Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

7 Buah dengan Kandungan Vitamin C Berlimpah

Reporter

Editor

Rini Kustiani

image-gnews
Ilustrasi buah dan sayur segar. shutterstock.com
Ilustrasi buah dan sayur segar. shutterstock.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Asupan vitamin C bisa kita dapatkan dari buah-buahan. Tak perlu repot mengolahnya, cukup dikupas dan siap santap. Tubuh membutuhkan vitamin C untuk memperbaiki sel tubuh yang rusak karena radikal bebas, berperan dalam pembuatan kolagen, menjaga kesehatan tulang, sendi, dan kulit, menjaga daya tahan tubuh, dan mengurangi risiko anemia.

Dosis harian vitamin C setiap individu berbeda, tergantung usia, jenis kelamin, dan kondisi masing-masing. Mengutip laman Sehatq, bayi usia 0 - 6 bulan membutuhkan 40 miligram vitamin C, anak usia 4 - 8 tahun membutuhkan 25 miligram vitamin C, remaja usia 14 - 18 tahun membutuhkan 75 miligram vitamin C untuk laki-laki, dan 65 miligram vitamin C untuk perempuan.

Perempuan dewasa atau usia 19 tahun ke atas membutuhkan 75 miligram vitamin C dan pria dewasa membutuhkan 90 miligram vitamin C setiap hari. Ibu hamil membutuhkan vitamin C lebih banyak yakni 85 miligram per hari, dan ibu menyusui 120 miligram vitamin C per hari.

Berikut sumber vitamin C yang bisa kamu dapatkan dari buah-buahan:

  1. Jambu biji

    Ilustrasi jambu biji. Unsplash.com/Gregory Culmer

    Satu buah jambu biji mengandung 125 miligram vitamin C. Angka ini melebihi kebutuhan asupan vitamin C harian pada individu dengan kondisi apapun.

  2. Stroberi

    Ilustrasi stroberi. Pixabay.com/Congerdesign

    Buah stroberi mengandung vitamin C yang cukup tinggi. Dari 150 miligram stroberi mengandung hampir 100 miligram vitamin C.

  3. Kiwi

    Ilustrasi kiwi. Unsplash.com/Lesly Juarez

    Satu buah kiwi berukuran sedang mengandung sekitar 70 miligram vitamin C.

  4. Pepaya

    Iklan
    Scroll Untuk Melanjutkan

    Ilustrasi buah pepaya. (Pixabay/nightowl)

    Dalam 150 miligram pepaya mengandung 90 miligram vitamin C.

  5. Melon

    Ilustrasi melon. Wikimedia.org

    Melon jingga mengandung vitamin C lebih tinggi dari melon hijau. Dalam 150 miligram melon jingga terdapat sekitar 60 miligram vitamin C. Sementara dalam takaran yang sama, kadar vitamin C pada melon hijau hanya separuhnya, yakni 30 miligram.

  6. Leci

    Ilustrasi Buah Leci. shutterstock.com

    Satu butir buah leci mengandung sekitar 7 miligram vitamin C.

  7. Jeruk

    Ilustrasi jeruk. shutterstock.com

    Buah yang satu ini pasti sudah familiar dan semua orang tahu jeruk kaya akan vitamin C. Satu buah jeruk ukuran sedang mengandung sekitar 70 miligram vitamin C.

SEHATQ

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kale Vs Bayam, Mana yang Lebih Sehat dan Bergizi?

2 hari lalu

Ilustrasi kale. Freepik.com
Kale Vs Bayam, Mana yang Lebih Sehat dan Bergizi?

Sama-sama diklaim sayuran hijau yang bergizi tinggi, mana yang lebih baik, kale atau bayam? Berikut penjelasannya.


10 Buah Paling Mahal di Dunia, Ada yang Mencapai Rp700 Jutaan

2 hari lalu

Berikut ini deretan buah paling mahal di dunia, didominasi oleh buah hasil budidaya petani di Jepang. Harganya mencapai Rp700 juta. Foto: Canva
10 Buah Paling Mahal di Dunia, Ada yang Mencapai Rp700 Jutaan

Berikut ini deretan buah paling mahal di dunia, didominasi oleh buah hasil budidaya petani di Jepang. Harganya mencapai Rp700 juta.


6 Buah Penurun Kolesterol Usai Kebanyakan Menyantap Hidangan Lebaran

7 hari lalu

Ilustrasi makan buah-buahan. Shutterstock
6 Buah Penurun Kolesterol Usai Kebanyakan Menyantap Hidangan Lebaran

Salah satu hal yang perlu diperhatikan adalah kadar kolesterol dalam tubuh, terutama setelah mengonsumsi makanan tinggi lemak dan gula selama perayaan Lebaran.


Kasus Demam Berdarah Melonjak, Berikut Daftar Buah yang dapat Bantu Pemulihan Pasien DBD

11 hari lalu

Buah naga (Pixabay.com)
Kasus Demam Berdarah Melonjak, Berikut Daftar Buah yang dapat Bantu Pemulihan Pasien DBD

Penyakit demam berdarah mengalami peningkatan pada libur lebaran 2024. Berikut buah-buahan yang bisa membantu pemulihan pasien DBD.


Apakah Jus Apel Baik buat Kesehatan? Pakar Diet Beri Jawaban

23 hari lalu

Ilustrasi jus apel. Freepik.com/Rawpixel.com
Apakah Jus Apel Baik buat Kesehatan? Pakar Diet Beri Jawaban

Manfaat meminum jus apel tentu tak sesehat memakan buahnya, apalagi jus dalam kemasan. Berikut pendapat pakar diet.


Segudang Manfaat Timun Suri Bagi Kesehatan, Pilihan Sehat Saat Buka Puasa

35 hari lalu

Pembeli tengah memilih timun suri di Pasar Induk Kramat Jati, Jakarta, Senin 18 Maret 2024. Tingginya curah hujan saat memasuki bulan puasa membuat para pedagang menurunkan harga jual timun suri dari Rp.8000 per kilo menjadi Rp.5000 per kilo guna menarik para pembeli. TEMPO/Tony Hartawan
Segudang Manfaat Timun Suri Bagi Kesehatan, Pilihan Sehat Saat Buka Puasa

Selain menyegarkan, timun suri juga dapat memberikan nutrisi yang dibutuhkan oleh tubuh setelah berpuasa seharian.


Pilihan Camilan Sehat di Malam Hari Saat Bulan Puasa

35 hari lalu

Ilustrasi buah angggur. Foto: Pixabay.com/Nickype11
Pilihan Camilan Sehat di Malam Hari Saat Bulan Puasa

Dokter gizi sarankan makan camilan pada malam hari untuk memenuhi kebutuhan gizi dalam sehari di kala berpuasa. Ini pilihan camilannya.


Waspada Kadar Gula Darah Naik Saat Puasa, Berikut Tips Menjaganya Selama Bulan Ramadan

41 hari lalu

Ilustrasi tes gula darah penderita diabetes (pixabay.com)
Waspada Kadar Gula Darah Naik Saat Puasa, Berikut Tips Menjaganya Selama Bulan Ramadan

Selama bulan Ramadan, bagaimana menjaga kadar gula darah tetap normal?


10 Buah untuk Mengembalikan Cairan Tubuh yang Hilang saat Berpuasa

41 hari lalu

Ilustrasi buah-buahan/ toko buah. REUTERS/Lucas Jackson
10 Buah untuk Mengembalikan Cairan Tubuh yang Hilang saat Berpuasa

Berpuasa seharian membuat cairan tubuh berkurang drastis. Berikut adalah 10 buah untuk mengembalikan cairan tubuh yang hilang.


Tim Peneliti Ungkap Rahasia Kimia dan Gen di Balik Rasa Jeruk Manis

52 hari lalu

Ilustrasi jeruk dan jus jeruk. Shutterstock
Tim Peneliti Ungkap Rahasia Kimia dan Gen di Balik Rasa Jeruk Manis

Sekarang kita tahu apa yang membuat jeruk berasa jeruk manis. Menolong untuk mendapatkan hibrida yang toleran penyakit dengan rasa yang tetap.