Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kerja Tim Kurang Maksimal, Coba Bikin Kegiatan Berikut

Reporter

image-gnews
Ilustrasi wanita dan rekan kerja. Freepik.com
Ilustrasi wanita dan rekan kerja. Freepik.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Perusahaan harus mengelola proses produksi dengan baik, menerapkan metode perbaikan berkelanjutan, melakukan modernisasi, dan sedapat mungkin berinovasi untuk menghasilkan nilai tambah yang membedakan dari yang lain, termasuk kerja tim. Namun untuk sukses, perlu memprioritaskan kebutuhan karyawan karena mereka adalah dasar dari organisasi mana pun.

Menurut laporan "The Future of Work in Latin America", yang diproduksi oleh platform khusus sumber daya manusia, Runa, para eksekutif berjuang untuk meningkatkan keuntungan bukan hanya untuk perusahaan, tetapi juga bagi karyawan. Lebih dari 51 persen telah menawarkan aktivitas meningkatkan kesejahteraan karyawan, seperti manajemen stres (63 persen), aktivitas fisik (39 persen), dan kesejahteraan finansial (35 persen).

"Terlepas dari peran mereka, semua karyawan adalah bagian penting yang membuat perusahaan bergerak maju. Jadi penting untuk menetapkan kegiatan yang mendorong tim dan memungkinkan kenyamanan mereka," kata Courtney McColgan, CEO dan Pendiri Runa, seperti dikutip dari Entrepreneur.

McColgan membagi lima aktivitas yang dapat ditawarkan kepada tim kerja, bahkan dari jarak jauh, sehingga mereka mempertahankan tingkat produktivitas dan kepuasan.

Baca juga: Kiat Membangun Tim Kerja, Main Video Games Bersama

Kegiatan manajemen stres
Kelas yoga atau latihan relaksasi pada waktu yang ditentukan dapat dipilih untuk meredakan beban stres, melepaskan ketegangan, dan menjernihkan pikiran tim kerja, menggunakan platform yang memungkinkan koneksi seluruh tim. Dari cara ini mereka dapat berinteraksi dari jarak jauh dalam sesi 10 hingga 15 menit.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Aktivitas fisik
Duduk selama delapan jam terus menerus di depan komputer dapat menurunkan kesehatan fisik, dengan masalah kelebihan berat badan, postur tubuh yang buruk, dan bahkan sakit kepala. Oleh karena itu, kelas tari, peregangan atau kekuatan otot, dan keseimbangan dapat sangat membantu menjaga kesehatan.

Kegiatan nutrisi
Tubuh adalah mesin yang menggerakkan kita dari hari ke hari. Jadi, pola makan yang baik sangat penting. Oleh karena itu, nasihat dari ahli gizi yang memberikan pedoman tentang cara meningkatkan kesehatan melalui nutrisi yang tepat akan membantu untuk tetap sehat dan produktif.

Kegiatan kesehatan keuangan
Lokakarya atau kursus yang mendorong untuk menjaga kesehatan keuangan yang baik sangat penting sehingga kekhawatiran tentang pengeluaran di rumah akan berkurang secara efektif.

Bantuan psikologis
Ketidakpastian tentang masa depan bisa menjadi siksaan besar bagi tim. Jalan-jalan dengan teman. Kembali ke kantor dapat menimbulkan kecemasan dan stres. Bantuan psikologis merupakan kontribusi yang besar bagi kesehatan karyawan. Mendorong rasa memiliki, menghasilkan kepuasan dalam diri karyawan selain memastikan operasi perusahaan yang optimal, dan akibatnya pencapaian tujuan yang ditargetkan.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


7 Manfaat Makan Buah Semangka bagi Kesehatan Tubuh

2 hari lalu

Ilustrasi Semangka
7 Manfaat Makan Buah Semangka bagi Kesehatan Tubuh

Semangka menjadi buah yang pas sebagai pilihan di bulan Ramadhan. Pada kondisi tubuh yang mengalami dehidrasi, buah ini menjaga kesehatan dan keseimbangan nutrisi.


Grab Jadi Perusahaan Teknologi Pertama yang Peroleh Sertifikasi Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPPU

2 hari lalu

Grab Indonesia meluncurkan 20 unit taksi listrik merek Hyundai bertipe  Hyundai IONIQ EV di Terminal 3 Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang, pada Senin, 27 Januari 2020. Peluncuran itu dihadiri oleh Presiden Grab Indonesia Ridzki Kramadibrata, Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi, Kepala BKPM Bahlil Lahadalia, Direktur Utama Angkasa Pura II Muhammad Awaluddin, dan President Director of Hyundai Motor Indonesia Sung Jo Ha. TEMPO/Francisca Christy Rosana
Grab Jadi Perusahaan Teknologi Pertama yang Peroleh Sertifikasi Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPPU

KPPU memberikan Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha kepada PT Grab Teknologi Indonesia atau Grab.


Benarkah Kolesterol Tinggi Bisa Menimbulkan Rasa lelah?

4 hari lalu

Ilustrasi kolesterol. Shutterstock
Benarkah Kolesterol Tinggi Bisa Menimbulkan Rasa lelah?

Tingginya tingkat kolesterol biasanya dibarengi dengan gejala yang meningkatkan risiko penyakit jantung, stroke, dan masalah kesehatan lainnya.


6 Tips Ikut Walk-in Interview Pekerjaan agar Tak Sia-Sia Datang

5 hari lalu

Ilustrasi wanita sedang wawancara kerja. shutterstock.com
6 Tips Ikut Walk-in Interview Pekerjaan agar Tak Sia-Sia Datang

Para pencari kerja perlu mempersiapkan diri sebelum menghadapi walk-in interview.


Lion Air Incar Rp 7 T Dana IPO? Rusdi Kirana: Kekecilan, Mendingan Sendiri

6 hari lalu

Pendiri Lion Air Group Rusdi Kirana saat meninjau Batam Aero Technic, Kamis, 21 Maret 2024. TEMPO/Yogi Eka Sahputra
Lion Air Incar Rp 7 T Dana IPO? Rusdi Kirana: Kekecilan, Mendingan Sendiri

Pendiri sekaligus pemilik Lion Air Rusdi Kirana menanggapi kabar soal rencana perusahaannya yang akan melakukan Initial Public Offering (IPO).


Terkini: PUPR Sebut Pembangunan IKN Gerudukan dan Was-was Diperiksa BPK, KFC dan Burger King hingga Popeyes Tebar Promo Paket Berbuka Puasa

6 hari lalu

Desain Istana Wapres di IKN karya Shau. (Dok.Shauarchitects)
Terkini: PUPR Sebut Pembangunan IKN Gerudukan dan Was-was Diperiksa BPK, KFC dan Burger King hingga Popeyes Tebar Promo Paket Berbuka Puasa

Direktur Bina Penataan Bangunan Kementerian PUPR Cakra Nagara mengatakan pembangunan IKN dilakukan gerudukan dan khawatir dengan pemeriksaan BPK.


BUMN Buka Rekrutmen Mulai Besok, Ada Tes Wawasan Kebangsaan di Awal

6 hari lalu

Ilustrasi lowongan pekerjaan. ANTARA/R. Rekotomo
BUMN Buka Rekrutmen Mulai Besok, Ada Tes Wawasan Kebangsaan di Awal

Rrekrutmen Bersama BUMN (RBB) dimulai Sabtu, 23 Maret 2024. BUMN menyediakan 688 lapangan pekerjaan dengan 1.830 posisi.


Terpopuler: Menteri ESDM Sebut Bahlil Cabut 2.051 Izin Tambang, Sri Mulyani Sebut Anggaran Bansos 2024 Melonjak 135 Persen

8 hari lalu

Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Arifin Tasrif usai menghadiri Indonesia EBTKE Conex 2023 di ICE BSD, Tangerang, Rabu, 12 Juli 2023. TEMPO/Amelia Rahima Sari.
Terpopuler: Menteri ESDM Sebut Bahlil Cabut 2.051 Izin Tambang, Sri Mulyani Sebut Anggaran Bansos 2024 Melonjak 135 Persen

Menteri ESDM Arifin Tasrif menyebut Menteri Investasi/Kepala BKPM Bahlil Lahadalia sudah mencabut 2.051 Izin Usaha Pertambangan (IUP) sejak 2022.


5 Manfaat Minum Air Kelapa Hijau saat Berbuka Puasa

9 hari lalu

Ilustrasi kelapa muda (Pixabay.com)
5 Manfaat Minum Air Kelapa Hijau saat Berbuka Puasa

Tidak hanya segar, air kelapa hijau juga memiliki sejumlah manfaat yang signifikan bagi kesehatan tubuh.


Ini Sanksi Perusahaan yang Tak Membayar THR Karyawan

9 hari lalu

Menteri Ketenagakerjaan (Menaker) Ida Fauziyah (tengah) dalam jumpa pers tentang Surat Edaran Menteri Ketenagakerjaan tentang Pelaksanaan Pemberian Tunjangan Hari Raya (THR) Keagamaan Tahun 2024 bagi Pekerja/ Buruh di Perusahaan, Jakarta, Senin, 18 Maret 2024. Menaker menyebut pembayaran THR Keagamaan wajib dilakukan paling lambat 7 hari sebelum hari raya keagamaan. TEMPO/Martin Yogi Pardamean
Ini Sanksi Perusahaan yang Tak Membayar THR Karyawan

Perusahaan wajib membayar tunjangan hari raya (THR) karyawan. Jika tidak membayar akan dikenai sanksi.