Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

5 Pekerjaan Sampingan yang Menghasilkan di Masa Pandemi

Reporter

image-gnews
Ilustrasi wanita membersihkan rumah. Freepik.com
Ilustrasi wanita membersihkan rumah. Freepik.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Hampir seluruh bisnis terganggu dan sebagian terpuruk di masa pandemi Covid-19. Namun, bagaimana jika selama pandemi Anda memiliki ide merintis usaha? Tentunya tak ada yang salah, justru ini mungkin bisa menjadi salah satu waktu terbaik untuk memulai pekerjaan baru.

Namun, bisnis apa yang paling masuk akal dan potensial di era pandemi? Dilansir dari enterpreneur, berikut lima ide usaha terbaik yang menguntungkan di era pandemi.

Jasa pembersihan
Meski bukan hal baru, bisnis kebersihan di masa pandemi dapat menawarkan layanan tambahan. Layanan tersebut bisa untuk komersial atau residensial, dan dapat sesuai dengan pedoman yang ditetapkan oleh organisasi kesehatan masyarakat. Ini dapat sangat membantu bagi penyewa komersial atau pemilik properti yang mencari solusi membersihkan ruangan.

Meskipun tidak semua ruang komersial akan kembali ke kapasitas sebelumnya, menawarkan solusi yang sesuai dengan standar industri kesehatan dapat membuat kantor dan ruang kerja beroperasi lebih cepat dan bisnis Anda akan dinilai lebih andal.

Layanan bimbingan belajar
Sekolah dan universitas telah menawarkan pengalaman belajar hybrid selama beberapa waktu. Namun, sekolah dan institusi pendidikan tinggi membutuhkan layanan yang membantu siswa, instruktur, dan administrator memahami dunia baru pembelajaran. Maka, meluncurkan layanan bimbingan belajar virtual bisa menguntungkan.

Jika Anda tipe yang gemar bertatap muka, luncurkanlah layanan bimbingan langsung yang akan bertemu dengan siswa secara pribadi atau berkelompok di tempat sewaan, tentu saja dengan mengikuti semua pedoman kesehatan dan keselamatan.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Toko daring
Belanja online tentu menjadi kebutuhan di masa pandemi. Adanya Covid-19 mempercepat adopsi e-commerce tidak hanya untuk konsumen tetapi juga bisnis yang telah lama menolaknya. Anda mungkin tidak ingin bersaing dengan Amazon, tetapi temukan produk khusus dan mulai bisnis yang berpusat pada barang yang tidak tersedia sebelumnya.

Layanan hyperlocal
Dengan bekerja hanya di area tertentu, Anda bisa memahami kebutuhan layanan di sana serta mempelajari tentang klien. Amati apa yang sedang digandrungi oleh masyarakat setempat. Dengan begitu, bisnis hanya perlu memenuhi kebutuhan tersebut.

Kesehatan rumah
Sebagian besar industri perawatan kesehatan kewalahan karena Covid-19. Banyak individu yang membatalkan pemeriksaan rutin atau tidak dapat menerima perawatan medis karena pengurangan drastis dalam layanan atau ketersediaan. Namun, ketika ekonomi kembali normal akan ada lonjakan kebutuhan perusahaan yang mendukung pemberian layanan kesehatan.

Sementara telemedicine akan terus menguat, temukan cara untuk menjembatani kesenjangan antara online dan offline. Pertama, layanan kurir medis mungkin sangat cocok, mengangkut barang-barang medis seperti spesimen dan peralatan laboratorium ke rumah sakit dan klinik di daerah Anda. Perawatan kesehatan di rumah adalah pilihan lain, dan semakin terspesialisasi yang bisa didapatkan, semakin berkualitas bisnis Anda. Dengan begitu kian banyak permintaan atas layanan Anda.

Baca juga: Stres Bekerja selama Pandemi Covid-19, Atasi dengan Cara Ini

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


10 Negara dengan Lapangan Kerja Paling Banyak, Tertarik Pindah?

1 jam lalu

Berikut ini daftar negara dengan lapangan kerja paling banyak di dunia, didominasi oleh negara-negara Eropa. Tertarik untuk pindah? Foto: Canva
10 Negara dengan Lapangan Kerja Paling Banyak, Tertarik Pindah?

Berikut ini daftar negara dengan lapangan kerja paling banyak di dunia, didominasi oleh negara-negara Eropa. Tertarik untuk pindah?


Kelola Limbah, Startup asal Bandung dan Bekasi Mendapat Dana di Philanthropy Asia Summit

1 hari lalu

Philanthropy Asia Summit 2024 di Singapura pada 15 April 2024
Kelola Limbah, Startup asal Bandung dan Bekasi Mendapat Dana di Philanthropy Asia Summit

Dua startup asal Indonesia, MYCL dan Sampangan, mendapat pendanaan dari Philanthropy Asia Summit 2024 karena sukses mengelola limbah.


Peneliti BRIN di Spanyol Temukan Antibodi Pencegah Virus SARS-CoV-2

3 hari lalu

Gambar mikroskop elektron pemindaian ini menunjukkan SARS-CoV-2 (obyek bulat biru), juga dikenal sebagai novel coronavirus, virus yang menyebabkan Covid-19, muncul dari permukaan sel yang dikultur di laboratorium yang diisolasi dari pasien di AS. [NIAID-RML / Handout melalui REUTERS]
Peneliti BRIN di Spanyol Temukan Antibodi Pencegah Virus SARS-CoV-2

Fungsi utama antibodi itu untuk mencegah infeksi virus SARS-CoV-2 yang menyebabkan pandemi Covid-19 pada 2020.


Prof Tjandra Yoga Aditama Penulis 254 Artikel Covid-19, Terbanyak di Media Massa Tercatat di MURI

6 hari lalu

Guru Besar Pulmonologi di FKUI Tjandra Yoga Aditama, yang juga Eks Direktur Penyakit Menular WHO Asia Tenggara. dok pribadi
Prof Tjandra Yoga Aditama Penulis 254 Artikel Covid-19, Terbanyak di Media Massa Tercatat di MURI

MURI nobatkan Guru Besar Pulmonologi dan Kedokteran Respirasi Fakultas Kedokteran UI, Prof Tjandra Yoga Aditama sebagai penulis artikel tentang Covid-19 terbanyak di media massa


KPK Tuntut Bekas Bupati Muna Hukuman 3,5 Tahun Penjara dalam Korupsi Dana PEN

7 hari lalu

Bupati Muna (nonaktif), Muhammad Rusman Emba, menjalani pemeriksaan lanjutan, di gedung KPK, Jakarta, Jumat, 19 Januari 2024. Muhammad Rusman, diperiksa sebagai tersangka dalam pengembangan penyidikan perkara dugaan tindak pidana korupsi pemberian hadiah atau janji terkait pengajuan Dana Pemulihan Ekonomi Nasional daerah Kabupaten Muna Tahun 2021 - 2022 di Kementerian Dalam Negeri. TEMPO/Imam Sukamto
KPK Tuntut Bekas Bupati Muna Hukuman 3,5 Tahun Penjara dalam Korupsi Dana PEN

"Terbukti secara sah dan meyakinkan," kata jaksa KPK di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat saat membacakan surat tuntutan pada Kamis, 18 April 2024.


10 Prospek Kerja Jurusan Bisnis Digital, Ada Digital Marketer hingga SEO Specialist

7 hari lalu

Berikut ini deretan prospek kerja jurusan Bisnis Digital, di antaranya digital marketing, data analyst, product manager, hingga SEO specialist. Foto: Canva
10 Prospek Kerja Jurusan Bisnis Digital, Ada Digital Marketer hingga SEO Specialist

Berikut ini deretan prospek kerja jurusan Bisnis Digital, di antaranya digital marketing, data analyst, product manager, hingga SEO specialist.


Tips Persiapkan Diri Bekerja di Perusahaan Terbaik

9 hari lalu

Ilustrasi wawancara kerja. shutterstock.com
Tips Persiapkan Diri Bekerja di Perusahaan Terbaik

Berikut saran buat yang sedang mempersiapkan diri untuk membangun karir di perusahaan terbaik, baik domestik maupun internasional.


Sinyal Bos Jatuh Hati pada Karyawan, Tak Cuma Bahas Pekerjaan

12 hari lalu

Ilustrasi bos dan karyawan. Foto: Freepik.com
Sinyal Bos Jatuh Hati pada Karyawan, Tak Cuma Bahas Pekerjaan

Bos jatuh hati pada bawahannya namun tak menunjukkannya dengan terang-terangan dengan alasan profesionalisme. Cek tanda berikut.


Pesan PB IDI agar Masyarakat Tetap Sehat saat Liburan dan Mudik di Musim Pancaroba

13 hari lalu

Ilustrasi kemacetan arus mudik / balik. TEMPO/Prima Mulia
Pesan PB IDI agar Masyarakat Tetap Sehat saat Liburan dan Mudik di Musim Pancaroba

Selain musim libur panjang Idul Fitri, April juga tengah musim pancaroba dan dapat menjadi ancaman bagi kesehatan. Berikut pesan PB IDI.


Terpopuler: Menhub Budi Karya Usulkan WFH di Selasa dan Rabu, Sri Mulyani Sebut Idul Fitri Tahun Ini Sangat Istimewa

14 hari lalu

Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi didampingi Dirjen Perhubungan Darat Hendro Sugiatno(kanan) dan Dirjen Perkeretaapian Mohamad Risal Wasal (kiri) menyampaikan keterangan pers usai rapat koordinasi di Kantor Otoritas Bandara Wilayah IV, Badung, Bali, Minggu, 31 Desember 2023. Kementerian Perhubungan bersama berbagai pihak terkait melakukan evaluasi usai kemacetan parah pada Jumat malam (29/12) serta menyiapkan sejumlah rencana dan skema untuk mengantisipasi kemacetan khususnya selama masa libur tahun baru di jalan akses sekitar Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai Bali. ANTARA FOTO/Fikri Yusuf
Terpopuler: Menhub Budi Karya Usulkan WFH di Selasa dan Rabu, Sri Mulyani Sebut Idul Fitri Tahun Ini Sangat Istimewa

Menhub Budi Karya Sumadi mengusulkan work from home atau WFH untuk mengantisipasi kepadatan lalu lintas saat puncak arus balik Lebaran.