Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Mengenal Pengobatan Sinse, Mendeteksi Penyakit dan Resep Obatnya

Reporter

image-gnews
TEMPO/Tony Hartawan
TEMPO/Tony Hartawan
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pengobatan tradisional Cina atau sekarang lebih dikenal sebagai pengobatan sinse ini sudah hadir di Tanah Air sejak imigran Tionghoa dari Daratan Cina datang ke Indonesia. Diperkirakan sejak ratusan tahun silam.

Sinshe disebut tabib atau dukun kesehatan Cina, metode pengobatannya kompleks, tak bisa dibilang sederhana. Bukan sembarang orang bisa jadi sinshe, harus melewati proses belajar hingga punya ijazah layaknya ahli kesehatan lainnya. Ia punya kemampuan memeriksa dan menentukan resep obat penyakit pada manusia.

Perlu ketelitian dan sensitivitas ekstra dalam prakteknya. Terutama saat menangkap rona wajah pasien hingga bahasa tubuhnya.

Ada beberapa teknik tabib saat mendiagnosa penyakit pasien. Pertama memandang warna wajah pasien. Rona wajah menunjukkan jenis penyakit pada organ tubuh tertentu. 

Baca: Begini Cara Sinse Mengobati Pasien 

Jika agak kemerahan berarti memiliki tekanan darah tinggi. Putih pucat menunjukkan penyakit paru, kuning artinya masalah pada kantong empedu dan pencernaan. Kalau kehitaman bisa jadi bermasalah pada ginjal, dan hijau mungkin pasien menderita penyakit liver.

Kedua teknik pendengaran. Cara ini mendeteksi penyakit melalui suara pasien. Apakah power suara semakin kencang atau justru melemah.

Lalu tabib akan menanyakan keluhan-keluhan apa saja yang dirasakan pasien. Dari hasil konsultasi tersebut, tabib bisa dapat gambaran penyakit pasiennya. Terakhir adalah tabib memegang nadi pasien. Tabib akan meraba 15 titik nadi untuk menentukan penyakit. Untuk jumlah titik nadi beragam, bahkan variasinya bisa sampai 35 titik.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Setelah semua prosedur dilalui, sinse akan mempelajari refleks yang ditimbulkan tubuh pasien. Selanjutnya menentukan pengobatan lengkap dengan resep obatnya.

Dalam metode pengobatannya, sinse pegang delapan keseimbangan. Ia harus membaca situasi lebih mendekati keseimbangan yang mana. Antara negatif dan positif, ringan dan berat, dingin dan panas, lalu antara luar dan dalam.

Ramuan obatnya pun terdiri dari bahan herbal khas negara tirai bambu. Adapula rempah-rempah yang bisa didapatkan di Indonesia. Seperti bawang putih, jahe, jamur obat, kayu manis, lada hitam dan banyak lagi.

Walau banyak dipercaya masyarakat, diagnosa pengobatan alternatif ini dianggap tak ilmiah oleh ahli medis. Pasalnya, tak cukup menentukan penyakit seseorang hanya dengan pemeriksaan dari luar. Perlu diteliti hasil tes darah, cek laboratorium hingga foto rontgen.

Tak hanya itu, komposisi ramuan milik Sinshe dinilai tak higienis. Alih-alih menyembuhkan dikhawatirkan malah berbahaya bagi tubuh manusia. Perlu kehati-hatian saat konsumsi obat-obatan baik ramuan tradisional maupun resep ilmiah dokter.

Tak hanya itu tayangan iklan juga berlebihan saat mempromosikan pengobatan sinse. Hal ini kerap memicu masalah. Apalagi memantiknya dengan testimoni yang kerap sulit masuk akal, seperti istilah sembuh sekejap. Hal itu justru mempengaruhi kondisi psikologis orang yang ingin berobat. Padahal harapan sembuh tersebut belum tentu dapat dipertanggungjawabkan secara ilmiah dengan pengobatan tradisional tersebut.

RAUDATUL

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


3 Pesan Jokowi ke Menlu Cina, dari Soal Ekonomi hingga Situasi di Timur Tengah

50 menit lalu

Menteri Luar Negeri Cina Wang Yi tiba di Komplek Istana Kepresidenan, Jakarta, Kamis 18 April 2024. Wang Yi melakukan pertemuan dengan Presiden Joko Widodo usai Presiden terpilih RI, Prabowo Subianto, melawat ke China pada awal April lalu dan bertemu dengan Presiden Cina Xi Jinping. Keduanya berbagi pandangan mengenai kedamaian regional dan berkomitmen untuk mempererat hubungan. TEMPO/Subekti.
3 Pesan Jokowi ke Menlu Cina, dari Soal Ekonomi hingga Situasi di Timur Tengah

Presiden Jokowi menyampaikan tiga pesan saat bertemu Menlu Cina Wang Yi di Istana Kepresidenan Jakarta hari ini.


Jokowi Sampaikan 3 Pesan dalam Pertemuan dengan Menlu Cina Wang Yi

1 jam lalu

Menteri Luar Negeri Retno Marsudi di Istana Kepresidenan Jakarta usai mendampingi Presiden Joko Widodo menerima kunjungan Menteri Luar Negeri Cina Wang Yi, Kamis, 18 April 2024. TEMPO/Daniel A. Fajri
Jokowi Sampaikan 3 Pesan dalam Pertemuan dengan Menlu Cina Wang Yi

Jokowi menyoroti bidang perdagangan Indonesia-Cina terus meningkat sebesar 127 miliar USD.


Presiden Jokowi Terima Kunjungan Kehormatan Menlu Cina Wang Yi di Istana

2 jam lalu

Menteri Luar Negeri Cina Wang Yi tiba di Istana Kepresidenan Jakarta untuk kunjungan kehormatan kepada Presiden Joko Widodo pada Kamis pagi, 18 April 2024. TEMPO/Daniel A. Fajri
Presiden Jokowi Terima Kunjungan Kehormatan Menlu Cina Wang Yi di Istana

Presiden Jokowi menerima kunjungan kehormatan Menteri Luar Negeri Cina, Wang Yi, di Istana Kepresidenan Jakarta.


Inilah 5 Alasan Waktu Liburan Terasa Begitu Cepat

19 jam lalu

Ilustrasi liburan (Pixabay.com)
Inilah 5 Alasan Waktu Liburan Terasa Begitu Cepat

Ternyata terdapat berbagai faktor psikologis dan eksternal yang dapat membuat waktu terasa semakin cepat berlalu selama liburan.


Strategi Malaysia Gaet Turis Cina, Tak Hanya Bebas Visa

1 hari lalu

Legoland Malaysia, salah satu destinasi wisata favorit di Malaysia. Dok.  tiket.com
Strategi Malaysia Gaet Turis Cina, Tak Hanya Bebas Visa

Malaysia menyiapkan meja bantuan yang dikelola oleh petugas berbahasa Mandarin untuk membantu wisatawan Cina.


Kemacetan Mudik Juga Terjadi di Cina, Ingat Tragedi Brexit Lebaran 2016 yang Tewaskan 12 orang

1 hari lalu

Ratusan kendaraan terjebak kemacetan saat menuju pintu keluar Tol Brebes Timur (Brexit) di Brebes, Jawa Tengah, 22 Juni 2017. Kemacetan tersebut terjadi akibat penutupan ruas jalan tol fungsional Brebes-Batang pada malam hari dan seluruh kendaraan diarahkan ke Brexit. ANTARA/Akbar Nugroho Gumay
Kemacetan Mudik Juga Terjadi di Cina, Ingat Tragedi Brexit Lebaran 2016 yang Tewaskan 12 orang

Kemacetan saat mudik Lebaran tahun ini tidak separah tragedi Brexit 2016 yang Menewaskan 18 Orang atau macet parah di Beijing dan Pakistan.


Cina Puji Iran, Percaya Teheran Mampu Tangani Situasi dengan Israel

1 hari lalu

Menteri Luar Negeri Cina Wang Yi berjabat tangan dengan Menlu Palestina Riyad Al-Maliki, disaksikan antara lain Menlu Retno Marsudi sebelum sesi foto di Diaoyutai State Guesthouse di Beijing, 20 November 2023. REUTERS/Florence Lo/Poo
Cina Puji Iran, Percaya Teheran Mampu Tangani Situasi dengan Israel

Menteri Luar Negeri Cina Wang Yi membahas situasi di Timur Tengah dengan timpalannya dari Iran, Hossein Amir-Abdollahian, di tengah ketegangan meningkat dengan Israel.


Respons Joe Biden, Rusia, dan Cina Pasca Serangan Iran ke Israel

2 hari lalu

Sistem anti-rudal beroperasi setelah Iran meluncurkan drone dan rudal ke arah Israel, seperti yang terlihat dari Ashkelon, Israel 14 April 2024. REUTERS/Amir Cohen
Respons Joe Biden, Rusia, dan Cina Pasca Serangan Iran ke Israel

Serangan Iran yang diluncurkan ke Israel menuai respons dari berbagai pihak termasuk Presiden AS Joe Biden, Rusia, dan Cina.


Profil Korban Jiwa Penusukan di Australia: Ibu Baru, Mahasiswi Cina hingga Pengungsi Ahmadiyah

3 hari lalu

Korban penusukan di Australia. Istimewa
Profil Korban Jiwa Penusukan di Australia: Ibu Baru, Mahasiswi Cina hingga Pengungsi Ahmadiyah

Warga Australia berduka atas kematian lima perempuan dan seorang pria penjaga keamanan pengungsi asal Pakistan.


Rekap Hasil Final Badminton Asia Championships 2024: Tuan Rumah Cina Raih 3 Gelar, Indonesia 1 Gelar Lewat Jonatan Christie

3 hari lalu

Jonatan Christie dalam tunggal putra Badminton Asia Championships 2024. Dok TIm Humas PBSI
Rekap Hasil Final Badminton Asia Championships 2024: Tuan Rumah Cina Raih 3 Gelar, Indonesia 1 Gelar Lewat Jonatan Christie

Indonesia meraih satu gelar sama dengan Korea Selatan di kejuaraan bulu tangkis Badminton Asia Championships 2024 yang berlangsung di Ningbo, Cina.