Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

4 Manfaat Daun Salam Selain Masakan: Turunkan Kadar Asam Urat dan...

Reporter

Editor

Dwi Arjanto

image-gnews
Ilustrasi daun salam. wikipedia.org
Ilustrasi daun salam. wikipedia.org
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta -Daun salam merupakan dedaunan yang sering dijadikan bahan tambahan untuk masakan. Rupanya daun yang seringdikeringkan ini memang punya banyak manfaat.

Daun salam memiliki nama latin Syzygium polyantha Wight. dan Eugenia lucidula Miq. Tanaman ini termasuk suku Myrtaceae. Dalam daun salam ada beberapa kandungan kimia yang baik bagi tubuh, seperti minyak atsiri 0,2 persen (sitral, eugenol), flavonoid, tannin. 

Sebab peran senyawa di atas disebutkan daun salam jadi salah satu sumber antioksidan. Menyadur dari laman Institut Pertanian Bogor dalam repostory.ipb.ac.id, menyebutkan bahwa kombinasi daun salam berkorelasi positif terhadap aktivitas antikanker sebab bioaktivitas fraksi polifenol daun salam .

Maka berikut ini merupakan rangkuman manfaat daun salam bagi kesehatan. 

1. Mengurangi dislipidemia, khususnya hipertrigliseridemia.

Hipertrigliseridemia merupakan tingkat tinggi dari jenis lemak tertentu (trigliserida) di dalam darah. Risiko tingginya hipertrigliserida di dalam darah menyebabkan pankreatitis atau pengerasan arteri. Ini meningkatkan risiko stroke, serangan jantung, dan penyakit jantung.

Daun salam dapat menurunkan kadar trigleserida di dalam tubuh, mengutip dari Jurnal BioKimia menyebutkan Gemfibrozil (kontrol positif) daun salam dapat menurunkan kadar trigliserida. 

2. Menurunkan kadar LDL

lipoprotein berkerapatan rendah atau LDL (Low Density Lipoprotein) merupakan lemak sedikit protein. Ada sekitar 60-80 persen kolesterol LDL dalam darah. Dan daun salam, melalui penelitian Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) menyebutkan dosis senyawa aktif seperti quercetin yang terkandung dalam flavonoid menghambat sekresi Apo-B100 ke intestinum, sehingga berpengaruh terhadap LDL dalam darah. 

3. Menurunkan kadar asam urat.

Jurnal Phamacon menyebutkan kpmbinasi daun salam dan jintan hitam daoat membantu menurunkan kadar asam urat dalam darah mencit putih jantan galur BalbC dengan dosis tunggal 200 mg/kgBB. 

4. Anti Rheumatoid arthritis

Dikutip dari laman bestjournal.untad.ac.id, menyebutkan bahwa daun salam mengandung senyawa alkaloid, flavonoid, saponin, tanin serta minyak atsiri yang terdiri dari sitral dan eugenol.

Beberapa senyawa kimia yang terdapat pada daun salam  berpotensi sebagai antireumatoid (Jenis flavonoid yang diketahui berperan dalam aktivitas antiinflamasi, senyawa ini memiliki mekanisme antiinflamasi dengan menghambat enzim siklooksigenase sehingga tidak membentuk mediator inflamasi. 

TIKA AYU
Baca juga : Yang Perlu Anda Tahu tentang Asam Urat

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kenali Gejala Asam Urat yang Bisa Disebabkan Hidangan Lebaran

10 hari lalu

Hidangan/masakan lebaran. ANTARANEWS
Kenali Gejala Asam Urat yang Bisa Disebabkan Hidangan Lebaran

Gejala asam urat bisa menyebabkan nyeri, peradangan, sampai pembengkakan.


6 Hidangan Lebaran yang Harus Dihandari Penderita Asam Urat

11 hari lalu

Hidangan/masakan lebaran. ANTARANEWS
6 Hidangan Lebaran yang Harus Dihandari Penderita Asam Urat

Enam makanan khas Lebaran ini justru dapat memperburuk kondisi asam urat.


Ternyata Ini Alasan Bogor Menjadi Kota Petir Versi Guinnes World Records

15 hari lalu

Ilustrasi Petir atau Kilat. h2solutionsinc.com
Ternyata Ini Alasan Bogor Menjadi Kota Petir Versi Guinnes World Records

Bogor tak hanya memiliki curah hujan yang tinggi. Frekuensi aktivitas petirnyaj juga sangat tinggi dalam setahun, bahkan memecahkan rekor dunia.


Mengenal Kuda Nil Kerdil, Satwa Langka yang Hanya Tersisa Dua Ribu Ekor di Alam

24 hari lalu

Induk kuda nil membawa anaknya menuju kolam, untuk diperkenalkan kepada sejumlah anggota kelompok kuda nil. Namun naas bayi kuda nil diserang oleh sejumlah kuda nil dewasa, binatang ini dikenal sebagai salah satu hewan paling agresif. Zimbabwe, 10 Agustus 2015. Dailymail
Mengenal Kuda Nil Kerdil, Satwa Langka yang Hanya Tersisa Dua Ribu Ekor di Alam

Kelahiran bayi kuda nil kerdil di Yunani mendatangkan harapan bagi spesies langka tersebut.


4 Tips Tingkatkan Kolesterol Baik dalam Tubuh

33 hari lalu

Ilustrasi kolesterol. Shutterstock
4 Tips Tingkatkan Kolesterol Baik dalam Tubuh

Kolesterol baik membantu dalam menyerap kolesterol dalam darah dan membawanya ke hati. Ini 4 Tips tingkatkan kolesterol baik dalam tubuh.


Faktor Risiko Muncul Batu Saluran Kemih, Dehidrasi sampai Pembesaran Prostat

52 hari lalu

Gumpalan batu seberat dua kilo yang bersarang di dalam saluran kantung kemih Odih, 46 tahun, yang mengakibatkan pasein tidak dapat buang air kencing. Tempo/Sidiq Permana
Faktor Risiko Muncul Batu Saluran Kemih, Dehidrasi sampai Pembesaran Prostat

Laki-laki rentan terkena batu saluran kemih karena banyak yang bekerja di luar ruangan, berkeringat, dan kurang minum. Cek faktor risiko lainnya.


Ahli Gizi Sebut Durian Bebas Kolesterol tapi Perhatikan Ini saat Memakannya

53 hari lalu

Ilustrasi buah durian. ANTARA/Aditya Pradana Putra
Ahli Gizi Sebut Durian Bebas Kolesterol tapi Perhatikan Ini saat Memakannya

Pakar gizi menyebut durian merupakan makanan nabati yang tidak mengandung kolesterol tapi tetap berhati-hati saat memakannya, cek alasannya.


Jantung pun Ada Usianya, Berikut Tips Mencegahnya dari Penuaan

13 Februari 2024

ilustrasi jantung (pixabay.com)
Jantung pun Ada Usianya, Berikut Tips Mencegahnya dari Penuaan

Usia jantung tak terkait dengan umur kita. Jadi, yang masih muda pun bisa mengalami penuaan jantung. Berikut cara mencegahnya.


Fakta Kuning Telur, Tak Perlu Takut Memakannya karena Isu Tinggi Kolesterol

29 Januari 2024

Ilustrasi Telur Rebus
Fakta Kuning Telur, Tak Perlu Takut Memakannya karena Isu Tinggi Kolesterol

Kandungan kolesterol pada telur paling tinggi memang ada di kuning telur tapi dampak pada kesehatan juga tak terlalu besar. Simak penjelasan berikut.


Hubungan Antara Asam Urat dengan Risiko Kanker Payudara

19 Januari 2024

Ilustrasi asam urat. Shutterstock
Hubungan Antara Asam Urat dengan Risiko Kanker Payudara

Walau begitu, masih diperlukan penelitian lebih lanjut untuk membuktikan hubungan yang pasti antara asam urat dan risiko kanker payudara lebih tepat.