Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Tak hanya Nasi, Pisang dan Ubi Jalar juga Sumber Karbohidrat

Reporter

Editor

Bram Setiawan

image-gnews
Ilustrasi mengolah pisang.  Unsplash/Eiliv Sonas Aceron
Ilustrasi mengolah pisang. Unsplash/Eiliv Sonas Aceron
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Nasi biasanya dikonsumsi sebagai makanan berat untuk asupan karbohidrat.

Adapun karbohidrat merupakan nutrisi yang dibutuhkan tubuh. Namun ada banyak sumber karbohidrat selain nasi.

Sumber karbohidrat selain nasi

1. Kinoa

Mengutip Healthline, kinoa yang dimasak mengandung 70 persen karbohidrat. Makanan tinggi karbohidrat itu juga sumber protein dan serat. Kinoa juga mengandung mineral dan senyawa tumbuhan yang bermanfaat terhadap peningkatan pengelolaan gula darah dan kesehatan jantung.

2. Oat

Oat sumber vitamin, mineral, dan antioksidan. Oat mentah mengandung 70 persen karbohidrat. Satu porsi 81 gram oat mengandung 52 gram karbohidrat, termasuk 8 gram serat.

3. Soba

Soba tidak mengandung gluten. Soba mentah mengandung 75 gram karbohidrat. Sedangkan soba yang matang, ada sekitar 19,9 gram karbohidrat per porsi 100 gramnya.

4. Pisang

Bobot pisang 136 gram mengandung 31 gram karbohidrat dalam bentuk pati maupun gula. Pisang juga mengandung potasium dan vitamin B6 dan C.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

5. Ubi jalar

Bobot ubi jalar 100 gram mengandung sekitar 20,7 gram karbohidrat, pati, gula, dan serat. Ubi jalar juga merupakan sumber  vitamin A, vitamin C dan potasium.

6. Kacang merah

Kacang merah yang dimasak mengandung sekitar 21,5 gram karbohidrat per 100 gram dalam bentuk pati dan serat. Kacang merah mengandung protein, vitamin, mineral.

Mengutip publikasi Harvard T.H. Chan School of Public Health, sumber karbohidrat paling sehat ditemukan dalam biji-bijian, sayuran, buah-buahan, dan kacang-kacangan yang lambat dicerna tubuh.

RAHMAT AMIN SIREGAR

Baca: Karbohidrat Sederhana dan Karbohidrat Kompleks, Apa Bedanya?

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


4 Tips Tingkatkan Kolesterol Baik dalam Tubuh

31 hari lalu

Ilustrasi kolesterol. Shutterstock
4 Tips Tingkatkan Kolesterol Baik dalam Tubuh

Kolesterol baik membantu dalam menyerap kolesterol dalam darah dan membawanya ke hati. Ini 4 Tips tingkatkan kolesterol baik dalam tubuh.


Bolehkah Penderita Diabetes Berbuka Puasa dengan Kurma?

36 hari lalu

Ilustrasi kurma. TEMPO/Subekti
Bolehkah Penderita Diabetes Berbuka Puasa dengan Kurma?

Penderita diabetes perlu mengontrol kandungan gula yang dikonsumsi. Bagaimana jika berbuka puasa dengan kurma yang manis?


Fakta Nutrisi Pisang dan Cara Membuatnya Cepat Matang

41 hari lalu

Ilustrasi pisang. Foto: Unsplash.com/Anastasia Eremina
Fakta Nutrisi Pisang dan Cara Membuatnya Cepat Matang

Pisang disebut sebagai salah satu buah yang luar biasa karena kaya serat, potasium, vitamin C, serta antioksidan dan fitonutrien lain.


Harga Beras Meroket, Ahli Gizi Unair Tawarkan Bahan Pangan Pengganti Nasi

43 hari lalu

Rasi atau beras singkong, makanan pokok berbahan ketela pohon khas Kampung Adat Cireundeu, Kelurahan Leuwigajah, Cimahi, Jawa Barat, 24 November 2023. Kampung adat ini dikenal sebagai salah satu kampung yang penduduknya konsisten mempertahankan tradisi dan kepercayaan leluhur. TEMPO/Prima Mulia
Harga Beras Meroket, Ahli Gizi Unair Tawarkan Bahan Pangan Pengganti Nasi

Agar tidak terlalu bergantung pada karbodhidrat beras yang sedang mahal, Ahli Gizi Unair menyarankan sejumlah bahan pangan alternatif.


Amankah Makan Nasi Sisa yang Disimpan di Kulkas dan Dipanaskan Lagi?

45 hari lalu

Ilustrasi nasi (Pixabay.com)
Amankah Makan Nasi Sisa yang Disimpan di Kulkas dan Dipanaskan Lagi?

Saat ingin memakan nasi sisa, penting untuk memahami soal penyakit karena keracunan makanan. Berikut saran pakar soal nasi sisa.


Beras Hibrida ala Yonsei University, Cukup Makan Nasi Sudah Dapat Protein Daging Sapi

46 hari lalu

Hibrida nasi dan sel daging sapi hasil riset tim peneliti di Yonsei University, Seoul Korea Selatan. Foto Yonsei University
Beras Hibrida ala Yonsei University, Cukup Makan Nasi Sudah Dapat Protein Daging Sapi

Nasi ini mengandung protein dan lemak, masing-masing, tujuh dan delapan persen lebih banyak dibandingkan nasi biasanya.


Harga Beras Naik, Ini Makanan Karbohidrat Penggantinya

49 hari lalu

Makanan sumber karbohidrat selain beras. (ANTARA/Budi Candra Setya)
Harga Beras Naik, Ini Makanan Karbohidrat Penggantinya

Ketika harga beras naik, masyarakat bisa memanfaatkan berbagai jenis umbi-umbian makanan olahan sebagai sumber karbohidrat seperti ubi dan singkong


10 Sumber Makanan Berkadar Karbohidrat Pengganti Beras

49 hari lalu

Ilustrasi mengolah pisang.  Unsplash/Eiliv Sonas Aceron
10 Sumber Makanan Berkadar Karbohidrat Pengganti Beras

Karbohidrat dapat ditemukan dalam berbagai makanan, termasuk roti, kacang, susu, popcorn, kentang, kue, hingga spagheti.


5 Hal yang Terjadi Jika Tubuh Kekurangan Karbohidrat

50 hari lalu

Ilustrasi wanita sarapan dengan sereal. Freepik.com/Gpointstudio
5 Hal yang Terjadi Jika Tubuh Kekurangan Karbohidrat

Pola makan dengan rendah karbohidrat, seperti keto dan fase awal Diet Atkins, menyebabkan tubuh masuk ke ketosis nutrisi.


Kelebihan 5 Beras Analog, Sumber Karbohidrat Alternatif saat Harga Beras Naik

55 hari lalu

Aktivitas bongkar muat beras di Pasar Induk Beras Cipinang, Jakarta, Rabu, 22 Februari 2023. Menjelang bulan Ramadan, harga beras di masyarakat semakin melambung tinggi. TEMPO/Tony Hartawan
Kelebihan 5 Beras Analog, Sumber Karbohidrat Alternatif saat Harga Beras Naik

Saat harga beras naik, beras analog bisa jadi sumber karbohidrat alternatif. Apa saja kelebihannya?