Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

6 Cara Hadapi Anak Tantrum, Jangan Sekali-kali Balas Memukul

Reporter

image-gnews
Ilustrasi anak menangis di mobil. getty images
Ilustrasi anak menangis di mobil. getty images
Iklan

TEMPO.CO, JakartaTantrum merupakan ekspresi frustasi anak ketika tidak mendapatkan apa yang diinginkan. Kondisi ini mungkin akibat keterbatasan bahasa anak dalam menyampaikan kekesalannya.

Saat tantrum, anak biasanya akan menangis, mengamuk, menghancurkan barang, dan melakukan beberapa tindakan lain yang membuat orang tua kelimpungan.

Hadapi Anak Tantrum dengan 6 Cara ini

Berdasar saran Mayoclinic di situsnya mayoclinic.org, saat anak tantrum, orang tua bisa melakukan lima cara berikut ini:

1. Temukan pengalih perhatian

Jika anak memulai amukan, coba alihkan perhatiannya dengan memberikan sesuatu atau mengajaknya mengerjakan suatu kegiatan.

2. Tetap tenang

Saat anak sedang mengamuk, jangan mengancam, menceramahi, atau berdebat dengan mereka. Melakukan hal-hal tersebut hanya akan membuat amukan anak semakin parah.

3. Abaikan amukan

Mengabaikan amukan dapat menunjukkan kepada anak bahwa amukan tidak dapat diterima orang lain. Serta memberi tahu anak bahwa cara mengamuk tidak membuat mereka mendapatkan apa yang diinginkan.

4. Jaga agar tetap aman

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Ketika tantrum, singkirkan benda berbahaya di sekitaran anak. Pertimbangkan untuk menggendong anak, sehingga mereka tidak melukai diri sendiri. Apabila anak benar-benar di luar kendali, bawa mereka ke tempat yang aman sampai mereka tenang.

5. Tinggalkan

Apabila anak mengalami tantrum di rumah dan tempat aman, cobalah abaikan dan tinggalkan mereka sendiri. Hal ini bantu mengajarkan anak bahwa amukan tidak akan membuat mereka mendapatkan apa yang diinginkan.

6. Jangan balas memukul

Beberapa anak tantrum biasanya akan memukul, menendang, maupun melempar barang. Namun, sebagai orang tua tidak boleh terbawa emosi. Tetap tenangkan tantrum anak menggunakan cara yang baik, baik perkataan maupun tindakan.

DELFI ANA HARAHAP 

Baca: Anak Tantrum di Tempat Umum, Jangan Selalu Beri yang Ia Mau

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


4 Dampak Buruk Kecanduan pada Kognitif Anak

4 hari lalu

Ilustrasi video game. Sumber: Korea e-Sports Association via Facebook/asiaone.com
4 Dampak Buruk Kecanduan pada Kognitif Anak

Kecanduan game atau media sosial sangat buruk terhadap kemampuan kognitif anak. Berikut empat dampak jeleknya.


Psikiater Ungkap Penyebab Remaja Rentan Alami Kecanduan

4 hari lalu

Ilustrasi livestreaming game. Foto : EV
Psikiater Ungkap Penyebab Remaja Rentan Alami Kecanduan

Remaja rentan mengalami kecanduan karena kondisi perkembangan otak yang belum sempurna atau matang. Simak penjelasannya.


6 Hal yang Harus Dilakukan saat Anak Tantrum

33 hari lalu

Ilustrasi anak tantrum/sedih. Shutterstock.com
6 Hal yang Harus Dilakukan saat Anak Tantrum

Orangtua dapat mengambil langkah-langkah berikut untuk mengurangi frekuensi dan tingkat keparahan tantrum pada anaknya.


5 Jenis Makanan yang Bisa Menyebabkan Anak Tantrum

34 hari lalu

Tantrum adalah ekspresi frustrasi anak yang kemampuan berbahasanya belum berkembang sempurna. (Pexel/Anna Shvets)
5 Jenis Makanan yang Bisa Menyebabkan Anak Tantrum

Anak tantrum ternyata dapat disebabkan oleh beberapa faktor, termasuk makanan.


Manfaat Berpikir Positif bagi Kesehatan Tubuh Menurut Psikiater

38 hari lalu

Ilustrasi meditasi. puer-chay.ru
Manfaat Berpikir Positif bagi Kesehatan Tubuh Menurut Psikiater

Psikiater mengatakan berpikir positif dapat menyehatkan tubuh dan membantu menyelesaikan masalah dengan lebih fokus.


Makna Menangis dari Sisi Ilmiah, Benarkah Ada Gunanya?

39 hari lalu

Ilustrasi pria menangis. shutterstock.com
Makna Menangis dari Sisi Ilmiah, Benarkah Ada Gunanya?

Banyak hal terkait menangis dari sisi ilmiah, termasuk melepaskan hormon bahagia yang membantu mengobati luka dan meredakan stres. Adakah gunanya?


Gampang Marah Hanya karena Hal Sepele, Pakar Sarankan Hal Berikut

42 hari lalu

Ilustrasi pasangan bertengkar/cekcok. Shutterstock.com
Gampang Marah Hanya karena Hal Sepele, Pakar Sarankan Hal Berikut

Marah hanya karena hal sepele sebenarnya wajar tapi kalau semakin gampang marah dan lebih sering, pasti ada yang tak beres dalam diri Anda.


Psikolog Sebut Secondhand Embarrassment Bisa Bikin Stres, Apa Itu?

23 Januari 2024

Ilustrasi pria pemalu. shutterstock.com
Psikolog Sebut Secondhand Embarrassment Bisa Bikin Stres, Apa Itu?

Secondhand embarrassment atau perasaan malu tak langsung untuk orang lain dirasakan karena manusia adalah makhluk sosial, bisa bikin stres.


Pakar Gestur Puji Emosi Cak Imin di Debat Capres yang Terkendali Baik

22 Januari 2024

Cawapres nomor urut 1 Muhaimin Iskandar menyampaikan pandangannya saat Debat Keempat Pilpres 2024 di Jakarta Convention Center (JCC), Jakarta, Minggu, 21 Januari 2024. ANTARA/M Risyal Hidayat
Pakar Gestur Puji Emosi Cak Imin di Debat Capres yang Terkendali Baik

Pakar gestur dan mikroekspresi menyebut Cak Imin memiliki pengelolaan emosi yang baik pada debat capres keempat. Ini alasannya.


Tidak Hanya Satu, Berikut 8 Jenis Epilepsi yang Perlu Diketahui

16 Januari 2024

Ilustrasi epilepsi. firstaidlearningforyoungpeople.redcross.org.uk
Tidak Hanya Satu, Berikut 8 Jenis Epilepsi yang Perlu Diketahui

Sebagian orang mengetahui, epilepsi hanya satu. Padahal, epilepsi memiliki 8 tipe yang dilihat dari jenis kejangnya.