Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Jangan Bingung, ini Perbedaan Vitamin D dan Vitamin D3

Reporter

image-gnews
Vitamin D
Vitamin D
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Vitamin D3 adalah bentuk paling alami dari vitamin D yang merupakan vitamin larut dalam lemak prohormon. Vitamin D3 berperan penting dalam mengatur kadar kalsium di dalam tubuh dan menjaga kekuatan pada tulang dan gigi dam digunakan untuk mengobati penyakit tertentu.

Selain itu, Vitamin D juga bermanfaat untuk menjaga sistem imun manusia contohnya pada Covid19. Berdasarkan Jurnal Role of Vitamin D im Preventinh of COVID-19 Infection, Progression, and Severity, Vitamin D memiliki peran dalam mengurangi resiko terinfeksinya sakura pada pernapasan.

Vitamin D dapat menghambat masuk dapat dan berkembangnya virus yang akan menyerang pernapasan, karena vitamin D memiliki anti-inflamasi atau imunomodulator. Lalu, bagaimana dengan vitamin D3?

Vitamin D3 adalah bentuk vitamin D yang diproduksi oleh kulit pada saat terkena sinar matahari dan vitamin D3 merupakan sumber terbaik bagi tubuh. Berdasarkan dari pyfahealth.com memiliki beberapa perbedaan yang bisa kita lihat dari bentuk vitamin, sumber berasal, dan juga fungsi utamanya.

Berikut penjelasan dari perbedaan vitamin D dan D3.

  1. Bentuk vitamin
    Vitamin D adalah induk dari jenis vitamin D lainnya seperti D2 dan D3 atau nama ilmiahnya kolekalsiferol. Sebelumnya telah disebutkan bahwa vitamin D3 adalah bentuk paling alami atau bentuk aktif dari vitamin D.
  2. Sumber berasal.
    Pada poin kedua ini, vitamin D dan D3 memiliki sedikit perbedaan. Perbedaan tersebut terletak pada sumber atau asal vitamin tersebut. Sebenarnya pada sumber vitamin D dan D3 adalah sama-sama didapatkan dari sinar matahari langsung. Nah, akan tetapi vitamin D3 juga bisa ditemukan pada sumber makanan khususnya jenis hewani.
Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Makanan-makan yang mengandung vitamin D3 yaitu seperti pada ikan berlemak, minyak ikan, kuning telur, mentega, dan juga daging, selain itu juga D3 juga dapat ditemukan di suplemen makan.

  1. Fungsi utama.
    Sebelumnya juga telah dijelaskan bahwa vitamin D memiliki fungsi untuk kesehatan tulang, jantung, otak dan juga otot, sedangkan D3 memiliki fungsi sebagai penyempurna asupan vitamin D di dalam tubuh kita. Pada dasarnya, sumber utama vitamin D adalah dari sinar matahari, namun tidak semua orang memiliki waktu untuk berjemur. Oleh karena itu dibutuhkan vitamin D3 yang ada pada makanan dan suplemen untuk memenuhi kebutuhan vitamin D dalam tubuh bisa terpenuhi dengan baik.

ASMA AMIRAH

Baca: Vitamin D Punya Efek Imunomodulator, Apakah itu?

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Defisiensi Vitamin D Tingkatkan Risiko Anak Terkena Eksim

17 jam lalu

Ilustrasi eksim pada kulit. sciencephoto.com
Defisiensi Vitamin D Tingkatkan Risiko Anak Terkena Eksim

Studi menyebutkan kekurangan vitamin D sangat berpengaruh terhadap meningkatnya prevalensi sensitisasi alergen, yang berpotensi eksim


Ahli Sarankan Pasien PCOS Konsumsi Vitamin D

2 hari lalu

Ilustrasi sistem repoduksi wanita, rahim, PCOS (Freepik)
Ahli Sarankan Pasien PCOS Konsumsi Vitamin D

Ahli menyebutkan mengonsumsi vitamin D dapat membantu meringankan gejala PCOS


Teknik Pernapasan 4-7-8 untuk Meredakan Stres dan Kecemasan, Begini Caranya

18 hari lalu

Ilustrasi wanita berlatih yoga. shutterstock.com
Teknik Pernapasan 4-7-8 untuk Meredakan Stres dan Kecemasan, Begini Caranya

Berikut cara melakukan teknik pernapasan 4-7-8 untuk membantu meredakan stres dan mengurangi kecemasan. Bagaimana tahapannya?


Manfaat Vitamin E buat Kulit tapi Perhatikan Kadarnya

31 hari lalu

Ilustrasi kacang-kacangan. Unsplash/Peter Feghali
Manfaat Vitamin E buat Kulit tapi Perhatikan Kadarnya

Salah satu manfaat vitamin E adalah menjaga kelembapan kulit. Namun penting untuk memperhatikan kadarnya agar tidak berdampak negatif pada kulit.


Tips Merawat Kucing Anggora

38 hari lalu

Kucing anggora. Shutterstock
Tips Merawat Kucing Anggora

Pengetahuan ini sangat penting karena perawatan yang tidak tepat dapat meningkatkan risiko kucing anggora terkena berbagai penyakit.


Kandungan Vitamin D yang Rendah dalam Tubuh Ada Kaitannya dengan Obesitas, Ini Penjelasannya

38 hari lalu

Ilustrasi obesitas. Shutterstock
Kandungan Vitamin D yang Rendah dalam Tubuh Ada Kaitannya dengan Obesitas, Ini Penjelasannya

Studi mengatakan ada prevalensi tinggi kekurangan vitamin D pada orang yang mengalami obesitas mungkin karena pengenceran volumetrik vitamin D.


Saran Pola Makan Sehat selama Ramadan dari Ahli Gizi

41 hari lalu

Ilustrasi Buka Puasa. shutterstock.com
Saran Pola Makan Sehat selama Ramadan dari Ahli Gizi

Ahli gizi mengatakan selama Ramadan harus selalu mengonsumsi makanan dengan gizi seimbang dan lengkap. Apa saja yang harus dipenuhi?


Mengenal Tetrodotoxin, Racun Berbahaya pada Ikan Buntal

46 hari lalu

Ikan buntal. telegraph.co.uk
Mengenal Tetrodotoxin, Racun Berbahaya pada Ikan Buntal

Tidak hanya pada ikan buntal, tetrodotoxin juga ada pada katak, guritam, dan amfibi.


Tim Peneliti di IPB University Kembangkan Telur Ayam Kaya Vitamin D3

50 hari lalu

Telur ayam kaya kandungan Vitamin D3 hasil penelitian tim di IPB University. Dok. Humas IPB
Tim Peneliti di IPB University Kembangkan Telur Ayam Kaya Vitamin D3

Telur hasil penelitian tim IPB University ini bisa berkontribusi langsung terhadap peningkatan asupan vitamin D3 manusia tanpa mengubah pola konsumsi.


Gejala Keracunan Vitamin D dan Penanganan agar Tak Sampai Berujung Kematian

50 hari lalu

Ilustrasi vitamin dan suplemen. TEMPO/Subekti
Gejala Keracunan Vitamin D dan Penanganan agar Tak Sampai Berujung Kematian

Kenali tanda dan gejala orang keracunan vitamin D agar tak sampai membahayakan kesehatan, bahkan menyebabkan kematian.