Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Mengasah Kemampuan Menulis saat Storytelling

Reporter

Editor

Mitra Tarigan

Ilustrasi wanita menulis. shutterstock.com
Ilustrasi wanita menulis. shutterstock.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Keahlian menulis tidak hanya untuk para wartawan yang harus menulis berita, atau dosen yang harus membuat jurnal. Hampir semua pekerjaan membutuhkan keahlian menulis. Untuk menjadi ahli dalam menulis, Pemimpin Redaksi Koran Tempo, Budi Setyarso, menyampaikan beberapa tips tentang bagaimana bercerita dengan tulisan. Menurutnya, bentuk tulisan ada dua macam yakni straigth news dan news feature.

Publik bisa mengetahui peristiwa yang terjadi dengan membaca straight news. Sementara news feature adalah cerita tentang latar belakang peristiwa atau kejadian. Budi mengatakan hal tersebut dalam acara Kagama Menulis V secara daring pada Sabtu 6 Juni 2020 bertajuk The Power of Storytelling: Kiat Menulis Storytelling yang Greget dan Menarik. Selain Budi, acara ini juga menghadirkan narasumber Andreas Maryoto dari Kompas dan Nursodik Gunarjo sebagai penulis buku The Story of Gondes, serta Heri Prast dan Rokhmadi Antok, Anggota Pengurus Bidang Fasilitasi Alumni, Pengurus Pusat Keluarga Alumni Universitas Gadjah Mada (PP KAGAMA).

Budi mencontohkan, news feature seperti tentang apa alasan di balik seorang menteri diberhentikan, apakah karena kinerja ataukah lantaran politik. Sebuah feature atau storytelling yang ditulis dengan baik akan menyentuh perasaan pembacanya. "Jadi menulis news feature itu tak berbeda dengan bercerita,” kata Budi dalam keterangan pers yang diterima Tempo pada 7 Juni 2020.

Budi melanjutkan, ada baiknya orang membuat tulisan yang enak dan perlu dibaca. "Seperti halnya bercerita, tentu setiap orang ingin teman-teman kita terikat dan mengetahui sampai detailnya," katanya. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Bagi alumnus Fakultas Pertanian UGM ini, storytelling tidak sekadar menyusun kalimat yang lengkap secara konten. Namun, juga enak dan menyentuh untuk pembaca. Untuk itu, hal yang perlu diingat adalah kemampuan dalam menciptakan sebuah cerita dalam storytelling. Namun, dalam jurnalistik, cerita itu harus berdasarkan fakta yang diperoleh dari hasil wawancara. “Karena itu harus dilengkapi unsur 5W+1 H. Ini harus tetap ada,” kata Budi.

Menurut Budi, menerapkan unsul 5W+1H itu bisa saja diterapkan di berbagai tulisan, walau tidak ada kaitannya dengan jurnalistik. Unsur itu bisa membuktikan bahwa tulisan-tulisan yang dibuat bukan mengarang. Selain itu, kata Budi, kreativitas penulis butuh untuk ‘menciptakan’ sebuah cerita. Hal itu agar tulisan mengalir ke pembaca dan tidak menyisakan lubang.

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


Kenali Penyebab dan Gejala Disleksia, Gangguan Proses Belajar pada Anak

4 hari lalu

Ilustrasi disleksia/belajar dengan anak. Shutterstock
Kenali Penyebab dan Gejala Disleksia, Gangguan Proses Belajar pada Anak

Gangguan saraf pada bagian otak yang memproses bahasa membuat penderita disleksia kesulitan dalam mengidentifikasi kata-kata.


Kreativitas Hingga Keahlian Komunikasi Jadi Poin Penting Kembangkan Usaha

9 hari lalu

Peluncuran LPK TalkInc pada 23 Mei 2023/Talkinc
Kreativitas Hingga Keahlian Komunikasi Jadi Poin Penting Kembangkan Usaha

Kreativitas, inovasi, dan kewirausahaan hingga komunikasi akan menjadi poin penting bagi perkembangan dunia usaha kedepannya.


Kisah Brigadir Jabbar, Polisi yang Terpilih dalam Penulisan Buku Nusantara Berkisah: Bunga Setaman

9 hari lalu

Brigadir Jabbar (tengah) bersama S. Dian Andriyanto dan Manajer Produksi penerbit Langgam Komunika, Urry Kartopati, setelah peluncuran buku #sayabelajarhidup di Caca Garden, Kunungan, Jakarta Selatan, Sabtu, 20 Mei 2023. Foto: Istimewa.
Kisah Brigadir Jabbar, Polisi yang Terpilih dalam Penulisan Buku Nusantara Berkisah: Bunga Setaman

Buku Nusantara Berkisah: Bunga Setaman dari seri #sayabelajarhidup memuat 48 tulisan dari 40 penulis terpilih, salah satunya adalah Brigadir Jabbar.


Tempo Luncurkan Pojok Rahman Tolleng, Perpustakaan dengan 13 Ribu Koleksi Buku

16 hari lalu

Peluncuran perpustakaan Pojok Rahman Tolleng, merupakan ruang baca yang menyajikan koleksi buku dan catatan Rahman Tolleng di Gedung Tempo, Palmerah, Jakarta, Selasa, 16 Mei 2023. TEMPO/Charisma Adristy
Tempo Luncurkan Pojok Rahman Tolleng, Perpustakaan dengan 13 Ribu Koleksi Buku

Tempo Media Group meluncurkan perpustakaan Pojok Rahman Tolleng pada Selasa, 16 Mei 2023. Perpustakaan itu berisi 13 ribu koleksi pribadi aktivis demokrasi kelahiran tahun 1936 itu.


Investigasi Tempo Suap Ditjen Pajak Terpilih Jadi Finalis Global Shining Light Award 2023

17 hari lalu

Gedung Tempo Media Grup di Jakarta. TEMPO/Subekti.
Investigasi Tempo Suap Ditjen Pajak Terpilih Jadi Finalis Global Shining Light Award 2023

Liputan Majalah Tempo berjudul "Angin Ribut Suap Pajak" yang terbit pada 6 Maret 2021 terpilih menjadi finalis ajang penghargaan bergengsi Global Shining Light Award


7 Manfaat Belajar Menggambar untuk Anak-Anak

22 hari lalu

Ilustrasi anak menggambar (pixabay.com)
7 Manfaat Belajar Menggambar untuk Anak-Anak

Menggambar salah satu aktivitas yangmembantu meningkatkan kreativitas anak


Kantongi Laba Kotor Rp 77 Miliar, Dirut Tempo Sebut Perbaikan Ekonomi Nasional Tercermin dalam Kinerja Perseroan

23 hari lalu

Komisaris PT Tempo Inti Media Tbk Bambang Harymurti (kiri) dan Direktur Utama PT Tempo Inti Media Tbk Arif Zulkifli (kanan) saat memberikan pemaparan dalam Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) di Gedung Tempo, Palmerah, Selasa, 9 Mei 2023. Arif memaparkan, kenaikan pendapatan usaha antara lain disumbang pendapatan barang cetakan Rp 17,7 miliar atau tumbuh 34,5 persen. Kemudian pendapatan dari TEMPO.CO yang naik 33,4 persen yakni Rp 13,8 miliar. TEMPO/M Taufan Rengganis
Kantongi Laba Kotor Rp 77 Miliar, Dirut Tempo Sebut Perbaikan Ekonomi Nasional Tercermin dalam Kinerja Perseroan

PT Tempo Inti Media Tbk mencatatkan laba bruto atau laba kotor sebesar Rp 77 miliar sepanjang 2022.


Gelar RUPS Hari Ini, Tempo Inti Media Catat Pendapatan 2022 Rp 211,1 Miliar

24 hari lalu

Tempo Inti Media Tbk menyelenggarakan Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) di gedung Tempo, Palmerah, Jakarta Selatan pada Selasa, 9 Mei 2023. TEMPO/Riani Sanusi Putri
Gelar RUPS Hari Ini, Tempo Inti Media Catat Pendapatan 2022 Rp 211,1 Miliar

PT Tempo Inti Media Tbk. menggelar rapat umum pemegang saham atau RUPS hari ini.


5 Manfaat Mewarnai Untuk Balita

28 hari lalu

Sebanyak 1000 anak mengikuti lomba melukis dan mewarnai celengan di pusat perbelanjaan Grand Indonesia, Jakarta, Sabtu (18/4). Tempo/Tony Hartawan
5 Manfaat Mewarnai Untuk Balita

Manfaat mewarnai untuk perkembangan anak diantaranya meningkatkan keterampilan motorik dan memberi anak kesenangan menciptakan karya seni.


Menteri Keuangan Prancis Dihujat karena Tulis Novel Mesum

31 hari lalu

Komisaris Ekonomi Uni Eropa Paolo Gentiloni, Presiden Eurogroup Paschal Donohoe, Presiden Bank Dunia David Malpass, Menteri Keuangan Italia Daniele Franco, Menteri Keuangan Prancis Bruno Le Maire, Menteri Keuangan Kanada Chrystia Freeland, Menteri Keuangan Inggris Kanselir Rishi Sunak, Direktur Pelaksana IMF Kristalina Georgieva, Menteri Keuangan Jerman Olaf Scholz, Menteri Keuangan AS Janet Yellen, Sekretaris Jenderal Organisasi untuk Kerjasama Ekonomi dan Pembangunan (OECD) Mathias Cormann, Menteri Keuangan Jepang Taro Aso berpose untuk foto keluarga selama pertemuan para menteri keuangan G7 di Lancaster House di London, Inggris, 5 Juni 2021. [REUTERS/Henry Nicholls]
Menteri Keuangan Prancis Dihujat karena Tulis Novel Mesum

Menteri Keuangan Prancis Bruno Le Maire diolok-olok oleh warga Prancis terkait novel yang ditulisnya yang memuat soal adegan seks