Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kaitan Alat Kontrasepsi dan Mitos soal Anak

Reporter

image-gnews
Ilustrasi keluarga besar. shutterstock.com
Ilustrasi keluarga besar. shutterstock.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Adanya mitos seperti banyak anak banyak rezeki turut membuat masyarakat lebih memilih memiliki banyak keturunan dibandingkan menggunakan alat kontrasepsi yang dapat membantu memberikan jarak antarkehamilan. Psikolog klinis dan pakar hubungan Inez Kristanti mengatakan mitos anak yang telah ada secara turun temurun telah menyebabkan rendahnya minat penggunaan alat kontrasepsi dalam masyarakat.

“Di masyarakat ini terkadang masih ada anggapan kalau yang saya sering dengar banyak anak, banyak rezeki. Jadi ini di beberapa keluarga atau pasangan yang memang belum terlalu teredukasi,” kata Inez.

Ia menuturkan minimnya pengetahuan alat kontrasepsi dan pemahaman terkait manfaat perencanaan keluarga itu disebabkan oleh sifat masyarakat Indonesia yang belum cukup melihat perencanaan berkeluarga secara konkret, baik dari orang tua maupun generasi sebelumnya. Padahal, daripada mempercayai mitos tak mendasar, keluarga perlu memperhatikan tanggung jawab dan keseimbangan peran dalam merencanakan membangun sebuah keluarga.

“Persiapan keluarga merupakan tanggung jawab, baik dari suami ataupun istri. Terkadang kita memiliki pandangan bahwa perencanaan kehamilan itu tanggung jawab atau urusan perempuan. Sebenarnya itu merupakan tanggung jawab dari keduanya,” jelasnya.

Pasangan harus benar-benar bisa memahami makna sesungguhnya dari menjadi orang tua, termasuk alasan mengapa ingin memiliki anak dalam waktu 1-2 tahun setelah menikah. Lewat mengetahui alasan tersebut, pasangan dapat menghayati peran sebagai orang tua dengan lebih bertanggung jawab. Kemudian, meskipun istri yang nantinya akan mengandung, Inez menegaskan para suami turut memiliki tanggung jawab karena merawat anak membutuhkan kerja sama tim yang baik antarpasangan.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

“Kalau kita melihat dan merencanakan keluarga itu sangat dibutuhkan kerja sama sebagai tim. Di perjalanannya, akan ada hal-hal yang bisa menimbulkan konflik. Itu tidak apa-apa, tetapi yang penting bisa diselesaikan secara sehat dan bersama-sama,” tegasnya.

Inez berharap setiap pasangan mampu membangun komunikasi sebaik mungkin saat ingin membangun keluarga, termasuk sikap yang akan diambil bila rencana tak sesuai dengan yang diinginkan.

“Di situ kemampuan dan kedewasaan pasangan akan diuji. Tetapi tidak perlu khawatir karena dengan mempersiapkan secara psikologis itu semua bisa diantisipasi,” katanya.

Baca juga: Pentingnya Membahas Perencanaan Keluarga sebelum Menikah

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Mitos La Ode Wuna, Siluman Separuh Ular yang Menjadi Nenek Moyang Migrasi Masyarakat Sulawesi Tenggara ke Maluku

1 hari lalu

Tangkapan gambar presentasi soal Mitos La Ode Wuna millik Dosen Universitas Indonesia (UI), Geger Riyanto (Dok. Beranda BRIN)
Mitos La Ode Wuna, Siluman Separuh Ular yang Menjadi Nenek Moyang Migrasi Masyarakat Sulawesi Tenggara ke Maluku

Dosen UI, melalui BRIN, mengangkat kajian mengenai mitos siluman setengah ular. Erat kaitannya dengan sejarah pergerakan masyarakat Sulawesi Tenggara.


Pikirkan Hal Ini Masak-masak bila Ingin Balikan dengan Mantan

2 hari lalu

Ilustrasi putus cinta. shutterstock.com
Pikirkan Hal Ini Masak-masak bila Ingin Balikan dengan Mantan

Balikan dengan mantan adalah ide buruk dalam hubungan karena berpotensi gagal lagi dan sakit hati yang sama akan terulang.


8 Hal yang Perlu Diperhatikan sebelum Membeli Kulkas

2 hari lalu

Ilustrasi isi kulkas. shutterstock.com
8 Hal yang Perlu Diperhatikan sebelum Membeli Kulkas

Berikut deretan hal yang perlu diperhatikan sebelum memutuskan untuk membeli kulkas.


10 Perilaku Pasangan yang Merendahkan Anda dan Hubungan, Jangan Ditoleransi

4 hari lalu

Ilustrasi pasangan cemburu. Freepik.com
10 Perilaku Pasangan yang Merendahkan Anda dan Hubungan, Jangan Ditoleransi

Anda sering terluka atau mempertanyakan harga diri. Berikut perilaku pasangan yang menjadi sinyal Anda harus bersikap tegas dalam hubungan.


1001 Alasan Pasangan Enggan Menikah, Ini 10 Sinyal di Antaranya

8 hari lalu

Ilustrasi pasangan jenuh. Shutterstock
1001 Alasan Pasangan Enggan Menikah, Ini 10 Sinyal di Antaranya

Pasangan selalu menunda tanggal pernikahan tanpa sebab yang jelas meski sudah lama berhubungan. Berikut 10 sinyal ia enggan menikah.


6 Tips Memberi Tahu Anak soal Masalah Keluarga

8 hari lalu

Ilustrasi Ibu dan Anak. Sumber: Getty/mirror.co.uk
6 Tips Memberi Tahu Anak soal Masalah Keluarga

Ketika ada masalah keluarga, penting bagi orang tua untuk memberitahu anak dengan cara yang baik dan sesuai usianya.


Benarkah Santan Bisa Menyebabkan Diare?

9 hari lalu

ilustrasi makanan bersantan (pixabay.com)
Benarkah Santan Bisa Menyebabkan Diare?

Sebagai bahan makanan yang mengandung lemak, santan memang dapat memicu gangguan pencernaan pada sebagian orang, terutama jika dikonsumsi secara berlebihan atau oleh orang yang memiliki sensitivitas pencernaan tertentu.


Program Mudik Gratis PLN Bisa Berangkat Satu Keluarga, Simak Cara Daftarnya

11 hari lalu

Sejumlah pemudik menunggu bus dalam acara Mudik Bareng PLN di Jakarta Selatan, 8 Juni 2018. Menyambut Idul Fitri 1439 Hijriah, PLN menyediakan 100 bus gratis bagi 5.300 orang untuk mudik ke berbagai daerah di Pulau Jawa. Tempo/Fakhri Hermansyah
Program Mudik Gratis PLN Bisa Berangkat Satu Keluarga, Simak Cara Daftarnya

Program mudik gratis PLN digelar sejak Sabtu, 16 Maret 2024.


Alasan Orang Tertutup pada Pasangan dan Cara Mengatasinya

12 hari lalu

Ilustrasi pasangan. dailymail.co.uk
Alasan Orang Tertutup pada Pasangan dan Cara Mengatasinya

Jika Anda kesulitan bersikap terbuka kepada pasangan karena berbagai alasan, berikut beberapa langkah yang dapat dilakukan


5 Konflik Umum dalam Pernikahan yang Bisa Berbahaya bila Didiamkan

14 hari lalu

Ilustrasi pasangan bertengkar. Foto: Freepik.com/Drazen Zigic
5 Konflik Umum dalam Pernikahan yang Bisa Berbahaya bila Didiamkan

Pernikahan yang tampak bahagia sekali pun pasti ada saja masalah. Berikut kata terapis tentang berbagai masalah yang berpotensi serius bila didiamkan.