Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Louis Vuitton Akan Luncurkan Koleksi Terbaru di Shanghai

Reporter

Editor

Mitra Tarigan

image-gnews
Pembeli mengantre pada hari pembukaan kembali di depan sebuah butik fashion mewah Louis Vuitton setelah Swiss melonggarkan aturan lockdown di Zurich, Swiss, 11 Mei 2020. Antrean di depan butik brand asal Prancis tersebut tampak mengular di hari pertama dibuka kembali. REUTERS/Arnd Wiegmann
Pembeli mengantre pada hari pembukaan kembali di depan sebuah butik fashion mewah Louis Vuitton setelah Swiss melonggarkan aturan lockdown di Zurich, Swiss, 11 Mei 2020. Antrean di depan butik brand asal Prancis tersebut tampak mengular di hari pertama dibuka kembali. REUTERS/Arnd Wiegmann
Iklan

TEMPO.CO, JakartaLouis Vuitton memilih jalanan di kota Shanghai sebagai lokasi untuk meluncurkan koleksi busana pria terbarunya, daripada di Paris, Perancis. Direktur Kreatif Louis Vuitton, Virgil Abloh mengatakan koleksi musim semi 2021 akan diluncurkan di Shanghai pada 6 Agustus dan di Jepang sesudahnya. "Keduanya akan terbuka untuk masyarakat umum dan akan disiarkan langsung," kata Abloh dikutip dari Antara, Sabtu 11 Juli 2020.

Pengumuman itu muncul setelah Abloh membuat campuran antara live action dengan film animasi untuk pekan mode pria di Paris, yang diadakan secara daring untuk pertama kalinya karena pandemi virus corona.

Dalam cuplikan film pertama yang berjudul "Message in a Bottle", Abloh menunjukkan karakter yang disebut "Zoooom" dan teman-temannya sedang mengepak peti di markas Vuitton, di tepi ibukota Perancis, dan meletakkannya di sebuah tongkang di Sungai Seine sebelum melambaikan tangan mereka dalam perjalanan menuju ke Timur Jauh.

Abloh, selaku Direktur Kreatif kulit hitam Amerika pertama untuk Louis Vuitton juga mengungkapkan bahwa ia mendorong keberlanjutan yang lebih besar dalam koleksi Vuitton, selama berada di bawah naungannya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Abloh yang juga mendirikan label streetwear Off-White, mengatakan koleksi Vuitton kali ini akan melibatkan bahan-bahan daur ulang untuk menciptakan kreasi terbarunya.

"Pertunjukan berikut ini mungkin adalah lompatan terbesar yang saya buat dalam hal mengusulkan sistem baru, bagaimana sistem itu hidup dan beroperasi," katanya kepada laman Women's Wear Daily.

Sejumlah pakar dalam bisnis fashion menyebutkan Asia merupakan pasar paling penting bagi merek-merek mewah seperti Louis Vuitton. Cina sendiri diprediksi akan menyumbang hampir setengah dari penjualan pada tahun 2025.

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Tampil Menarik Itu Menyakitkan, Ternyata Penyebabnya Pakaian

6 jam lalu

Ilustrasi wanita mengenakan celana jeans ketat. AP/Alastair Grant
Tampil Menarik Itu Menyakitkan, Ternyata Penyebabnya Pakaian

Dalam beberapa kasus ingin tampil menarik dengan pakaian tertentu tapi justru berdampak pada kesehatan. Berikut penyebabnya.


Melawat ke Cina, Menlu AS Bahas Dukungan Beijing untuk Industri Pertahanan Rusia

3 hari lalu

Menteri Luar Negeri AS Antony Blinken bertemu dengan Menteri Luar Negeri Cina Wang Yi di Departemen Luar Negeri di Washington, AS, 26 Oktober 2023. REUTERS/Sarah Silbiger
Melawat ke Cina, Menlu AS Bahas Dukungan Beijing untuk Industri Pertahanan Rusia

Menlu AS Antony Blinken juga akan membahas sejumlah isu dalam lawatan ke Cina, termasuk Laut Cina Selatan dan konflik Timur Tengah


Tampil Kasual dengan Baju Flanel

6 hari lalu

Tampil Kasual dengan Baju Flanel

Baju flanel dapat dibeli baik di toko fisik ataupun toko online seperti Shopee


Rilis Album Baru Soal Jeans, Beyonce Dongkrak Saham Levi's

10 hari lalu

Penampilan Beyonce dengan setelan jeans. Instagram/beyonce.
Rilis Album Baru Soal Jeans, Beyonce Dongkrak Saham Levi's

Beyonce merilis lagu "Levii's Jeans" di album terbarunya. Perusahaan pakaian Levi Strauss & Co mencatat jumlah pengunjung naik 20 persen


10 Orang Terkaya di Dunia Masih Didominasi AS, Milyuner Cina Peringkat Berapa?

12 hari lalu

Pendiri Alibaba, Jack Ma, cukup lama tak muncul ke publik setelah mengkritik kebijakan Pemerintah Cina secara terbuka dalam sebuah pidato. Jack Ma sempat mengkritik pemerintah China sebagai otoritas yang 'ketinggalan zaman'. REUTERS
10 Orang Terkaya di Dunia Masih Didominasi AS, Milyuner Cina Peringkat Berapa?

Pengusaha Amerika Serikat masih mendominasi daftar peringkat teratas Orang Terkaya di Dunia 2024 versi Forbes. Pengusaha Cina tertinggal jauh.


7 Orang Terkaya di Dunia Versi Forbes, Pemilik Louis Vuitton Kalahkan Bos Amazon dan Tesla

12 hari lalu

Elon Musk and Bernard Arnault bertemu di Paris. Ndtv.com
7 Orang Terkaya di Dunia Versi Forbes, Pemilik Louis Vuitton Kalahkan Bos Amazon dan Tesla

Forbes merilis orang terkaya di dunia, nomor 1 Bernard Arnault pemilik Louis Vuitton. Selanjutnya Jeff Bezos dan Elon Musk. Prajogo Pangestu ke berapa


Gaya Fesyen Boho Chic Jika Memenuhi 3 Aspek Ini

14 hari lalu

Seorang gadis dengan blus ala boho chic menghadiri Coachella Valley Music & Arts Festival 2016, di Indio, California.  Matt Cowan/Getty Images for Coachella
Gaya Fesyen Boho Chic Jika Memenuhi 3 Aspek Ini

Gaya Boho Chic pada dasarnya adalah gaya santai yang menggabungkan unsur-unsur hippie, nomaden, dan vintage. Begini lebih jelasnya.


Kolaborasi Victoria Beckham dan Mango, Apa Koleksi Terbarunya?

19 hari lalu

Victoria Beckham. Instagram.com/@victoriabeckham
Kolaborasi Victoria Beckham dan Mango, Apa Koleksi Terbarunya?

Koleksi Victoria Beckham dan Mango yang terbaru dari rangkaian kolaborasi para penggemar street fashion


Sejarah Peci Ratusan Tahun Lalu, Disebar Pedagang Hingga Populer Jadi Busana Lebaran

23 hari lalu

Terdakwa kasus pencemaran nama baik, Ahmad Dhani mengenakan peci hitam saat menjalani sidang lanjutan di PN Surabaya, Selasa, 12 Februari 2019. Saat ini Dhani sedang menjalani sidang atas kasus yang terjadi di Surabaya. ANTARA/HO/Ali Masduki
Sejarah Peci Ratusan Tahun Lalu, Disebar Pedagang Hingga Populer Jadi Busana Lebaran

Peci yang identik dengan busana lebaran telah dikenal masyarakat sejak ratusan tahun lalu.


Inspirasi Busana Lebaran di Hari Raya

25 hari lalu

Indonesia Fashion Week 2024 bisa menjadi inspirasi untuk memilih model dan warna busana Lebaran.
Inspirasi Busana Lebaran di Hari Raya

Indonesia Fashion Week 2024 bisa menjadi inspirasi untuk memilih model dan warna busana Lebaran di Hari Raya.