Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Merawat Ikan Koi Gampang-gampang Susah, Berikut 7 Tips Utama

Reporter

image-gnews
Pedagang menjajakan ikan hias jenis koi di Pasar Jatinegara, Jakarta, 30 Juli 2015. Indonesia mendapatkan kembali fasilitas Generalized System of Preference (GSP) untuk ekspor ikan ke Amerika Serikat. Salah satu produk ikan yang mendapat GSP adalah ikan hias, yang mendapatkan penurunan tarif bea masuk sebesar 0,5 persen sampai 15 persen. TEMPO/Wisnu Agung Prasetyo
Pedagang menjajakan ikan hias jenis koi di Pasar Jatinegara, Jakarta, 30 Juli 2015. Indonesia mendapatkan kembali fasilitas Generalized System of Preference (GSP) untuk ekspor ikan ke Amerika Serikat. Salah satu produk ikan yang mendapat GSP adalah ikan hias, yang mendapatkan penurunan tarif bea masuk sebesar 0,5 persen sampai 15 persen. TEMPO/Wisnu Agung Prasetyo
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Ikan koi merupakan salah satu jenis hewan peliharaan yang disukai oleh banyak orang. Seseorang yang punya ikan koi tentunya akan memperhatikan kondisi ikan koi yang dimilikinya supaya tetap sehat. Dilansir dari tempo.co, adapun hal-hal yang harus diperhatikan saat memelihara ikan koi. Hal-hal tersebut adalah sebagai berikut :

1. Makanan Berkualitas
Makanan berkualitas diperlukan agar keadaan ikan koi bisa selalu sehat dan lincah. Kandungan spirulina dalam makanan akan membentuk dan memperkuat pigmen, sehingga warna ikan akan selalu cerah.

2. Kebersihan Kolam Ikan
Pembuatan filter sangat penting supaya air kolamikan  bisa tetap bening dan sehat. Bila sistem filter berjalan normal, maka kuras air kolam butuh waktu tiga bulan sekali saja. Dan perlu diingat juga, bahwa saat menguras kolam sisakan 25 persen air agar kandungan oksigen bisa tetap tersedia.

3. Ukuran Kolam Ikan
Volume air sangat berpengaruh terhadap kesehatan ikan koi. Jika ukuran ikan tidak terlalu besar, maka kolam ikan harus dibuat dengan tidak terlalu dalam komposisi airnya, begitu pun sebaliknya. Kemudian, perlu diperhatikan juga jumlah populasinya dan harus diseimbangkan dengan luas kolam.

4. Pasang Aerator
Selain berguna untuk mengalirkan oksigen ke dalam kolam, aerator juga berfungsi untuk menciptakan arus. Gelembung arus yang dihasilkan oleh aerator bisa membuat ikan sering bergerak, sehingga ototnya pun semakin bagus.

5. Penyinaran
Dalam jangka satu hari, ikan koi membutuhkan sinar matahari dengan estimasi waktu minimal tiga jam agar warna tubuhnya bisa tetap mengkilap dan tak pudar. Jika kolam ikan berada di dalam ruangan, maka penyinaran dari sinar matahari bisa diganti dengan penyinaran dengan lampu pijar.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

6. Haluskan Dinding
Sifat ikan koi yang gemar menggesekkan tubuhnya ke dinding kolam tentunya perlu diwaspadai, karena itu bisa merusak tubuhnya sendiri. Untuk mengatasinya, maka sang pemilik ikan harus pandai-pandai memilih jenis material yang akan dipergunakan untuk pembuatan dinding kolam supaya tidak merusak tubuh ikan koi.

7. Akuarium Cadangan
Bila ada ikan koi yang sakit, maka ikan tersebut harus segera dimasukkan ke dalam akuarium cadangan untuk dikarantina agar penyakitnya tidak menular. Ikan harus rutin diberikan obat sesuai dengan penyakit yang dideritanya.

PRIMANDA ANDI AKBAR

Baca: Ingin Mempercantik Warna Ikan Koi, Perhatikan Nutrisinya

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Cegah Krisis Pangan ala Gang 8 Malaka Jaya, Duren Sawit, Jakarta Timur

26 menit lalu

Suasana Gang 8, Jalan Nusa Indah IV, RT8/RW4 Kelurahan Malaka Jaya, Kecamatan Duren Sawit, Jakarta Timur, Senin, 22 April 2024. Tersedia 32 item pencegah krisis planet di lokasi ini, mulai dari kolam gizi warga, tanaman produktif hingga akuaponik. TEMPO/Alif Ilham Fajriadi
Cegah Krisis Pangan ala Gang 8 Malaka Jaya, Duren Sawit, Jakarta Timur

Inisiatif lokal untuk mitigasi krisis pangan lahir di jalan gang di Kelurahan Malaka Jaya, Duren Sawit, Jakarta Timur. Berbekal dana operasional RT.


Pilihan Makanan Pengaruhi Kualitas Tidur, Simak Saran Pakar

1 hari lalu

Ilustrasi tidur gelisah atau sulit tidur. Shutterstock
Pilihan Makanan Pengaruhi Kualitas Tidur, Simak Saran Pakar

Pilihan makanan adalah pertimbangan penting untuk memastikan kualitas tidur yang baik. ada yang bisa membantu tidur sementara lain merusaknya.


Pola Makan yang Perlu Diperhatikan Pasien Parkinson

3 hari lalu

Ilustrasi makanan sehat. (Canva)
Pola Makan yang Perlu Diperhatikan Pasien Parkinson

Sejumlah hal perlu diperhatikan dalam pola makan penderita Parkinson, seperti pembuatan rencana makan. Berikut yang perlu dilakukan.


Destinasi Wisata dalam Kota di Pengujung Libur Lebaran, Oceanarium BXSea Bintaro

5 hari lalu

Wisata edukasi biota laut pertama di Tangerang Selatan, BXSea, yang berada di Bintaro Jaya XChange Mall 2, Tangerang Selatan. Suasana pada hari pertama soft opening, pada Jumat, 15 Desember 2023. Tempo/Yohanes Maharso Joharsoyo
Destinasi Wisata dalam Kota di Pengujung Libur Lebaran, Oceanarium BXSea Bintaro

Oceanarium BXSea Bintaro menyediakan sedikitnya 37 akuarium, 44 display, dan 10 terrarium yang bisa dikunjungi.


Inilah 5 Makanan yang Harus Dihindari Penderita Diabetes

6 hari lalu

Ilustrasi diabetes. Freepik.com
Inilah 5 Makanan yang Harus Dihindari Penderita Diabetes

Berikut makanan yang sebaiknya Anda hindari jika Anda menderita diabetes.


5 Makanan yang Bisa Meningkatkan Kadar Trombosit

6 hari lalu

Trombosit memiliki peranan penting, yakni dalam hal pembekuan darah. Oleh sebab itu, penting mengetahui cara menaikkan trombosit secara alami. Foto: Canva
5 Makanan yang Bisa Meningkatkan Kadar Trombosit

Kadar trombosit bisa ditingkatkan secara alami dengan mengonsumsi makanan berikut.


10 Makanan Paling Aneh di Dunia, Ada Keju Busuk hingga Sup Kura-kura

6 hari lalu

Berikut ini deretan makanan paling aneh di dunia, di antaranya keju busuk asal Italia, Casu Marzu, dan fermentasi daging hiu. Foto: Canva
10 Makanan Paling Aneh di Dunia, Ada Keju Busuk hingga Sup Kura-kura

Berikut ini deretan makanan paling aneh di dunia, di antaranya keju busuk asal Italia, Casu Marzu, dan fermentasi daging hiu.


4 Tips Merawat Ikan Peliharaan Setelah Ditinggal Mudik

6 hari lalu

Pengunjung mengambil gambar instalasi ikan mas di dalam akuarium dan lampu warna-warni bertema perayaan musim Natal di Art Aquarium Museum di Tokyo, Jepang 1 Desember 2023. Pameran ini menampilkan sekitar 5.000 ikan mas ini berlangsung hingga 27 Desember. REUTERS/Kim Kyung -Hoon
4 Tips Merawat Ikan Peliharaan Setelah Ditinggal Mudik

Beberapa jenis ikan hias mudah stres saat habitatnya tidak mendukung kondisi yang optimal. Lakukan sejumlah langkah ini setelah ikan ditinggal mudik.


Pakar Tak Anjurkan Hadiahi Diri dengan Makanan, Ini Alasannya

7 hari lalu

Ilustrasi wanita makan cokelat. Freepik.com/Kroshka__Nastya
Pakar Tak Anjurkan Hadiahi Diri dengan Makanan, Ini Alasannya

Anda mungkin merasa perlu menghadiahi diri dengan makanan enak setelah hari berat dan panjang. Namun pakar mengingatkan cara ini tak baik buat mental.


Begini Cara Pesan Makanan di Kereta Api secara Online yang Mudah

8 hari lalu

Prami menyuguhkan makanan kepada penumpang kereta suite class compartment saat joy ride Jakarta-Cirebon, Rabu, 4 Oktober 2023. (Martha Warta Silaban/Tempo)
Begini Cara Pesan Makanan di Kereta Api secara Online yang Mudah

Berikut ini tata cara pesan makanan di kereta api secara online untuk orang lain melalui situs PT Reska Multi Usaha dan aplikasi Access by KAI.