Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Resep Terong Balado Ikan Bilih Ala Gordon Ramsay

Reporter

Editor

Mitra Tarigan

image-gnews
Chef Gordon Ramsay. REUTERS/Edgar Su
Chef Gordon Ramsay. REUTERS/Edgar Su
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Kedatangan Chef Gordon Ramsay ke Tanah Minang menarik perhatian masyarakat Indonesia, khususnya masyarakat Sumatera Barat pada pertengahan Januari 2020. Banyak yang menunggu hasil syuting chef asal Inggris yang tayang di National Geographic Uncharted pada 29 Juni 2020.

Pada episode itu, Gordon Ramsay terlihat bertualang mencari berbagai bumbu lokal terbaik untuk membuat rendang. Di tayangan itu, Gordon Ramsay beradu kemampuan memasak rendang melawan ahli kuliner Indonesia, William Wongso.

Selain rendang, Gordon Ramsay pun mencicipi berbagai masakan khas Minangkabau yang terkenal lezat seperti bika, durian. Juri MasterChef Amerika Serikat ini pun mempelajari berbagai rempah khas Indonesia.

Di sela proses syuting itu, Gordon Ramsay pun membagikan cara memasak terong balado dengan ikan bilih. Artikel pembuatan terong balado yang dilansir nationalgeographic.com, mengebutkan Sumatra Barat adalah rumah bagi masakan Padang, gaya masakan Indonesia yang paling populer dan berpengaruh. Dalam dialek Minang, istilah 'balado' berarti 'dengan cabai'. Salah satu bahan utama masakan padang sesuai istilah balado adalah cabai merah pedas.

Berikut resep terong balado ikan bilih ala Gordon Ramsay

Bahan-bahan yang dibutuhkan:
-6 cabai merah besar
-6 siung bawang putih
-Potongan jahe 2 inci, dicincang halus
-Sepotong lengkuas 2 inci, dicincang halus
-1 tangkai serai, bagian tengah putih saja
-2 tomat, cincang kasar
-1 sendok makan terasi, terasi atau belacan
-4 lembar daun jeruk purut
-6 bawang merah, iris tipis
-1 ikat bawang putih, diiris menjadi bagian 1 inci
-seperempat gelas garam
-1 cangkir minyak biji anggur
-10 terong kecil, potong dadu 1 inci
-garam secukupnya
-setengah gelas ikan bilis (ikan teri bayi kering) yang sudah digoreng kering

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Cara membuatnya:
-10 buah terong dipotong kecil dan masukkan seperempat gelas garam. Diamkan selama 15-20 menit dalam saringan untuk menghilangkan kepahitan dan air dari terong.
-Campurkan 6 buah cabai merah, 1 serai, 6 bawang putih, lengkuas, jahe di dalam cobek atau ulekan tumbuk hingga halus.
-Dalam wajan panas, tambahkan seperempat cangkir minyak biji anggur. Goreng terong sampai berwarna cokelat keemasan, lalu angkat dari minyak dan letakkan di atas rak penyangga kawat untuk ditiriskan.
-Setelah semua terong digoreng, bersihkan wajan dan kembalikan wajan ke api sedang.
-Gunakan 2 sendok makan minyak biji anggur, tumis 6 bawang merah dan terasi sampai bawang lunak dan terasi dipanggang secara ringan.
-Tambahkan tomat, daun jeruk purut dan daun bawang, dan masak sampai tomat melunak, sekitar 2-3 menit. Tambahkan sambal yang sudah diulek di cobek dan aduk sampai rata.
-Tambahkan terong tadi dan aduk sampai rata. Tambahkan 2 sendok makan minyak jika campuran lengket atau agak kering.
-Tambahkan garam secukupnya.
-Sebelum disajikan, aduk terong dengan ikan bili kering

Anda berminat mencobanya?

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kecelakaan Bus ALS di Agam Sumatera Barat, Ini Profil Perusahaan Otobus Berusia 58 Tahun

9 jam lalu

Ilustrasi Bus ALS. Wikipedia/Mujiono Ma'ruf
Kecelakaan Bus ALS di Agam Sumatera Barat, Ini Profil Perusahaan Otobus Berusia 58 Tahun

Bus ALS alami kecelakaan di Malalak Selatan, Agam, Sumatera Barat pada Senin 15 April 2024. Berikut profil PO bus ALS yang beroperasi sejak 1966.


Libur Lebaran 2024: Kunjungi 3 Rekomendasi Destinasi Wisata Religi di Kota Padang

4 hari lalu

Masjid Al Hakim yang memiliki model arsitektur mirip Taj Mahal India. TEMPO/Fachri Hamzah
Libur Lebaran 2024: Kunjungi 3 Rekomendasi Destinasi Wisata Religi di Kota Padang

Kota Padang punya beberapa destinasi wisata religi antara lain Masjid Raya Sumatera Barat, Masjid Al Hakim, dan Masjid Raya Ganting. Ini istimewanya.


5 Hidangan Lebaran Khas Berbagai Daerah di Indonesia

10 hari lalu

Sebagai hidangan yang tak terlewatkan saat hari Lebaran, ini rekomendasi resep rendang daging sapi khas nusantara yang patut dicoba. Foto: Canva
5 Hidangan Lebaran Khas Berbagai Daerah di Indonesia

Ada banyak variasi hidangan Lebaran, termasuk makanan ringan seperti lemang


Semur Kentang untuk Hidangan Lebaran, Ini 3 Variasi Resepnya

10 hari lalu

Semur. sehatplus.com
Semur Kentang untuk Hidangan Lebaran, Ini 3 Variasi Resepnya

Semur kentang salah satu hidangan Lebaran atau Idulfitri


3 Variasi Resep Rendang Daging Sapi

10 hari lalu

Sebagai hidangan yang tak terlewatkan saat hari Lebaran, ini rekomendasi resep rendang daging sapi khas nusantara yang patut dicoba. Foto: Canva
3 Variasi Resep Rendang Daging Sapi

Rendang daging salah satu hidangan Idulfitri atau Lebaran. Ada beragam resep untuk memasak rendang


Sajian Berlemak Saat Lebaran, Ahli Gizi Unair Bagikan Tips Makan Opor dan Rendang

11 hari lalu

Ilustrasi makanan khas Lebaran. Shutterstock
Sajian Berlemak Saat Lebaran, Ahli Gizi Unair Bagikan Tips Makan Opor dan Rendang

Sajian makanan kaya lemak saat Lebaran aman dikonsumsi asal tahu batasannya. Simak penuturan ahli gizi dari Unair berikut ini.


Makanan Bersantan Siap Menyerbu Saat Lebaran, Ahli Gizi: Jangan Dipanaskan Berulang

11 hari lalu

Ilustrasi opor ayam. shutterstock.com
Makanan Bersantan Siap Menyerbu Saat Lebaran, Ahli Gizi: Jangan Dipanaskan Berulang

Anda sudah siapkan opor, rendang hingga gulai untuk hidangan Lebaran? Ingat pesan dokter gizi soal makanan bersantan


5 Tradisi Unik Lebaran di Sumatera Barat, Malamang hingga Tradisi Bakajang

11 hari lalu

Peserta malamang pada FBIM 2019, Palangka Raya, Selasa 18 Juni 2019.ANTARA/Muhammad Arif Hidayat
5 Tradisi Unik Lebaran di Sumatera Barat, Malamang hingga Tradisi Bakajang

Keunikan tradisi Idul Fitri atau lebaran di Sumatera Barat tak kalah dengan daerah lainnya. Di sini ada Malamang, Kabau SIrah, hingga Bakajang.


Menu Lebaran ala Padang: Lamang Tapai, Kue Sapik, hingga Itik Koto Gadang

11 hari lalu

Berbuka dengan Lamang Tapai
Menu Lebaran ala Padang: Lamang Tapai, Kue Sapik, hingga Itik Koto Gadang

Menu lebaran di tiap daerah banyak variannya, termasuk di Sumatera Barat. Makanan ala restoran Padang pun tersaji mulai lamang sampai Itik Koto Gadang


Banjir Lahar Gunung Marapi Terjang Daerah di Kabupaten Agam dan Tanah Datar

14 hari lalu

Banjir lahar dingin yang terjadi di Bukit Batabuah, Kabupaten Agam, Sumatera Barat pada Jumat, 5 April 2024. Foto Istimewa.
Banjir Lahar Gunung Marapi Terjang Daerah di Kabupaten Agam dan Tanah Datar

Banjir lahar dingin dari Gunung Marapi pada Jumat sore, 5 April 2024, dipicu hujan deras