Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Pasangan Suka Pinjam Uang, Waspada Anda Alami Toxic Financialship

Reporter

Editor

Mitra Tarigan

image-gnews
Ilustrasi pasangan. Unsplash.com/Annette Sousa
Ilustrasi pasangan. Unsplash.com/Annette Sousa
Iklan

TEMPO.CO, JakartaToxic Financialship merupakan hubungan yang tidak sehat pada pasangan muda, seperti adanya ketergantungan hidup dari sisi ekonomi. Perencana Keuangan, Aidil Akbar, mengungkapkan toxic financialship sangat berhubungan dengan toxic relationship. “Toxic relationship sebenarnya muncul saat satu pihak, memaksakan kehendak kepada pasangannya,” katanya kepada Bisnis Rabu 10 Juni 2020.

Generasi millennial akrab dengan istilah bucin. Kalau dahulu dikenal istilah cewek matre dimana pihak perempuan memanfaatkan keuangan pasangan laki-lakinya, tetapi sekarang ini banyak wanita yang dimanfaatkan oleh laki-laki, hingga menjadi toxic financialship.

Menurutnya, toxic relationship yang acap kali terdengar adalah perilaku posesif, mencela pasangan, tempramen buruk, mementingkan kepentingan lain daripada pasangan dan banyak contoh-contoh lainnya yang juga bisa masuk kedalam kategori toxic relationship.

Sadar tidak sadar sebenarnya ada juga hal-hal yang masuk ke dalam toxic financialship alias hubungan keuangan yang beracun, atau hubungan keuangan pasangan yang sangat tidak sehat dan ini diutamakan bagi mereka yang belum menikah alias masih dalam masa pacaran.

Aidil menjelaskan bahwa masalah keuangan akan terjadi ketika salah satu pihak harus melakukannya dengan terpaksa dan diluar batas kewajaran dan diluar batas kemampuan mereka. Masalahnya beralasan cinta, salah satu pasangan tidak merasa kalau mereka sedang berada didalam sebuah toxic financialship. Seperti dibilang oleh banyak orang cinta itu buta, maka seseorang sering tidak sadar kalau sebenarnya sedang berada di dalam suatu hubungan keuangan yang beracun alias toxic financialship.

Terdapat beberapa contoh toxic finacialship yang dijelaskan Aidil, yakni:

1. Laki-laki yang boros dan selalu menggunakan uang pasangannya;

2. Wanita yang dimanfaatkan dalam banyak kesempatan;

3. Lelaki yang sering berhutang ke pasangannya atau ke pihak lain dan yang melunasi adalah pasangannya;

4. Wanita yang sampai menjual aset atau barang yang dia miliki dan uangnya untuk pasangannya;

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

5. Laki-laki yang pinjam barang pasangannya untuk kemudian dijual dan uangnya dipakai sendiri;

6. Wanita yang pinjam uang ke orang lain dan uangnya digunakan pasangannya untuk main dengan teman-temannya;

7. Wanita yang sampai berbohong ke orang tua untuk mendapatkan uang untuk diberikan ke pasangannya;

8. Wanita yang sampai bekerja dan penghasilannya diberikan ke pasangannya dan dipakai untuk biaya hidup dan main;

9. Bahkan sampai ke level dimana wanita membelikan barang mahal (seperti handphone harga Rp 20 juta atau motor atau mobil atau rumah) atas nama pasangannya. Selanjutnya, yang membayar cicilan adalah si wanita.

“Secara keuangan, Anda telah menyia-nyiakan keuangan anda. Yang seharusnya uang tersebut bisa ditabung dan diinvestasikan untuk masa depan Anda, sekarang uang tersebut habis hanya untuk membuat pasangan anda bahagia dan itu pun belum menjamin hubungan kalian akan bahagia dan langgeng,” katanya Aidil.

Ia menambahkan bahwa uang tersebut bisa lebih bermanfaat bila ditabung dan investasi untuk biaya melanjutkan sekolah, untuk biaya pernikahan, untuk uang muka beli properti (apartemen/rumah), untuk biaya memiliki anak kelak, untuk biaya jalan-jalan dan masih banyak hal lainnya yang bermanfaat dibandingkan hanya untuk dihabiskan semua pada pasangan Anda.

BISNIS.COM

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Rupiah Hari Ini Diprediksi Fluktuatif dan Ditutup Melemah

2 hari lalu

Ilustrasi penukaran mata uang asing dan nilai Rupiah.  Tempo/Tony Hartawan
Rupiah Hari Ini Diprediksi Fluktuatif dan Ditutup Melemah

Pada perdagangan Selasa, 26 Maret 2024, rupiah ditutup menguat 7 poin menjadi Rp 15.793 per dolar AS.


Pikirkan Hal Ini Masak-masak bila Ingin Balikan dengan Mantan

2 hari lalu

Ilustrasi putus cinta. shutterstock.com
Pikirkan Hal Ini Masak-masak bila Ingin Balikan dengan Mantan

Balikan dengan mantan adalah ide buruk dalam hubungan karena berpotensi gagal lagi dan sakit hati yang sama akan terulang.


Sri Mulyani Sebut Utang Baru yang Ditarik Pemerintah Turun Drastis jadi Rp 72 Triliun

4 hari lalu

Menteri Keuangan Sri Mulyani bersama jajarannya bersiap memulai konferensi pers APBN Kita edisi Maret 2024 di Jakarta, Senin, 25 Maret 2024. Sri Mulyani mengatakan, realisasi anggaran Pemilu 2024 hingga 29 Februari 2024 sebesar Rp 23,1 triliun. TEMPO/Tony Hartawan
Sri Mulyani Sebut Utang Baru yang Ditarik Pemerintah Turun Drastis jadi Rp 72 Triliun

Menteri Keuangan Sri Mulyani melaporkan pemerintah sudah melakukan pencarian utang sebesar Rp 72 triliun per 15 Maret 2024.


Japan Credit Rating Kembali Pertahankan Peringkat Utang RI di BBB+, Respons Gubernur BI?

4 hari lalu

Gubernur Bank Indonesia (BI) Perry Warjiyo saat menyampaikan Hasil Rapat Dewan Gubernur Bulanan Bulan Februari 2024 di Gedung Bank Indonesia, Jakarta, Rabu 21 Februari 2024. Perry Warjiyo mengatakan keputusan mempertahankan BI-Rate pada level 6,00% tetap konsisten dengan fokus kebijakan moneter yang pro-stability. TEMPO/Tony Hartawan
Japan Credit Rating Kembali Pertahankan Peringkat Utang RI di BBB+, Respons Gubernur BI?

Japan Credit Rating Agency, Ltd. kembali mempertahankan peringkat utang atau Sovereign Credit Rating Republik Indonesia pada BBB+. Apa artinya?


Luhut soal Utang Minyak Goreng Rp 474 Miliar: Kasihan Pedagang Itu, Mereka Modalnya Terbatas

4 hari lalu

Menko Marves Luhut Binsar Pandjaitan memberi sambutan saat acara penandatanganan dokumen transaksi pengambilalihan saham Divestasi PT Vale Indonesia Tbk. di Jakarta, Senin, 26 Februari 2024. TEMPO/Tony Hartawan
Luhut soal Utang Minyak Goreng Rp 474 Miliar: Kasihan Pedagang Itu, Mereka Modalnya Terbatas

Menteri Luhut Pandjaitan menegaskan pemerintah berkomitmen memenuhi pembayaran utang selisih harga atau rafaksi minyak goreng kepada para pedagang.


10 Perilaku Pasangan yang Merendahkan Anda dan Hubungan, Jangan Ditoleransi

4 hari lalu

Ilustrasi pasangan cemburu. Freepik.com
10 Perilaku Pasangan yang Merendahkan Anda dan Hubungan, Jangan Ditoleransi

Anda sering terluka atau mempertanyakan harga diri. Berikut perilaku pasangan yang menjadi sinyal Anda harus bersikap tegas dalam hubungan.


1001 Alasan Pasangan Enggan Menikah, Ini 10 Sinyal di Antaranya

8 hari lalu

Ilustrasi pasangan jenuh. Shutterstock
1001 Alasan Pasangan Enggan Menikah, Ini 10 Sinyal di Antaranya

Pasangan selalu menunda tanggal pernikahan tanpa sebab yang jelas meski sudah lama berhubungan. Berikut 10 sinyal ia enggan menikah.


Bos Waskita Karya Beberkan Utang Perseroan Tembus Rp 41,2 Triliun: Butuh 17 Tahun untuk Lunas

9 hari lalu

Muhammad Hanagroho. waskita.co.id
Bos Waskita Karya Beberkan Utang Perseroan Tembus Rp 41,2 Triliun: Butuh 17 Tahun untuk Lunas

Direktur Utama Waskita Karya Muhammad Hanagroho membeberkan utang perusahaan hingga akhir Desember 2023 yang mencapai Rp 41,2 triliun.


MGM Resorts International Bantah Bruno Mars punya Utang Judi 50 Juta Dolar

10 hari lalu

Sejumlah lagu hits Bruno Mars seperti 24K, Please Me, Lazy Song dan Locked up Heaven dilarang untuk diputar di radio sebelum pukul 10 malam. Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) mengeluarkan surat edaran terkait pelarangan pemutaran 42 lagu karena disinyalir memiliki muatan asusila. REUTERS/Mario Anzuoni
MGM Resorts International Bantah Bruno Mars punya Utang Judi 50 Juta Dolar

Pihak kasino mengatakan, kemitraan MGM dengan Bruno Mars telah berlangsung lama dan berakar pada rasa saling menghormati.


Bruno Mars Diduga Terjerat Utang, Apa Tanggapan MGM?

10 hari lalu

Sejumlah lagu hits Bruno Mars seperti 24K, Please Me, Lazy Song dan Locked up Heaven dilarang untuk diputar di radio sebelum pukul 10 malam. Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) mengeluarkan surat edaran terkait pelarangan pemutaran 42 lagu karena disinyalir memiliki muatan asusila. REUTERS/Mario Anzuoni
Bruno Mars Diduga Terjerat Utang, Apa Tanggapan MGM?

Bruno Mars diduga terjerat utang perjudian. MGM sudah menanggapi tudingan itu. Apa katanya?