Ketahui Penyebab dan Gejala Panu

Reporter

Editor

Dwi Arjanto

Ilustrasi wajah bermasalah. Shutterstock
Ilustrasi wajah bermasalah. Shutterstock

TEMPO.CO, Jakarta -Salah satu penyakit kulit yang sering dialami banyak orang adalah panu. Apa sebenarnya penyebab munculnya panu tersebut? 

Pengertian Panu atau Infeksi Jamur Umum

Panu atau dalam bahasa medis disebut dengan tinea versikolor atau pityriasis versicolor merupakan infeksi jamur umum yang menyebabkan kulit berubah warna. Pertumbuhan jamur yang berlebihan menyebabkan bercak-bercak kecil pada kulit menjadi lebih terang atau lebih gelap daripada kulit di sekitarnya.

Panu in dapat dialami oleh siapa saja, dan panu biasanya muncul pada area tubuh baik yang terlihat maupun tidak terlihat, itulah sebabnya panu dapat mengurangi kepercayaan diri seseorang. 

Mengutip dari WebMD, panu disebabkan oleh jamur malassezia furfur atau pityrosporum ovale. Jamur ini dapat muncul jika kebersihan tubuh kurang terjaga atau tertular dari orang lain yang memiliki panu. 

Selain itu, ada beberapa faktor lain yang mendorong kemunculan panu pada kulit antara lain:

1. Cuaca panas dan suhu lembab

2. Keringat berlebih

3. Kulit berminyak

4. Terjadi perubahan hormon

5. Kekebalan tubuh melemah

Baca juga : Macam Obat Rumahan untuk Atasi Panu 

Gejala Panu

Mengutip dari Healthline, bercak yang berubah warna pada kulit adalah gejala panu. Penyakit kulit ini dapat muncul pada area tubuh baik yang terlihat maupun tidak terlihat. Biasanya muncul di lengan, dada, leher, atau punggung. Bercak kulit ini dapat terpisah-terpisah atau berkumpul pada satu area.  

Menurut American Academy of Dermatology (AAD) bercak-bercak tersebut dapat memiliki ciri seperti:

1. Menjadi lebih terang (atau lebih gelap) dari kulit. Warna bintik-bintik bisa putih, merah muda, salmon, merah, atau cokelat

2. Kering dan bersisik.

3. Menyebabkan rasa gatal pada kulit yang terinfeksi.

4. Tumbuh perlahan.

5. Tumbuhkan bersama, membentuk bercak kulit yang lebih terang (atau lebih gelap).

6. Hilang ketika suhu turun dan dapat kembali muncul di musim semi atau musim panas ketika udara berubah menjadi hangat dan lembab. 

Demikian seluk-beluk dan gejala panu akibat infeksi jamur.

RINDI ARISKA

Baca juga : Bintik Putih di Wajah Tak Hanya Panu, Kenali 3 Gangguan Lain

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung.








Penyebab dan Gejala Jamur Kuku

3 hari lalu

ilustrasi kuku kaki (pixabay.com)
Penyebab dan Gejala Jamur Kuku

Jamur kuku bermula bintik putih atau kuning kecokelatan


CDC Mengkhawatirkan Penyebaran Infeksi Jamur Mematikan di Faskes AS

7 hari lalu

Kantor pusat Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit (CDC) di Atlanta, Georgia, AS. REUTERS
CDC Mengkhawatirkan Penyebaran Infeksi Jamur Mematikan di Faskes AS

Infeksi jamur Candida auris, atau C. auris, dapat menyebabkan penyakit parah pada orang dengan sistem kekebalan yang lemah.


Masih Suka Tidur dengan Rambut Basah? Pakat Ungkap Dampak Buruknya

8 hari lalu

Ilustrasi wanita membalikkan rambut dan kepala. Unsplash.com/Erick Larregui
Masih Suka Tidur dengan Rambut Basah? Pakat Ungkap Dampak Buruknya

Bukan hanya rambut dan kulit kepala, wajah pun bisa terkena dampak buruk tidur dengan rambut basah.


Apa Itu Fungal Acne dan Bedanya dengan Jerawat Biasa?

13 hari lalu

Ilustrasi jerawat dan komedo. Freepik.com
Apa Itu Fungal Acne dan Bedanya dengan Jerawat Biasa?

Fungal acne bukan jerawat tapi disebabkan jamur yang tumbuh secara berlebihan dan menyebabkan peradangan pada folikel rambut.


Jokowi Larang Thrifting, Apa Bahaya Pakai Baju Bekas Impor?

15 hari lalu

Suasana penjualan pakaian impor bekas di Pasar Senen, Jakarta, Kamis, 3 November 2022. Meningkatnya tren membeli baju bekas atau thrifting di kalangan anak muda berdampak terhadap jumlah impor pakaian bekas. Tempo/Tony Hartawan
Jokowi Larang Thrifting, Apa Bahaya Pakai Baju Bekas Impor?

Jokowi melarang penjualan baju bekas impor atau thrifting yang kian marak. Apa dampak bagi UMKM, terutama soal efek kesehatan penggunanya?


Efek Buruk Sering Memakai Pakaian Ketat

45 hari lalu

Ilustrasi wanita menggunakan celana jeans. Pixabay.com/StockSnap
Efek Buruk Sering Memakai Pakaian Ketat

Pakaian ketat ditandai dengan bekas merah pada kulit atau sulit bernapas. Dokter jelaskan efek sampingnya.


4 Alasan Tak Memakai Bahan Pemutih untuk Membersihkan Rumah

45 hari lalu

Ilustrasi membersihkan rumah. (Pexels/RODNAE Productions)
4 Alasan Tak Memakai Bahan Pemutih untuk Membersihkan Rumah

Pemutih merusak kualitas udara dalam ruangan


Jamur Cordyceps dalam The Last of Us, Apakah Bermanfaat untuk Kesehatan?

27 Januari 2023

Jamur cordyceps. REUTERS
Jamur Cordyceps dalam The Last of Us, Apakah Bermanfaat untuk Kesehatan?

Serial The Last of Us mendorong pencarian tentang jamur Cordyceps. Kenapa?


Benarkah Sariawan Bisa Menular Melalui Ciuman?

26 Januari 2023

Ilustrasi sariawan. Tistory.com
Benarkah Sariawan Bisa Menular Melalui Ciuman?

Sariawan adalah infeksi mulut dan tenggorokan yang disebabkan oleh jamur yang disebut candida. Lantas, apakah sariawan bisa menelur melalaui ciuman?


Resep Aneka Sempol Ayam, Jajanan Madura Sederhana

19 Januari 2023

Sempol Ayam. youtube.com
Resep Aneka Sempol Ayam, Jajanan Madura Sederhana

Selain lebih sehat, sempol ayam buatan rumah juga bisa dikreasikan dengan beragam bahan tambahan lain seperti keju, jamur, atau udang.