Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

5 Cara Menjaga Kandungan di Usia Hamil Muda

Reporter

image-gnews
Ilustrasi hamil. Unsplash.com/John Looy
Ilustrasi hamil. Unsplash.com/John Looy
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Menjaga kesehatan saat hamil muda merupakan langkah penting untuk memastikan pembentukan dan perkembangan organ janin di dalam kandungan. Awal kehamilan merupakan saat- saat yang dapat membingungkan. Hamil muda sebaiknya ditanggapi dengan tepat untuk menjaga kehamilan tetap sehat.

Trimester pertama merupakan masa yang penting dan krusial untuk perkembangan organ vital janin. Para ibu hamil perlu beradaptasi dengan kandungan dan mengupayakan yang terbaik dalam menjaga kehamilannya. Lantas, apa yang harus dilakukan ibu yang sedang hamil muda? Berikut beberapa di antaranya:

1. Lakukan Kunjungan ke Dokter/Bidan

Ketika telah memastikan kehamilan melalui test urin, langkah pertama yang harus segera dilakukan adalah mengunjungi dokter kandungan atau bidan yang berkualitas. Tujuannya agar dapat memperoleh panduan kehamilan yang baik. Selain itu, jangan lupa lakukan pemeriksaan USG satu kali dalam trimester pertama. 

2. Kurangi kafein

Ibu hamil muda harus mengurangi asupan kafein berlebih. Pasalnya, konsumsi kafein yang terlalu banyak dapat meningkatkan risiko keguguran. Batas seorang ibu hamil mengonsumsi kafein adalah sebanyak 200 mg per hari atau setara dengan 2 gelas kopi instan. 

3. Tidak merokok/menghindari asap rokok

Merokok maupun asap rokok merupakan hal krusial yang perlu dihindari oleh ibu hamil. Pasalnya, rokok dapat membahayakan ibu dan janin karena dapat berakibat pada kehamilan di luar rahim, ketuban pecah sebelum waktunya,, kelahiran cacat, bahkan keguguran.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Baca: Jalan Hingga Angkat Beban, Ini 9 Olahraga yang Disarankan Saat Hamil Muda

4. Hati-hati dalam mengonsumsi obat

Ibu hamil muda harus ekstra hati-hati dalam mengonsumsi obat-obatan, terlebih obat warung yang dijual bebas di apotik. Tidak sedikit jenis obat yang diminum ibu hamil mampu menembus plasenta, sehingga beredar di tubuh janin. Efek obat ini tidak menimbulkan bahaya pada tubuh ibu, namun dapat menimbulkan masalah pada tumbuh kembang janin. 

5. Menambah asupan asam folat & zat besi

Ibu hamil membutuhkan sebanyak 400 mcg asam folat setiap hari. Peran asam folat penting sekali pada trimester awal, karena membantu dalam perkembangan saraf janin. Selain asam folat, ibu hamil muda juga membutuhkan asupan zat besi. Konsumsi zat besi yang cukup selama masa kehamilan merupakan hal penting yang tidak boleh diabaikan. Kondisi kekurangan zat besi dapat menyebabkan ibu mengalami anemia atau kekurangan sel darah merah.

WINDA OKTAVIA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Tips Persiapan Mudik untuk Ibu Hamil

11 jam lalu

Ilustrasi ibu hamil berdiri di antara pepohonan. unsplash.com/Ryan Franco
Tips Persiapan Mudik untuk Ibu Hamil

Ibu hamil perlu lakukan persiapan mudik ini.


5 Hal yang Harus Dipastikan Agar Mudik Aman bagi Ibu Hamil

3 hari lalu

Ilustrasi mudik. Dok. Pegipegi
5 Hal yang Harus Dipastikan Agar Mudik Aman bagi Ibu Hamil

Ketika ingin mudik lebaran, para ibu hamil harus memperhatikan hal-hal berikut agar kesehatan dan keselamatan bayi dapar terjamin.


Hasil Penelitian: Wanita yang Alami Komplikasi Kehamilan Berisiko Terkena Penyakit Jantung

4 hari lalu

Ilustrasi kehamilan. Freepik.com
Hasil Penelitian: Wanita yang Alami Komplikasi Kehamilan Berisiko Terkena Penyakit Jantung

Sebuah penelitian mengungkapkan bahwa wanita yang mengalami komplikasi saat menjalani kehamilan cenderung memiliki risiko terkena penyakit jantung.


8 Menu Sahur Sehat untuk Ibu Hamil yang Baik untuk Janin

5 hari lalu

Ada beberapa menu sahur sehat untuk ibu hamil yang bagus untuk janin. Menu ini kaya akan protein dan serat, serta kandungan nutrisi penting lainnya. Foto: Canva
8 Menu Sahur Sehat untuk Ibu Hamil yang Baik untuk Janin

Ada beberapa menu sahur sehat untuk ibu hamil yang bagus untuk janin. Menu ini kaya akan protein dan serat, serta kandungan nutrisi penting lainnya.


Obat-obatan yang Tak Dianjurkan Diminum sebelum Mengemudi

8 hari lalu

Ilustrasi minum obat. TEMPO/Subekti
Obat-obatan yang Tak Dianjurkan Diminum sebelum Mengemudi

Beberapa jenis obat bisa mempengaruhi aktivitas mengemudi segera setelah diminum. Berikut obat-obatan yang sebaiknya dihindari.


Keguguran 3 Kali, Olivia dan Denny Sumargo Akhirnya akan Sambut Anak Pertama

8 hari lalu

Denny Sumargo dan Olivia Allan di Times Square, New York. Foto: Instagram/@sumargodenny.
Keguguran 3 Kali, Olivia dan Denny Sumargo Akhirnya akan Sambut Anak Pertama

Olivia Allan menceritakan perjuangannya mendapatkan anak hingga sempat menolak ditemani Denny Sumargo di dokter.


Benarkan Ibu Hamil Tidak Dianjurkan Untuk Puasa Ramadhan? Ini Penjelasannya

8 hari lalu

Ilustrasi ibu hamil. (Unsplash/Suhyeon Choi)
Benarkan Ibu Hamil Tidak Dianjurkan Untuk Puasa Ramadhan? Ini Penjelasannya

Apakah Ibu Hamil Diperbolehkan Puasa Ramadan? Temukan Penjelasannya di Sini. Mari Pelajari Aturan dan Risikonya.


Bolehkah Ibu Hamil Minum Teh Chamomile?

13 hari lalu

Ilustrasi teh chamomile. Pixabay.com
Bolehkah Ibu Hamil Minum Teh Chamomile?

Teh chamomile dikenal dengan efeknya yang menenangkan. Tapi, bolehkah diminum ibu hamil?


Ibu Hamil yang Puasa Ramadan Perlu Konsumsi Karbohidrat Kompleks

13 hari lalu

Ilustrasi ibu hamil diet. Freepik.com/Our-team
Ibu Hamil yang Puasa Ramadan Perlu Konsumsi Karbohidrat Kompleks

Ibu hamil yang puasa Ramadan harus memperbanyak asupan karbohidrat kompleks untuk menimbulkan rasa kenyang lebih lama.


Nutrisi yang Perlu Diperhatikan Ibu Hamil yang Berpuasa

14 hari lalu

Ibu hamil memerlukan asupan makanan bergizi agar janin yang dikandung tumbuh sehat. (Canva)
Nutrisi yang Perlu Diperhatikan Ibu Hamil yang Berpuasa

Ginekolog mengingatkan ibu hamil untuk memperhatikan kandungan gizi ketika memutuskan berpuasa demi kesehatan diri dan janin.