Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Capaian Sederhana yang Bisa Membuat Bahagia di Tengah Pandemi

Reporter

Editor

Mitra Tarigan

image-gnews
Ilustrasi karyawati bahagia. unsplash.com/Brooke Cagle
Ilustrasi karyawati bahagia. unsplash.com/Brooke Cagle
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Merasa kurang produktif di masa pandemi hal yang lumrah Anda rasakan. Pandemi Covid-19 ini memang membuat sebagian orang merasa gagal selama berdiam diri di rumah. Entah itu menyelesaikan setumpuk bacaan atau menguasai resep kue-kue yang rumit.

Solusinya? Mengalihkan fokus kita ke arah pencapaian sederhana. "Di masa tak biasa ini, kita harus menyadari semua orang punya pekerjaan tambahan bernama Warga Pandemi COVID-19," kata Teresa Amabile, profesor administrasi bisnis di Harvard Business School dan salah satu penulis "The Progress Principle: Using Small Wins To Ignite Joy, Engagement, And Creativity At Work."

Warga COVID-19 memantau dan menjaga keamanan serta kesehatan, membaca informasi tentang virus yang melimpah ruah, mengelola keuangan, memberi dukungan emosional, mendidik dan menjaga anak selama bekerja, dan masih banyak lagi. Menurut Amabile, seperti dikutip dari NY Times, produktivitas sehari-hari kita tidak cuma tercermin dari apa yang kita bagikan di media sosial, tapi total apa yang kita lakukan dalam sehari, di tengah pekerjaan yang menumpuk akibat COVID-19. "Di penghujung hari, Anda harus menghargai semua pencapaian - besar dan kecil - dan merayakannya," kata dia.

Tentu saja orang lebih bersemangat ketika meraih pencapaian besar atau menyelesaikan masalah sulit ketimbang melewati pencapaian sederhana. Namun, pencapaian besar lebih sulit diwujudkan ketimbang pencapaian sederhana, bila kita menunggu hal itu terjadi untuk merasa puas atas kinerja kita sendiri, sebagian besar dari kita justru akan merasa menderita di tengah rasa bosan.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Kenyataan ini menegaskan pentingnya mengenali dan merayakan hal-hal sederhana. Penelitian yang dilakukan Amabile menemukan bahwa capaian sederhana bisa memberikan pengaruh positif kepada kebahagiaan diri, sama seperti capaian besar.

Apa contohnya? Sesederhana membersihkan sayuran yang akan dimasak, menghapus file tak berguna di komputer, mengganti foto latar di laptop, membersihkan kulkas atau membaca satu bab buku yang sudah tergeletak di kamar selama setahun

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


LPDB-KUMKM Dorong Koperasi Sektor Produktif Akses Dana Bergulir

1 hari lalu

LPDB-KUMKM Dorong Koperasi Sektor Produktif Akses Dana Bergulir

LPDB-KUMKM melakukan penjajakan dengan industri gula nasional.


Pasca Pandemi, Gaya Belanja Offline Tetap Digemari Masyarakat

2 hari lalu

Ilustrasi belanja. Shutterstock
Pasca Pandemi, Gaya Belanja Offline Tetap Digemari Masyarakat

Riset menyatakan bahwa preferensi konsumen belanja offline setelah masa pandemi mengalami kenaikan hingga lebih dari 2 kali lipat.


Antisipasi Dampak Konflik Iran-Israel, Ekonom: Prioritaskan Anggaran untuk Sektor Produktif

4 hari lalu

Konflik Iran dengan Israel berisiko mengancam ketahanan energi Tanah Air.
Antisipasi Dampak Konflik Iran-Israel, Ekonom: Prioritaskan Anggaran untuk Sektor Produktif

Di tengah konflik Iran-Israel, pemerintah mesti memprioritaskan anggaran yang bisa membangkitkan sektor bisnis lebih produktif.


4 Program Kesehatan yang Bisa Dorong Produktivitas Karyawan

15 hari lalu

Ilustrasi surat keterangan sakit / sehat dari dokter. Nieuwsblad.be
4 Program Kesehatan yang Bisa Dorong Produktivitas Karyawan

Produktivitas karyawan yang tinggi harus dibarengi dengan perhatian dan dukungan yang memadai dari perusahaan. Apa saja benefit yang bisa ditawarkan?


Restrukturisasi Kredit Covid-19 Resmi Berakhir, BRI Optimistis Tak Berdampak Signifikan pada Kinerja

23 hari lalu

Direktur Utama BRI Sunarso pada Press Conference Pemaparan Kinerja Keuangan Kuartal IITahun 2022 pada Rabu, 27 Juli 2022.
Restrukturisasi Kredit Covid-19 Resmi Berakhir, BRI Optimistis Tak Berdampak Signifikan pada Kinerja

BRI tetap optimistis atas keputusan OJK untuk menghentikan stimulus restrukturisasi kredit terdampak Covid-19.


BPS: Kunjungan Wisman Februari 2024 Naik 11,67 Persen, tapi Masih Lebih Rendah Dibandingkan Sebelum Pandemi

24 hari lalu

Sejumlah wisatawan mancanegara (wisman) mengunjungi Pantai Batu Bolong di Badung, Bali, Rabu 3 Mei 2023. Sebanyak 370.832 orang wisman tercatat mengunjungi Pulau Bali pada bulan Maret 2023 atau meningkat 14,59 persen dibandingkan bulan sebelumnya dengan mayoritas wisatawan yang berasal dari Australia, India, dan Singapura. ANTARA FOTO/Fikri Yusuf
BPS: Kunjungan Wisman Februari 2024 Naik 11,67 Persen, tapi Masih Lebih Rendah Dibandingkan Sebelum Pandemi

Badan Pusat Statistik (BPS) menyatakan terjadi kenaikan jumlah kunjungan wisatawan mancanegara atau wisman pada Februari 2024.


Jepang Waspadai Lonjakan Kasus Radang Tenggorokan, Berpotensi Pandemi?

27 hari lalu

Pengunjung yang mengenakan masker pelindung berdoa pada hari kerja pertama Tahun Baru 2023 di kuil Kanda Myojin, yang sering dikunjungi oleh para pemuja yang mencari keberuntungan dan bisnis yang makmur, di tengah wabah penyakit virus corona (COVID-19), di Tokyo, Jepang, 4 Januari , 2023. REUTERS/Issei Kato
Jepang Waspadai Lonjakan Kasus Radang Tenggorokan, Berpotensi Pandemi?

Otoritas kesehatan Jepang telah memperingatkan adanya lonjakan infeksi radang tenggorokan yang berpotensi mematikan


Inilah 7 Kunci Finlandia Langganan Jadi Negara Paling Bahagia di Dunia

29 hari lalu

Hanko, Finlandia. Unsplash.com/Hayffield L
Inilah 7 Kunci Finlandia Langganan Jadi Negara Paling Bahagia di Dunia

Finlandia langganan jadi negara paling bahagia di dunia. Lantas, apa kuncinya?


Tips Agar Tak Bosan Selama Penerbangan Jarak Jauh Menurut Pakar Perjalanan

45 hari lalu

Ilustrasi penumpang pesawat terbang kelas ekonomi. Freepik.com/DC Studios
Tips Agar Tak Bosan Selama Penerbangan Jarak Jauh Menurut Pakar Perjalanan

Pakar perjalanan membagikan beberapa tips untuk mencegah kebosanan selama penerbangan jarak jauh


Kementerian Kesehatan Diminta Sosialisasikan Apa Itu Penyakit X

52 hari lalu

Ahli mikrobiologi klinik Universitas Jenderal Soedirman (Unsoed) Purwokerto, Nia Krisniawati. ANTARA/Dok. Pribadi
Kementerian Kesehatan Diminta Sosialisasikan Apa Itu Penyakit X

Masyarakat yang tidak paham mungkin berpikir penyakit X berarti ada virus baru yang sedang menyebar global seperti Covid-19 yang baru lalu.