Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

4 Jenis Terapi Infus, Begini Efek Samping Sering Diinfus

image-gnews
TEMPO/Tommy Satria
TEMPO/Tommy Satria
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Fungsi cairan infus berbeda-beda tergantung fungsinya. Pemberian cairan infus biasanya menggunakan suntikan jarum yang dialirkan ke tubuh pasien. Umumnya cairan intravena berfungsi untuk mengembalikan cairan normal.

Mengutip dari WebMD dosis yang diberikan berdasarkan pada usia, berat badan, kondisi medis, dan respons Anda terhadap pengobatan.

Ragam Terapi Infus

Melansir Verywellhealth.com jenis-jenis terapi infus adalah:

  1. Intravena (IV)

Terapi intravena adalah ketika obat atau cairan infus yang disuntikkan langsung ke dalam aliran darah. Terapi IV umumnya digunakan untuk :

  1. Mempertahankan cairan dalam tubuh setelah dehidrasi, diare, muntah, atau operasi
  2. Kondisi kronis, seperti kemoterapi atau imunoterapi untuk kanker
  3. Terapi antibiotik
  4. Pemberian anestesi sebelum operasi
  5. Transfusi darah
  6. Menyediakan nutrisi, seperti zat besi dan vitamin B

    2. Epidural

Epidural adalah jenis terapi infus yang dimasukkan di sekitar saraf tulang belakang di punggung bawah. Epidural memblokir sinyal rasa sakit agar tidak dikirim dari tulang belakang ke otak. Terapi infus epidural digunakan untuk:

  1. Analgesia (pereda nyeri)
  2. Anestesi (mati rasa)
  3. Steroid untuk nyeri, seperti nyeri punggung akut

Epidural dikenal sebagai cara untuk mencegah atau mematikan rasa sakit saat melahirkan. Selain itu dapat digunakan untuk mencegah rasa sakit selama dan setelah operasi. Epidural juga dapat membantu meredakan nyeri akut.

  1. Intramuskular
Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Terapi infus intramuskular adalah ketika obat dimasukkan ke dalam jaringan otot. Penggunaan terapi infus intramuskular meliputi :

  1. Terapi hormon, seperti suntikan testosteron atau estrogen untuk pengobatan kanker
  2. Antibiotik
  3. Vaksin 
  4. Antibodi (imunoglobulin) yaitu protein yang dibuat oleh sel untuk membantu sistem kekebalan tubuh melawan bakteri, virus, atau zat berbahaya lainnya 
    1. Subkutan

Terapi infus subkutan adalah ketika obat disuntikkan ke dalam lemak di bawah kulit. Tempat suntikan subkutan termasuk lengan atas, perut, paha atas, punggung bawah dan bokong. Terapi subkutan meliputi:

  1. Terapi insulin untuk penderita diabetes
  2. Opioid untuk menghilangkan rasa sakit
  3. Obat alergi seperti epinefrin
  4. Heparin obat yang digunakan untuk mencegah pembekuan darah

Laman Inhealth menyebutkan kebanyakan pemasangan infus dapat menyebabkan jaringan parut terbentuk dari waktu ke waktu. Akibatnya terdapat kerusakan pada pembuluh darah. Risiko lainnya mencakup pembuluh darah rusak, infeksi, radang urat darah dan emboli udara.

NOVITA ANDRIAN 

Baca: Yang Boleh dan Tidak Boleh Dilakukan Saat Menjalani Infus

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram http://tempo.co/. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Cegah Aneurisma dengan Rutin Skrining Otak

1 hari lalu

Ilustrasi otak. medicalnews.com
Cegah Aneurisma dengan Rutin Skrining Otak

Aneurisma adalah penggelembungan pembuluh darah pada otak, dapat dialami oleh siapa pun, terutama yang memiliki riwayat keluarga masalah tersebut.


Ini Tanda-tanda Kolesterol Tinggi yang Tampak pada Mata

4 hari lalu

Ilustrasi kerutan kelopak mata. Pexels/RDNE Stock Project
Ini Tanda-tanda Kolesterol Tinggi yang Tampak pada Mata

Meskipun kolesterol tinggi mungkin tidak menunjukkan gejala apa pun, terkadang tanda-tanda tertentu dapat muncul di sekitar mata.


Deretan 6 Miskonsepsi Tentang Terapi Mental

5 hari lalu

Ilustrasi pria konsultasi dengan Psikolog. shutterstock.com
Deretan 6 Miskonsepsi Tentang Terapi Mental

Berikut ini beberapa minkonsepsi umum tentang terapi yang mungkin jadi faktor penghalang dalam mencari bantuan psikologis yang dibutuhkan.


Fakta Menarik Kale yang Dijuluki Ratu Sayur

5 hari lalu

sayuran kale (pixabay.com)
Fakta Menarik Kale yang Dijuluki Ratu Sayur

Karena kandungannya, kale dijuluki sebagai ratu sayur.


Ciri Alergi Akibat Gigitan Kutu Busuk

6 hari lalu

Kutu busuk terlihat di lapisan tempat tidur sofa, di L'Hay-les-Roses, dekat Paris, Prancis, 29 September 2023. REUTERS/Stephanie Lecocq
Ciri Alergi Akibat Gigitan Kutu Busuk

Meluasnya bentol hingga menyerupai biduran akibat gigitan kutu busuk merupakan tanda alergi sehingga butuh obat minum untuk meredakannya.


Di Gaza, Prosedur Rumah Sakit tanpa anestesi, Pasien Hanya Bisa Menjerit dan Berdoa

17 hari lalu

Gadis Palestina Orheen Al-Dayah, yang terluka di dahinya akibat serangan Israel lukanya dijahit tanpa anestesi, di rumah sakit Al Shifa di Kota Gaza, 8 November 2023. REUTERS/Doaa Rouqa
Di Gaza, Prosedur Rumah Sakit tanpa anestesi, Pasien Hanya Bisa Menjerit dan Berdoa

Selama 12 hari pertama perang, tidak ada bantuan yang diizinkan masuk ke Gaza, rumah sakit-rumah sakit mulai kehabisan obat-obatan, termasuk anestesi.


Pentingnya Mencatat Makanan dan Obat Pemicu Alergi bagi Penderitanya

18 hari lalu

Ilustrasi anak alergi. communitytable.parade.com
Pentingnya Mencatat Makanan dan Obat Pemicu Alergi bagi Penderitanya

Pemilik alergi perlu mencatat dengan teliti obat-obatan dan makanan apa saja yang tidak dapat dikonsumsi karena memicu reaksi alergi.


Ini Sederet Bahaya Tidur Menghadap Kipas Angin

19 hari lalu

Ilustrasi wanita paruh baya tidur. Freepik.com/Wayhomestudio
Ini Sederet Bahaya Tidur Menghadap Kipas Angin

Meskipun terasa menyegarkan, tidur dengan kipas angin langsung menghadap wajah dapat menyebabkan masalah kesehatan yang serius.


Anak Sering Mimisan, Cari Sumber Pendarahannya

23 hari lalu

Mimisan.
Anak Sering Mimisan, Cari Sumber Pendarahannya

Anak yang mimisan setiap malam dan berulang kemungkinan bisa dikaitkan dengan alergi, saat diperiksakan ke dokter akan menemukan sumber pendarahan.


6 Penyebab Radang Tenggorokan

29 hari lalu

Banyak cara dilakukan orang untuk meringankan radang tenggorokan, seperti berkumur dengan larutan air garam, atau mengonsumsi permen pelega tenggorokan. Namun, langkah itu hanya melegakkan tenggorokan.
6 Penyebab Radang Tenggorokan

Radang tenggorokan menimbulkan nyeri, gatal, sakit