Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

9 Manfaat Buah Sawo bagi Ibu Hamil: Bangkitkan Energi hingga Redakan Stres

Reporter

Editor

Dwi Arjanto

Ilustrasi ibu hamil yang bahagia. shutterstock.com
Ilustrasi ibu hamil yang bahagia. shutterstock.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta -Konsumsi makanan bergizi sangat penting dilakukan untuk menjaga kesehatan ibu hamil dan pertumbuhan janin, salah satu makanan yang direkomendasikan adalah buah sawo.

Sawo kaya akan berbagai nutrisi yang bermanfaat bagi tubuh. Buah ini mengandung vitamin, mineral, kalori sehat, dan antioksidan.

Berapa Sebaiknya Dikonsumsi Ibu Hamil?

Dilansir dari laman Parenting Firstcry, makan apa pun dalam jumlah sedang adalah kunci kesehatan yang baik, tak terkecuali bagi ibu hamil. Jumlah buah sawo yang dapat dikonsumsi bergantung pada berat badan dan usia.

Akan tetapi, untuk mendapatkan manfaatnya, buah sawo sebaiknya dikonsumsi sebanyak 100-120 gram sehari.

Manfaat Buah Sawo bagi Ibu Hamil

Berikut ini adalah manfaat mengonsumsi buah sawo selama masa kehamilan :

  1. Pembangkit energi

Buah sawo kaya akan fruktosa dan sukrosa yang akan memberi dorongan energi bagi ibu hamil.

  1. Meningkatkan kesehatan saluran pencernaan

Saat seseorang hamil, akan ada beberapa perubahan pada tubunya. Salah satu cara untuk menjaga agar saluran pencernaan tetap sehat yakni dengan mengonsumsi buah sawo setiap hari.

  1. Memperkuat tulang

Buah sawo adalah sumber kalsium, zat besi, dan fosfor yang baik bagi tubuh. Mineral tersebut berperan penting dalam pemeliharaan kesehatan tulang.

  1. Mencegah infeksi bakteri

Salah satu cara yang baik untuk mencegah infeksi selama kehamilan adalah mengonsumsi buah sawo. Buah ini merupakan penghambat infeksi bakteri yang terkenal karena memiliki kandungan yang berperan sebagai antioksidan, yakni polifenol.

Selanjutnya: Tak banyak yang tahu kalau buah ini dapat...

Iklan

Berita Selanjutnya




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


Kaya Antioksidan, Inilah 5 Manfaat Teh Sutra Jagung untuk Kesehatan

2 hari lalu

Ilustrasi jagung. REUTERS/Francois Lenoir
Kaya Antioksidan, Inilah 5 Manfaat Teh Sutra Jagung untuk Kesehatan

Sutra jagung kaya vitamin C dan antioksidan sehingga apabila rutin mengonsumsi teh sutra jagung dapat memberikan manfaat kesehatan.


Khasiat Teh Hijau untuk Perawatan Kulit dan Cara Menggunakannya

3 hari lalu

Ilustrasi teh hijau. TEMPO/Charisma Adristy
Khasiat Teh Hijau untuk Perawatan Kulit dan Cara Menggunakannya

Karena khasiatnya yang bagus untuk kulit, banyak produk skincare yang mengklaim mengandung ekstrak teh hijau.


Benarkah Ibu Hamil Makan Buah Salak Bayinya Cerdas? Ini Faktanya

4 hari lalu

Ilustrasi ibu hamil. (Unsplash/Suhyeon Choi)
Benarkah Ibu Hamil Makan Buah Salak Bayinya Cerdas? Ini Faktanya

Buah salak dipercaya oleh sebagian ibu hamil dapat meningkatkan kecerdasan bayi. Benarkah demikian?


Cara Menggunakan Vitamin E untuk Perawatan Kulit

4 hari lalu

Ilustrasi produk perawatan kulit. Freepik.com
Cara Menggunakan Vitamin E untuk Perawatan Kulit

Manfaat terbesar vitamin E adalah perlindungan terhadap radikal bebas di lingkungan


8 Cara Menghilangkan Belang di Wajah yang Efektif dan Ampuh

5 hari lalu

Ilustrasi masker wajah. Freepik
8 Cara Menghilangkan Belang di Wajah yang Efektif dan Ampuh

Inilah cara menghilangkan belang di wajah secara efektif dan aman. Dari perawatan kulit, penggunaan bahan alami, hingga rutinitas kecantikan.


3 Tips Nutrisi untuk Memiliki Kulit Sehat dan Cerah

10 hari lalu

Ilustrasi wajah remaja dengan kulit sehat dan bercahaya. Freepik.com/Studioredcup
3 Tips Nutrisi untuk Memiliki Kulit Sehat dan Cerah

Jika makan untuk kulit yang lebih cerah, pastikan mengonsumsi antioksidan jika memungkinkan.


Segenggam Almond Setiap Hari Bisa Beri Sederet Manfaat Bagi Tubuh

10 hari lalu

Ilustrasi kacang almond. Unsplash.com/dhanya purohit
Segenggam Almond Setiap Hari Bisa Beri Sederet Manfaat Bagi Tubuh

Segenggam almond, direndam semalaman dan dikupas dengan benar, sebaiknya dikonsumsi dalam sehari untuk memenuhi kebutuhan nutrisi tubuh.


Manfaat Buah-buahan untuk Kesehatan Kulit Berdasarkan Penelitian

11 hari lalu

Ilustrasi wanita makan buah apel. Foto: Freepik.com/lifestylememory
Manfaat Buah-buahan untuk Kesehatan Kulit Berdasarkan Penelitian

Konsumsi buah dan sayuran yang lebih banyak dikaitkan dengan peningkatan penampilan kulit dan pengurangan kerutan.


Pentingnya Deteksi Dini Preeklamsia di Masa Kehamilan

13 hari lalu

Ilustrasi hamil (pixabay.com)
Pentingnya Deteksi Dini Preeklamsia di Masa Kehamilan

Preeklamsia merupakan kondisi sebelum terjadinya eklamsia, yang merupakan komplikasi pada kehamilan sehingga diperlukan deteksi dini.


6 Manfaat Daun Binahong, Sembuhkan Luka dan Atasi Rasa Sakit Menstruasi

13 hari lalu

Daun Binahong. shutterstock.com
6 Manfaat Daun Binahong, Sembuhkan Luka dan Atasi Rasa Sakit Menstruasi

Daun binahong memilki beberapa manfaat untuk kesehatan. Mulai dari sembuhkan luka hingga meringankan rasa sakit saat menstruasi.