Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Faktor Risiko dan Sinyal Urine Mengandung Banyak Protein pada Wanita Hamil

image-gnews
Ilustrasi protein shake (Pixabay.com)
Ilustrasi protein shake (Pixabay.com)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta -Guna meninjau kesehatan wanita hamil, dokter melakukan sejumlah tes. Salah satu yang paling umum dilakukan adalah tes urine. Lewat tes urine, dokter dapat mengetahui tanda-tanda kondisi medis seperti dehidrasi dan infeksi.

Mengetahui kadar protein dalam urin menjadi salah satu fokus dalam tes urin. Kadar protein yang tinggi dalam urine dapat menjadi indikasi masalah pada kesehatan. Kondisi tingginya kadar protein pada urine dinamakan proteinuria. Mengutip American College of Obstetricians and Gynecologists (ACOG), kadar protein urine dapat dikategorikan tinggi apabila berjumlah lebih dari 300 mg/hari.

Mengutip healthline, terdapat sejumlah faktor risiko meningkatnya kadar protein dalam urine, yakni:

  • Berusia di atas 35 tahun
  • indeks massa tubuh menyentuh angka 30 atau lebih
  • kehamilan dengan lebih dari satu janin
  • rentang waktu kehamilan (lebih dari 10 tahun antara kehamilan sebelumnya)
  • riwayat kesehatan lain termasuk tekanan darah tinggi kronis, diabetes (tipe 1 atau tipe 2), lupus, migrain, dan sebagainya
  • kehamilan melalui prosedur fertilisasi in vitro

Ibu hamil dapat tidak mengalami gejala proteinuria atau bahkan tidak menyadarinya sebelum dokter melakukan tes urine. Gejala proteinuria dapat mirip dengan penyakit ginjal yang meliputi:

  • pembengkakan di pergelangan kaki, pergelangan tangan, atau mata
  • sensasi terbakar saat buang air kecil
  • peningkatan buang air kecil (walaupun ini umum terjadi pada kehamilan pada umumnya)
  • sakit punggung
  • urin berbusa dan berwarna coklat/berdarah

Selain gejala di atas, terdapat tanda-tanda lain yang dapat menunjukkan penyebab tingginya kadar protein dalam urin bisa jadi lebih serius, yakni preeklamsia. Gejala preeklamsia meliputi:

  • sakit kepala parah
  • penglihatan kabur atau masalah penglihatan lainnya (kehilangan penglihatan, sensitivitas terhadap cahaya meningkat)
  • rasa sakit di area perut
  • mual/muntah
  • sesak napas
  • pengeluaran urine menurun
Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Demikian komplit tentang faktor-faktor risiko di balik gejala proteinuria pada wanita hamil

HATTA MUARABAGJA
Baca : Berapa Banyak yang Dibutuhkan Tubuh Setiap Hari?

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


7 Tips Ajak Anak Pola Makan Sehat

4 hari lalu

Ilustrasi makanan sehat. (Canva)
7 Tips Ajak Anak Pola Makan Sehat

Kebiasaan makan yang buruk dapat berdampak negatif pada kesehatan anak. Simak 5 tips anak ajak pola makan sehat


Apa Saja Tes untuk Sopir Bus Antar Kota Antar Propinsi Saat Mudik Lebaran?

14 hari lalu

Petugas kesehatan memerika tes urine supir bus di Terminal Kampung Rambutan, Jakarta, Kamis, 24 Maret 2022. Pemeriksaan kesehatan dan tes urine kepada supir bus Antar Kota Antar Provinsi (AKAP)  dilakukan secara rutin setiap bulan yang bertujuan untuk memastikan kesehatan supir serta mencegah terjadinya kecelakaan akibat penyalahgunaan narkoba dan obat-obatan. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Apa Saja Tes untuk Sopir Bus Antar Kota Antar Propinsi Saat Mudik Lebaran?

Demi keamanan perjalanan mudik lebaran, para sopir bus akukan serangkaian tes guna menguji kelayakannya. Apa saja yang dites?


8 Menu Sahur Sehat untuk Ibu Hamil yang Baik untuk Janin

26 hari lalu

Ada beberapa menu sahur sehat untuk ibu hamil yang bagus untuk janin. Menu ini kaya akan protein dan serat, serta kandungan nutrisi penting lainnya. Foto: Canva
8 Menu Sahur Sehat untuk Ibu Hamil yang Baik untuk Janin

Ada beberapa menu sahur sehat untuk ibu hamil yang bagus untuk janin. Menu ini kaya akan protein dan serat, serta kandungan nutrisi penting lainnya.


Saran Pakar Gizi untuk Lengkapi MPASI dengan Aneka Nutrisi Telur

26 hari lalu

Ilustrasi telur. Sumber: iStock/foxnews.com
Saran Pakar Gizi untuk Lengkapi MPASI dengan Aneka Nutrisi Telur

Telur merupakan sumber protein hewani yang serbaguna untuk memenuhi kebutuhan gizi anak saat diolah menjadi MPASI.


Drake Manjakan Wanita Hamil dari Bangku VIP hingga Hadiah Rp 393 Juta Saat konser di Texas

30 hari lalu

Penyanyi rap, Drake. Instagram.com/@champagnepapi
Drake Manjakan Wanita Hamil dari Bangku VIP hingga Hadiah Rp 393 Juta Saat konser di Texas

Kebiasaan Drake memberikan hadiah kepada penggemarnya saat konser terus berlanjut, kali ini seorang wanita hamil yang beruntung


Bisa Kenyang Lama, Ini 10 Camilan Sehat Cocok untuk Sahur

31 hari lalu

Ilustrasi yoghurt, granola, dan raspberry. Foto: Unsplash/Alisha Hieb
Bisa Kenyang Lama, Ini 10 Camilan Sehat Cocok untuk Sahur

Berikut 10 camilan sehat dan lezat untuk waktu sahur.


Manfaat Madu bagi Ibu Hamil

54 hari lalu

Ilustrasi madu. shutterstock.com
Manfaat Madu bagi Ibu Hamil

Madu merupakan salah satu pilihan bahan alami yang sering dipertimbangkan untuk dikonsumsi bagi ibu hamil.


Resep Membuat Milk Bun, Roti Thailand yang Sedang Viral

59 hari lalu

Resep Roti Goreng Vla Keju Susu
Resep Membuat Milk Bun, Roti Thailand yang Sedang Viral

Milk bun diselimuti dengan taburan susu bubuk yang memberikan sentuhan manis dan gurih. Roti ini lazim disajikan saat dingin.


Alasan Protein Dibutuhkan Tubuh dan Perlu Ada di Setiap Waktu Makan

18 Februari 2024

Sumber protein. Freepik.com/Jcomp
Alasan Protein Dibutuhkan Tubuh dan Perlu Ada di Setiap Waktu Makan

Saat mengasup protein, tubuh memecahnya menjadi asam amino yang kita serap dan digunakan untuk memproduksi tenaga atau membangun berbagai struktur.


Sumber Protein Nabati yang Perlu Dimasukkan ke Pola Makan

18 Februari 2024

Susu kedelai. Pixabay.com/Big Fat Cat
Sumber Protein Nabati yang Perlu Dimasukkan ke Pola Makan

Meski sumber makanan hewani kaya protein, protein nabati pun baik untuk kesehatan secara umum. Berikut sumber yang sangat baik.