Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

4 Jenis Olahraga Ini Mampu Melawan Kolesterol Jahat, Sudah Coba?

image-gnews
Ilustrasi yoga. Oregonstate.edu
Ilustrasi yoga. Oregonstate.edu
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Berolahraga sudah dikenal berdampak baik bagi kesehatan. Begitupun pengaruhnya terhadap pengurangan kadar kolesterol jahat dalam tubuh. Berdasarkan jurnal berjudul Peranan Olahraga Dalam Meningkatkan Kesehatan, seseorang yang aktif melakukan olahraga dapat membantu membakar kalori untuk dijadikan energi yang dibutuhkan.

Dalam kasus yang sama, pembakaran kalori tersebut juga membantu mengurangi tertimbunnya lemak dalam tubuh yang menempel pada dinding pembuluh darah. Maka dari itu, berikut adalah beberapa olahraga yang disarankan demi mengurangi kadar kolesterol jahat.

Berbagai Jenis Olahraga Untuk Mengurangi Kolesterol

1. Berjalan

Melansir Medical News Today, berjalan selama satu jam sehari dalam lima hari seminggu mampu membuat tubuh mengurangi kadar kolesterol jahat atau LDL. Aktivitas ini juga dapat menjadi alternatif untuk seseorang yang sulit untuk menjalankan olahraga lebih berat seperti berlari.

Studi berjudul Walking Versus Running for Hypertension, Cholesterol, and Diabetes Mellitus Risk Reduction (2013) menjelaskan bahwa baik berlari maupun berjalan sebenarnya memiliki manfaat yang sama, yaitu untuk mengurangi risiko jantung dan kolesterol. Namun faktanya jumlah energi yang dikeluarkan antara berjalan dan berlari tidak jauh beda.

2. Bersepeda

Cara alternatif lain untuk menurunkan kadar kolesterol LDL adalah dengan bersepeda. Cobalah rutin untuk melakukan aktivitas ini, baik sekadar bersenang-senang saja maupun berangkat ke suatu tempat seperti bekerja atau sekolah.

Dalam jurnal bejudul Bicycling to Work and Primordial Prevention of Cardiovascular Risk: A Cohort Study Among Swedish Men and Women (2016), menjelaskan bahwa seseorang yang rutin memakai sepeda untuk pergi ke kantor cenderung tidak memiliki kolesterol tinggi daripada orang yang tidak bersepeda.

3. Latihan Ketahanan Beban

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Latihan ketahanan cenderung berhubungan dengan keluarnya kalori dalam tubuh. Sementara disebutkan pada laman Healthline, bahwa kondisi tersebut membuat lebih banyak penurunan berat badan dan lemak yang erat kaitannya dengan penurunan kolesterol LDL.

Bentuk dari latihan ketahanan misalnya mengangkat beban memakai alat seperti barbel atau dumbel. Atau dalam bentuk yang lebih ringan, latihan ketahanan ini dapat meliputi push up, angkat besi, penekanan dada, lift mati, hingga berjongkok.

4. Melakukan Yoga

Latihan selanjutnya ialah Yoga. Meskipun dalam proses yoga lebih banyak melakukan perenggangan, namun dalam beberapa kasus dapat mempengaruhi dan menjaga kadar kolesterol dalam tubuh.

Dalam jurnal berjudul Effects of a yoga intervention on lipid profiles of diabetes patients with dyslipidemia (2013), aktivitas fisik seperti yoga setidaknya mampu meningkatkan kadar HDL dan menurunkan konsentrasi lipoprotein densitas sangat rendah kolesterol dan trigliserida.

FATHUR RACHMAN 

Baca: Mengenal HDL dan LDL, Kisah tentang Kolesterol Baik dan Jahat

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram http://tempo.co/. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Usai Santap Menu Lebaran Normalkan Kolesterol dengan 5 Buah-buahan Ini, Termasuk Alpukat dan Nanas

12 jam lalu

Ilustrasi jus alpukat. shutterstock.com
Usai Santap Menu Lebaran Normalkan Kolesterol dengan 5 Buah-buahan Ini, Termasuk Alpukat dan Nanas

Beberapa buah dapat menurunkan kadar kolesterol. Saatnya mengonsumsi alpukat, buah beri hingga nanas untuk luruhkan kolesterol jahat.


Pasca Lebaran 2024 Tak Ada Salahnya Cek Kesehatan

1 hari lalu

Ilustrasi cek kesehatan (Pixabay,com)
Pasca Lebaran 2024 Tak Ada Salahnya Cek Kesehatan

Kenaikan berat badan seringkali diikuti dengan kenaikan kolesterol karena pola konsumsi yang berlebihan saat berlibur panjang dan menu Lebaran 2024.


6 Buah Penurun Kolesterol Usai Kebanyakan Menyantap Hidangan Lebaran

2 hari lalu

Ilustrasi makan buah-buahan. Shutterstock
6 Buah Penurun Kolesterol Usai Kebanyakan Menyantap Hidangan Lebaran

Salah satu hal yang perlu diperhatikan adalah kadar kolesterol dalam tubuh, terutama setelah mengonsumsi makanan tinggi lemak dan gula selama perayaan Lebaran.


Hidangan Lebaran Penuh Kolesterol, Inilah 10 Makanan dan Minuman yang Dapat Mengurangi Kadar Kolesterol

4 hari lalu

Hidangan Lebaran Prilly Latuconsina (Instagram/@prillylatuconsina96)
Hidangan Lebaran Penuh Kolesterol, Inilah 10 Makanan dan Minuman yang Dapat Mengurangi Kadar Kolesterol

Makanan dan minuman ini bisa menjadi alternatif pilihan untuk mengurangi kadar kolesterol dalam darah.


Seimbangkan Konsumsi Hidangan Lebaran dengan Serat, Simak Saran Ahli Gizi

8 hari lalu

Ilustrasi opor ayam. shutterstock.com
Seimbangkan Konsumsi Hidangan Lebaran dengan Serat, Simak Saran Ahli Gizi

Konsumsi opor dan gulai yang identik dengan hidangan Lebaran perlu diseimbangkan dengan makanan sumber serat seperti sayur dan buah.


5 Menu Lebaran Ini Sebaiknya Dihindari Penderita Hipertensi

8 hari lalu

Resep gulai kambing ala India yang bisa menjadi alternatif menu idul adha
5 Menu Lebaran Ini Sebaiknya Dihindari Penderita Hipertensi

Orang yang menderita hipertensi sangat disarankan menghindari 5 menu lebaran berikut ini.


Sajian Berlemak Saat Lebaran, Ahli Gizi Unair Bagikan Tips Makan Opor dan Rendang

11 hari lalu

Ilustrasi makanan khas Lebaran. Shutterstock
Sajian Berlemak Saat Lebaran, Ahli Gizi Unair Bagikan Tips Makan Opor dan Rendang

Sajian makanan kaya lemak saat Lebaran aman dikonsumsi asal tahu batasannya. Simak penuturan ahli gizi dari Unair berikut ini.


Tips Olahraga Optimal Sembari Puasa Ramadan, Kapan Waktu yang Tepat?

19 hari lalu

Ilustrasi olahraga di rumah saat berpuasa. Shutterstock
Tips Olahraga Optimal Sembari Puasa Ramadan, Kapan Waktu yang Tepat?

Tak sekadar beraktivitas fisik, olahraga saat berpuasa Ramadan juga ada ketentuannya. Kapan waktu yang tepat dilakukan?


8 Olahraga Saat Berpuasa Ini Ramadan Friendly, Mau Coba yang Mana?

19 hari lalu

Ilustrasi Kegiatan Bersepeda/Brompton
8 Olahraga Saat Berpuasa Ini Ramadan Friendly, Mau Coba yang Mana?

Meskipun sedang berpuasa Ramadan, beberapa latihan fisik ini disarankan dapat dilakukan dengan optimal. Apa saja?


Dua Tewas, Lebih 100 Orang Dirawat di Jepang akibat Suplemen Angkak

23 hari lalu

Tangkapan layar (kiri) salah satu suplemen kesehatan yang ditarik kembali oleh Kobayashi Pharmaceutical pada 22 Maret 2024. Beberapa produk lainnya, termasuk Mio Sparkling Sake Premium (Rose) (kanan), telah ditarik kembali sehubungan dengan meningkatnya kekhawatiran akan kesehatan.  (Gambar dan foto: situs Kobayashi Pharmaceutical dan Singapore Food Agency
Dua Tewas, Lebih 100 Orang Dirawat di Jepang akibat Suplemen Angkak

Dua orang tewas dan lebih dari 100 lainnya dilarikan ke rumah sakit di Jepang akibat mengonsumsi suplemen makanan angkak dalam waktu lama