Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Pertolongan Pertama saat Digigit Ular, Balut dengan Perban

Reporter

Editor

Nurhadi

image-gnews
Ilustrasi ular kobra. nytimes.com
Ilustrasi ular kobra. nytimes.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Indonesia sebagai negara beriklim tropis menjadi habitat yang cocok bagi berbagai hewan spesies reptil seperti ular. Terlebih ketika memasuki musim hujan. Bagi Anda yang memiliki tempat tinggal dengan banyak tumbuhan di sekitarnya, Anda perlu berhati-hati jika sewaktu-waktu ular bisa saja masuk ke dalam rumah.

Ular akan menggigit jika sudah merasa terganggu dan terancam. Luka akibat gigitan ular bisa berasal dari ular berbisa maupun yang tidak berbisa. Namun, baik keduanya harus ditangani supaya tidak muncul gejala serius.

Jika Anda berlaku sebagai penolong, melansir dari healthdirect.go.id, tetaplah tenang dan jauhkan ular dari korban gigitan dan jangan pernah memanipulasi luka gigitan. Kemudian balut luka dengan perban secara kuat sebelum Anda membawa korban ke pelayanan medis.

Luka yang bisa dibalut dengan perban secara kuat biasanya terletak di kaki dan tangan. Tujuan pemberian perban adalah untuk membuat korban tetap tenang dan dan merasa nyaman.

Langkah yang perlu dilakukan untuk membalut luka gigitan dengan perban yaitu letakkan perban tepat di atas gigitan dengan kencang. Gunakan kain krep tebal atau perban rol elastis, belat anggota tubuh termasuk persendian supaya bekas gigitan tidak terasa menyakitkan. 

Jika memungkinkan, tandai tempat gigitan pada perban menggunakan spidol. Setelah kondisi memungkinkan, segera bawa korban gigitan ular ke pelayanan medis supaya segera mendapat penanganan yang tepat.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Perlu untuk diingat, bisa ular tidak dapat menyebar melalui pembuluh darah. Jadi, jangan memanipulasi luka dengan cara menyedot bisa ular dari tempat gigitan maupun menyayat kulit dengan maksud supaya bisa dapat keluar bersama darah. Selain itu, hindari menggosok luka menggunakan zat kimia atau mengompresnya dengan air panas atau es.

Umumnya, dalam perawatan medis, untuk korban gigitan ular yang tidak berbisa dokter akan memberikan terapi antibiotik dan serum antitetanus. Sedangkan untuk pasien gigitan ular berbisa akan mendapatkan antivenom untuk menetralkan pengaruh racun dalam tubuh.

RISMA DAMAYANTI

Baca juga: Jangan Panik, Lakukan Langkah-langkah ini Saat Digigit Ular

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


3 Fakta Kanker Karena Faktor Keturunan, Cara Mendeteksi dan Tips Mencegahnya

1 hari lalu

Ilustrasi Kanker paru-paru. Wikipedia
3 Fakta Kanker Karena Faktor Keturunan, Cara Mendeteksi dan Tips Mencegahnya

Ada sejumlah cara untuk mengetahui apakah Anda memiliki gen kanker yang diwariskan atau tidak.


Tim Relawan Medis Indonesia MER-C Bertugas di Tiga Faskes Gaza Selatan

2 hari lalu

Presidium Lembaga Medis dan Kemanusiaan (MER-C) Faried Thalib dan Sarbini Abdul Murad saat konferensi pers di kantor MER-C Indonesia, Jakarta Pusat pada Selasa, 19 Maret 2024. TEMPO/Nabiila Azzahra A.
Tim Relawan Medis Indonesia MER-C Bertugas di Tiga Faskes Gaza Selatan

MER-C mengirimkan tim medis yang terdiri dari 11 orang ke Gaza, Palestina.


Hasil Studi Ini Sebut Daging Ular Piton Paling Lestari Dibandingkan Ternak Lain

10 hari lalu

Pekerja di peternakan Ular piton yang membudidayakan ular untuk diambil dagingnya di Asia Tenggara. Newscientist/Dan Natusch
Hasil Studi Ini Sebut Daging Ular Piton Paling Lestari Dibandingkan Ternak Lain

Studi mengukur pertumbuhan hampir 5000 ular piton jenis Malayopython reticulatus (sanca kembang) dan Python bivittatus (sanca Burma) selama setahun.


Pemogokan Dokter, Perawat Korea Selatan akan Dilibatkan dalam Prosedur Medis

31 hari lalu

Para dokter mengambil bagian dalam protes terhadap rencana penerimaan lebih banyak siswa ke sekolah kedokteran, di depan Kantor Kepresidenan di Seoul, Korea Selatan, 22 Februari 2024. REUTERS/Kim Soo-Hyeon
Pemogokan Dokter, Perawat Korea Selatan akan Dilibatkan dalam Prosedur Medis

Perawat Korea Selatan telah diberikan perlindungan hukum untuk melakukan beberapa prosedur medis yang biasanya dilakukan oleh dokter


Guru Besar FK UI Erlina Burhan Tawarkan SIG untuk Deteksi Kasus Aktif Tuberkulosis di Indonesia

36 hari lalu

Prof. Dr. dr. Erlina Burhan M. Sc.,Sp.p. Ui.ac.id
Guru Besar FK UI Erlina Burhan Tawarkan SIG untuk Deteksi Kasus Aktif Tuberkulosis di Indonesia

Erlina Burhan paparkan bahasan penanganan tuberkulosis di pidato pengukuhannya sebagai Guru Besar FK UI. Ia tawarkan SIG untuk deteksi TB.


Cara Efektif Mencegah dan Mengobati Radang Tenggorokan pada Anak

40 hari lalu

Banyak cara dilakukan orang untuk meringankan radang tenggorokan, seperti berkumur dengan larutan air garam, atau mengonsumsi permen pelega tenggorokan. Namun, langkah itu hanya melegakkan tenggorokan.
Cara Efektif Mencegah dan Mengobati Radang Tenggorokan pada Anak

Seperti COVID 19, radang tenggorokan bisa menular melalui droplet.


Volodymyr Zelensky Legalkan Ganja di Ukraina untuk Tujuan Medis

41 hari lalu

Ilustrasi Ganja. Getty Images
Volodymyr Zelensky Legalkan Ganja di Ukraina untuk Tujuan Medis

Melegalkan ganja diharapkan bisa membantu tentara Ukraina dan warga sipil mendapatkan perawatan paska-trauma di tengah perang Ukraina.


Dua Warga Badui Digigit Ular Berbisa, Kondisinya Parah dan Dirujuk ke RSUD Banten

49 hari lalu

Warga menggotong pasien gigitan ular berbisa yang kondisinya parah di kawasan pemukiman Badui di pedalaman Kabupaten Lebak untuk dirujuk ke RSUD Banten.ANTARA/Mansur
Dua Warga Badui Digigit Ular Berbisa, Kondisinya Parah dan Dirujuk ke RSUD Banten

Dua warga Badui korban gigitan ular berbisa ini sudah sepekan dengan kondisi cukup parah. Bagian tangan menghitam dan membusuk.


Akan Ada 10 Juta Kematian Akibat Resistensi Antimikroba di 2050, BPOM Sebut Sebabnya

52 hari lalu

Ilustrasi antibiotik. Pexels/Alex Green
Akan Ada 10 Juta Kematian Akibat Resistensi Antimikroba di 2050, BPOM Sebut Sebabnya

Pada 2050 diprediksi 10 juta kematian dapat terjadi setiap tahun akibat resistensi antimikroba atau AMR. Akibatnya infeksi lebih sulit diobati.


Waspada 7 Hewan Ini Kerap Menyusup ke Dalam Rumah Saat Musim Hujan, Begini Cara Mencegahnya

58 hari lalu

Geophilus hades, atau lipan dari neraka. Live Science
Waspada 7 Hewan Ini Kerap Menyusup ke Dalam Rumah Saat Musim Hujan, Begini Cara Mencegahnya

Saat musim hujan, rumah bisa dimasuki hewan.