Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

4 Dampak Buruk Helicopter Parenting

image-gnews
Ilustrasi orang tua dan anak. Freepik.com
Ilustrasi orang tua dan anak. Freepik.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pola asuh yang terlalu ikut campur urusan segala aspek kehidupan anak menandakan helicopter parenting. Pola asuh yang sangat ketat itu saking orang tua ingin menghindarkan anak dari keterpurukan

Mengutip dari Verywell Family, sikap orang tua seperti itu karena khawatir berlebihan terhadap anak. Orang tua yang menerapkan helicopter parenting  tak segan sering mengatur jadwal, memperhatikan tugas, kegiatan sekolah, dan pergaulan anaknya.

Baca: Risiko Buruk Pola Pengasuhan Helicopter Parenting

Dampak buruk helicopter parenting

1. Susah bergaul

Pola asuh helicopter parenting rentan berakibat anak mengalami kesulitan bergauli. Sebab, orang tua selalu mengatur pertemanan anaknya.

2. Kurang terbuka terhadap ide baru

Merujuk The Gottman Institute, orang tua yang terlalu protektif mungkin bisa berdampak jangka panjang terhadap kepribadian anak. Anak yang diasuh menggunakan metode helicopter parenting cenderung kurang terbuka terhadap ide dan aktivitas baru. Anak cenderung rentan mengalami kecemasan dan bergantung terhadap orang lain.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

3. Depresi 

Anak-anak yang diatur sangat ketat seluruh aspek kehidupannya akan bereaksi secara berlebihan saat melakukan kesalahan maupun kegagalan. Bahkan rentan mengalami depresi. Penerapan pola asuh helicopter parenting juga dipengaruhi sikap orang tua yang perfeksionis.

4. Mudah tersinggung dan kurang sabar 

Merujuk International School Parent, anak-anak yang dibesarkan oleh orang tua yang menerapkan pola asuh helicopter parenting cenderung mudah memusuhi. Sikap itu dinilai sebagai respons dari kontrol orang tua yang ekstrem.

Anak-anak bertindak dan menegaskan dominasi mereka sebagai cara untuk mendapat kembali rasa hak pilihan atas hidupnya. Anak-anak cenderung menjadi mudah tersinggung dan kurang sabar ketika harus berhubungan baik dengan teman sebaya.

Baca: Helicopter Parenting, Apakah Pola Pengasuhan yang Bermanfaat untuk Anak?

Ikuti berita terkini dari Tempo di Google News, klik di sini.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Hakim ICJ Perintahkan Israel Memastikan Makanan dan Obat-obatan Masuk ke Gaza

5 jam lalu

Seorang tentara Israel berjalan di dekat truk bantuan dengan pasokan kemanusiaan yang menunggu di Gerbang 96, pintu masuk yang baru dibuka memungkinkan akses lebih cepat ke Gaza utara, di Israel, 21 Maret 2024. REUTERS/Amir Cohen
Hakim ICJ Perintahkan Israel Memastikan Makanan dan Obat-obatan Masuk ke Gaza

Para hakim (ICJ) dengan suara bulat memerintahkan Israel untuk mengambil semua tindakan yang diperlukan untuk memastikan pasokan makanan pokok ke Gaza


Psikiater Ungkap Penyebab Remaja Rentan Alami Kecanduan

4 hari lalu

Ilustrasi livestreaming game. Foto : EV
Psikiater Ungkap Penyebab Remaja Rentan Alami Kecanduan

Remaja rentan mengalami kecanduan karena kondisi perkembangan otak yang belum sempurna atau matang. Simak penjelasannya.


Cegah Perang Sarung dengan Mendorong Partisipasi Anak di Kegiatan Ramadan

10 hari lalu

Ilustrasi barang bukti perang sarung. Dok. Humas Polri
Cegah Perang Sarung dengan Mendorong Partisipasi Anak di Kegiatan Ramadan

KPAI menyarankan partisipasi anak dalam berbagai kegiatan Ramadan demi mencegah terjadinya kekerasan yang melibatkan anak, seperti perang sarung.


Wawancara Eksklusif Shobur Pelaku Utama Jaringan Video Porno Anak: Tutup Lembaran Hitam

12 hari lalu

M.Sobur, terpidana 12 tahun penjara kasus UU Perlindungan Anak. Foto: istimewa
Wawancara Eksklusif Shobur Pelaku Utama Jaringan Video Porno Anak: Tutup Lembaran Hitam

Berawal dari main game online dan membelikan makanan, Shobur merekrut anak-anak untuk menjadi pemain video porno. Peminatnya dari luar negeri


Meski Dibangun 1.000 Tentara AS, Pentagon: Pelabuhan Gaza Baru Siap Setelah 60 Hari

19 hari lalu

Sebuah truk mengangkut ribuan paket bantuan kemanusiaan dari Amerika Serikat untuk Gaza, di sebuah lokasi yang dirahasiakan di Asia Barat Daya, 1 Maret 2024. Presiden AS Joe Biden menyebut akan ada bantuan lebih besar yang kemungkinan akan didistribusikan ke Gaza lewat jalur laut. U.S. Air Force/Handout via REUTERS
Meski Dibangun 1.000 Tentara AS, Pentagon: Pelabuhan Gaza Baru Siap Setelah 60 Hari

Pentagon menyatakan rencana Presiden Joe Biden untuk membangun pelabuhan terapung militer untuk mempercepat bantuan ke Gaza memerlukan waktu 60 hari


Tanda-tanda Tubuh Anak Terlalu Banyak Mengandung Garam

28 hari lalu

Ilustrasi garam. Shutterstock
Tanda-tanda Tubuh Anak Terlalu Banyak Mengandung Garam

Peningkatan asupan garam dapat menghambat kesehatan anak dalam beberapa cara.


5 Anak-anak Terkaya di Dunia, Putri Charlotte dari Kerajaan Inggris Tempati Posisi Pertama

33 hari lalu

Pangeran George dan Putri Charlotte tiba di Committal Service untuk Ratu Elizabeth II yang diadakan di Kapel St George di Kastil Windsor, Berkshire, Senin 19 September 2022. Kirsty O'Connor/Pool via REUTERS
5 Anak-anak Terkaya di Dunia, Putri Charlotte dari Kerajaan Inggris Tempati Posisi Pertama

Daftar 5 anak-anak terkaya di dunia berdasarkan sumber Outdoor Toys. Posisi pertama ditempati Putri Charlotte.


Luka Psikologis Mendorong Anak-anak di Gaza Ingin Bunuh Diri

34 hari lalu

Warga Palestina berupaya menyelamatkan seorang anak laki-laki yang terperangkap di reruntuhan setelah serangan Israel terhadap sebuah rumah di Jabalia di Jalur Gaza utara, 19 Oktober 2023. REUTERS/Anas al-Shareef
Luka Psikologis Mendorong Anak-anak di Gaza Ingin Bunuh Diri

Tim dari Dokter Lintas Batas mengungkap anak-anak di Gaza yang selamat dari perang mengalami luka psikologis berat.


5 Fakta Gaduh Makan Siang Gratis untuk Para Siswa: Potong Subsidi BBM Hingga Naikkan Inflasi?

40 hari lalu

5 Fakta Gaduh Makan Siang Gratis untuk Para Siswa: Potong Subsidi BBM Hingga Naikkan Inflasi?

Permasalahan yang diprediksi dapat terjadi akibat program makan siang gratis dan susu gratis dari paslon capres Prabowo-Gibran.


PBB Prihatin pada Mental Anak-anak di Gaza yang Trauma

48 hari lalu

Anak-anak Palestina menunggu untuk menerima makanan yang dimasak oleh dapur amal di tengah kekurangan pasokan makanan, saat konflik antara Israel dan Hamas berlanjut, di Rafah, di selatan Jalur Gaza, 5 Februari 2024. REUTERS/Ibraheem Abu Mustafa
PBB Prihatin pada Mental Anak-anak di Gaza yang Trauma

PBB berharap ada dukungan psikologi besar-besaran untuk anak-anak yang mengalami trauma di Gaza, Tepi Barat dan Israel