Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Tak Hanya Lucu, Ini Manfaat Lain Pelihara Kucing

Reporter

image-gnews
Ilustrasi kucing. Sumber: Unsplash/asiaone.com
Ilustrasi kucing. Sumber: Unsplash/asiaone.com
Iklan

TEMPO.CO, JakartaKucing dipelihara banyak orang karena tingkahnya yang menggemaskan. Tapi, banyak orang tak tahu 8 Agustus diperingati sebagai Hari Kucing Sedunia. 

Di Indonesia satu rumah bisa memelihara 2-5 kucing sekaligus karena merupakan hewan peliharaan paling umum. Bahkan, warganet menyebut kucing peliharaan sebagai majikan dan orang yang memeliharanya justru disebut pelayan saking istimewanya kucing bagi sebagian orang. Apa manfaat yang didapat dari memelihara kucing? Berikut manfaat memelihara kucing, dilansir Healthline

Baik untuk kesehatan psikologis 
Sebuah penelitian di Australia menunjukkan pemilik merasa lebih bahagia, percaya diri, memiliki kualitas tidur yang baik, fokus, dan bisa menghadapi masalah dengan baik ketika memelihara kucing. Penelitian ini kemudian menyimpulkan pemiliki kucing punya kualitas kesehatan psikologis lebih baik dibanding yang tidak memelihara kucing.

Anak-anak lebih enerjik dan bugar 
Pada survei yang dilakukan di Skotlandia yang melibatkan 2.200 anak usia 11-15 tahun menunjukkan anak-anak punya ikatan yang erat dengan kucing. Selain memiliki kualitas hidup yang baik, semakin erat ikatan dengan kucing, semakin enerjik dan bugar pula anaknya. Mereka juga jadi jarang merasa kesepian di waktu senggang di sela-sela belajar. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Membantu para lajang agar tidak memiliki suasana hati yang buruk 
Kucing bisa membuat pemilik punya suasana hati yang baik. Dalam sebuah penelitian disebutkan pemilik kucing mengalami emosi negatif yang lebih sedikit dan tidak merasa kesepian daripada saat tidak memelihara kucing. Bahkan, fakta menunjukkan para lajang memiliki suasana hati buruk lebih sedikit daripada saat sedang berada dalam hubungan dengan pasangan di masa lalu. 

Punya manfaat untuk kesehatan 
Sebuah penelitian yang dilakukan pada 4.435 orang selama 13 tahun menunjukkan orang yang memelihara kucing memiliki kemungkinan yang relatif kecil meninggal karena serangan jantung dibanding yang tidak punya kucing. Hal ini memperhitungkan berbagai faktor risiko seperti tekanan darah, kolesterol, rokok, serta berat badan.

Baca juga: Mengapa Orang Bisa Mengalami Alergi Binatang atau Hewan Peliharaan?

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Cara Mengirim Hewan Peliharaan Melalui KAI Logistik saat Mudik Lebaran

8 jam lalu

Seekor kucing peliharaan bersiap untuk di vaksin rabies di Kantor Kelurahan Manggarai Selatan, Tebet, Jakarta, Senin, 10 Juli 2023. Sudin KPKP Kota Administrasi Jakarta Selatan Kecamatan Tebet mengadakan kegiatan vaksin rabies gratis tersebut bertujuan untuk menghindari dan mengantisipasi penyebaran penyakit rabies kepada hewan peliharaan. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Cara Mengirim Hewan Peliharaan Melalui KAI Logistik saat Mudik Lebaran

PT Kerata Api Logistik (KALOG) membuka layanan pengiriman hewan peliharaan ke kampung halaman saat mudik Lebaran.


Disebut Biarkan Kucing Tak Makan Berhari-hari, Niko Al Hakim: Demi Allah, Enggak Terima

18 jam lalu

Niko Al Hakim dan kucingnya. Foto: Twitter.
Disebut Biarkan Kucing Tak Makan Berhari-hari, Niko Al Hakim: Demi Allah, Enggak Terima

Alih-alih memahami klarifikasi Niko Al Hakim, netizen menilai mantan suami Rachel Vennya itu justru playing victim kala disebut menelantarkan kucing.


Rachel Vennya Tunjukkan Diagnosis Dokter Hewan: Niko Al Hakim Biarkan Kucing Berhari-hari Tanpa Makan

2 hari lalu

Niko Al Hakim dan kucingnya. Foto: Twitter.
Rachel Vennya Tunjukkan Diagnosis Dokter Hewan: Niko Al Hakim Biarkan Kucing Berhari-hari Tanpa Makan

Rachel Venya langsung menyelamatkan kucing yang diletakkan Niko Al Hakim di rumah mereka saat masih menjadi suami istri.


7 Manfaat Makan Buah Semangka bagi Kesehatan Tubuh

3 hari lalu

Ilustrasi Semangka
7 Manfaat Makan Buah Semangka bagi Kesehatan Tubuh

Semangka menjadi buah yang pas sebagai pilihan di bulan Ramadhan. Pada kondisi tubuh yang mengalami dehidrasi, buah ini menjaga kesehatan dan keseimbangan nutrisi.


Inilah 5 Alasan Kucing Takut Air

3 hari lalu

Ilustrasi kucing (Pixabay)
Inilah 5 Alasan Kucing Takut Air

Ada beberapa hal yang membuat kucing takut dengan air. Salah satunya karena sifat genetik yang dibawa dari nenek moyang spesiesnya.


Benarkah Kolesterol Tinggi Bisa Menimbulkan Rasa lelah?

5 hari lalu

Ilustrasi kolesterol. Shutterstock
Benarkah Kolesterol Tinggi Bisa Menimbulkan Rasa lelah?

Tingginya tingkat kolesterol biasanya dibarengi dengan gejala yang meningkatkan risiko penyakit jantung, stroke, dan masalah kesehatan lainnya.


Tanda-tanda Kucing Stres yang Perlu Anda Ketahui

7 hari lalu

Ilustrasi kucing. Sumber: Unsplash/asiaone.com
Tanda-tanda Kucing Stres yang Perlu Anda Ketahui

Penting untuk memperhatikan tanda-tanda kucing stres dan mengambil tindakan yang sesuai untuk membantu hewan peliharaan Anda.


Mengenal Antropomorfisme, Sifat Manusia yang Memberikan Empati ke Sekitarnya

10 hari lalu

Ilustrasi berkebun. Freepik.com/Senivpetro
Mengenal Antropomorfisme, Sifat Manusia yang Memberikan Empati ke Sekitarnya

Antropomorfisme memiliki arti pengenalan ciri-ciri manusia hingga empati kepada binatang, tumbuh-tumbuhan, atau benda mati.


5 Manfaat Minum Air Kelapa Hijau saat Berbuka Puasa

10 hari lalu

Ilustrasi kelapa muda (Pixabay.com)
5 Manfaat Minum Air Kelapa Hijau saat Berbuka Puasa

Tidak hanya segar, air kelapa hijau juga memiliki sejumlah manfaat yang signifikan bagi kesehatan tubuh.


6 Bahaya Konsumsi Santan secara Berlebihan

10 hari lalu

Ilustrasi santan kelapa. shutterstock.com
6 Bahaya Konsumsi Santan secara Berlebihan

Penting untuk menyadari bahwa santan juga memiliki sejumlah bahaya yang perlu diwaspadai, terutama jika dikonsumsi secara berlebihan.