Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Tips Menjadi Barista yang Andal, Mau Belajar dari Dasar dan Disiplin

Reporter

Editor

Mila Novita

image-gnews
Ilustrasi barista perempuan. Shutterstock.com
Ilustrasi barista perempuan. Shutterstock.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Barista kini menjadi salah satu profesi yang diminati generasi muda. Bukan hanya karena gengsi, menjadi pembuat kopi professional  juga berarti memiliki banyak kesempatan untuk bertemu dan menjalin relasi dengan banyak orang.

Namun, menjadi barista bukan hanya sekadar membuat kopi. Para barista dituntut mengetahui beragam jenis kopi beserta cita rasa dan aromanya, juga cara meraciknya agar menghasilkan minuman yang nikmat.

Itulah yang dilakukan Cava Timotius Sedayu Bramono, barista Starbucks Reserve Dewata Bali yang memenangkan kompetisi Starbucks Barista Championship (SBC) Indonesia pada Kamis, 6 Oktober 2022. Cava memenangkan kompetisi ini berkat kreasi racikan kopi dengan resep buatan sendiri yang disebut dengan The Specialist. Minuman ini terbuat dari racikan kopi Indonesia Aceh, dipadukan dengan sirup cempaka dan botanical liquid.

Cava Timotius Sedayu Bramono, pemenang Starbucks Barista Championship 2022 (Istimewa) 

“Minuman ini mewakili sebuah story, saya sajikan sebagai tribute tempat kita roasting di Coffee Experience Center (di Starbucks Reserve Dewata Bali),” kata dia. 

Ini bukan pertama kali Cava memenangkan kompetisi di Starbucks. Dia juga merupakan salah satu pemenang Barista Idol 2021, dan di tahun yang sama, ia mendapat kesempatan untuk menjadi Coffee Experience Specialist / Coffee Roaster di Starbucks Reserve Dewata.

Cava memutuskan menjadi barista pada 2018 karena hobinya minum kopi. “Awalnya nggak kepikiran kopi akan menjadi karier. Ketika lagi skripsi iseng part time di Starbucks, tapi ternyata setelah belajar keterusan sampai sekarang,” kata Cava yang seorang sarjana ilmu politik ini. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Dia menjalani pelatihan di Starbucks, tapi menurut dia, hal terpenting untuk menjadi seorang barista adalah memiliki rasa penasaran yang tinggi dan keinginan untuk belajar dari awal.

“Banyak yang jadi barista karena udah biasa bikin kopi, jadi nggak mau belajar dari basic tentang kopi,” kata dia. Pengetahuan dasar tentang kopi ini sangat penting bagi barista sebagai modal untuk membuat beragam racikan. Menurut Cava, pengetahuan ini bisa didapatkan di mana saja, termasuk dari Internet. beberapa kafe juga menyediakan fasilitas untuk belajar tentang kopi. 

Hal penting lain yang diperlukan seorang barista adalah sikap dan perilaku. “Disiplin, maintain kualitas, belajar dari orang lain, dan mau konek sama custumer,” kata Cava.

Baca juga: Cara Menyeduh Kopi yang Sempurna Bagi Pemula

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu. 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Indonesia Targetkan Nilai Ekspor Kopi ke Mesir Tahun Ini Tembus Rp 1,5 Triliun

2 hari lalu

Warga menggiling biji kopi Robusta  petik merah di Desa Kali Banger, Gemawang, Temanggung, Jawa Tengah, Kamis, 20 Juli 2023. Harga biji kopi Robusta basah saat ini melonjak menjadi Rp11.500 per kilogram dari harga tahun lalu yang hanya Rp7.000 per kilogram, yang menurut pedagang harga tersebut merupakan termahal sepanjang sejarah kopi di Indonesia. ANTARA/Anis Efizudin
Indonesia Targetkan Nilai Ekspor Kopi ke Mesir Tahun Ini Tembus Rp 1,5 Triliun

Atase Perdagangan Kairo, M Syahran Bhakti berharap eksportir kopi Indonesia dapat memenuhi permintaan dari Mesir pada 2024 ini di atas Rp 1,5 triliun.


Jenis-jenis Restoran di Italia dari Osteria, Trattoria hingga Ristorante

16 hari lalu

Trattoria di Italia. Unsplash.com/Marialaura Gionfriddo
Jenis-jenis Restoran di Italia dari Osteria, Trattoria hingga Ristorante

Setiap jenis restoran di Italia terdapat perbedaan dari jenis tempat usaha hingga makanannya


Inilah Alasan Disarankan Tidak Minum Kopi Sebelum Naik Pesawat

24 hari lalu

Ilustrasi pria  minum kopi. fadquip.com
Inilah Alasan Disarankan Tidak Minum Kopi Sebelum Naik Pesawat

Minum kopi sebelum penerbangan tak hanya meningkatkan risiko kembung, tapi juga menyebabkan dehidrasi yang berujung pada rasa mual dan sakit kepala.


Bolehkah Langsung Minum Kopi Saat Berbuka Puasa?

29 hari lalu

Setelah berbuka puasa, para pecinta kopi mungkin langsung ingin minum kopi. Namun, bolehkah langsung minum kopi saat berbuka puasa? Ini penjelasannya. Foto: Canva
Bolehkah Langsung Minum Kopi Saat Berbuka Puasa?

Setelah berbuka puasa, para pecinta kopi mungkin langsung ingin minum kopi. Namun, bolehkah langsung minum kopi saat berbuka puasa? Ini penjelasannya.


Kopi Kenangan Sajikan Blewah Mewah, Menu Segar untuk Berbuka Puasa

30 hari lalu

Kopi Kenangan Sajikan Blewah Mewah, Menu Segar untuk Berbuka Puasa

Menu andalan Blewah Tea dengan taburan Blewah Jelly yang terbuat dari ekstrak buah asli


Alasan Penderita Epilepsi Tak Boleh Banyak Minum Kopi

33 hari lalu

ilustrasi minum kopi (pixabay.com)
Alasan Penderita Epilepsi Tak Boleh Banyak Minum Kopi

Penderita epilepsi diminta tidak minum kopi berlebihan untuk menghindari kejang. Pasalnya, kafein justru dapat meningkatkan frekuensi kejang.


Berapa Banyak Konsumsi Kopi dan Teh yang Pas saat Puasa?

37 hari lalu

Ilustrasi kopi. Foto: Pixabay/Clayton Majona
Berapa Banyak Konsumsi Kopi dan Teh yang Pas saat Puasa?

Ahli gizi dari RS Cipto Mangunkusumo Kencana Fitri Hudayani SST, M.Gz memberi tips mengonsumsi teh atau kopi yang pasa saat puasa.


Saran Pakar Gizi buat yang Mau Minum Teh atau Kopi selama Ramadan

38 hari lalu

ilustrasi minum kopi (pixabay.com)
Saran Pakar Gizi buat yang Mau Minum Teh atau Kopi selama Ramadan

Minum teh atau kopi boleh saja selama Ramadan namun ada aturan frekuensinya agar tidak mengganggu puasa.


Mengintip Restoran Louis Vuitton di Bangkok, Pertama di Asia Tenggara

41 hari lalu

LV The Place Bangkok (louisvuitton.com)
Mengintip Restoran Louis Vuitton di Bangkok, Pertama di Asia Tenggara

Restoran Louis Vuitton menerapkan aturan ketat bagi tamu, tak boleh pakai sandal jepit.


Organisasi Ini Minta Wisatawan di Bali Tidak Minum Kopi Luwak, Kenapa?

43 hari lalu

Ilustrasi wanita minum kopi. Foto: Unsplash.com/Engin Akyurt
Organisasi Ini Minta Wisatawan di Bali Tidak Minum Kopi Luwak, Kenapa?

People for the Ethical Treatment of Animals atau PETA meminta wisatawan di Bali menghindari minum kopi luwak setelah melakukan penyelidikan.