Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Mengenali Arti Outfit dalam Dunia Mode

Reporter

Editor

Bram Setiawan

image-gnews
Ilustrasi casual outfit. Foto : Marie Claire
Ilustrasi casual outfit. Foto : Marie Claire
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Perlengkapan pakaian menyeluruh dari atas sampai bawah atau outfit identik dalam dunia fesyen atau mode. Outfit juga berkaitan dengan tema tertentu, misalnya ketika menghadiri acara.

Mengutip Glosarium Online, outfit merupakan perpaduan unsur fesyen yang digunakan untuk menutupi tubuh, yaitu baju, celana atau rok, ikat pinggang, topi, kaus kaki, sepatu dan lainnya. Pemilihan warna yang tepat juga penting dalam perpaduan outfit.

Apa itu outfit?

Mengutip Antara, menurut pemerhati mode Dewi Utari, outfit yang simpel dan nyaman diperlukan kesesuaian dengan bentuk tubuh agar untuk meningkatkan penampilan. Kenyamanan berbusana, gaya yang dipakai perlu disesuaikan pula dengan kepribadian masing-masing.

Di negara dengan empat musim outfit dicocokkan dengan musim. Itu berarti outfit yang dipakai saat musim tertentu berlainan. Di Indonesia outfit disesuaikan dengan kegiatan dan acara. Bila pergi ke kondangan pakaian yang digunakan akan bergaya formal dan elegan. Untuk perempuann memilih aksesori anting maupun tas yang dibawa pun perlu disesuaikan dengan busana yang dipakai.

Berbeda dengan outfit nongkrong yang cenderung santai dan nyaman, tapi juga disesuaikan dengan tempatnya. Outfit untuk nongkrong di dalam ruangan berbeda dengan yang di tempat luar.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Perlu pula dibedakan pakaian saat siang dan malam. Jika cuaca siang panas, maka menggunakan pakaian yang tipis. Pada malam, suhu udara cenderung dingin dan berangin, maka outfit pakaian hangat, kaus lengan panjang atau jaket dan celana panjang.

Outfit yang tepat menyesuaikan jenis acara, cuaca dan tempat yang akan dituju. Tapi, tetap mempertimbangkan kenyamanan. Walaupun berpakaian elegan di acara formal, jika tubuh merasa nyaman, maka akan cocok untuk menikmati acara.

Baca: Mengenal Outfit dan 14 Istilah Lain dalam Dunia Fashion

Ikuti berita terkini dari Tempo di Google News, klik di sini.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


9 Kesalahan yang Sering Dilakukan Penonton Festival Coachella

3 hari lalu

Sejumlah pengunjung berkumpul saat menghadiri Festival Musik dan Seni Coachella Valley di Indio, California, AS, 15 April 2018. (Photo by Amy Harris/Invision/AP)
9 Kesalahan yang Sering Dilakukan Penonton Festival Coachella

Seorang warga lokal Lembah Coachella memapaarkan kesalahan yang sering dilakukan penonton festival Coachella


Begini Aturan Pakaian, Rambut hingga Riasan Wajah bagi Peserta UTBK SNBT 2024

3 hari lalu

Sejumlah peserta antre sebelum  mengikuti Ujian Tulis Berbasis Komputer-Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (UTBK-SNBT) saat seleksi masuk Perguruan Tinggi Negeri di Universitas Indonesia, Depok, Jawa Barat, Senin, 8 Mei 2023. Pusat UTBK Universitas Indonesia (UI) menyiapkan lokasi ujian SNBT 2023 untuk 53.293 peserta, lokasi ini terbagi dua, Kampus UI Depok dan Kampus UI Salemba, Jakarta Pusat. ANTARA/Yulius Satria Wijaya
Begini Aturan Pakaian, Rambut hingga Riasan Wajah bagi Peserta UTBK SNBT 2024

Peserta UTBK SNBT 2024 wajib mengikuti aturan pakaian, make up dan rambut saat ujian. Bila tidak ditaati, peserta tidak diizinkan mengikuti ujian


Pilihan Tren Warna untuk Musim Panas 2024

6 hari lalu

ilustrasi fashion anak (pixabay.com)
Pilihan Tren Warna untuk Musim Panas 2024

Memilih pakaian dengan corak dan warna pada musim yang tepat dapat berdampak pada persepsi dalam hal gaya dan mode.


Kolaborasi Victoria Beckham dan Mango, Apa Koleksi Terbarunya?

13 hari lalu

Victoria Beckham. Instagram.com/@victoriabeckham
Kolaborasi Victoria Beckham dan Mango, Apa Koleksi Terbarunya?

Koleksi Victoria Beckham dan Mango yang terbaru dari rangkaian kolaborasi para penggemar street fashion


Sejarah Peci Ratusan Tahun Lalu, Disebar Pedagang Hingga Populer Jadi Busana Lebaran

17 hari lalu

Terdakwa kasus pencemaran nama baik, Ahmad Dhani mengenakan peci hitam saat menjalani sidang lanjutan di PN Surabaya, Selasa, 12 Februari 2019. Saat ini Dhani sedang menjalani sidang atas kasus yang terjadi di Surabaya. ANTARA/HO/Ali Masduki
Sejarah Peci Ratusan Tahun Lalu, Disebar Pedagang Hingga Populer Jadi Busana Lebaran

Peci yang identik dengan busana lebaran telah dikenal masyarakat sejak ratusan tahun lalu.


Penjaga Toko Pakaian Tewas Tersungkur Akibat Ditusuk di Kelapa Dua Tangerang

18 hari lalu

Ilustrasi Perempuan Pembunuh. shutterstock.com
Penjaga Toko Pakaian Tewas Tersungkur Akibat Ditusuk di Kelapa Dua Tangerang

Seorang wanita penjaga toko pakaian di Jalan Borobudur, Kecamatan Kelapa Dua, Kabupaten Tangerang menjadi korban pembunuhan. Pembunuhnya juga wanita.


Inspirasi Busana Lebaran di Hari Raya

19 hari lalu

Indonesia Fashion Week 2024 bisa menjadi inspirasi untuk memilih model dan warna busana Lebaran.
Inspirasi Busana Lebaran di Hari Raya

Indonesia Fashion Week 2024 bisa menjadi inspirasi untuk memilih model dan warna busana Lebaran di Hari Raya.


10 Ide Outfit untuk Bukber yang Buat Penampilan Makin Cantik

19 hari lalu

Agar tampilan bukber makin stylish, berikut ini beberapa rekomendasi ide outfit untuk bukber yang bisa Anda coba. Tampilan jadi cantik.  Foto: Pinterest
10 Ide Outfit untuk Bukber yang Buat Penampilan Makin Cantik

Agar tampilan bukber makin stylish, berikut ini beberapa rekomendasi ide outfit untuk bukber yang bisa Anda coba. Tampilan jadi cantik.


Jenis Pakaian yang Tidak Disarankan untuk Perjalanan dengan Pesawat

20 hari lalu

Ilustrasi makan di pesawat/Emirates
Jenis Pakaian yang Tidak Disarankan untuk Perjalanan dengan Pesawat

Jika legging atau celana yoga tidak disarankan, dia membagikan bahan-bahan pakaian yang cocok untuk perjalanan dengan pesawat.


Tips Berkemas dengan Metode 333, Barang Lebih Sedikit Tetap Bisa Tampil Modis

21 hari lalu

Ilustrasi packing atau berkemas. Freepik.com
Tips Berkemas dengan Metode 333, Barang Lebih Sedikit Tetap Bisa Tampil Modis

Tips berkemas dengan metode 333 membantu traveler membawa barang bawaan lebih ringkas tapi juga tetap bisa tapill modis