Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

6 Tips Bersepeda yang Aman dan Nyaman

Reporter

Editor

Rini Kustiani

image-gnews
Ilustrasi bersepeda di masa pandemi.
Ilustrasi bersepeda di masa pandemi.
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Bersepeda kini menjadi olahraga alternatif yang menyenangkan dan kian populer di masa pandemi Covid-19. Meningkatnya minat bersepeda perlu seimbang dengan kesadaran keselamatan diri.

3M Indonesia berbagi tips bersepeda yang aman dan nyaman:

  1. Periksa kondisi sepeda
    Periksa kondisi sepeda sebelum mulai berkendara. Pastikan seluruh bagian sepeda, seperti rem, ban, dan rantai sepeda berada dalam kondisi prima untuk menghindari kejadian tak terduga.

  2. Patuhi protokol kesehatan
    Tetap pakai masker selama bersepeda. Pastikan posisi masker nyaman, menutupi hidung dan mulut dengan sempurna. Sebaiknya pakai masker dengan fitur filter karbon aktif untuk melindungi pengguna dari debu dan bau tak sedap emisi gas buang kendaraan bermotor. Tetap jaga jarak aman dari orang lain dan bawa hand sanitizer.

  3. Pakaian nyaman
    Pakaian yang nyaman harus diperhatikan dalam setiap aktivitas, termasuk bersepeda. Jika akhir-akhir ini sering hujan, bawalah pakaian cadangan sebagai ganti setelah berolaharaga atau saat pakaian yang dikenakan sudah lepek karena keringat atau basah terkena air hujan. Niat olahraga untuk kesehatan, jangan sampai justru menimbulkan gangguan kesehatan baru karena pakaian yang basah.

    Tak cuma kenyamanan, pakaian juga dapat menunjang keamanan. Terutama bagi pesepeda di malam hari atau kondisi yang gelap, gunakan pakaian yang dapat memendarkan atau memantulkan cahaya. Selain pakaian, sepatu atau beberapa bagian dari sepeda dapat ditambahkan fitur reflektif agar pesepeda tetap terlihat oleh pengguna jalan lain.

    Iklan
    Scroll Untuk Melanjutkan

  4. Aksesori penunjang
    Bersepeda bukan hanya membutuhkan sepeda sebagai sarana olahraga. Kamu harus memakai helm untuk melindungi kepala, sarung tangan, pelindung atau bantalan siku dan lutut, serta memilih sepatu yang nyaman. Kamu bisa menambahkan kacamata supaya leluasa memandang apapun yang ada di depan dan samping, tanpa khawatir kelilipan.

  5. Identitas diri
    Bawa selalu identitas diri saat bepergian. KTP, uang elektronik atau uang tunai secukupnya, ponsel, dan obat pribadi. Supaya lebih praktis dan aman, simpan identitas dan uang tersebut dalam tas khusus yang melekat di tubuh selama bersepeda. Tak perlu membawa dompet yang menghabiskan ruang dan bikin gerakan bersepeda tidak nyaman.

  6. Mengelola energi dan terhidrasi
    Bawalah camilan yang praktis dan sebotol air mineral untuk menjaga energi dan tubuh tetap terhidrasi selama bersepeda.

Baca juga:
Sama Baik, Pilih Bersepeda atau Lari? Simak Dulu Penjelasan Pakar

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Otoritas Jasa Keuangan Blokir 5 Ribu Rekening Ditengarai Terlibat Judi Online

23 jam lalu

Ilustrasi judi online.
Otoritas Jasa Keuangan Blokir 5 Ribu Rekening Ditengarai Terlibat Judi Online

OJK menjelaskan perputaran uang judi online selama ini ada yang tidak dilakukan di dalam negeri atau lintas batas.


Prof Tjandra Yoga Aditama Penulis 254 Artikel Covid-19, Terbanyak di Media Massa Tercatat di MURI

1 hari lalu

Guru Besar Pulmonologi di FKUI Tjandra Yoga Aditama, yang juga Eks Direktur Penyakit Menular WHO Asia Tenggara. dok pribadi
Prof Tjandra Yoga Aditama Penulis 254 Artikel Covid-19, Terbanyak di Media Massa Tercatat di MURI

MURI nobatkan Guru Besar Pulmonologi dan Kedokteran Respirasi Fakultas Kedokteran UI, Prof Tjandra Yoga Aditama sebagai penulis artikel tentang Covid-19 terbanyak di media massa


Eks Ajudan Syahrul Yasin Limpo Diperintahkan Serahkan Tas Berisi Uang Dolar ke Ajudan Firli Bahuri

2 hari lalu

Ajudan Mentan RI SYL, Panji Harjanto, kembali memenuhi panggilan penyidik untuk menjalani pemeriksaan, di gedung KPK, Jakarta, Selasa 24 Oktober 2023. Panji Harjanto, diperiksa sebagai saksi untuk mendalami pengetahuannya terkait dugaan aliran transaksi uang untuk tersangka mantan Menteri Pertanian RI, Syahrul Yasin Limpo, dalam dugaan tindak pidana korupsi terkait bersama-sama menyalahgunakan kekuasaan dengan memaksa memberikan sesuatu untuk proses lelang jabatan dalam pengadaan barang dan jasa serta penerimaan gratifikasi di lingkungan Kementerian Pertanian RI. TEMPO/Imam Sukamto
Eks Ajudan Syahrul Yasin Limpo Diperintahkan Serahkan Tas Berisi Uang Dolar ke Ajudan Firli Bahuri

Perintah untuk eks ajudan Syahrul Yasin Limpo itu datang dari bekas Direktur Alat dan Mesin Pertanian Kementerian Pertanian (Kementan) Muhammad Hatta.


Kembalikan Tas Berisi Rp 100 Juta kepada Pemudik, Aiptu Supriyanto Dapat Penghargaan Sekolah Perwira

2 hari lalu

Anggota Polres Lampung Tengah Aiptu Supriyanto lakukan aksi terpuji dengan mengembalikan uang senilai Rp 100 juta milik pemudik yang tertinggal di rest area. Foto: Humas Polri
Kembalikan Tas Berisi Rp 100 Juta kepada Pemudik, Aiptu Supriyanto Dapat Penghargaan Sekolah Perwira

Kapolda Lampung Irjen Helmy Santika memberikan penghargaan berupa kesempatan sekolah perwira kepada anggota Polres Lampung Tengah Aiptu Supriyanto.


Langka ATM Tunai Pecahan Rp 20.000, Simak Lokasinya di Jakarta dan Bandung

5 hari lalu

Ilustrasi pengunjung melakukan transaksi pada mesin Anjungan Tunai Mandiri (ATM). TEMPO/Tony Hartawan
Langka ATM Tunai Pecahan Rp 20.000, Simak Lokasinya di Jakarta dan Bandung

Anjungan Tunai Mandiri atau ATM pecahan Rp 20.000 semakin langka. Berikut lokasinya di Jakarta dan Bandung.


KAI Sebut Pengguna Commuter Line Mudik Lebaran Ini Tertinggi Pasca Pandemi Covid-19

11 hari lalu

Sebagai pengguna commuter line, Anda perlu mengetahui rute KRL Jabodetabek 2024 terbaru. Berikut ini rute terbaru dan harga tiketnya. Foto: Canva
KAI Sebut Pengguna Commuter Line Mudik Lebaran Ini Tertinggi Pasca Pandemi Covid-19

Pergerakan pengguna Commuter Line Jabodetabek juga masih terpantau di stasiun-stasiun yang terletak di kawasan pusat perbelanjaan atau sentra bisnis.


Cara Cek Lokasi Penukaran Uang Baru untuk Lebaran, Terakhir 7 April

15 hari lalu

Kondisi penukaran uang baru yang digelar Bank Indonesia (BI) di Istora Senayan, Sabtu, 30 Maret 2024. Bank Indonesia menyediakan kuota penukar sebanyak 5 ribu orang dengan maksimal nilai tukar sebesar Rp 4 juta. TEMPO/Savero Aristia Wienanto
Cara Cek Lokasi Penukaran Uang Baru untuk Lebaran, Terakhir 7 April

Ini sejumlah lokasi penukaran uang baru untuk Lebaran. Dibuka hingga 7 April 2024.


5 Cara Menghasilkan Uang di Bulan Ramadan yang Berkah

18 hari lalu

Terdapat beberapa cara menghasilkan uang di Bulan Ramadan. Mulai dari usaha makanan, hampers, hingga jasa tukar uang. Simak penjelasannya. Foto: Canva
5 Cara Menghasilkan Uang di Bulan Ramadan yang Berkah

Terdapat beberapa cara menghasilkan uang di Bulan Ramadan. Mulai dari usaha makanan, hampers, hingga jasa tukar uang. Simak penjelasannya.


Tips Olahraga Optimal Sembari Puasa Ramadan, Kapan Waktu yang Tepat?

19 hari lalu

Ilustrasi olahraga di rumah saat berpuasa. Shutterstock
Tips Olahraga Optimal Sembari Puasa Ramadan, Kapan Waktu yang Tepat?

Tak sekadar beraktivitas fisik, olahraga saat berpuasa Ramadan juga ada ketentuannya. Kapan waktu yang tepat dilakukan?


8 Olahraga Saat Berpuasa Ini Ramadan Friendly, Mau Coba yang Mana?

19 hari lalu

Ilustrasi Kegiatan Bersepeda/Brompton
8 Olahraga Saat Berpuasa Ini Ramadan Friendly, Mau Coba yang Mana?

Meskipun sedang berpuasa Ramadan, beberapa latihan fisik ini disarankan dapat dilakukan dengan optimal. Apa saja?