Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Mendengarkan Musik Saat Hujan, 5 Lagu ini Bisa Bikin Kamu Healing

image-gnews
Ilustrasi perempuan mendengarkan musik. Pixabay.com/sweetlouise
Ilustrasi perempuan mendengarkan musik. Pixabay.com/sweetlouise
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Bagi sebagian orang, mendengarkan musik yang cocok saat hujan bisa membawa suasana hati tertentu, ada perasaan rindu, tenang hingga tegang.

Hujan membawa vibes tersendiri yang bisa dinikmati dengan minum minuman hangat sembari mendengar musik. Berikut beberapa lagu Indonesia yang cocok kamu dengarkan saat sedang hujan:

1. Hivi - Pelangi 

Baca : Penelitian Membuktikan Musik Memang Banyak Manfaatnya

Salah satu lagu hits dari Hivi adalah Pelangi. Lagu ini memiliki alunan musik yang menenangkan dan cocok Anda dengarkan saat hujan. Lagu ini sendiri bercerita mengenai seorang perempuan yang mengharapkan kekasihnya untuk selalu berada di sisinya. Tak hanya itu pelangi sendiri di analogikan sebagai seseorang yang tidak hanya datang di kala masa senang namun menemani selamanya tak seperti pelangi yang indahnya hanya sesaat. 

2. Yahya - Keep You Save 

Lagu yang dinyanyikan oleh Yahya ini memiliki melodi yang nyaman untuk didengarkan ditambah vibes hujan yang sedikit sendu. Lagu berjudul Keep You Save ini dirilis pada 2022 dan langsung trending. Lagu ini memiliki makna yang dalam yakni seseorang yang ingin selalu membuat orang yang dicintainya selalu merasa aman didekatnya.

3. Daun Jatuh - Resah Jadi Luka

Lagu berjudul Resah Jadi Luka ini dibawakan oleh Band Daun Jatuh. Lagu ini membawa Anda masuk dalam ekspresi galau karena ditinggal seseorang tercinta. Lagu ini cocok Anda nikmati sambil merasakan udara saat Hujan. Lagu yang dirilis pada 2019 ini bercerita tentang kesedihan yang begitu mendalam yang dirasakan seseorang yang ditinggal kekasihnya. 

4. Febby Putri dan Fiersa Besari - Runtuh

Baca : Fiersa Besari Bahas Masa Remajanya, Najwa Shihab Terhibur

Lagu ini pasti tidak asing di telinga Anda, lagu yang memiliki banyak makna ini sangat bagus untuk dinikmati sambil melihat hujan. Lagu Runtuh memiliki makna yang dalam yakni tidak apa-apa untuk tidak baik-baik saja.

5. Hanin Dhiya - Pupus

Baca : Hanin Dhiya Tak Sangka WajahnyabTerpampang di Times Square New York

Lewat lagu cinta ini, Hanin Dhiya ingin mengajak pendengarnya untuk galau bersama. Lagu yang merupakan kolaborasinya dengan Ahmad Dhani vokalis Dewa 19 ini bercerita tentang perasaan cinta yang tidak terbalas atau bertepuk sebelah tangan.

MELINDA KUSUMA NINGRUM

Baca : Hanin Dhiya Raup Penjualan Lagu Rp 6 Miliar

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram http://tempo.co/. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Masih Banyak Potensi Hujan dan Hujan Lebat Hari Ini, Simak Peringatan Dini Cuaca BMKG

13 jam lalu

Delman melintasi banjir di Jalan Raya Gading Kirana, Kelapa Gading, Jakarta, Jumat 22 Maret 2024. Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI menncatat banjir terjadi pada 11 ruas jalan di DKI Jakarta yang disebabkan curah hujan tinggi. ANTARA FOTO/Aprillio Akbar
Masih Banyak Potensi Hujan dan Hujan Lebat Hari Ini, Simak Peringatan Dini Cuaca BMKG

Sebagian besar wilayah di Indonesia masih berpotensi hujan maupun hujan lebat hari ini, Kamis 28 Maret 2024, menurut peringatan dini cuaca BMKG.


Antisipasi Hujan, BNPB Gelar Modifikasi Cuaca untuk Mempermudah Evakuasi Korban Longsor Cipongkor Jabar

1 hari lalu

Petugas penyelamat mencari warga yang hilang saat tanah longsor dari puncak bukit mengubur 10 rumah dan lebih dari 30 rumah terdampak di Kampung Gintung, Desa Cibenda, Kecamatan Cipongkor, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat, 25 Maret 2024. Sementara ini 9 orang dinyatakan masih hilang, lebih dari 30 rumah tertimbun longsor, serta lebih dari 300 jiwa mengungsi di kantor desa dan sekolah. TEMPO/Prima Mulia
Antisipasi Hujan, BNPB Gelar Modifikasi Cuaca untuk Mempermudah Evakuasi Korban Longsor Cipongkor Jabar

Hingga saat ini tim SAR gabungan baru menemukan lima jasad dari 10 korban yang tertimbun longsor.


Angka DBD di Tangerang Selatan Meroket pada 2024, 302 Kasus dalam 2 Bulan

3 hari lalu

Ilustrasi demam berdarah dengue atau DBD. Pexels/Tima Miroscheniko
Angka DBD di Tangerang Selatan Meroket pada 2024, 302 Kasus dalam 2 Bulan

Dalam kurun waktu dua bulan, Dinas Kesehatan Kota Tangerang Selatan mencatat 302 kasus DBD.


Banjir Bekasi di Tengah Cuaca Terik, Warga: Tanggul-tanggul Diperbaiki, Itu Doang yang Kami Minta

4 hari lalu

Banjir di Kampung Lebak, Bekasi Utara, Kota Bekasi, pada Minggu siang 24 Maret 2024. Tempo/Adi Warsono
Banjir Bekasi di Tengah Cuaca Terik, Warga: Tanggul-tanggul Diperbaiki, Itu Doang yang Kami Minta

Permukiman penduduk di bantaran Kali Bekasi terendam banjir pada Minggu, 24 Maret 2024. Ketinggian air ada yang mencapai dada orang dewasa.


BMKG Prakirakan Jakarta Selatan dan Jakarta Timur Akan Diguyur Hujan

5 hari lalu

Pengendara kendaraan bermotor menembuh cuaca hujan yang mengguyur wilayah Jakarta dan sekitarnya, Selasa 30 Januari 2024. Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprediksi El Nino Southern Oscillation (ENSO) akan melemah dan berangsur ke kondisi netral pada tahun ini. TEMPO/Subekti.
BMKG Prakirakan Jakarta Selatan dan Jakarta Timur Akan Diguyur Hujan

BMKG memprakirakan Jakarta Selatan dan Jakarta Timur diguyur hujan siang ini. Wilayah lainnya cerah berawan.


BMKG: Kalimantan Tengah Berpotensi Hujan Lebat Disertai Petir dan Angin Kencang 19-21 Maret

9 hari lalu

Ilustrasi hujan petir. sciencedaily.com
BMKG: Kalimantan Tengah Berpotensi Hujan Lebat Disertai Petir dan Angin Kencang 19-21 Maret

Wilayah yang berpotensi hujan sedang hingga lebat yang dapat disertai petir dan angin kencang selama tiga hari merata di Kalimantan Tengah.


Prakiraan Cuaca BMKG: Siklon Tropis Megan dan Bibit Siklon 91S Picu Hujan Lebat, Angin Kencang dan Gelombang Tinggi

10 hari lalu

Siklon Tropis Megan (BMKG)
Prakiraan Cuaca BMKG: Siklon Tropis Megan dan Bibit Siklon 91S Picu Hujan Lebat, Angin Kencang dan Gelombang Tinggi

Kecepatan angin maksimum Siklon Tropis Megan diperkirakan akan menurun dalam 24 jam ke depan.


BMKG Jawa Barat: Cuaca Sepekan ke Depan Masih Terdampak Bibit Siklon

11 hari lalu

Deteksi Potensi Bibit Siklon Tropis di Samudra Hindia Selatan Jawa-Nusa Tenggara. bmkg.go.id
BMKG Jawa Barat: Cuaca Sepekan ke Depan Masih Terdampak Bibit Siklon

Menurut BMKG Jawa Barat, Bogor setiap hari berpotensi hujan disertai petir dan angin kencang kecuali Rabu.


BMKG: Hujan yang Terus Mengguyur Akhir-akhir Ini Akibat 2 Bibit Siklon Tropis di Samudera Hindia

11 hari lalu

Warga melintasi jalan Pantura yang terendam banjir di Karanganyar, Demak, Jawa Tengah, Minggu, 17 Maret 2024. Banjir yang disebabkan jebolnya tanggul Sungai Wulan pascahujan deras dari wilayah hulu itu merendam jalan nasional jalur Semarang-Surabaya, sementara arus lalu-lintas dialihkan ke jalur alternatif melalui Kabupaten Jepara dan Grobogan. ANTARA FOTO/Yusuf Nugroho
BMKG: Hujan yang Terus Mengguyur Akhir-akhir Ini Akibat 2 Bibit Siklon Tropis di Samudera Hindia

BMKG menyatakan hujan yang terus mengguyur Indonesia akhir-akhir ini akibat dua bibit siklon tropis yang berada di sebelah tenggara Samudera Hindia.


BMKG Ingatkan Potensi Cuaca Ekstrem Terjadi di 19 Provinsi hingga Besok

11 hari lalu

Sejumlah anak bermain perahu rakit di dekat rumah yang terendam banjir di Dusun Goleng, Pasuruan Lor, Kudus, Sabtu 16 Maret 2024. Menurut data BPBD setempat, bencana banjir sejak Kamis akibat intensitas hujan yang tinggi serta meluapnya sungai Wulan tersebut meluas dan merendam 10.430 rumah di 29 desa dari lima kecamatan dan sebanyak 32.952 jiwa terdampak serta 911 jiwa mengungsi. ANTARA FOTO/Yusuf Nugroho
BMKG Ingatkan Potensi Cuaca Ekstrem Terjadi di 19 Provinsi hingga Besok

Tiga bibit Siklon Tropis diprakirakan menimbulkan potensi hujan berintensitas sedang, lebat, disertai kilat atau angin kencang.