Anak

Finger painting teknik melukis yang menggunakan jari-jari tangan


Tempo Media Group Gelar Indonesia Entrepreneur Challenge 2023, Ini Daftar Pemenangnya

29 hari lalu

Direktur Utama Tempo Media Group Arif Zulkifli memberikan penghargaan pada pelaku UMKM saat penyerahan  Indonesia Entrepreneur Challenge (IEC) 2023 di Hotel Ritz-Carlton Mega Kuningan, Jakarta, Rabu, 30 Agustus 2023. Dari 200 peserta pelaku UMKM peserta IEC, dewan juri menetapkan 33 pemenang dari keseluruhan kategori.  TEMPO/ Febri Angga Palguna
Tempo Media Group Gelar Indonesia Entrepreneur Challenge 2023, Ini Daftar Pemenangnya

Tempo Media Group mengumumkan dua puluh pelaku usaha pemenang penghargaan sayembara usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) terbaik dalam acara Indonesia Entrepreneur Challenge (IEC) 2023


Indonesia Entrepreneur Challenge 2023, Dirut Tempo Berikan Penghargaan bagi 20 UMKM

29 hari lalu

Direktur Utama Tempo Media Group Arif Zulkifli memberikan sambutan saat penyerahan  Indonesia Entrepreneur Challenge (IEC) 2023 di Hotel Ritz-Carlton Mega Kuningan, Jakarta, Rabu, 30 Agustus 2023.  TEMPO/ Febri Angga Palguna
Indonesia Entrepreneur Challenge 2023, Dirut Tempo Berikan Penghargaan bagi 20 UMKM

Direktur Utama Tempo Media Group Arif Zulkifli memberikan penghargaan untuk dua puluh pelaku usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) terbaik dari seluruh Indonesia.


Politeknik Tempo Gandeng APPRI, Siapkan Lulusan Siap Kerja

34 hari lalu

Ketua APPRI Jojo S. Nugroho (kanan) bersama Wakil Direktur bidang Akademik Politeknik Tempo M. Nur Hidayat (tengah) dan Ketua Divisi Pendidikan dan Pelatihan APPRI Arya Gumilar saat meninjau Perpustakaan Politeknik Tempo, Jumat 25 Agustus 2023 petang. (FOTO: Rachma Tri Widuri)
Politeknik Tempo Gandeng APPRI, Siapkan Lulusan Siap Kerja

Politeknik Tempo berkolaborasi dengan Asosiasi Perusahaan Public Relations Indonesia seiring dengan kesamaan visi yang dimiliki dua institusi itu.


Jaga Kesehatan Mental dengan Menulis Jurnal

39 hari lalu

Menulis jurnal setiap hari bisa menjadi salah satu cara untuk mengatasi gangguan kecemasan. (Pexels/Alina Vilchenko)
Jaga Kesehatan Mental dengan Menulis Jurnal

Tak perlu obat-obatan, cukup redakan stres dan kecemasan dengan menulis jurnal. Berikut enam manfaat journaling.


7 Manfaat Healing untuk Kesehatan Mental dan Fisik

56 hari lalu

Seorang pegunjung beristirahat di Healing Sleep Cafe, Seoul, Korea Selatan, 12 Januari 2023. Healing Sleep Cafe ini berhasil berkembang menjadi 47 cabang hanya dalam waktu dua tahun. REUTERS/Heo Ran
7 Manfaat Healing untuk Kesehatan Mental dan Fisik

Healing merupakan istilah yang semakin populer di kalangan masyarakat. Manfaat healing diyakini bisa membuat seseorang lebih baik.